Anda di halaman 1dari 16

DRAF CONTOH PERENCANAAN PEMBELAJARAN

KURIKULUM MERDEKA

OLEH:
Tim MGMP Matematika Kabupaten serang
PERENCANAAN PEMBELAJARAN

Rencana pembelajaran disusun untuk merencanakan proses pembelajaran dengan


terperinci. Rencana pembelajaran disusun oleh guru sebelum melaksanakan
kegiatan pembelajaran di kelas. Rencana pembelajaran disusun supaya proses
pembelajaran lebih tertata sesuai dengan alur pembelajaran yang sudah
direncanakan. Pada kurikulum merdeka pemerintah menetapkan Capaian
Pembelajaran (CP) sebagai kompetensi yang ditargetkan. Namun demikian, CP
tidak cukup konkret untuk memandu kegiatan pembelajaran sehari hari. CP perlu
diurai menjadi tujuan-tujuan pembelajaran yang lebih operasional dan konkret,
yang dicapai satu persatu oleh peserta didik hingga mereka mencapai akhir fase.
Proses berpikir dalam merencanakan pembelajaran ditunjukkan dalam gambar di
bawah ini.

Berikut ini contoh penyusunan alur pembelajaran mata pelajaran matematika SMP
fase D.
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
MATEMATIKA SMP

I. Peta Cakupan Konten matematika SMP

KELAS
ELEMEN
7 8 9
Bilangan Bulat,
operasional Aritmatika
hitung, faktor Sosial Pangkat dan
BILANGAN
dan kelipatan akar pangkat
Rasio dan
Himpunan
perbandingan
Sistem
persamaan Relasi dan
Persamaan dan linear dua fungsi
ALJABAR
pertidaksamaan variabel
Pola gambar Persamaan
dan bilangan kuadrat
Teorema Transformasi
Pythagoras geometri
Kekongruenan
GEOMETRI Garis dan Sudut
Bangun Ruang dan
Sisi Datar kesebangunan
Bangun Datar
Luas dan Luas dan
PENGUKURA Volume Bangun VolumeBangun
Bangun Datar
N Ruang Sisi Ruang Sisi
Datar Lengkung
Analisis dan
Analisis Data
Penyajian Data Peluang  
dan Peluang
Statistika
II. Tujuan Pembelajaran Matematika

RUANG PROFIL
ALOKASI
ELEMEN LINGKUP KODE TUJUAN PEMBELAJARAN PELAJAR
WAKTU
MATERI PANCASILA
KELAS 7
BILANGAN Bilangan Bulat, Membaca, menulis, dan membandingkan bilangan bulat positif
operasional hitung, dan negatif serta menggunakannya untuk menyelesaikan
faktor dan kelipatan B.1 permasalahan dalam konteks keseharian menggunakan Mandiri 6
operasional hitung (penjumlahan, pengurangan, perkalilan dan
pembagian)
Membaca, menuliskan, dan membandingkan bilangan bulat, pecahan
dan desimal serta menggunakannya untuk menyelesaikan
B.2 permasalahan dalam konteks keseharian menggunakan operasional Mandiri 6
hitung (penjumlahan, pengurangan, perkalilan dan pembagian)
Membaca, menuliskan, dan membandingkan bilangan pecahan
dan persen serta menggunakannya untuk menyelesaikan
B.3 permasalahan dalam konteks keseharian menggunakan Mandiri 6
operasional hitung (penjumlahan, pengurangan, perkalilan dan
pembagian)
Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan pengertian dan
B.4 fungsi faktorisasi bilangan prima, faktor persekutuan terbesar Bernalar Kritis 6
dan kelipatan persekutuan terkecil dalam kehidupan sehari-hari
Rasio dan Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan konsep rasio
perbandingan B.5 (skala, proporsi) dalam keseharian murid Bernalar Kritis 6
Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan konsep rasio
B.6 (laju perubahan) dalam keseharian murid Bernalar Kritis 6
Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan konsep
B.7 perbandingan senilai dan berbalik nilai dalam keseharian murid Bernalar Kritis 6
ALJABAR Persamaan dan Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
Pertidaksamaan A.1 dengan sifat komutatif, asosiatif, dan distributif operasi Kreatif 8
Linear Satu aritmatika pada bilangan riil
Variabel Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.2 dengan perbedaan antara ekspresi, persamaan, dan fungsi dalam Gotong Royong 4
aljabar
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.3 dengan persamaan aljabar dengan satu variabel Kreatif 6
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.4 dengan konsep persamaan linear Kreatif 8
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.5 dengan konsep pertidaksamaan linear Gotong Royong 10
GEOMETRI Garis dan Sudut Mengaplikasikan konsep garis dan sudut (garis transversal,
G.1 pasangan sudut sehadap, dll) Bernalar Kritis 4
Mengaplikasikan hubungan antara sudut-sudut dalam lingkaran
G.2 dalam keseharian murid. Bernalar Kritis 4
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
G.3 dengan sudut-sudut dalam lingkaran (sudut pusat dan sudut Gotong Royong 4
keliling)
PENGUKURAN Bangun Datar Menguraikan dan mengaplikasikan unsur-unsur dalam sebuah
P.1 bangun datar (segi banyak dan lingkaran) Gotong Royong 6

