Anda di halaman 1dari 22

i

DAFTAR ISI
I. Alur Validasi Surat Ukur dan Buku Tanah ................................................................................ 1
II. Alur Alih Media Surat Ukur dan Penerbitan Buku Tanah Elektronik ....................................... 1
III. Alur Penerbitan Buku Tanah Elektronik .................................................................................... 1
IV. Persiapan ..................................................................................................................................... 2
A. Akun Instansi, TTE dan Profile Pelaksana Kegiatan BMN EL .......................................... 2
B. Berkas Permohonan ............................................................................................................. 4
C. Melengkapi Data Surat Ukur ............................................................................................... 4
D. Melengkapi Data Buku Tanah ............................................................................................. 4
E. Unduh Tools Validasi .......................................................................................................... 5
V. Alamat Modul Penunjang Penerbitan dan Penyimpanan Buku Tanah Elektronik ..................... 5
VI. Pilih Pelayanan Pertanahan ........................................................................................................ 5
A. Pelayanan dari Proyek APBN ............................................................................................. 6
B. Pelayanan dari Rutin............................................................................................................ 6
VII. Penggunaan Tools Validasi ........................................................................................................ 8
A. Laporan validasi .................................................................................................................. 9
B. Laporan validasi dan Lembar pengesahan alih media Surat Ukur dan Buku Tanah......... 10
C. Pemeriksaan Surat Ukur Elektronik .................................................................................. 14
D. Tandatangan Surat Ukur Elektronik .................................................................................. 14
E. Pemeriksaan Buku Tanah Elektronik ................................................................................ 15
F. Tandatangan Buku Tanah Elektronik ................................................................................ 15
G. Penyelesaian Berkas .......................................................................................................... 16
IX. Brankas Elektronik ................................................................................................................... 16

ii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Alur Validasi Surat Ukur dan Buku Tanah ........................................................................ 1


Gambar 2. Alur Alih Media dari Proses Berkas. ................................................................................. 1
Gambar 3. Alur Penerbitan Sertipikat Elektronik. ............................................................................... 1
Gambar 4. Pembuatan Berkas Dari Proyek APBN. ............................................................................. 6
Gambar 5. Pilihan Entri Jenis Dokumen Peraturan. ........................................................................... 7
Gambar 6. Pembuatan Berkas dan Pilih Pelayanan dari Rutin. ........................................................... 7
Gambar 7. Pilih Dokumen Entri Persil. ............................................................................................... 8
Gambar 8. Pilihan Nama Instansi Pemerintah. .................................................................................... 8
Gambar 9. Validasi Surat Ukur ............................................................................................................ 9
Gambar 10. Validasi Buku Tanah ........................................................................................................ 9
Gambar 11. 2 (dua) kali Ceklis Validasi Surat Ukur ......................................................................... 10
Gambar 12. 2 (dua) kali Ceklis Validasi Buku Tanah. ...................................................................... 10
Gambar 13. Draft Lembar Pengesahan Alih Media Surat Ukur ........................................................ 11
Gambar 14. Draft Lembar Pengesahan Buku Tanah ......................................................................... 11
Gambar 15. Draft Pengesahan Surat Ukur Elektronik ....................................................................... 12
Gambar 16. Draft Pengesahan Buku Tanah Elektronik ..................................................................... 12
Gambar 17. TTE Lembar Pengesahan Alih Media Surat Ukur. ........................................................ 13
Gambar 18. TTE Lembar Pengesahan Alih Media Buku Tanah. ...................................................... 13
Gambar 19. Persetujuan Surat Ukur. ................................................................................................. 14
Gambar 20. Tandatangan Surat Ukur. ............................................................................................... 14
Gambar 21. Persetujuan Pemeriksaan Buku Tanah. .......................................................................... 15
Gambar 22. Tandatangan Buku Tanah Elektronik............................................................................. 15
Gambar 23. Penyelesaian Berkas Permohonan.................................................................................. 16
Gambar 24. Menu Brankas Elektronik. ............................................................................................ 16
Gambar 25. Piliha Edisi. .................................................................................................................... 16
Gambar 26. Informasi Sertipikat Elektronik. ..................................................................................... 17
Gambar 27. Dokumen Sertipikat. ..................................................................................................... 17
Gambar 28. Tampilan Sertipikat Elektronik. .................................................................................... 17

