Anda di halaman 1dari 9

WORKSHEET 1

IDENTIFIKASI MASALAH

PRAKTEK/KENYATAAN/REALITANYA TEORI/PERATURAN/HARAPAN/ MASALAH (Setelah


NO KET.
DAN POKOK PENYEBABNYA IDEALNYA diberikan instrument)
1  Peserta didik tidak fokus dalam  Peserta didik menjadi paham  Keaktifan Peserta
mengikuti KBM di kelas terhadap materi yang sedang dibahas didik yang kurang
 Peserta didik tidak paham materi  Peserta didik menjadi aktif di kelas  Hasil belajar belum
yang sedang dibahas dan terlibat dalam kegiatan diskusi tuntas
 Peserta didik cenderung ramai  Hasil belajar Peserta didik menjadi
sendiri atau bermain dengan tuntas
temannya  Keberhasilan pembelajaran di kelas
 Peserta didik ada yang pasif >85%
(diam)
 Peserta didik bersikap individual
dalam berdiskusi kelas maupun
kelompok
 Peserta didik banyak yang
remedial

.
WORKSHEET 2
RUMUSAN MASALAH DAN JUDUL

NO MASALAH SOLUSI/ALTERNATIF TINDAKAN RUMUSAN MASALAH JUDUL PTK


1  Keaktifan Peserta  Pendekatan saintifik  Apakah dengan model Optimalisasi keaktifan
didik yang kurang  Model Pembelajaran ICARE pembelajaran ICARE dan hasil belajar peserta
 Hasil belajar belum (Introduction,Connection, (Introduction,Connection, didik dalam materi sel
tuntas Application, Reflecion, dan Application, Reflecion, elektrokimia melalui
Extension) dan Extension) keaktifan model pembelajaran
 Metode diskusi kelompok Peserta didik dapat ICARE
meningkat? (Introduction,Connection,
 Apakah dengan model Application, Reflecion,
pembelajaran ICARE dan Extension) di kelas
(Introduction,Connection, XII MIPA 2 MAN 4
Application, Reflecion, Tasikmalaya Semester 1
dan Extension) hasil Tahun 2022
belajar Peserta didik dapat
mencapai ketuntasan
minimal?

.
WORKSHEET 3
HIPOTESIS TINDAKAN, TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN

NO JUDUL HIPOTESIS TINDAKAN TUJUAN PENELITIAN MANFAAT PENELITIAN


1 Optimalisasi keaktifan  Keaktifan peserta didik  Untuk meningkatkan  Untuk mengembangkan
dan hasil belajar peserta meningkat melalui keaktifan dan hasil belajar model pembelajaran
didik dalam materi sel model pembelajaran peserta didik dalam ICARE
elektrokimia melalui ICARE memahami materi sel (Introduction,Connection
model pembelajaran (Introduction,Connecti elektrokimia di kelas XII , Application, Reflecion,
ICARE on, Application, MIPA 2 MAN 4 dan Extension) dalam
(Introduction,Connection, Reflecion, dan Tasikmalaya Semester 1 memahami materi sel
Application, Reflecion, Extension) Tahun 2022 elektrokimia supaya
dan Extension) di kelas  Hasil belajar peserta  Untuk meningkatkan dapat diterapkan secara
XII MIPA 2 MAN 4 didik meningkat keaktifan dan hasil belajar tepat
Tasikmalaya Semester 1 melalui model peserta didik dalam
Tahun 2022 pembelajaran ICARE memahami materi sel
(Introduction,Connecti elektrokimia melalui model
on, Application, pembelajaran ICARE
Reflecion, dan (Introduction,Connection,
Extension) Application, Reflecion, dan
Extension)di kelas XII
MIPA 2 MAN 4
Tasikmalaya Semester 1
Tahun 2022

.
WORKSHEET 4
LANDASAN TEORI DAN PENELITIAN YANG RELEVAN

NO JUDUL TEORI TENTANG X TEORI TENTANG Y PENELITIAN YANG RELEVAN


1 Optimalisasi keaktifan  Model pembelajaran  Keaktifan peserta didik Pengaruh Model Pembelajaran
dan hasil belajar peserta ICARE  Hasil belajar peserta didik ICARE Terhadap Hasil Belajar
didik dalam materi sel (Introduction,Connecti Pada Materi Hidrolisis Garam
elektrokimia melalui on, Application, di MAS Al-Furqon Bambi Pidie
model pembelajaran Reflecion, dan (2019)
ICARE Extension)
(Introduction,Connection,
Application, Reflecion,
dan Extension) di kelas
XII MIPA 2 MAN 4
Tasikmalaya Semester 1
Tahun 2022

.
WORKSHEET 5
KERANGKA BERPIKIR
Siswa:
Keaktifan yang kurang
KONDISI Guru:
Belum menggunakan model Hasil belajar belum tuntas
AWAL pembelajaran yang variatif terutama pada materi sel
dan interaktif elektrokimia

SIKLUS 1:
Pembelajaran pada materi
penyetaraan reaksi redoks
dan sel volta
TINDAKAN Guru menggunakan model
pembelajaran ICARE
SIKLUS 2:
Pembelajaran pada materi
sel elektrolisis dan korosi

KONDISI Peserta didik menjadi aktif dan hasil


belajarnya tuntas

AKHIR

.
WORKSHEET 6
INDIKATOR KINERJA/KEBERHASILAN PENELITIAN

NO JUDUL KONDISI AWAL KONDISI AKHIR INDIKATOR KINERJA


1

.
LATIHAN PENYUSUNAN PROPOSAL
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
BAB I PENDAHULUAN
Judul : B. Rumusan Masalah

A. Latar Belakang

C. Tujuan Penelitian

D. Manfaat Penelitian
a. Bagi Peserta didik

b. Bagi Guru

c. Bagi Sekolah

d. Peneliti lain

.
BAB II KAJIAN PUSTAKA
A. Tinjauan Pustaka C. Hipotesis Tindakan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Setting Penelitian
(Tempat, Waktu, Subjek)

B. Sumber Data
(Peserta didik dan guru)

B. Kerangka Berpikir

C. Teknik Pengumpulan Data & Instrumen


D. Prosedur Penelitian
E. Validasi Data
F. Analisis Data
G. Indikator Keberhasilan
H. Jadwal Penelitian
I. Anggaran Biaya

Daftar Pustaka

.
WORKSHEET
BAGI PESERTA DIKLAT MoU
PENELITIAN TINDAKAN KELAS GURU MI, MTs DAN MA
DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN AGAMA PROPINSI JAWA BARAT

Disusun oleh:
TIM WIDYAISWARA PTK

KEMENTERIAN AGAMA
BALAI DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG
TAHUN 2017

Anda mungkin juga menyukai