P.2 Mengaplikasikan konsep segitiga (menggambar segitiga, garis- Bernalar Kritis 6


garis istimewa dalam segitiga)
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
P.3 dengan keliling dan luas bangun datar (Segi banyak dan Mandiri 10
lingkaran)
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
P.4 luas juring, panjang busur, keliling lingkaran dan luas lingkaran Gotong Royong 6
Mengaplikasikan skala/perbandingan pada pengukuran bidang
P.5 datar Bernalar Kritis 4
ANALISIS Analisis dan Mengaplikasikan jenis data (data kuantitatif atau kualitatif) dan
DATA DAN penyajian Data D.1 sumber data (data primer atau sekunder) yang tepat untuk sebuah Bernalar Kritis 4
PELUANG pengumpulan data.
Membedakan konsep sampel dengan populasi serta menjelaskan
D.2 alasan pemilihan sampel untuk kegiatan pengumpulan data Mandiri 4

D.3 Memahami, membedakan makna, dan mengaplikasikan konsep Bernalar Kritis 6


mean (rata-rata) dan median
D.4 Memahami, membedakan makna, dan mengaplikasikan konsep Bernalar Kritis 8
mean (rata-rata), median, modus, dan jangkauan (range)
Jumlah 144

KELAS 8
BILANGAN Aritmatika Sosial Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
B.8 konsep bruto, neto, dan tara dalam keseharian murid Bernalar Kritis 4
Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan konsep aritmatika sosial
B.9 dalam konteks penjualan dan pembelian dengan diskon dan pajak yang Gotong Royong 4
digunakan dalam keseharian murid.
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
B.10 konsep aritmatika sosial dalam konteks jual beli dengan keuntungan dan Bernalar Kritis 8
kerugian yang digunakan dalam keseharian murid
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
B.11 konsep aritmatika sosial dalam konteks jual beli dengan pinjaman (kredit) Bernalar Kritis 6
dan tabungan yang digunakan dalam keseharian murid.
Menggali konsep, membedakan dan menyelesaikan permasalahan
B.12 berkaitan dengan konsep himpunan dan bukan himpunan Bernalar Kritis 2
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
B.13 notasi himpunan (himpunan semesta, himpunan bagian, himpunan Gotong Royong 6
kosong, komplemen himpunan)
Himpunan Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
B.14 diagram Venn untuk menjelaskan operasi himpunan (irisan, gabungan, Bernalar Kritis 8
selisih dan komplemen)
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan
B.15 himpunan, himpunan bagian, himpunan semesta, himpunan kosong, Gotong Royong 8
komplemen himpunan dan operasi biner pada himpunan
ALJABAR Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
sistem persamaan linear dua variabel menggunakan cara grafis dengan
A.6 koordinat Kartesius untuk menyelesaikan permasalahan yang dekat Bernalar Kritis 4
Sistem persamaan dengan keseharian murid.
linear dua variabel Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
sistem persamaan linear dua variabel menggunakan cara aljabar substitusi
A.7 atau eliminasi untuk menyelesaikan permasalahan yang dekat dengan Bernalar Kritis 6
keseharian murid.
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
sistem persamaan linear dua variabel simultan menggunakan cara aljabar
A.8 eliminasi atau kombinasi keduanya untuk menyelesaikan permasalahan Gotong Royong 6
yang dekat dengan keseharian murid.
Pola gambar dan Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan
bilangan A.9 barisan bilangan pada pola bergambar yang ditunjukkan. Gotong Royong 4
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan barisan
A.10 aritmatika dan barisan geometrik, serta membedakan diantara keduanya Bernalar Kritis 8
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan pola
A.11 bilangan persegi dan segitiga Bernalar Kritis 4
GEOMETRI Teorema Pythagoras Menggali konsep Teorema Pythagoras dalam pembuktian segitiga siku-
G.4 siku Mandiri 4
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan Teorema
Pythagoras menggunakan segitiga dalam lingkaran dengan sudut yang
G.5 berbeda sehingga membentuk hubungan antar sisi dan sudutnya (dasar Bernalar Kritis 6
trigonometri)
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan Teorema
G.6 Pythagoras untuk mengukur jarak 2 titik dalam koordinat Kartesian dan Bernalar Kritis 6
tinggi serta jarak benda
Bangun Ruang Sisi Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan unsur-
Datar G.7 unsur dan kerangka bangun ruang dengan bidang datar, termasuk Mandiri 6
polihedron
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan jaring-
G.8 jaring bangun ruang dengan bidang datar, termasuk polihedron Mandiri 4
PENGUKURAN Luas dan Volume Menggali konsep berkaitan dengan luas permukaan dan volume bangun
Bangun Ruang Sisi P.6 ruang sisi datar Gotong Royong 8
Datar Menyelesaikan persoalan berkaitan dengan luas permukaan dan volume
P.7 bangun ruang sisi datar Bernalar Kritis 8
ANALISIS Peluang Mengaplikasikan skala probabilitas dalam menyelesaikan permasalahan
D.5 Bernalar Kritis 4
DATA DAN yang dekat dengan keseharian murid.
PELUANG Mengaplikasikan konsep jika probabilitas kesuksesan dan kegagalan
D.6 dijumlahkan akan berjumlah 1. Bernalar Kritis 4
Mengaplikasikan frekuensi relatif dan frekuensi harapan untuk sebuah
D.7 kejadian Bernalar Kritis 4
Menggali konsep, menjelaskan dan menggunakan pengertian peluang
D.8 Mandiri 4
(probabilitas)
D.9 Membedakan peluang (probabilitas) dengan proporsi (frekuensi relatif) Bernalar Kritis 4
Memperkirakan terjadinya satu dan dua kejadian pada suatu percobaan
D.10 Bernalar Kritis 4
sederhana (semua hasil percobaan dapat muncul secara merata).
Jumlah 144

