Anda di halaman 1dari 9

CAPAIAN PEMBELAJARAN BAHASA JEPANG

KELAS XI

Umum Pada akhir fase F, peserta didik mampu berinteraksi dengan orang lain dalam situasi/kondisi sehari-hari dan lingkup sekolah. Dalam
mengembangkan keterampilan menyimak dan berbicara, peserta didik mengikuti/merespons instruksi atau pertanyaan sederhana
dalam bahasa Jepang dan membagikan informasi kepada orang lain dengan kosakata sederhana . Peserta mampu berkomunikasi
dengan mencari informasi mandiri melalui berbagai sumber, seperti internet, majalah, lagu, film, dan sebagainya didik menggunakan
alat bantu visual dan komunikasi nonverbal. Peserta didik merespons berbagai wacana dalam bahasa Jepang dan menggunakan
bahasa Jepang sederhana untuk berinteraksi dan berkomunikasi dalam kegiatan sehari-hari. Peserta didik memahami rangkaian bunyi
huruf pada kosakata sederhana dalam bahasa Jepang dan menggunakan pemahaman tersebut untuk memproduksi berbagai wacana
sederhana dalam bahasa Jepang dengan bantuan contoh baik secara individu ataupun berkolaborasi dalam kelompok. Peserta didik
mampu memahami, menggunakan, menganalisis teks lisan, tulisan, dan visual dalam bahasa Jepang sederhana untuk berkomunikasi
sesuai dengan tujuan dan situasi/kondisi yang nyata.

Elemen Capaian Pembelajaran Konten


Menyimak Peserta didik mampu mengidentifikasi sebuah teks/ujaran, memperkirakan, menafsirkan, Ie no seikatsu
menginterpretasikan maksud dan tujuan sebuah teks/informasi, memahami informasi yang Shumi
disampaikan, menggunakan teks/informasi yang diperlukan, menyimpulkan dan menganalisis Mainichi no Seikatsu
sebuah teks/informasi sederhana yang disampaikan. Shourai
Berbicara Peserta didik mampu menyebutkan dan mengulang sebuah teks/informasi yang disampaikan, Ie no seikatsu
menjelaskan tentang teks/informasi yang diperoleh, menerapkan dan menanggapi teks/informasi Shuumi
yang diterima, membandingkan dan menceritakan kembali tentang sebuah topik Mainichi no Seikatsu
Shourai
Membaca Peserta didik mampu mengidentifikasi dan memahami sebuah teks/informasi, membaca dengan Katakana
jelas dan tepat, menentukan teks/informasi penting, menganalisis dan menghubungkan suatu
teks/informasi penting sederhana dan jelas.
Menulis Peserta didik mampu mengidentifikasi sebuah pesan/konten/informasi, menuliskan Ie no Seikatsu
pesan/konten/informasi singkat, menyampaikan pesan/ konten/informasi sederhana, Shuumi
menganalisis dan menyimpulkan sebuah pesan/konten/informasi secara sederhana, Mainichi no Seikatsu
menyusun/mengarang pesan/konten/informasi sederhana sebuah topik. Shourai
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
BAHASA JEPANG KELAS XI
SMK TARUNA TERPADU 2