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Profile Pelaksana BMN Pendaftaran Tanah Pertama Kali. ................................................... 3


Tabel 2. Profile Pelaksana BMN Elektronik Ganti Nama Instansi. ..................................................... 3
Tabel 3. Profile Pelaksana BMN Elektronik Sertipikat Pengganti Karena Blanko Lama ................... 3
Tabel 4. Profile Pelaksana Perbaikan Dokumen SU dan BT. .............................................................. 4

iv
I. Alur Validasi Surat Ukur dan Buku Tanah

Gambar 1. Alur Validasi Surat Ukur dan Buku Tanah

II. Alur Alih Media Surat Ukur dan Penerbitan Buku Tanah Elektronik

Gambar 2. Alur Alih Media dari Proses Berkas.

III. Alur Penerbitan Buku Tanah Elektronik

Gambar 3. Alur Penerbitan Sertipikat Elektronik.

1
Penjelasan Alur :
Modul BMN Elektronik digunakan untuk proses pembuatan nomor dan melengkapi berkas,
pengolahan STP, GU, Risalah dan SK, pembuatan nomor SU dan Buku Tanah dan penyerahan
berkas.
Tools validasi digunakan untuk melakukan koreksi terhadap data spasial, struktur data SU
dan Buku Tanah, serta membuat laporan validasi, draft lembar pengesahan SU dan Buku
Tanah dan membuat draft SU dan Buku Tanah elektronik.
Modul Pengesahan digunakan untuk koreksi terhadap kesesuaian draft pengesahan SU dan
Buku Tanah, apabila sudah sesuai, pejabat berwenang melakukan pengesahan pada draft
lembar pengesahan alih media dokumen SU dan Buku Tanah, persetujuan dokumen SU dan
Buku Tanah elektronik serta menandatangani dokumen SU dan Buku Tanah elektronik.
Apabila belum sesuai maka revisi dapat dilakukan.

IV. Persiapan
A. Akun Instansi, TTE dan Profile Pelaksana Kegiatan BMN EL
1. Akun Instansi Pemerintah sudah di verifikasi
Verifikasi akun instansi Pemerintah diwajibkan, karena calon nama pemegang hak di
sertipikat sesuai dengan nama instansi yang suda di verifikasi. Verifikasi akun
instansi Pemerintah dilakukan oleh Direktorat Pendaftaran Tanah Pemerintah.
Apabila memerlukan asistensi dapat melalui narahubung sebagai berikut pembuatan
akun instansi Pemerintah : Susan Suharjana (0812-2300-3000).

2. Tandatangan elektronik aktif


Lakukan pengecekan/koreksi terhadap tandatangan elektronik dari portal BSrE di
alamat portal https://beid.bssn.go.id/ atau dari https://se.atrbpn.go.id/ pada menu
status user. Apabila tandatangan elektronik expired, maka harus dilakukan
permohonan perpanjangan atau pembaharuan tandatangan elektronik pada portal
BSrE di alamat https://beid.bssn.go.id/. Panduan perpanjangan atau pembaharuan
tandatangan elektronik dapat dilihat pada link
https://docs.atrbpn.go.id/tte/pembaharuandata/ .

3. Spesimen tandatangan pejabat


Lakukan pengecekan/koreksi terhadap data spesimen tandatangan pejabat dari
https://se.atrbpn.go.id/ pada menu Registrasi User. Apabila Spesimen tidak sesuai
maka dapat dilakukan update data spesimen dari menu Update Data. Jika update data
sudah dilakukan tetapi saat dicek data spesimen tidak berubah maka segera
dilaporkan ke Pusdatin melalui https://melti.atrbpn.go.id/ .