KELAS 9
BILANGAN Pangkat dan akar pangkat Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
B.16 dengan konsep pangkat positif, pangkat negatif, dan pangkat Mandiri 6
pecahan dalam keseharian murid.
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
B.17 dengan bentuk bilangan pangkat dan akar pangkat yang Bernalar Kritis 6
digunakan dalam keseharian.
Menyelesaikan permasalahan berkaitan dengan perhitungan
B.18 penjumlahan, pengurangan, perkalilan dan pembagian untuk Gotong Royong 6
bilangan pangkat dan akar pangkat
ALJABAR Relasi dan fungsi Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.12 dengan relasi dan pemetaan dalam keseharian murid. Gotong Royong 4
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.13 dengan tiga jenis himpunan dalam relasi yaitu Elemen (daerah Bernalar Kritis 6
asal), koElemen (daerah kawan), dan range (hasil pemetaan)
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.14 dengan berbagai macam fungsi, baik fungsi linear maupun fungsi Bernalar Kritis 8
kuadratik.
Persamaan kuadrat Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.15 dengan titik-titik pembentuk persamaan kuadrat dalam koordinat Mandiri 4
Kartesius
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.16 dengan perkalian binomial untuk membentuk persamaan kuadrat Gotong Royong 6
Menggali konsep dan menyelesaikan permasalahan berkaitan
A.17 dengan faktorisasi persamaan kuadrat secara aljabar dan grafis Bernalar Kritis 10
GEOMETRI Bidang Ruang Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
G.9 konsep jaring-jaring tabung dan kerucut Bernalar Kritis 2
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
G.10 konsep jaring-jaring, bola Mandiri 2
Transformasi geometri Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
tunggal G.11 transformasi refleksi dan rotasi pada titik, garis, dan bidang datar Mandiri 6
di koordinat Kartesian
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
G.12 transformasi translasi dan dilatasi pada titik, garis, dan bidang Bernalar Kritis 6
datar di koordinat Kartesius.
Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
G.13 transformasi kombinasi untuk membentuk sebuah pola gambar Bernalar Kritis 6
G.14 Menggali konsep kesebangunan antar bangun datar Mandiri 6
G.15 Menggali konsep kekongruenan antar bangun datar Gotong Royong 4
Kesebangunan dan Menyelesaikan masalah kontekstual terkait kesebangunan
G.16 Bernalar Kritis 8
Kekongruenan antar bangun datar
G.17 Menyelesaikan masalah kontekstual terkait kekongruenan Bernalar Kritis 6
antar bangun datar
PENGUKURAN Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
P.8 luas permukaan dan volume tabung dan kerucut Bernalar Kritis 6
Bangun Ruang sisi
Lengkung Menggali konsep dan menyelesaikan persoalan berkaitan dengan
P.9 luas permukaan dan volume bola Bernalar Kritis 6
Jumlah 114
III. Alur Capaian Pembelajaran Per Tahun
a. Capaian dan Konten Kelas 7
Pada akhir kelas 7, peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual
peserta didik dengan menggunakan konsep-konsep dan keterampilan matematika
yang dipelajari pada fase ini. Mereka mampu mengoperasikan secara efisien
bilangan bulat, dan bilangan desimal. Mereka mampu menggunakan faktor
skala, proporsi dan laju perubahan. Mereka dapat menyajikan dan
menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variable. Mereka dapat
menggunakan sifat-sifat hubungan sudut terkait dengan garis transversal.
Mereka dapat membuat dan menginterpretasi diagram batang dan diagram
lingkaran. Mereka dapat mengambil sampel yang mewakili suatu populasi,
menggunakan mean, median, modus, range untuk menyelesaikan masalah; dan
menginvestigasi dampak perubahan data terhadap pengukuran pusat.

