Anda di halaman 1dari 9

PERHITUNGAN TEKNIS DESAIN IPAL

3.1 PERHITUNGAN KAPASITAL IPAL


Dalam Satuan M
Jumlah
No Unit Pengolahan Panjang B. Lebar B. Tinggi B. Volume (M3)
Unit
Dalam Dalam Dalam
1 Greasetrap tank 1,00 1,00 2,00 1 2,00
2 Bak Inlet 1,00 1,00 2,00 1 2,00
3 Aqualization tank 0,55 0,50 1,60 1 0,44
4 Sedimentation tank 1 0,55 0,50 1,60 1 0,44
5 Biofilter tank 1 0,55 0,50 1,60 1 0,44
6 Aeration tank 0,55 1,50 1,60 1 1,32
7 Sedimentation tank 2 0,60 0,50 1,60 1 0,48
8 Biofilter tank 2 0,60 0,50 1,60 1 0,48
9 Final tank 0,60 0,50 1,60 1 0,48
10 Ground tank
Volume Total Bak IPAL 8,08
Ruang Kosong Bak IPAL 30 % Volume Total Bak IPAL 2,42
Kapasitas Pengolahan IPAL 5,66

3.2 DESAIN TEKNIS IPAL


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Air limbah rata – rata : 300 mg/l
Konsentrasi SS : 300 mg/l
Total efisiensi pengolahan : 90 – 95 %
BOD air pengolahan : 20 mg/l
SS air olahan : 20 mg/l

a. Desain Greasetrap Tank


Bak pemisah lemak atau grease removal menggunakan tipe gravitasi sederhana. Bak terdiri dari dua
buah ruangan.
Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
Kriteria perencanaan : Retention time = 540 menit
Volume bak yang diperlukan 540 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 1,88 m3
60 𝑥 24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak
Panjang : 1,00 m
Lebar : 1,00 m
Kedalaman air : 2,00 m
Ruang bebas : 1,20 m3
Volume efektif : 2,80 m3
Konstruksi : Beton Cor Manual
Tebal dinding : 15 cm

b. Bak Inlet
Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
Kriteria perencanaan : Retention time = 540 menit
Volume bak yang diperlukan 540 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 1,88 m3
60 𝑥 24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak
Panjang : 1,00 m
Lebar : 1,00 m
Kedalaman air : 2,00 m
Ruang bebas : 1,20 m3
Volume efektif : 2,80 m3
Konstruksi : Beton Cor Manual
Tebal dinding : 15 cm

c. Disain Equalization tank


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak
Panjang : 0,55 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,13 m3
Volume efektif : 0,31 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal 4 mm

d. Desain Sedimentation tank 1


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Masuk : 300 mg/l
Efisiensi : 25 %
BOD Keluar : 225 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,55 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,13 m3
Volume efektif : 0,31 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,55 𝑚 × 0,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 2,11 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 18,18 m3/m2. hari
0,55 𝑚 × 0,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 2 jam (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah rata
– rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 18,18 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 36,36 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 1 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)

e. Desain Biofilter tank 1


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Masuk : 225 mg/l
Efisiensi : 50 %
BOD Keluar : 112,5 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,55 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,13 m3
Volume efektif : 0,31 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal : 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,55 𝑚 × 0,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 2,11 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 18,18 m3/m2. hari
0,55 𝑚 × 0,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 1 jam (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah rata
– rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 18,18 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 36,36 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 2 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)
Untuk pengolahan air dengan proses biofilter standard beban BOD per volume media 0,4 –
4,7 kg BOD/m3. Hari. Ditetapkan beban BOD yang digunakan = 1 kg BOD
Beban BOD didalam air = 5 𝑚3 × 112,5 g = 562,5 g = 0,56 kg/hari
ℎ𝑎𝑟i 𝑚3 hari
limbah
Volume media yang = 0,56 kg/hari
diperlukan 1,0 𝑘𝑔/𝑚3. ℎ𝑎𝑟i = 0,56 𝑚3
Volume media = 50 % dari total volume reaktor, volume reaktor yang
diperlukan = 50/100× 0,56 m3 = 0,28 m3

f. Aeration tank
Debit Air Limbah : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 0,0035 liter per menit
BOD Masuk : 112,5 mg/l
Efisiensi : 80 %
BOD Keluar : 22,5 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 240 menit
Volume bak yang diperlukan 240 𝑚3
= ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,83 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,55 m
Lebar : 1,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,40 m3
Volume efektif : 0,92 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal : 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,55 𝑚 × 1,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 6,33 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 6,06 m3/m2. hari
0,55 𝑚 × 1,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 1 jam (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah rata
– rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 6,06 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 12,12 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 2 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)
Untuk pengolahan air dengan proses aerasi standard beban BOD per volume media 0,4 – 6,7
kg BOD/m3. Hari. Ditetapkan beban BOD yang digunakan = 1 kg BOD
Beban BOD didalam air = 5 𝑚3 × 22,5 g = 112,5 g . = 0,112 kg/hari
ℎ𝑎𝑟i 𝑚3 hari
limbah
𝑘𝑔 kg
Jumlah BOD yang = 0,8 × 0,112 = 0,09
dihilangkan ℎ𝑎𝑟i hari
Beban BOD per volume = 0,5 kg/m3.hari.
media yang digunakan
Volume media yang = 0,09 kg/hari
diperlukan 0,5 𝑘𝑔/𝑚3. ℎ𝑎𝑟i = 0,18 𝑚3
Volume media = 50 % dari total volume reaktor, volume reaktor yang
diperlukan = 50/100 × 0,18 m3 = 0,09 m3
Blower udara yang diperlukan :
Spesifikasi Blower
Type : Merk : Shoufou Tipe RB
Kapasitas Blower : 2300 liter/menit
Head : 1200 mm-aqua (1,2 meter)
Jumlah : 2 unit
Power : 220 volt
Pipa outlet : 2 inc
Kelistrikan : 1 HP
Difuser udara
Total transper udara : 800 liter/menit
Tipe Difuser yang digunakan : Perforated Pipe Diffuser atau yang setara
(difuser bentuk piringan dll)

