Anda di halaman 1dari 4

Catatan Mata Kuliah Kimia

Anorganik Fisik
Kontrak Perkuliahan

Kimia
Anorganik

Kimia Praktikum
Kimia Kimia
Anorganik Kimia Kimia Industri
Anorganik 1 Anorganik 2
Fisik Anorganik

Senyawa
Unsur Non Kimia Non Kajian
Unsur Logam Logam dan
Logam Logam Teoritis
Non Logam

Kimia Logam
Bahan Bacaan
1. Day & Selbin, 1986, “Kimia Anorganik Teori” (terjemahan),
Jogyakarta: Gadjah Mada
2. Dll.

Catatan Mata Kuliah Kimia


Catatan Kamis/1 September 2022
Ada dua kategori padatan anorganik:
1. Padatan kristal: mengandung atom, ion, atau molekul yang membentuk
padatan dalam susunan teratur dan terdefinisi dengan baik. Pola pengulangan
terkecil dari padatan kristal dikenal dengan sel satuan, (unitsel) dan sel satuan
ini seperti batu bata di dinding dimana semuanya kristal dan berulang
2. Padatan amorf tidak memiliki banyak keteraturan dalam strukturnya.
Meskipun molekul mereka berdekatan dan memiliki sedikit kebebasan untuk
bergerak. Contohnya cermin, kaca, abu gosok

Jenis Kristal:
Kristal dapat diklasifikasikan ke dalam salah satu dari empat jenis:

Jenis kristal
Ionik Tarik menarik Keras, rapuh titik NaCl, LiF, MgCl,
elektrostatis leleh tinggi, CaCO3
konduktor panas
dan listrik yang
buruk
Kovalen Ikatan kovalen Keras, titik leleh
tinggi, konduktor
panas dan
Logam

Kristal Ionik
Kristal ionic terbentuk karena adanya ikatan ionic (ion positif) kation dan (ion
negative) anion
Ikatan ionic biasanya terjadi ketika perbedaan elektronegativitas antara dua
atom dalam molekul diatomic lebih besar dari sekitar 2,0
Padatan ini dicirikan

Pembentukan kristal ionic


Energi ikat ion-ion penyusun kristal ionic dinyatakan dengan energi kisi yang
didefinisikan sebagai perubahan entalpi (perubahan panas) yang terjadi ketika 1
mol kristal padat dibentuk dari ion gasnya. Misalnya, energi kisi NaCl adalah
perubahan entalpi, ketika ion Na+ dan ion Cl- dalam fasa gas bergabung untuk
membentuk 1 mol kristal NaCl.

Hukum Hess: Awal dan akhir aja yang penting, sebelum reaksi dan sesudah
reaksi, berapa pun jalannya tidak penting (prosesnya)

Sifat senyawa ionic:


Daya Hantar Listrik : padatan tidak menghantarkan listrik, jika leburan
menghantarkan listrik
Kegetasan : bersifat getas karena adanya distorsi mengakibatkan terjadi tolak-
menolak antara ion-ion yang bermuatan sama
Kelarutan : mudah larut dalam pelarut polar, tetapi tidak larut dalam pelarut non-
polar

Sifat persentase

Kristal Kovalen/Kristal Jaringan Kovalen


Contoh nya SiO2 (Kwarsa) dan SiC (Karborundum), dan intan. Pada bahan
bahan tersebut,
Momen dipol=0 berarti non polar, jika momen dipol ≠ 0 berarti polar
Kristal Logam
Pada kristal logam, ion logam positif terletak pada titik-titik kisi kristal
diselimuti olehelektron valensi
Jkansdjkasnd

Karakteristik Kristal Logam


Logam berwujud padat pada temperature dan tekanan standar, dengan
pengecualian merkuri berupa cairan
Sifat-sifat kristal logam : mempunyai konduktivitas panas dan listrik yang
tinggi, berkilau dan memantulkan cahaya, dapat ditempa, dan mempunyai
variasi kekuatan mekanik

Tipe Struktur Kristal Logam

Berdasarkan dari penataan geometris bola pada tiga lapisan, kristal logam terdiri
dari hexagonal (hcp) dan cubic (ccp)

Sifat Logam

Ikatan hydrogen yang membuat titik didih larutan tinggi.


Mengapa es mengapung di air?
Karena pada es terdapat udara dan beratnya lebih kecil dari pada fasa cair

Anda mungkin juga menyukai