2
4. Profile pelaksana yang digunakan dalam kegiatan BMN Elektronik Pendaftaran
Tanah Pertama Kali Pemberian Hak
No Kegiatan Petugas
1 Pengolahan Gambar Ukur (GU) Petugas Ukur
Pembuatan nomor berkas, input berkas permohonan,
2 Petugas Kelengkapan Berkas
booking daftar isian, cetak SPS, STTD dan SBS
3 Penggambaran dan integrasi Bidang tanah Petugas Pemetaan
4 Unggah PBT Petugas Ukur
5 Pengesahan PBT Kepala Seksi Survei dan Pemetaan
Pelaksana Kelompok Substansi Pengukuran Dan
6 Pembuatan nomor SU dan melengkapi SU
Pemetan Kadastral
7 Penyelesaian SU Kepala Seksi Survei dan Pemetaan
8 Pembuatan nomor risalah panitia Ketua Panitia
Pembuatan nomor surat keputusan Pelaksana Kelompok Substansi Penetapan Hak
9
Tanah dan Ruang
Pelaksana Kelompok Substansi Pendaftaran Tanah
10 Pembuatan nomor buku tanah dan Ruang, Tanah Komunal dan Hubungan
Kelembagaan
11 Penyelesaian pendaftaran tanah Kepala Kantor Pertanahan
12 Penyerahan berkas hasil pekerjaan Petugas Penyerahan Produk
Tabel 1. Profile Pelaksana BMN Pendaftaran Tanah Pertama Kali.

5. Profile pelaksana yang digunakan dalam kegiatan BMN Elektronik Ganti Nama
Instansi
NO Kegiatan Petugas
Pembuatan nomor berkas, input berkas permohonan,
1 Loket Pelayanan Pendaftaran
booking daftar isian, cetak SPS, STTD dan SBS
2 Pengesahan Alih Media Surat Ukur Kepala Seksi Survei dan Pemetaan
3 Pengesahan Alih Media Buku tanah Kepala Seksi Penetapan Hak dan Pendaftaran
Pelaksana Kelompok Substansi Pemeliharaan Data
4 Pembuatan Catatan
Hak Tanah dan Pembinaan PPAT
5 Penyelesaian layanan Ganti Nama Instansi Kepala Kantor Pertanahan
6 Penyerahan berkas hasil pekerjaan Loket Pelayanan Penyerahan
Tabel 2. Profile Pelaksana BMN Elektronik Ganti Nama Instansi.

6. Profile pelaksana yang digunakan dalam kegiatan BMN Elektronik Sertipikat


Pengganti Karena Blanko Lama
No Kegiatan Petugas
Pembuatan nomor berkas, input berkas permohonan,
1 Petugas Kelengkapan Berkas
booking daftar isian, cetak SPS, STTD dan SBS
2 Pengesahan Alih Media Surat Ukur Kepala Seksi Survei dan Pemetaan
3 Pengesahan Alih Media Buku tanah Kepala Seksi Penetapan Hak dan Pendaftaran
Pelaksana Kelompok Substansi Pemeliharaan Data
4 Pembuatan Catatan
Hak Tanah dan Pembinaan PPAT
Penyelesaian Layanan Sertipikat Pengganti Karena Blanko
5 Kepala Kantor Pertanahan
Lama
6 Penyerahan berkas hasil pekerjaan Petugas Penyerahan Produk
Tabel 3. Profile Pelaksana BMN Elektronik Sertipikat Pengganti Karena Blanko Lama.

3
7. Profile pelaksana melengkapi/perbaikan dokumen Surat Ukur dan Buku Tanah
No Kegiatan Petugas
1 Melengkapi/perbaikan data dokumen Bukutanah Validator Bukutanah
Melengkapi/perbaikan data dokumen Surat Ukur dan
2 Validator Surat Ukur
Validasi Persil
3 Akses Peta Pendaftaran Lihat Peta Kantah
Tabel 4. Profile Pelaksana Perbaikan Dokumen SU dan BT.

B. Berkas Permohonan
1. Persiapkan berkas fisik permohonan yang sudah di scan.

C. Melengkapi Data Surat Ukur


1. Melengkapi kolom detail lain-lain dokumen SU (Keadaan tanah, tanda-tanda batas,
penunjukan dan penetapan batas, hal lain-lain).
2. Pengecekan/koreksi terhadap nomor, tahun dan tanggal daftar isian.
3. Pengecekan/koreksi terhadap pembukuan dan penerbitan SU tanggal, nama dan
jabatan.
4. Lakukan pengecekan/koreksi terhadap struktur data SU dari tools validasi, apabila
score validasi SU sudah 100%, selanjutnya lakukan validasi dokumen SU.

