Anda di halaman 1dari 4

PERANCANGAN DRAINASE PERKOTAAN

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE

NAMA : YNGWIE SAHUPALA


NPM : 07232011057
MK : DRAINASE PERKOTAAN (SP)

SOAL

Suatu Kawasan perumahan di kota Ternate seluas X, XX dan XXX ha ( Y x Y m2 )


dihuni 1000 kepala keluarga. Jenis tanah pada Kawasan tersebut mempunyai koefisien
permeabilitas sebesar K = 1,5 x 10-4 m/detik.

Pertanyaannya:
1.Berapa debit yang keluar dari kompleks perumahan tersebut jika tanpa sumur resapan ?
2.Rencanakan sumur resapan yang mungkin….?
PERANCANGAN DRAINASE PERKOTAAN
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE

JAWABAN

Dari keterangan soal di ambil 2 angka untuk luasan dilihat dari NPM Mahasiswa yaitu :

2
57 Ha → 570000 m atau ( 1140 x 500 ) m2

500 m
Kawasan
Perumahan

1140 m

2
1. Luas Kaplling Per KK 570000 / 1000 = 570 m
komposisi :
Halaman = 40% . 570 m2 = 228 m
2
C = 0.10
Atap = 40% . 570 m2 = 228 m
2
C = 0.95
Jalan aspal = 20% . 570 m2 = 114 m
2
C = 0.95

CKomposit = 228 . 0.10 + 228 . 0.95 + 114 . 0.95


= 0.61
570

2 2
Panjang lintasan terjauh = 1140 + 500
= 1244.83 m

Waktu Konsentrasi, ambil V= 1 m/dtk, Tc =18,6 menit, Dengan grafik IDF (Gambar 15)
Yang dapat dilihat dari buku perancangan drainase lanjutan karya suripin, untuk
kala ulang 2 tahunan, maka Nilai Intensitas hujan adalah

7724 7724
I = = = 129.6 mm/jam
t + 41.0 18.6 + 41.0

di bulatkan menjadi I = 130 mm/jam

Drainase tanpa sumuran :


Q = 0.002778 C .I .A
= 0.002778 . 0.61 . 130 . 57
= 12.52 m3/detik
PERANCANGAN DRAINASE PERKOTAAN
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE

2. Luas Drainase dengan sumur resapan :


Air dari atap masuk sumur resapan Td = 2 jam ,maka
2 jam = 120 menit
7724 7724
I = = = 48.0 mm/jam
t + 41.0 120 + 41.0

Qmaks dari atap = Q


Qatap = 0.002778 Catap . I . Aatap
-4
= 0.002778 . 0.95 . 48 . 228 . 10
-3
= 2.89 . 10 m3/dtk

jika F = 5,5 R
Ambil diameter sumur 1 m , Jari jari sumur = R = 0,5 m
F = 5.5 . 0.5
R = 2.75
-4
K = 1.5 x 10

Maka, kedalaman optimal sumur = H

-4
2.75 . 1.5 . 10 . 7200
-3 2
2.89 . 10 3.14 . 0.5
H = -4 1 - e
2.75 . 1.5 . 10

3.78344
H = 6.9981 1 - e

H = 3 m
Jadi sumur yang diperlukan untuk setiap rumah yang berdiameter 1 meter dengan
kedalaman 3 meter

Air hujan yang masuk saluran drainase :


Karena aliran dari atap seluruhnya masuk ke sumur resapan, maka Aliran yang dibuang
ke saluran drainase adalah air dari halaman (40%) dan jalan (20%), jadi debit aliran
menjadi : 60% * 57 ha = 34.2 ha

CKomposit = 228 . 0.10 + 114 . 0.95


= 0.3833
342
PERANCANGAN DRAINASE PERKOTAAN
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE

Q = 0.002778 C .I .A
= 0.002778 . 0.3833 . 130 . 34.2
3
= 4.72 m /detik

Jadi terjadi pengurangan debit sebesar 12.52 - 4.72 = 7.80 m3/detik


atau 62.30 %

Anda mungkin juga menyukai