No Elemen Tujuan Pembelajaran Materi Kata/Frasa kunci Alokas Keterangan


. Topik/konten inti i
Penjelasan singkat Waktu
Semester Ganjil
1.1 Membaca Peserta didik diberikan teks Katakana Kata/ Frasa kunci: JP Modul 1
bacaan berupa huruf katakana. カタカナ Katakana カタカナ
Peserta didik mampu
Konten inti:
Membaca, serta
Menghubungkan suatu teks/ Melihat huruf katakana
informasi dasar dari sebuah Penjelasan singkat:
wacana secara sederhana, jelas Peserta didik dikenalkan daftar huruf
dan singkat. katakana dan Jenis huruf Katakana
serta fungsi huruf Katakana
menggunakan media
1.2 Menulis Disediakan beberapa Kata/ Frasa kunci:
dialog/monolog berisi kosa kata Katakana カタカナ
serta kalimat huruf Katakana
Konten inti:
dalam Bahasa Jepang. Peserta
didik dapat Menulis, serta Menulis huruf katakana
Menyusun wacana/sebuah Penjelasan singkat:
konten singkat dan sederhana Peserta didik menulis huruf Katakana
menggunakan katakana dan merangkai kosakata serapan
bahasa asing serta menulis nama diri
sendiri menggunakan Katakana
2.1 Menyimak Diperdengarkan beberapa いえのせい Kata/ Frasa kunci: JP Modul 2
monolog berisi kosakata kota, かつ インドネシアのこと
arah mata angin dan barang Ie no Indoneshia no koto
barang di rumah secara lisan. Seikatsu
わたし の うち です
Peserta didik dapat Memahami,
Menangkap, Menafsirkan, Watashi no uchi desu.
Menyimpulkan makna ujaran Konten inti:
sederhana yang disampaikan Menyimak Ie no Seikatsu
secara jelas. Penjelasan singkat:
Peserta didik diperkenalkan kosakata
nama Kota dan Provinsi di Indonesia
dan ruangan serta keberadaan barang
barang di dalam rumah dalam
Bahasa Jepang
2.2 Menulis Disediakan beberapa Kata/ Frasa kunci:
dialog/monolog berisi kosakata インドネシアのこと
kota, arah mata angin dan Indoneshia no koto
barang barang di rumah.
わたし の うち です
Peserta didik dapat Menandai,
Menulis, Menyimpulkan, Watashi no uchi desu.
memodofikasi, Menyusun Konten inti:
wacana/sebuah konten singkat Menulis kosakata Ie no Seikatsu
dan sederhana tentang sebuah Penjelasan singkat:
topik.
Peserta didik menulis kembali
kosakata Kota dan Provinsi serta
memodifikasi narasi letak Kota,
menuliskan kosakata ruangan serta
keberadaan benda di dalam rumah
2.3 Berbicara Peserta didik mampu Kata/ Frasa kunci:
Menerapkan/merespon dan インドネシアのこと
Menjelaskan/mempresentasikan Indoneshia no koto
monolog/dialog secara わたし の うち です
sederhana tentang sebuah topik Watashi no uchi desu.
berisi perkenalan lisan di
hadapan kelas dengan penuh Konten inti:
tanggungjawab. Mempresentasikan Ie no Seikatsu
Penjelasan singkat:
Peserta didik Melafalkan informasi
yang didapat dengan cara yang tepat
yang berhubungan dengan narasi hal
yang ada di Indonesia dan letak
benda dalam Bahasa Jepang

3.1 Menyimak Diperdengarkan beberapa Shuumi Kata/ Frasa kunci: JP Modul 3


monolog berisi kegemaran, しゅうみ Shuumi しゅうみ
hewan peliharaan dan makan
Petto ペット
pagi. Peserta didik dapat
Memahami, Menangkap, Asa gohan あさ ごはん
Menafsirkan, Menyimpulkan Konten inti:
makna ujaran sederhana yang Menyimak Kosakata tentang Shumi
disampaikan secara jelas. Penjelasan singkat:
Peserta didik mendengarkan contoh
monolog mengenai Kegemaran,
Hewan Peliharaan dan Makan Pagi
3.2 Membaca Peserta didik diberikan teks Kata/ Frasa kunci:
bacaan berupa narasi sederhana Shuumi しゅうみ
mengenai kegemaran, hewan
Petto ペット
peliharaan dan makan pagi
dalam bahasa Jepang. Peserta Asa gohan あさ ごはん
didik mampu Membaca, serta Konten inti:
menangkap makna dari suatu Membaca teks Shumi
teks/ informasi dasar sebuah
Penjelasan singkat:
wacana secara sederhana, jelas
dan singkat Peserta didik membaca contoh
kosakata kegemaran, hewan
peliharaan dan Makan Pagi
3.3 Menulis Disediakan beberapa Kata/ Frasa kunci:
dialog/monolog berisi Shuumi しゅうみ
kegemaran, hewan peliharaan
Petto ペット
dan makan pagi bahasa Jepang.
Peserta didik dapat Menandai, Asa gohan あさ ごはん
Memodifikasi, serta Menulis Konten inti:
dan Menyusun wacana/ sebuah Menyusun dialog Kegemaran
konten singkat dan sederhana Penjelasan singkat:
tentang sebuah topik.
Peserta didik menulis dialog
kegemaran, hewan peliharaan dan
makan Pagi
3.4 Berbicara Peserta didik mampu Kata/ Frasa kunci:
Menerapkan/ merespon dan Shuumi しゅうみ
Menjelaskan/
Petto ペット
mempresentasikan
monolog/dialog secara Asa gohan あさ ごはん
sederhana tentang sebuah topik Konten inti:
berisi kegemaran, hewan Mempresentasikan dialog kegemaran
peliharaan dan makan pagi Penjelasan singkat:
dalam bahasa Jepang di
hadapan kelas dengan penuh Peserta didik berdilaog mengenai
tanggungjawab. kegemaran, hewan peliharaan dan
makan pagi dalam bahasa Jepang.
Semester Genap
4.1 Menyimak Peserta didik dapat まいにち Kata/ Frasa kunci: 8 JP Modul 4
Menangkap, Memahami, のせいか Ryouko りょこう
Menafsirkan makna ujaran つ
Mainichi Jikan じかん
sederhana yang disampaikan no Norimono のりもの
secara jelas berkaitan dengan Seikatsu Konten inti:
beberapa kosakata tempat
wisata, kegiatan sehari hari dan Menyimak monolog Mainichi
jam serta kendaraan. no Seikatsu
Penjelasan singkat:
Peserta didik menyimak contoh
monolog mengenai tempat
wisata, kegiatan sehari hari dan
jam serta kendaraan.
4.2 Menulis Peserta didik dapat Menulis, Kata/ Frasa kunci:
Memodifikasi serta Menyusun Ryouko りょこう
wacana/sebuah konten singkat Jikan じかん
dan sederhana tentang sebuah Norimono のりもの
topik berisi tempat wisata,
Konten inti:
kegiatan sehari hari dan jam
serta kendaraan. Menulis monolog Mainichi no
seikatsu
Penjelasan singkat:
Peserta didik menulis,
memodifikasi serta menyusun
teks mengenai tempat wisata,
kegiatan sehari hari dan jam
serta kendaraan.
4.3 Berbicara Peserta didik mampu Kata/ Frasa kunci:
Menerapkan/merespon dan Ryouko りょこう
Menjelaskan/mempresentasika
n monolog/dialog secara Jikan じかん
sederhana tentang sebuah topik Norimono のりもの
berisi tempat wisata, kegiatan Konten inti:
sehari hari dan jam serta Mempresentasikan monolog
kendaraan di hadapan kelas Mainichi no seikatsu
dengan penuh tanggungjawab.
Penjelasan singkat:
Peserta didik menjelaskan dan
mempresentasikan teks
mengenai berisi tempat wisata,
kegiatan sehari hari dan jam
serta kendaraan.