D. Melengkapi Data Buku Tanah


Melakukan pengecekan/koreksi terhadap Buku Tanah Hak Pakai (HP) fisik dan Buku
Tanah Hak Pakai (HP) di aplikasi Komputerisasi Kegiatan Pertanahan (KKP).
Pengecekan/koreksi Buku Tanah HP bertujuan untuk memastikan kembali kelengkapan
dokumen Buku Tanah KKP sama persis dengan isian pada dokumen Buku Tanah fisik.
Pengecekan/koreksi tersebut meliputi :
1. Pastikan nama pemegang hak di KKP sesuai dengan nama pemegang hak di Buku
Tanah fisik. Perbaikan nama pemegang hak di KKP dapat dilakukan dari modul
dokumen dengan cara hapus nama pemegang hak lama, diinput nama pemegang
hak yang seharusnya.
2. Kelengkapan daftar isian beserta tanggal.
3. Asal hak untuk Buku Tanah HP adalah Pemberian Hak.
4. Alas hak pada dokumen Buku Tanah dapat dilengkapi dari menu update sub menu
+Alas Hak.
5. Buku tanah harus link dengan nomor Surat Keputusan (SK). Apabila ditemukan
Buku Tanah HP belum link dengan nomor SK, maka Buku Tanah dapat di linkkan
dengan nomor SK dari modul dokumen pada menu Surat Keputusan atau tombol
link SK dari dokumen Buku Tanah.
6. Sesuaikan kolom Penunjukan di Buku Tanah.
7. Entri/sesuaikan tanggal berakhir hak. Apabila ditemukan tanggal berakhir hak
kosong atau dikategorikan sebagai Buku Tanah digunakan selama dipergunakan,
maka tanggal berakhir hak dapat diisi dengan tanggal 31/12/1999. Apabila buku
tanah HP berjangka waktu, maka tanggal berakhir hak diisi sesuai dengan isi
Surat Keputusan Pemberian/perpanjangan/pembaharuan hak.
8. Tanggal, nama, jabatan pembukuan dan penerbitan.

4
9. Pastikan Buku tanah tidak link dengan lebih dari 1 (satu) persil aktif.
10. Pastikan persil tidak link dengan dokumen pengukuran lebih dari 1 (satu) Surat
Ukur (SU) aktif .
11. Lakukan buka simpan dan lengkapi catatan buku tanah apabila sudah terdapat
catatan sebelumnya. Contoh : lakukan buka simpan catatan Ganti Nama atau Ganti
Blanko.
12. Pastikan kembali buku tanah Hak Pakai berada di atas Hak Pengelolaan atau tidak.
Apabila buku tanah Hak Pakai berada diatas Hak Pengelolaan (HPL), maka Buku
Tanah Hak Pakai harus dilinkan dengan Buku Tanah HPL dengan cara
menambahkan catatan pada buku tanah HPL.
13. Lakukan pengecekan terhadap nomor identifikasi bidang (NIB) tanah yang sudah
di plotting, apabila letak bidang tanah sudah sesuai selanjutnya dilakukan validasi
Persil, namun jika belum sesuai harus dilakukan reposisi bidang tanah dengan cara
pemetaan persil dari geokkp. Selanjutnya lakukan validasi Persil.
14. Lakukan pengecekan/koreksi terhadap struktur data buku tanah dari tools validasi,
apabila score validasi Buku Tanah sudah 100%, selanjutnya lakukan validasi
dokumen Buku Tanah.

Melengkapi dan koreksi ulang struktur data SU dan Buku Tanah dilakukan sebelum
dokumen Buku Tanah di proses kedalam nomor berkas layanan Ganti Nama Instansi atau
Sertipikat Pengganti Karena Blanko Lama.

E. Unduh Tools Validasi


Sebelum melakukan pekerjaan pengecekan struktur data Surat Ukur atau Buku Tanah,
disarankan untuk mengecek tools validasi versi terbaru dari https://aplikasi.atrbpn.go.id,
dikarenakan update tools validasi terus dilakukan untuk perbaikan.