Elemen Bilangan
Di akhir kelas 7, peserta didik dapat membaca, menulis, dan
membandingkan bilangan bulat dan bilangan desimal. Peserta didik dapat
menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala, proporsi, dan
laju perubahan) dalam penyelesaian masalah.

Elemen Aljabar
Di akhir kelas 7, peserta didik dapat menyatakan suatu situasi ke dalam
bentuk aljabar. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat operasi (komutatif,
asosiatif, dan distributif) untuk menghasilkan bentuk aljabar yang
ekuivalen. Mereka dapat membedakan beberapa fungsi nonlinear dari
fungsi linear secara grafik. Mereka dapat menyelesaikan persamaan dan
pertidaksamaan linear satu variabel.
Elemen Pengukuran
Di akhir kelas 7, peserta didik dapat menjelaskan cara untuk menentukan
luas lingkaran dan menyelesaikan masalah yang terkait.
Elemen Geometri

Di akhir kelas 7, peserta didik dapat menggunakan hubungan antar sudut


yang terbentuk oleh dua garis yang berpotongan, dan oleh dua garis sejajar
yang dipotong sebuah garis transversal untuk menyelesaikan masalah
(termasuk menentukan jumlah besar sudut dalam sebuah segitiga,
menentukan besar sudut yang belum diketahui pada sebuah segitiga).

Elemen Analisis Data dan Peluang

Di akhir kelas 7, peserta didik dapat merumuskan pertanyaan,


mengumpulkan, menyajikan, dan menganalisis data untuk menjawab
pertanyaan. Mereka dapat menggunakan diagram batang dan diagram
lingkaran untuk menyajikan dan menginterpretasi data. Mereka dapat
mengambil sampel yang mewakili suatu populasi untuk mendapatkan data
yang terkait dengan mereka dan lingkungan mereka. Mereka dapat
menentukan dan menafsirkan rerata (mean), median, modus, dan
jangkauan (range) dari data tersebut untuk menyelesaikan masalah
(termasuk membandingkan suatu data terhadap kelompoknya,
membandingkan dua kelompok data, memprediksi, membuat keputusan).
Mereka dapat menginvestigasi kemungkinan adanya perubahan
pengukuran pusat tersebut akibat perubahan data.

Elemen Kelas 7
Sel dan sistem organisasi kehidupan
Bilangan
(TP 7.1 – 7.2; 7.4 – 7.7)
Klasifikasi Makhluk Hidup
(TP 7.3)
Sifat dan karakteristik benda (termasuk asam-
basa)
Zat dan Sifatnya
(TP 7.8)
Perubahan fisika kimia
(TP 7.8)
Pengukuran
(TP 7.9)
Energi dan Suhu dan kalor
Perubahannya (TP 7.10)
Gerak dan gaya
(TP 7.11)
Sistem Tata surya
Bumi dan
Antariksa (TP 7.12)

b. Capaian dan Konten Kelas 8


Pada akhir kelas 8, peserta didik dapat mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan
serta melakukan analisis untuk menemukan keterkaitan sistem organ dengan
fungsinya serta kelainan atau gangguan yang muncul pada sistem organ tersebut
(sistem pencernaan, sistem peredaran darah, sistem pernafasan dan sistem reproduksi.
Peserta didik juga diharapkan mampu melakukan pengukuran terhadap aspek fisis
yang mereka temui dan memanfaatkan ragam usaha dan energi, pesawat sederhana
untuk menyelesaikan tantangan yang dihadapi dalam kehidupan sehari – hari. Peserta
didik mengelaborasikan pemahamannya tentang struktur lapisan bumi untuk
menjelaskan fenomena alam yang terjadi. Dengan pemahaman mengenai pH sebagai
ukuran sifat keasaman suatu zat pada jenjang sebelumnya, peserta didik mengenali
sifat fisika dan kimia tanah serta hubungannya dengan organisme serta pelestarian
lingkungan.

