Anda di halaman 1dari 1

NAMA: ZELINA APRILIA SONITA

NIM: 164STYC21

KELAS:A3 SMT: 4 TINGT: 2

TUGAS: Membuat 3 soal terkait system perkemihan

1. Seorang perempuan usia 35 tahun dirawat diruang penyakit dengan keluhan nyeri pada
perut bagian bawah,nyeri saat buang air kecil dan tidak lancer,merasa tidak puas setelah
BAK. Saat menanyakkan tenatang penyakitnya ekspresi wajah tampak meringis
kesakitan, skala nyeri 6, hasil USG abdomen ada gambaran batu didaerah vesika urineria.
Apakah masalah keperawatan pada kasus diatas?
A. Nyeri
B. Retensi urine
C. Anisetas
D. Resiko infeksi
E. Inkontinensia urine

2. Seorang laki-laki berusia 69 tahun dirawat di ruangan bedah dengan susah buang air
kecil, nyeri daerah perut bawah, susah tidur, hasil pemeriksaan pisik ditemukan distensi
daerah supra pubik, keadaan umum lemah , TD 110/80 mmHg, RR 24 x/i, Nadi 80 x/I,
Temp 36,5 C.
Apakah masalah keperawatan pada kasus diatas?
A. Nyeri
B. Asientas
C. Retensi urine
D. Resiko infeksi
E. Gangguan pola tidur

3. Klien yang mengalami pembedahan jantung 24 jam sebelumnya mengalami luaran urine
terukur 20 Ml/jam. Selama 2 jam klien mendapatkan dosis tunggal 500 Ml cairan
intravena. Luaran urine terukur selama 1 jam terakhir 25 Ml. Hasil pemeriksaan lab
harian menunjukan kadar urea nitrogen dalam darah (BUN) 45 Ml/Dl dan kadar serum
kreatinin 2,2mg/Dl.
Bedasarkan temuan –temuan resiko manakah yang perlu diwapadai oleh perawat?
A. Hipovolemia
B. Gagal ginjal akut
C. Glomerulus Nefritis
D. Infeksi saluran kemih
E. Hiperkalsemia

Anda mungkin juga menyukai