V. Alamat Modul Penunjang Penerbitan dan Penyimpanan Buku Tanah Elektronik


a. https://dokumen.atrbpn.go.id/
b. Unduh tools validasi dari https://aplikasi.atrbpn.go.id/
c. https://bmn-el.atrbpn.go.id/
d. https://pengesahan.atrbpn.go.id/
e. https://mitra.atrbpn.go.id/

VI. Pilih Pelayanan Pertanahan


Modul BMN Elektronik terdapat 4 (empat) pelayanan pertanahan. 1 (satu) permohonan
pelayanan dari kegiatan proyek APBN dan 3 (tiga) dari pelayanan rutin.
Pelayanan dari proyek Rutin dan APBN diantaranya :

5
A. Pelayanan dari Proyek APBN
1. Pelayanan Pendaftaran Tanah Pertama Kali Pemberian Hak
Pelayanan Pendaftaran Tanah Pertama Kali Pemberian Hak dari APBN dipilih
apabila sudah input penetapan lokasi untuk kegiatan BMN di modul https://tu-
ptsl.atrbpn.go.id/ .

Gambar 4. Pembuatan Berkas Dari Proyek APBN.

B. Pelayanan dari Rutin


1. Pendaftaran Tanah Pertama Kali Pemberian Hak
Pelayanan Pendaftaran Tanah Pertama Kali Pemberian Hak dari rutin disediakan
untuk memfasilitasi inisiatif Kantor Pertanahan dalam rangka menerbitkan buku
tanah HP aset instansi Pemerintah secara elektronik.

2. Ganti Nama Instansi


Pelayanan Ganti Nama Instansi dipilih apabila nama pemegang hak di Buku Tanah
fisik tidak sesuai dengan Peraturan yang berlaku.

6
Khusus pelayanan Ganti Nama Instansi wajib entri jenis dokumen Peraturan.

Gambar 5. Pilihan Entri Jenis Dokumen Peraturan.

3. Sertipikat Pengganti Karena Blanko Lama


Pelayanan Sertipikat Pengganti Karena Blanko Lama dipilih apabila nama
pemegang hak di Buku Tanah fisik sudah sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Gambar 6. Pembuatan Berkas dan Pilih Pelayanan dari Rutin.

Modul BMN Elektronik sudah di fasilitasi untuk entri jenis dokumen persil. Persil dapat entri
apabila produk dari berkas permohonan Pengukuran dan Pemetaan Kadastral atau persil yang
sudah dilakukan pemberkasan fisik dari modul https://fisik-ptsl.atrbpn.go.id .

7
Gambar 7. Pilih Dokumen Entri Persil.

Pilihan nama instansi Pemerintah yang sudah di verifikasi otomatis tampil pada saat proses
input pemberi kuasa di nomor berkas permohonan.

Gambar 8. Pilihan Nama Instansi Pemerintah.

VII. Penggunaan Tools Validasi


Tools validasi digunakan untuk melakukan koreksi terhadap data spasial, struktur data Surat
Ukur dan Buku Tanah, serta membuat laporan validasi, draft lembar pengesahan Surat Ukur
dan Buku Tanah dan membuat draft Surat Ukur dan Buku Tanah elektronik.

8
Validasi dokumen pengukuran dan buku tanah penting dilakukan untuk memastikan bahwa
struktur data dan kelengkapan dokumen terpenuhi sebelum diterbitkan dokumen elektronik.
Berikut ini adalah 3 (tiga) produk dalam proses tools validasi :

A. Laporan validasi
Verifikasi dokumen Surat Ukur dan Buku Tanah tidak melalui proses berkas.
1. Validasi Surat Ukur

Gambar 9. Validasi Surat Ukur

Saat klik tombol valdiasi Surat Ukur, maka dokumen surat ukur tervalidasi dan laporan
skor validasi tersimpan.

2. Validasi Buku Tanah

Gambar 10. Validasi Buku Tanah


9
Saat klik tombol valdiasi Buku Tanah, maka dokumen Buku Tanah tervalidasi dan
laporan skor validasi tersimpan.

Produk dari proses validasi Surat Ukur dan Buku Tanah sebagai berikut :
1. Dokumen Surat Ukur tervalidasi ceklis 2 kali

Gambar 11. 2 (dua) kali Ceklis Validasi Surat Ukur

2. Dokumen Buku Tanah tervalidasi ceklis 2 kali

Gambar 12. 2 (dua) kali Ceklis Validasi Buku Tanah.