Elemen Pemahaman
Sains
Pada akhir fase ini, peserta didik mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan serta
melakukan analisis untuk menemukan keterkaitan sistem organ dengan fungsinya
serta kelainan atau gangguan yang muncul pada sistem organ tersebut.
Elemen Keterampilan
Proses
Pada akhir kelas 8, peserta didik merencanakan dan melakukan langkah-langkah
operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. Dalam
penyelidikan, peserta didik menggunakan berbagai jenis variabel untuk
membuktikan prediksi, menyajikan data dalam bentuk tabel, grafik, dan model
serta menjelaskan hasil pengamatan dan pola atau hubungan pada data secara
digital atau non digital, serta mengumpulkan data dari penyelidikan yang
dilakukannya, menggunakan data sekunder, serta menggunakan pemahaman sains
untuk mengidentifikasi hubungan dan
menarik kesimulan berdasarkan bukti ilmiah.
Cakupan Konten Kelas 8
Sistem organ (pencernaan, peredaran darah, pernapasan dan
Makhluk Hidup reproduksi)
(TP 8.1 – 8.6)
Unsur, senyawa dan campuran (termasuk atom dan
Zat dan Sifatnya pemisahan campuran)
(TP 8.7)
Konsep Energi dan Usaha
Energi dan (TP 8.8 – 8.9)
Perubahannya Pesawat sederhana
(TP 8.10)
Struktur lapisan bumi
(TP 8.11)
Bumi dan
Antariksa Tanah
(TP 8.12)

c. Capaian dan Konten Kelas 9


Pada akhir kelas 9, peserta didik mengidentifikasi pewarisan sifat dan penerapan
bioteknologi dalam kehidupan sehari-hari. Peserta didik memiliki keteguhan dalam
mengambil keputusan yang benar untuk menghindari zat aditif dan adiktif yang
membahayakan dirinya dan lingkungan. Peserta didik diharapkan mampu
memanfaatkan ragam tekanan, getaran dan gelombang, pemantulan dan pembiasan
(alat-alat optik), rangkaian listrik dan kemagnetan untuk menyelesaikan tantangan
yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. Peserta didik mengelaborasikan
pemahamannya tentang posisi relatif bumi-bulan-matahari untuk menjelaskan
fenomena alam yang terjadi.
Elemen Pemahaman Sains
Pada akhir fase ini, peserta didik memiliki keteguhan dalam mengambil keputusan
yang benar untuk menghindari zat aditif dan adiktif yang membahayakan dirinya dan
lingkungan.
Elemen Keterampilan Proses
Pada akhir kelas 9, peserta didik mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan
dengan teori yang ada. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan
dan efeknya pada data. Menunjukkan permasalahan pada metodologi.
Mengkomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh yang ditunjang dengan argument,
bahasa serta konvensi sains yang sesuai konteks penyelidikan. Menunjukkan pola
berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan.
Cakupan Konten Kelas 9
Genetika dan Bioteknologi
Makhluk Hidup (TP 9.1 – 9.2)
Sistem Saraf (termasuk zat aditif dan adiktif)
Zat dan Sifatnya (TP 9.3 – 9.4)
Tekanan
(TP 9.5)
Energi dan Getaran, gelombang dan alat optik

Perubahannya (TP 9.6 – 9.8)


Listrik dan kemagnetan
(TP 9.9 – 9.11)
Posisi relatif bumi-bulan-matahari
Bumi dan
Antariksa (TP 9.12)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) disusun sesuai dengan aturan yang


sudah ditetapkan oleh pemerintah. Ada tiga unsur utama yang termuat dalam RPP
yaitu: 1) Tujuan pembelajaran; 2) Langkah-langkah pembelajaran; dan 3)
Penilaian.
Dalam kegiatan pembelajaran terintegrasi penumbuhan dan penguatan Profil
Pelajar Pancasila, Penilaian merupakan proses mengukur ketercapaian selama
proses pembelajaran. Penilaian ini mencakup aspek sikap, pengetahuan dan
keterampilan. Berikut ini contoh RPP:

Anda mungkin juga menyukai