Anda di halaman 1dari 5

10 Wisata Bangunan

Bersejarah di Jakarta Di puncak monas juga terdapat api


kemerdekaan yang terbuat dari
Sebagai Ibu Kota dari Indonesia, lembaran emas yang melambangkan
membuat Jakarta menjadi salah satu semangat bangsa Indonesia yang
kota yang dipilih sebagai jujugan bagi menyala – nyala. Dolaners juga bisa
para Dolaners. Di kota metropolitan ini, berkunjung ke Museum Sejarah
Dolaners tak hanya bisa menikmati Nasional Indonesia yang letaknya masih
pemandangan gedung gedung pencakar satu kawasan dengan Monumen
langit namun juga bisa menikmati Nasional.
ragam wisata yang ada. Selain bisa
2. Masjid Istiqlal, masjid terbesar
menemukan wisata hiburan tempat
permainan, di Jakarta ini Dolaners juga se-Asia Tenggara
bisa menemukan wisata bangunan yang Masjid Istiqlal merupakan sebuah
tak kalah seru untuk dijelajahi. Berikut masjid kebanggaan negeri ini yang
10 Wisata Bangunan Bersejarah di terletak di pusat ibukota Jakarta. Masjid
Jakarta. Istiqlal merupakan masjid terbesar di
Asia Tenggara. Selain digunakan
1. Icon wisata kota Jakarta, sebagai aktivitas ibadah umat Islam,
Monumen Nasional (Monas) masjid ini juga digunakan sebagai
kantor berbagai organisasi Islam di
Mengunjungi Monas di sore hari
Indonesia, aktivitas sosial, dan kegiatan
dengan berjalan – jalan atau bersepeda
umum. Masjid ini juga menjadi salah
menyusuri taman yang ada di Monas
satu daya tarik wisata yang terkenal di
merupakan kegiatan mengasyikan yang
Jakarta. Kebanyakan Dolaners yang
bisa Dolaners lakukan, Dolaners juga
berkunjung umumnya dari dalam
bisa menghabiskan waktu dengan
maupun luar negeri yang beragama
berfoto – foto sambil melihat
Islam.
pemandangan sekitar. Tidak hanya itu,
Dolaners juga bisa melihat keindahan
pemandangan Ibu Kota Jakarta dari atas
Monas dengan menaiki lift untuk
mencapai puncaknya. Pengelola Monas
juga menyediakan teropong yang bisa
Dolaners gunakan untuk melihat
panorama Kota Jakarta lebih jauh lagi.