B. Laporan validasi dan Lembar pengesahan alih media Surat Ukur dan Buku Tanah
Verifikasi dokumen Surat Ukur dan Buku Tanah melalui proses berkas. Contoh pada saat
dilakukan pendaftaran pelayanan Ganti Nama Instansi atau Sertipikat Pengganti Karena
Blanko Lama.

10
1. Validasi Surat Ukur – Laporan validasi dan Lembar Pengesahan Surat Ukur

Gambar 13. Draft Lembar Pengesahan Alih Media Surat Ukur

2. Validasi Buku Tanah – Lembar Pengesahan Alih Media Buku Tanah

Gambar 14. Draft Lembar Pengesahan Buku Tanah

C. Validasi Surat Ukur dan Buku Tanah Elektronik


Verifikasi dokumen Surat Ukur dan Buku Tanah dari pelayanan Pendaftaran Tanah
Pertama Kali Pemberian Hak dari proyek Rutin atau APBN.

11
1. Validasi Surat Ukur Elektronik

Gambar 15. Draft Pengesahan Surat Ukur Elektronik

2. Validasi Buku Tanah Elektronik

Gambar 16. Draft Pengesahan Buku Tanah Elektronik

Pastikan saat proses verifikasi dan validasi dokumen Surat Ukur dan Dokumen Buku
Tanah sampai tahap klik Selesai.

12
VIII. Penggunaan Modul Pengesahan
A. Alih Media Surat Ukur - Kesesuaian Surat Ukur
Proses pegesahan alih media Surat Ukur.

Gambar 17. TTE Lembar Pengesahan Alih Media Surat Ukur.

Produk dari validasi dokumen Surat Ukur adalah lembar pengesahan alih media Surat Ukur
dan laporan validasi Surat Ukur.

B. Alih Media Buku Tanah - Kesesuaian Buku Tanah

Gambar 18. TTE Lembar Pengesahan Alih Media Buku Tanah.

13
C. Pemeriksaan Surat Ukur Elektronik
Persetujuan pemeriksaan Surat Ukur dilakukan dari menu Pemeriksaan Surat Ukur.

Gambar 19. Persetujuan Surat Ukur.

D. Tandatangan Surat Ukur Elektronik


Proses tandatangan Surat Ukur dari proses berkas dilakukan pada menu Tandatangan
Surat Ukur.

Gambar 20. Tandatangan Surat Ukur.

Produk dari draft pengesahan Surat Ukur yang sudah di tandatangani adalah Surat Ukur
Elektronik.

14
E. Pemeriksaan Buku Tanah Elektronik

Gambar 21. Persetujuan Pemeriksaan Buku Tanah.

F. Tandatangan Buku Tanah Elektronik

Gambar 22. Tandatangan Buku Tanah Elektronik.

15
G. Penyelesaian Berkas
Penyelesaian berkas merupakan proses pencetakan tanda terima penyerahan berkas.

Gambar 23. Penyelesaian Berkas Permohonan.

IX. Brankas Elektronik


Menu Brankas Elektronik merupakan menu yang berisi daftar aset kekayaan sertipikat
elektronik yang dimiliki oleh instansi pemerintah. Untuk menampilkan informasi sertipikat
secara elektronik dapat dilihat dari menu Brankas Elektronik dan klik tombol Detail.

Gambar 24. Menu Brankas Elektronik.

Pilihan edisi disediakan untuk menampilkan edisi sertipikat elektronik.

Gambar 25. Piliha Edisi.

16
Pada kolom Informasi, terdapat data - data sertipikat elektronik serta letak tanah yang dimiliki
oleh instansi pemerintah.

Gambar 26. Informasi Sertipikat Elektronik.

Pada kolom dokumen terdapat tombol Sertipikat yang berfungsi untuk menampilkan File
sertipikat elektronik.

Gambar 27. Dokumen Sertipikat.

Hasil dari klik tombol SERTIPIKAT ditampilkan file sertipikat elektronik.

Gambar 28. Tampilan Sertipikat Elektronik.

17
18

Anda mungkin juga menyukai