g. Desain Sedimentation tank 2


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Masuk : 22,5 mg/l
Efisiensi : 25 %
BOD Keluar : 16,88 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,60 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,14 m3
Volume efektif : 0,34 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal : 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 2,30 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 16,66 m3/m2. hari
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 1,5 jam (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah
rata – rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 16,66 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 33,32 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 1 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)

h. Desain Biofilter tank 2


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Masuk : 16,88 mg/l
Efisiensi : 50 %
BOD Keluar : 8,44 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,60 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,14 m3
Volume efektif : 0,34 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal : 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 2,30 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 16,66 m3/m2. hari
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 60 menit (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah
rata – rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 16,66 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 33,32 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 2 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)
Untuk pengolahan air dengan proses biofilter standard beban BOD per volume media 0,4 –
4,7 kg BOD/m3. Hari. Ditetapkan beban BOD yang digunakan = 1 kg BOD
Beban BOD didalam air = 5 𝑚3 × 8,44 g = 42,2 g = 0,04 kg/hari
ℎ𝑎𝑟i 𝑚3 hari
limbah
Volume media yang = 0,04 kg/hari
diperlukan 1,0 𝑘𝑔/𝑚3. ℎ𝑎𝑟i = 0,04 𝑚3
Volume media = 50 % dari total volume reaktor, volume reaktor yang
diperlukan = 50/100× 0,04 m3 = 0,02 m3

i. Desain Final Tank


Kapasitas pengolahan : 5 m3 per hari
: 0,208 m3 per jam
: 3,47 liter per menit
BOD Masuk : 8,44 mg/l
Efisiensi : 50 %
BOD Keluar : 4,22 mg/l
Kriteria perencanaan : Retention time = 60 menit
Volume bak yang diperlukan 60 𝑚3
=
ℎ𝑎𝑟i × 5 = 0,208 m3
60𝑥24 ℎ𝑎𝑟i
Dimensi bak yang ditetapkan
Panjang : 0,60 m
Lebar : 0,50 m
Kedalaman air : 1,60 m
Ruang bebas : 0,14 m3
Volume efektif : 0,34 m3
Konstruksi : Fiber
Tebal : 4 mm
Chek :
Waktu tinggal (Retention Time) rata – rata (T) =
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚 × 1,60 𝑚
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i × 24 j𝑎𝑚 = 2,30 jam
Beban permukaan (surface loading) =
5 𝑚3/ℎ𝑎𝑟i
= 16,66 m3/m2. hari
0,60 𝑚 × 0,50 𝑚
 Waktu tinggal pada saat beban puncak = 1 jam (asumsi jumlah limbah 2 × jumlah rata
– rata.
 Beban permukaan (surface loading) rata – rata = 38,22 m3/m2.hari.
 Beban permukaan pada saat puncak = 76,44 m3/m2.hari
 Standar: waktu tinggal : 1 – 4 jam
 Beban permukaan : 20 – 50 m3/m2.hari. (JWWA)

j. Pompa Dorong ke Sedimentation 1


Merk dan Type : Showfou SS-0512N
Kapasitas : 0,38 m3/menit
Total Head : 11 m
Jumlah : 1 buah
Listrik : 0,5 kW

k. Pompa Air Pendorong Filter


Pompa air pendorong filter digunakan untuk menarik air dari bak final tank ke filter karbon
dengan spesifikasi pompa
Merk dan Type : Shimizu PS-226 Bit
Kapasitas : 60 l/m
Total Head : 40 m
Jumlah : 1 buah
Listrik : 200 Watt ; 220 V/50 Hz

l. Tabung Filter
Tabung filter yang berisikan pasir kwarsa dan karbon aktif digunakan untuk melakukan penyaringan
air dari bak final tank dengan didorong pompa disalurkan ke bak penampungan air.
Merk dan Type : Wave Cyber/Setara
Diameter : 10 inc
Bahan : Fiber
Jumlah : 1 buah

m. Meteran Air
Meteran air digunakan untuk mengetahui berapa jumlah air yang diolah per hari dan dilakukan
pencatatan.
Merk dan Type : BR
Diameter : 1 inc
Bahan : Logam
Jumlah : 1 buah

n. Sistem Kelistrikan dan Kontrol Panel


Kontrol panel listrik IPAL ditempatkan dekat IPAL. Fungsinya untuk mematikan kelistrikan yang
mengalir pada pompa ataupun blower.

Anda mungkin juga menyukai