Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS I AJIBARANG
Jl. Ajibarang-Purwokerto, Kec. Ajibarang Kab. Banyumas
Telp. (0281) 571297 Kode Pos 53163, email : puskes1ajb@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS I AJIBARANG

NOMOR : 034 / SK / V / 2017

TENTANG

PENETAPAN NILAI KRITIS HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM


DI PUSKESMAS I AJIBARANG

KEPALA PUSKESMAS I AJIBARANG

Menimbang : a. bahwa unutk mewujudkan mutu pelayanan klinik dan


meningkatkan standar pelayanan klinik kepada pasien,
maka dilakukan pemeriksaan laboratorium untuk
membantu penegakkan diagnosa;
b. bahwa dalam melaksanakan pemeriksaan laboratorium
dan menjamin dapat berlangsungnya pemeriksaan
secara berkesinambungan, maka perlu ditentukan nilai
kritis hasil pemeriksaan laboratorium;
c. bahwa untuk melaksanakan seperti tersebut dalam
huruf b, perlu ditetapkan dengan keptusan Kepala
Puskesmas I Ajibarang.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun


2009 tentang Kesehatan;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 298/MENKES/SK/III/2008 tentang Pedoman
Akreditasi Laboratorium Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS I AJIBARANG


TENATANG PENETAPAN NILAI KRITIS HASIL
PEMERIKSAAN LABORARTORIUM DI PUSKESMAS I
AJIBARANG.
Kesatu : Nilai kritis hasil pemeriksaan laboratorium di Puskesmas I
Ajibarang sebagaimana tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dari keputusan ini.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan
dalam penetapan keputusan ini, akan ditinjau dan
diadakan perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Ajibarang
Pada tanggal : 10 Mei 2017

Kepala Puskesmas I Ajibarang,

EDI
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS I AJIBARANG
NOMOR 034 / SK / V / 2017
TENTANG
PENETAPAN NILAI KRITIS HASIL
PEMERIKSAAN LABORATORIUM DI
PUSKESMAS I AJIBARANG

PENETAPAN NILAI KRITIS HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM


PUSKESMAS I AJIBARANG

NO PARAMETER BATAS BATAS SATUAN


RENDAH TINGGI
1 Gula Darah ≤50 ≥500 mg/dl
2 Asam Urat ≤2,5 ≥7 mg / dl
3 Cholesterol ≤50 ≥400 mg / dl
4 SGOT - ≥40 Ul
5 SGPT - ≥38 Ul
6 Ureum - ≥38 mg/dl
7 Creatinin ≤0,4 ≥1,4 mg/dl
8 Trigliserida - ≥200 mg/dl
9 HB (Haemoglobin) ≤7 ≥20 gr / dl
10 Leukosit ≤2 ≥30 X103 / ml
11 Eritrosit ≤2000 ≥16000 X103 / ml
12 Trombosit ≤100 ≥1000 X103 / ml
13 Hematokrit ≤20 ≥60 %
14 LED - ≥15 mm/jam

Kepala Puskesmas I Ajibarang,

EDI

Anda mungkin juga menyukai