Namun bagi Dolaners yang non-Muslim


juga dapat berkunjung ke masjid ini
setelah sebelumnya mendapat
pembekalan informasi mengenai Islam
dan Masjid Istiqlal, meskipun demikian
bagian yang boleh dikunjungi kaum Jakarta ini dimanfaatkan sebagai tempat
non-Muslim terbatas dan harus wisata bersejarah dengan mengubah
didampingi pemandu. fungsi bangunan lama menjadi museum
3. Museum Nasional Indonesia yang menyimpan banyak informasi
Museum Nasional Indinesia merupakan berharga tentang sejarah kota. Kota Tua
sebuah wisata bersejarah yang masih sendiri terdiri dari Museum Fatahillah,
berada dalam satu kawasan dengan Pelabuhan Sunda Kelapa, Museum
Monumen Nasional. Di Museum Bank Indonesia, Museum Seni Rupa
Nasional Indonesia ini Dolaners bisa dan Keramik, Toko Merah.
mengenal sejarah bangsa Indonesia
lebih dalam lagi. Beragam history dan
peninggalan bangsa ini ada di
dalamnya. Museum ini menampung
pengunjung kurang lebih 500 orang.
museum ini berisikan sejarah Indonesia
mulai dari jaman prasejarah sampai
masa Orde Baru. Didalam museum Selain menelusuri tempat-tempat
Dolaners akan menemukan 51 diorama historis, wisata Kota Tua juga
dengan ruangan yang berlapiskan menyuguhkan aneka sajian kuliner yang
marmer. dapat Dolaners nikmati, seperti Cafe
Batavia, atau Dolaners dapat mampir ke
Cafe Gazebo untuk menikmati sajian
makanan tradisional, dan resto lainnya.
Tak kalah kurang, jajanan yang kerap
dijumpai seperti gado-gado, soto,
hingga kerak telor pun tersedia banyak
di sana.
Setelah puas belajar sejarah di museum,
Dolaners juga bisa bersenang senang 5. Museum Bahari
sambil menikmati suasa berlibur di Museum Bahari adalah museum yang
Monumen Nasional yang memang menyimpan koleksi yang berhubungan
masih masuk dalam satu kawasan. dengan kebaharian dan kenelayanan
bangsa Indonesia dari Sabang hingga
4. Kota Tua Jakarta Merauke yang berlokasi di seberang
Kota Tua merupakan kawasan penting Pelabuhan Sunda Kelapa. Koleksi-
di masa penjajahan dahulu. Kawasan ini koleksi yang disimpan terdiri atas
mencakup sebagian wilayah Jakarta berbagai jenis perahu tradisional dengan
Barat dan Jakarta Utara, mulai dari aneka bentuk, gaya dan ragam hias,
Pelabuhan Sunda Kelapa sampai hingga kapal zaman VOC. Selain itu
Museum Bank Indonesia. Sama seperti ada pula berbagai model dan miniatur
kawasan kota lama di beberapa kota di kapal modern dan perlengkapan
Indonesia bahkan dunia, Kota Tua penunjang kegiatan pelayaran. Juga
peralatan yang digunakan oleh pelaut dan pendukung bagi jaringan niaga
pada masa lalu seperti alat navigasi, sedunia yang menggunakan kapal layar.
jangkar, teropong, model mercusuar dan
meriam.

Museum Bahari Jakarta juga


menampilkan koleksi biota laut, data- Dari gedung utama galangan, saudagar,
data jenis dan sebaran ikan di perairan nahkoda, perwira, sultan, raja, pejabat
Indonesia dan aneka perlengkapan serta Kompeni, dan duta kerajaan dari
cerita dan lagu tradisional masyarakat seluruh Asia mendarat dan berangkat
nelayan Nusantara. Museum yang dari tempat ini.
terletak di DKI Jakarta ini juga
menampilkan matra TNI AL, koleksi 7. Gedung Kesenian Jakarta
kartografi, maket Pulau Onrust, tokoh- Gedung Kesenian Jakarta merupakan
tokoh maritim Nusantara serta bangunan tua peninggalan bersejarah
perjalanan kapal KPM Batavia – pemerintah Belanda yang hingga
Amsterdam. sekarang masih berdiri kokoh di Jakarta.
Terletak di Jalan Gedung Kesenian No.
6. Galangan Kapal VOC yang 1 Jakarta Pusat. Gedung tersebut
penuh sejarah masa lampau merupakan tempat para seniman dari
Bangunan yang pernah digunakan seluruh Nusantara mempertunjukkan
sebagai kantor pusat kegiatan hasil kreasi seninya, seperti drama,
perusahaan dagang Hindia Belanda, teater, film, sastra, dan lain sebagainya.
VOC ini diperkirakan dibangun pada Gedung Kesenian Jakarta ini memiliki
tahun 1628. Dulunya, galangan kapal bangunan bergaya megah.
ini dijadikan tempat menyimpan dan
memperbaiki kapal-kapal besar yang
akan berlayar ke perairan terbuka
selama berbulan-bulan atau bahkan
tahunan. Selain kapal besar, terdapat
pula kapal-kapal kecil yang dibuat di
sini. Dahulu galangan kapal VOC ini
menjadi suatu bandar terpenting di Asia Sebagai sebuah tempat pertunjukan
seni, gedung Kesenian Jakarta memiliki
fasilitas yang bagus dan memadai, di berbagai koleksi tentang kebudayaan
antaranya ruang pertunjukan berukuran Betawi, numismatik, dan becak. Selain
24 x 17.5 meter dengan kapasitas itu, di Museum Fatahillah juga terdapat
penonton sekitar 475 orang, panggung bekas penjara bawah tanah yang dulu
berukuran 10,75 x 14 x 17 meter, sempat digunakan pada zaman
peralatan tata cahaya, kamera (CCTV) penjajahan Belanda.
di setiap ruangan, TV monitor, ruang
foyer berukuran 5,80 x 24 meter, serta 9. Monumen Proklamator
fasilitas outdoor berupa electric Monumen Proklamator terletak di Jl.
billboard untuk keperluan publikasinya. Pegangsaan Timur no.56 Jakarta Pusat.
Monumen Proklamasi terdiri dari 17
8. Museum Fatahillah pilar tepat dibelakang patung
Museum Fatahillah yang juga dikenal proklamator yang menggambarkan
sebagai Museum Sejarah Jakarta atau tanggal kemerdekaan Indonesia 17
Museum Batavia adalah sebuah Agustus 1945 patung Ir.Sukarno yang
museum yang terletak di kawasan sedang membaca naskah proklamasi
Taman Fatahillah. Bangunan itu dan diseberangnya patung
menyerupai Istana Dam di Amsterdam, Drs.mohammad hatta dan tepat di
terdiri atas bangunan utama dengan dua tengah-tengah mereka terdapat tulisan
sayap di bagian timur dan barat serta naskah proklamasi diatas batu marmer
bangunan sanding yang digunakan hitam tepat dibawah batu marmer
sebagai kantor, ruang pengadilan, dan tersebut terdapat piagam persmian
ruang-ruang bawah tanah yang dipakai monumen proklamator oleh Bapak
sebagai penjara. Soeharto presiden ke-2 bangsa
Indonesia dalam marmer putih.

