Anda di halaman 1dari 24

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Matematika

Kurikulum : Kurikulum 2013 (Permendikbud No. 37 Tahun 2018)

Jumlah Soal : 30 Soal

Bentuk Soal : 20 Soal Pilihan Ganda ; 5 Soal Isian ; 5 Soal Uraian

Level
No Kompetensi Dasar Indikator KD Kelas Materi Indikator Soal Nomor Soal Bentuk Soal
Koginitf

1. 3.5 Menjelaskan dan V Pangkat L2 Disajikan pernyataan 4 PG


menentukan volume tiga,Akar tentang perkalian berulang /
bangun ruang dengan Pangkat Tiga pangkat tiga (misal : 2 x 2 x
menggunakan satuan dan Volume 2 ) siswa dapat menentukan
volume (seperti kubus kubus ,Balok gambar kubus yang sesuai
3.5.1 Menentukan
satuan) serta hubungan dengan volume kubus
volume kubus dan Balok
pangkat tiga dengan akar dengan menggunakan
dengan kubus satuan
pangkat tiga kubus satuan,.

2 L3 Disajikan gambar balok 7 PG


dengan kubus satuan, siswa
dapat menghitung volume
balok tersebut.

3 3.5.2 Menentukan V L1 Siswa dapat menentukan 1 PG


hubungan Panjang,lebar hasil bilangan akar pangkat
dan tinggi dan volume tiga, dari suatu bilangan 3
pada balok dan rusuk angka.
pada kubus, serta
4 Disajikan gambar kubus 2 PG
hubungan pangkat tiga
dengan volume yang sudah
dengan akar pangkat tiga
diketahui, Siswa dapat
menentukan panjang salah
satu rusuknya dengan
mencari akar pangkat tiga
dari volume kubus.

5 Siswa dapat menentukan 3 PG


hasil pangkat tiga dari suatu
bilangan 2 angka

6 L1 Disajikan pernyataan 9 PG
volume balok sebuah balok
dengan diketahui luas alas
balok. Siswa dapat
menentukan tinggi balok
tersebut

7 L1 Disajikan pernyataan 21 IS
tentang volume kubus.
Siswa dapat menentukan
jumlah panjang seluruh
rusuk kubus tersebut.

8 3.5.3 Menghitung L2 Disajikan 2 buah 22 IS


pernyataan bangun ruang
volume kubus dan balok kubus dan balok dengan
berturut-turut yang sudah
ditentukan ( rusuk, panjang,
lebar dan tinggi) , Siswa
dapat menghitung volume
kubus dan balok ( secara
berturut -turut)

9 Disajikan gambar balok 23 IS


lengkap dengan ukuran
panjang,lebar dan tingginya
,Siswa dapat menghitung
luas permukaan balok

10 L3 Disajikan sebuah cerita 26 UR


sebuah kolam ikan yang
berbentuk balok dengan
3.5.4 Menyelesaikan
diketahui volume dan
masalah yang berkaitan
tingginya , Siswa dapat
dengan volume kubus
menentukan luas alas kolam
ikan tersebut dengan ukuran
m persegi.

11 3.6 Menjelaskan dan 3.6.1 Menjelaskan L2 Disajikan pernyatan tentang


menemukan jaring-jaring pengertian jaring-jaring Jaring-Jaring pengertian jaring kubus/
8 PG (komplek)
bangun ruang sederhana bangun ruang sederhana Bangun balok. , Siswa dapat
(kubus dan balok) Ruang menentukan pengertian
jaring-jaring yang benar
12 3.6.2 Menentukan jaring- L3 Disajikan beberapa gambar 5 PG(kompleks)
jaring bangun ruang model jaring-jaring balok,
kubus siswa dapat menentukan
gambar model jaring-jaring
balok yang benar.

13 3.6.3 Menentukan jaring- L1 Disajikan gambar jaring-


jaring bangun ruang jaring kubus ,Siswa dapat
24 IS
balok menyatakan alas dan tutup
dari jaring-jaring kubus
dengan tepat.

