Anda di halaman 1dari 2

SOP PELEPASAN IMPLANT

No. Dokumen :

SOP No. Revisi : 00


Tanggal Terbit : 2022
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Ratna Ikawati


KASIHAN I NIP.198308242009032013

1. Pengertian Pelepasan implant adalah pelepasan alat kontrasepsi implant


dari karena indikasi tertentu.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan pelepasan implant.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kasihan I Nomor Tahun 2022 tentang


SK Jenis Pelayanan Puskesmas Kasihan I
1. Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2014 Tentang
Kesehatan Reproduksi,
2. Peraturan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
4. Referensi Nomor 21 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan
Pelayanan Kesehatan Masa Sebelum Hamil, Masa Hamil,
Persalinan, Dan Masa Sesudah Melahirkan, Pelayanan
Kontrasepsi, Dan Pelayanan Kesehatan Seksual
5. Prosedur / 1. Petugas memastikan bahwa klien telah mencuci lengannya.
langkah-langkah 2. Petugas membantu klien naik ke tempat tidur pemeriksaan.
3. Petugas mengatur posisi lengan klien dan meraba kapsul
untuk menentukan lokasi tempat insisi serta beri tanda.
4. Petugas memasang perlak di bawah lengan ibu.
5. Petuags mematahkan ampul lidocain.
6. Petugas membuka spuit dan masukan dalam bak steril.
7. Petugas menggunakan sarung tangan kanan dan menyedot
lidocain.
8. Petugas mengusap tempat pemasangan dengan larutan
antiseptik gerakan kearah luar secara melingkar seluas

1
diameter 10-15 cm dan biarkan kering.
9. Petugas memasang kain penutup (doek) steril disekeliling
lengan pasien.
10. Petugas melakukan pencabutan kapsul implant.
11. Setelah seluruh kapsul tercabut, hitung kembali jumlah
kapsul untuk memastikan seluruh kapsul telah tercabut dan
perlihatkan pada klien.
12. Petugas merapatkan kedua tepi luka insisi dan tutup dengan
band aid.
13. Petugas memberi pembalut tekan untuk mencegah
perdarahan dan mengurangi memar.
14. Petugas meletakkan alat suntik di tempat terpisah dan
letakkan semua peralatan dalam klorin untuk dekontaminasi.
15. Petugas membuang peralatan yang sudah tidak dipakai lagi
di tempatnya.
16. Petugas melepas sarung tangan dan mencuci tangan.
17. Petugas memberi petunjuk cara merawat luka dan beritahu
kapan harus kontrol.
18. Petugas melakukan dokumentasi.

6. Unit terkait Poli Umum

Anda mungkin juga menyukai