Anda di halaman 1dari 5

Dalam Laporan PK-II, tiap kelompok harus mengkonsolidasikan semua hasil dan

proses yang telah dilakukan untuk menggambarkan proyeksi dan rekomendasi agar
dampak positif projek dapat berlangsung secara berkelanjutan dan tidak terbatas hanya
dalam bagian-bagian berikut:

1. Profil projek
Nama Projek Pelatihan handcrafting aksesoris sebagai bentuk upaya
peningkatan ekonomi mikro sekolah untuk menunjang mata
pelajaran kewirausahaan
Lokasi SD AL-KAUTSAR
Waktu Pelaksanaan 4 Mei 2023
Koordinator Ajeng Sintarini

2. Alur/urutan kegiatan
A. Diagram alur/urutan kegiatan tahap demi tahap
Contoh:

B. Templat Eksekusi “work breakdown structure”


Deskripsi
Tahap Output Outcome Target Pencapaian/
Kemajuan
1. Pengurusan ijin Prototype Perizinan dari Memperoleh Mendapat
kegiatan dan pihak sekolah perizinan perizinan dan
design penerima sebelum kesepakatan
pelatihan manfaat. tanggal 4 mei kerjasama
edukasi yang 2023. sebagai sekolah
akan penerima
dilakukan. manfaat proyek.
2. Menghubungi para Mitra Proposal Kesepakatan Memperoleh Mencapai
Pelaksana dan membuat Kontrak pengajuan kerjasama kesepakatan kesepakatan
kerjasama dengan pihak dengan pihak dengan pihak
kegiatan mitra sekolah mitra sekolah mitra sekolah
pelatihan
3. Mempersiapkan sumber-daya Menyiapkan Menyiapkan Pelaksanaan Terlaksananya
lainnya (misal: ruangan pelatihan, kebutuhan kebutuhan kegiatan yang kegiatan
peralatan, ruangan penyimpan pengimpleme proyek yang dapat berjalan pelatihan
sampah, papan tulis, bahan-bahan, ntasian terdiri dari: lancar dengan dengan baik
proyek yang ruangan peralatan
dll)
terdiri dari : sosisalisasi yang
bahan konten dan banner mendukung
isian
pelatihan
yang
berkaitan
dengan tema
yang akan
disampaikan
4. Melaksanakan pelatihan Membuat Pelaksanaan Terlaksanan Peserta didik
Rancangan kegiatan ya kegiatan dan guru
jadwal sesuai jadwal pelatihan mendapat
kegiatan Edukasi manfaat dari
pemaparan
pelatihan yang
telah dilakukan
5. Melaksanakan pendampingan Melaksanakan Pelaksanaan Memperoleh Mendapatkan
oleh Narasumber kegiatan yang sesuai sebuah cara arahan serta
dengan dengan dalam ilmu yang sesuai
didampingi agenda jadwal melakukan dengan tema
oleh yang telah kegiatan yang sedang
narasumber direncanakan dilakukan
yang telah
ditentukan
sesuai jadwal
kegiatan
6. Melakukan Pemantauan Melihat dan Peserta didik Pembuatan Keterampilan
mengontrol bisa sebuah serta hasil yang
kinerja serta menerima dan aksesoris sesuai dengan
kreatifitas melakukan sesuai dengan kreatifitas
peserta didik kegiatan arahan yang peserta didik
sesuai ditunjukkan untuk
rencana dan peningkatan
tujuan ekonomi
disekolah
7. Melakukan Evaluasi dan Menentukkan Melalui Peimplemnta Pengetahuan,
Perumusan Pembelajaran tujuan kegiatan ian peserta pemahaman dan
Kegiatan edukasi yang didik tentang penerapan
berkaitan pentingnya
dengan tema kreatifitas
Pendidikan untuk umkm
moral dan dengan
Pendidikan pembuatan
seks sejak aksesoris
dini sederhana
diharapkan
guru dan
peserta didik
dapat
menjaga diri
lebih baik dan
meningkatkan
moral kearah
yang positif

3. Templat Eksekusi Perencanaan Waktu/alokasi Kegiatan


Rencana
Deskripsi
Waktu Pihak yang
Nama Kegiatan Output Pencapaian/
Pelaksanaa bertanggung jawab
Kemajuan
n
Pelatihan pengetahuan, 4 Mei 2023 Mahasiswa kemajuan dari
handcrafting pemahaman projek kelompok
aksesoris dan kami pada fase 1
sebagai bentuk penerapan sudah mendapat
upaya handcrafting izin dari pihak
peningkatan aksesoris sekolah terkait
ekonomi mikro sebagai pelaksanaan
sekolah untuk bentuk upaya kegiatan pelatihan
menunjang peningkatan edukasi dengan
mata pelajaran ekonomi tema "Pelatihan
kewirausahaan mikro sekolah handcrafting
untuk aksesoris sebagai
menunjang bentuk upaya
mata peningkatan
pelajaran ekonomi mikro
kewiraushaan sekolah untuk
menunjang mata
pelajaran
kewirausahaan"