14 3.6.4 Membuat jaring- L3 Siswa dapat membuat dua 29 UR


jaring kubus dan balok jaring-jaring kubus / balok
yang berbeda bentuknya

15 L3 Diberikan beberapa gambar 10 PG(Kompleks)


tentang jaring-jaring balok,
3.6.5 Memecahkan
siswa dapat menemukan
masalah yang melibatkan
gambar yang benar dari
jaring-jaring kubus dan
beberapa gambar jaring-
balok
jaring balok

16 3.7 Menjelaskan data 3.7.1 Menjelaskan cara Pengumpulan L1 Disajikan pernyataan 11 PG


yang berkaitan dengan mengumpulkan dan dan tentang teknik
diri peserta didik atau Pengolahan pengumpulan data. siswa
lingkungan sekitar serta membaca data Data dapat menentukan cara
cara pengumpulannya pengambilan data dengan
benar.

17 L2 Disajikan data berbentuk 12 PG


tabel tentang tinggi badan
siswa kelas 5 tahun 2023.
siswa dapat menentukan
jumlah siswa yang tinggi
badannya kurang dari
( yang sudah ditentukan)

18 L2 Disajikan data banyak 27 UR


pengunjung perpustakan
Kota Malang setiap bulan
selama tahun 2022 dalam
bentuk data acak/random,
siswa dapat menentukan
selisih pengunjung paling
banyak dan paling sedikit
dari data tersebut.( tips
membuat tabel)

19 L2 Disajikan data penjualan 13 PG


sepeda motor selama 7
bulan dalam bentuk
diagram batang, siswa dapat
menentukan jumlah 2 bulan
tertinggi dari penjualan
sepeda motor terbut.

20 L3 Disajikan data nilai 15 PG


Matematika siswa kelas 5
(28 siswa ) secara acak dan
rundom, siswa dapat
menentukan selisih siswa
yang dapat nilai tertinggi
dan terendah. ( tips
membuat tabel )

21 L2 Disajikan data hasil panen 14 PG


jeruk (ton) di Kota Batu
dalam bentuk diagram
batang selama 1 tahun,
siswa dapat menentukan
jumlah seluruh hasil panen
dalam 1 tahun.
( menjumlahkan seluruh
hasil panen dalam 1 tahun)

22 L3 Disajikan data jumlah 9 PG


pengunjung sebuah tempat
wisata selama 1 minggu
dalam bentuk diagram garis,
siswa dapat menemukan
lonjakan terbanyak ( dari
hari apa ke hari apa)

23 L3 Disajikan data 4 jenis hasil 25 IS(kompleks)


panen pertanian di Kab.
Malang dalam bentuk
diagram lingkaran, siswa
dapat menentukan
prosentase salah satu hasil
pertanian yang belum
diketahui.

24 3.8 Menjelaskan Penyajian L3 16 PG


penyajian data yang Data
berkaitan dengan diri Disajikan data banyak ayam
3.8.1 Menentukan data
peserta didik dan di peternakan dalam
dalam bentuk
membandingkan dengan beberapa periode waktu,
daftar, tabel, diagram
data dari lingkungan yang berbentuk tabel , siswa
gambar (piktogram),
sekitar dalam bentuk dapat menemukan bentuk
diagram batang, atau
daftar, tabel, diagram diagram yang benar dari
diagram garis
gambar(piktogram), data tabel diatas.
diagram batang, atau
diagram garis

25 L2 Disajikan data jumlah 17 PG


pengunjung sebuah
perpustakaan selam 5 hari (
senin-jumat) dalam bentuk
diagram garis, siswa dapat
menentukan jumlah
pengunjung dihari tertentu (
misal hari kamis)

26 3.8.2 Menyajikan data L1 Disajikan data banyaknya 18 PG


dalam bentuk batik yang terjual dalam 6

daftar, tabel, diagram bulan dalam bentuk tabel,

gambar (piktogram), siswa dapat memilih data

diagram batang, atau dalam bentuk diagram garis

diagram garis yang sesuai.

27 L3 Disajikan data jumlah 30 UR(Kompleks)


pasien yang berkunjung ke
RSU Kota Malang selama 6
hari kerja dalam bentuk
tabel, siswa dapat
menyajikan data dalam
bentuk diagram batang yang
sesuai.

