Anda di halaman 1dari 1

KAJIAN STRUKTUR ORGANISASI

Klinik pratama Klinik Pratama merupakan suatu berbadan hukum kesehatan yang
mernpunyai kedudukan yang sangat penting dalam mewujudkan pelayanan kesehatan yang
bermutu yaitu :
1. Sistem Kesehatan Nasional yaitu Sebagai unit Pelaksana Teknis sarana pelayanan
Kesehatan (Upaya Kesehatan Perorangan)
2. Sistem Kesehatan Kota Tangerang yaitu sebagai unit pelaksana kesehatan yang
bergerak dibidang swasta.

Pengorganisasian adalah langkah untuk menetapkan, menggolongkan dan mengatur


berbagai macam kegiatan, menetapkan tugas-tugas pokok dan wewenang dan pendelegasian
wewenang oleh pimpinan kepada staff dalam rangka mencapai tujuan organisasi.
Pengorganisasian Klinik Pratama didefinisikan sebagai proses penetapan pekerjaan-
pekerjaan pokok untuk dikerjakan, pengelompokan pekerjaan dan sumber-sumber daya untuk
mencapai tujuan klinik pratama secara efektif dan efisien. Setelah dilakukan analisa terhadap
struktur yang lama (tahun 2017) Mengingat adanya program peningkatan mutu dalam UKP,
Kefarmasian dan Laboratorium serta Jejaring sebagai salah satu program Jaminan Kesehatan
Nasional, maka diperlukan pergantian struktur organisasi Klinik Pratama yang berdasarkan
Peraturan Menteri Kesehatan No 9 Tahun 2014.
Struktur Organisasi yang baru bisa disetujui oleh Staff terutama bagi penanggung
jawab program karena disesuaikan dengan tugas yang telah ada, dan pelaksanaannya staff
tetap mendapatkan pengarahan dari Kepala PRATAMA HANIFAH MEDIKA CENTER.

Poris Gaga, 18 November 2018

Mengetahui,
KEPALA KLINIK
PRATAMA HANIFAH MEDIKA CENTER

dr. Denny Nggau

Anda mungkin juga menyukai