4. Templat Realisasi Penggunaan Anggaran Kegiatan


Penanggu Penanggun
Rencana
ng Jawab g Jawab
Jumlah (waktu) Deskripsi Realisasi
Nama Kegiatan Laporan Verifikasi
Anggaran meminta
Keuanga Laporan anggaran
Anggaran
n Keuangan
Pelatihan
handcrafting Realisasi anggaran
aksesoris antara lain :
sebagai bentuk 1. Alat dan Bahan
H-14 Astiriani
upaya pelatihan (alat dan
Rp1.125.000 sebelum Retno Ajeng
peningkatan bahan aksesoris)
,. pelaksana Handaya Sintarini
ekonomi mikro 2. Banner
an acara ni
sekolah untuk 3. Konsumsi (peserta
menunjang didik dan pengajar)
mata pelajaran 4. Sertifikat Banner
kewirausahaan

5. Templat Kualitas keberhasilan projek/kegiatan


Standar kualitas yang Verifikasi/Bukti kualitas Deskripsi Pencapaian
Nama kegiatan
diharapkan (pencapaian) (dan proyeksi dampak)
Pelatihan Dengan adanya Sudah terlaksana pendidik dan peserta
handcrafting kegiatan ini didik lebih mengetahui
aksesoris diharapkan peserta tentang pentingnya
sebagai bentuk didik mengetahui kreatifitas pembuatan
upaya tentang pentingnya aksesoris sebagai
peningkatan kreatifitas pembuatan bentuk upaya
ekonomi mikro aksesoris sebagai peningkatan ekonomi
sekolah untuk bentuk upaya mikro sekolah
menunjang peningkatan ekonomi
mata pelajaran mikro sekolah
kewirausahaan

6. Peran, Tugas, dan tanggung jawab anggota kelompok dan pemangku kepentingan
Peran/Tugas & Deskripsi realisasi peran dan/atau tantangan
Nama
Tanggung jawab dalam realisasinya
-Ajeng Sintarini Ketua Pelaksana -mengkoordinasikan seluruh panitia.
-mengkonsep (secara detail) dan mendistribusikan
tugas-tugas kepanitiaan kepada panitia yang
bersangkutan.
-mencari alternatif pemecahan masalah dan
membuat keputusan.
-Embun Sari Sekretaris -membuat surat surat resmi seperti surat
permohonan, surat undangan, proposal
penyelenggaraan acara, dll.
-menyiapkan dan mengedarkan daftar hadir
panitia dan peserta.
-Astriani Retno Bendahara -menyusun rencana anggaran belanja untuk
Handayani memenuhi kebutuhan acara.
-Desty -mengelola dan mengawasi pemasukan dan
Rahmadita penggunaan dana
-melakukan koordinasi dengan divisi lain terkait
kebutuhan dana.
-Yuyun Listiana Divisi Acara -membuat susunan acara secara rinci dan spesifik
-Fahrul Rifauzi -mengkoordinir dan mengatur hal-hal teknis
-Diah Mirantika dilapangan saat acara berlangsung
-Devi Alia Nisa Divisi Humas -membantu bagian dalam kepanitiaan yang
-Dewi Yuninda mengurus administrasi dalam mengadakan dan
mengelola dokumen-dokumen yang diperlukan
dalam kegiatan.
-Dwi Aditya Divisi Perlengkapan -mendata semua perlengkapan yang dibutuhkan
Setiaji dan mengupayakan kepengadaannya
-Ibnu Rizki -bertanggung jawab atas pemeliharaan dan
Tullah pengembalian perlengkapan acara.
-Gounawan
Wibisono
-Indah Divisi Dokumentasi -memproduksi dokumentasi kegiatan dalam
Sulistiawati bentuk foto ataupun video.
-Yossy Melawati -mengabadikan momen baik saat sebelum dan
sesudah acara.
-Marlina Divisi Konsumsi -menyediakan dan mengatur menu makanan bagi
Ardianti peserta panitia dan pengisi acara serta
-Eka Fitriani menentukan penjadwalannya.
Achmad
-Ari Dwijayanti Divisi Desain dan -membuat konsep dan media publikasi acara.
-Erika Silviana Publikasi seperti membuat banner dan sertifikat.

7. Rangkuman dan refleksi kelompok atas tantangan dan pencapaian projek


Hasil Evaluasi Manfaat projek Pelatihan handcrafting aksesoris sebagai
bentuk upaya peningkatan ekonomi mikro
sekolah untuk menunjang mata pelajaran
kewirausahaan pada SD AL-KAUTSAR
Pembelajaran yang dapat diambil dari 1. Jelaskan faktor-faktor apa yang
Projek ini membuat kegiatan-kegiatan berjalan lancar
- Adanya kerjasama yang baik dengan
teman 1 kelompok
- Adanya komunikasi yang baik dengan
pihak sekolah terutama dengan Kepala
Sekolah SD AL-KAUTSAR
2. Jelaskan faktor-faktor apa yang
membuat adanya penyimpangan dari
perencanaan
- Dana yang dibutuhkan terlalu besar dan
ada kemungkinan pembengkakan dana
Rekomendasi untuk memperbaiki Hasil dari Pelatihan handcrafting aksesoris
(improvement) serta menjaga sebagai bentuk upaya peningkatan ekonomi
keberlanjutan dampak positif PK-II pada mikro sekolah untuk menunjang mata
kualitas pembelajaran anak di pelajaran di SD AL-KAUTSAR khususnya
sekolah/komunitas sasaran peserta didik mendapatkan materi baru
kemudian untuk pihak sekolah dapat
mengimplementasi pada peserta didik

Anda mungkin juga menyukai