Objek-objek yang dapat ditemui di


museum ini antara lain perjalanan
sejarah Jakarta, replika peninggalan 10. Museum Seni Rupa dan
masa Tarumanegara dan Pajajaran, hasil Keramik
penggalian arkeologi di Jakarta, mebel Museum Seni Rupa dan Keramik
antik mulai dari abad ke-17 sampai 19. merupakan sebuah bangunana yang
Koleksi-koleksi ini terdapat di berbagai pada mulanya gedung bersejarah ini
ruang, seperti Ruang Prasejarah Jakarta, digunakan Pemerintah Hindia-Belanda
Ruang Tarumanegara, Ruang Jayakarta, untuk dijadikan sebuah Kantor Dewan
Ruang Fatahillah, Ruang Sultan Agung, Kehakiman yang berada pada Benteng
dan Ruang MH Thamrin. Terdapat juga Batavia. Museum Seni Rupa dan
Keramik ini menempati sebuah
bangunan tua yang pertama kalinya
didirikan pada tahun 1870. Pada tahun Nama : Muhammad Iqbal Nursalim
1990 baru menjadi Museum Seni Rupa Kelas : XI-Perbankan Syariah 1
dan Keramik sampai sekarang ini.
Koleksi Seni Lukis Indonesia terbagi
menjadi beberapa ruangan yang
berdasarkan periodisasi. Untuk Koleksi
seni rupa menampilkan berbagai macam
jenis patung seperti Totem Asmat dan
lain sebagainya. Sedangkan untuk
koleksi keramik menampilkan keramik
yang berasal dari berbagai beberapa
daerah Indonesia dan seni kreatif
kontemporer.

Selain itu disini juga terdapat koleksi


keramik yang berasal dari mancanegara
seperti keramik yang berasal dari
Tiongkok, Thailand, Vietnam,
Jepangdan Eropa mulai dari abad 16
sampai dengan awal abad 20.

Daftar Pustaka :
https://dolandolen.com/10-wisata-
bangunan-bersejarah-di-jakarta-yang-
instagram-able/

Anda mungkin juga menyukai