28 L2 Disajikan data 4 jenis 19 PG


makanan yang disukai
siswa dalam bentuk
diagram lingkaran
( derajat ), siswa dapat
menafsirkan jumlah siswa
yang menyukai salah satu
jenis makanan tertentu.

29 L3 Diberikan sebuah gambar 20 PG(Kompleks)


diagram batang dan
pernyataan-pernyataan yang
sesuai dan tidak sesuai
dengan keterangan pada
gambar diagram, siswa
dapat menentukan
pernyataan yang sesuai
dengan diagram batang
tersebut.

30 L3 Disajikan 5 data ekspor 28 UR


UMKM ( (Usaha Mikro
Kecil dan Menengah) selama
tahun 2022 di Kota Malang
dalam bentuk diagram
lingkaran, siswa dapat
menafsirkan selisih
terbanyak dan tersedikit
ekspor UMKM ( (Usaha
Mikro Kecil dan Menengah)
selama tahun 2022.

JUMLAH 30 PG,IS,UR

4X4X4
Panjang x lebar x tinggi

LATIHAN SOAL
Volume balok dari kubus satuan

Hasil pangkat 3 dari 2 bilangan

Hasil akar bilangan 3 angka

√3 125
=5
√3 343
=7
√3 216
=6
√3 512
=8
Diketahui sebuah balok yang memililiki volume 320 . jika luas alas balok tersebut 40 .
Berapa tinggi balok tersebut?

Diketahui sebuah balok yang memililiki volume 420 . jika luas alas balok tersebut 60 .
Berapa tinggi balok tersebut?
Luas permukaan balok
Sebuah kolam memiliki volume 750 m dan tinggi kolam 5 meter.
Berapakan luas alas kolam tersebut?
Sebuah kolam memiliki volume 324 m dan tinggi kolam 3 meter.
Berapakan luas alas kolam tersebut?

Jaring-jaring
Jaring jaring ialah bidang datar yang berupa gabungan dari bangun datar yang menyusun sebuah bangun ruang
Jaring-jaring kubus ( gabungan persegi)
Kubus memiliki 6 buah bidang diagonal berbentuk persegi panjang. Seperti halnya bangun ruang yang lain, kubus juga memiliki jaring-jaring atau pola
pembelahan, yang bila disatukan akan membentuk bangun ruang.

Jaring jaring balok ( gabungan persegi dan persegi panjang)


Pengertian balok adalah bangun ruang yang disusun oleh tiga pasang persegi atau persegi panjang, dengan minimal satu pasang memiliki ukuran yang berbeda.
Sedangkan jaring-jaring balok merupakan sisi-sisi balok yang direntangkan selepas dipotong mengikuti alur rusuk-rusuknya.

Yang termasuk jaring-jaring balok


Alas dan tutup jaring-jaring kubus

Alasnya 1 tutupnya no ? 4
Nama Tinggi badan

Alfa 130 cm
Beta 135 cm
Carly 132 cm
Delta 134 cm
Ema 140 cm
Fajar 140 cm
Gagah 143 cm
Haikal 150 cm
Indah 145 cm
Joni 144 cm
Keyla 151 cm
Lidia 129 cm Data tinggi badan siswa kelas 5 Pelangi tahun 2023
Maya 130 cm
Nando 139 cm
Orin 136 cm
Paula 133 cm
Queen 137 cm
Berapa siswa yang tinggi bandannya kurang dari 145 = 16 siswa
Berapa siswa yang tinggi badannya sama = 130 =3 dan 140=2, 150=2 , 144=2 =
3 +2+2+2= 9 siswa
Berapa selisih tinggi badan yang sama dengan yang lebih dari 145 =
Siswa yg tinggi badannya lebih dari 145 sebanyak 3 siswa
Selisih 9-3= 6 siswa
Warna kesukaan Banyak siswa
Merah 4
Biru 6
Kuning 4
Hijau 12
ungu 3
Hitam 1
Jumlah 30 siswa
Lonjakan tertinggi terjadi pada bulan Maret ke april
Maret 23
April 36
Berapa lonjakannya
36-23 = 13

Jumlah persentase adala 100 %


Sudut siku2 adalah ¼ dari keseluruhan lingkaran
Cara 1
100

Cara 2
Kata kunci
Menghitung dari diagram
lingkaran

Anda mungkin juga menyukai