5.1 Menyimak Peserta didik dapat まいにち Kata/ Frasa kunci: JP Modul 5
Mengidentifikasi, Memahami, のせいか Fuku ふく
Menangkap, Menafsirkan, つ
Mainichi Kaimono かいもの
Menyimpulkan makna ujaran
sederhana yang disampaikan no seikatsu Konten inti:
secara jelas mengenai pakaian Menyimak monolog Mainichi
dan belanja. no Seikatsu
Penjelasan singkat:
Peserta didik diperdengarkan
beberapa kosakata berisi nama-
nama jenis pakaian, kata kerja
memakai nama tempat belanja
dan harga barang dalam bahasa
Jepang
5.2 Menulis Peserta didik dapat Menandai, Kata/ Frasa kunci:
Menulis, Memodifikasi, Fuku ふく
Menyusun wacana/sebuah Kaimono かいもの
konten singkat dan sederhana
tentang sebuah topic mengenai Konten inti:
pakaian dan belanja. Menulis monolog fuku dan
dialog kaimono
Penjelasan singkat:
Peserta didik menulis,
memodifikasi dan Menyusun
teks wacana fungsi kata kerja
memakai dan dialog cara
berbelanja
5.3 Berbicara Peserta didik mampu Kata/ Frasa kunci:
Menerapkan/merespon dan Fuku ふく
Menjelaskan/mempresentasika Kaimono かいもの
n monolog/dialog secara Konten inti:
sederhana tentang sebuah topik
pakaian dan belanja di hadapan Mempresentasikan monolog
kelas dengan penuh Fuku dan Dialog Kaimono
tanggungjawab. Penjelasan singkat:
Peserta didik menjelaskan dan
mempresentasikan monolog
funsi kata kerja memakai dan
dialog cara berbelanja dalam
bahasa Jepang

6.1 Menyimak Peserta didik dapat Shourai Kata/ Frasa kunci: JP Modul 6
Mengidentifikasi, Memahami, しょうら Shourai しょうらい
Menangkap, Menafsirkan, い Konten inti:
Menyimpulkan makna ujaran
sederhana yang disampaikan Menyimak monolog shourai
secara jelas mengenai masa Penjelasan singkat:
depan Peserta didik diperdengarkan
beberapa kosakata berisi
kosakata rencana atau profesi
di masa depan dalam bahasa
Jepang
6.2 Menulis Peserta didik dapat Menandai, Kata/ Frasa kunci:
Menulis, Memodifikasi, Shourai しょうらい
Menyusun wacana/sebuah Konten inti:
konten singkat dan sederhana
Menulis monolog shourai
tentang sebuah topik masa
depan Penjelasan singkat:
Peserta didik menulis,
memodifikasi dan Menyusun
teks wacana rencana masa
depan.

Mengetahui, Bogor, Agustus 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

(BesseWarni, MM) (Meida Silvia Sari, S.S)

Anda mungkin juga menyukai