Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KABUPATEN PASER

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SEBAKUNG TAKA
Jalan Gaharu RT 10 Desa Sebakung Taka Kecamatan Long Kali Kab. Paser Kal-Tim
Kode Pos 76283 Email : pkmsebakungtaka@gmail.com

FORM MONITORING TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KEBERSIHAN

Status tindak lanjut pertanggal : 22 Oktober 2019

No Uraian Ketidak Analisis ketidak Rencana tindak lanjut Target waktu Penanggung Waktu Status
Sesuaian / Masalah sesuaian /masalah penyelesaian jawab Pelaksanaan penyelesaian
tindak lanjut
01 Tim kebersihan belum 1.Petugas kebersihan 1. Sosialisasi dari 5 bulan Masjita 5 bulan Selesai
memahami tugasnya, membersihkan kesling kepada Abbas
Belum ada Jadwal ruangan belum petugas
kebersihan (per hari, sesuai standar kebersihan
per minggu, per bulan), 2.belum ada tertempel mengenai tugas
Pelaksanaan jadwal kebersihan, dan tanggung
kebersihan belum 3.Belum ada sosialisasi jawab petugas
teratur, tentang 5 R kebersihan,
Belum ada monitoring 4.Belum dilakukan 2. Membuat jadwal
dan pembinaan dari program kebersihan
Kesling kepada kerja ,monitoring dan 3. Sosialisasi tentang
pegawai serta petugas pembinaan oleh 5 R kepada semua
kebersihan tentang kesling kepada pegawai
pentingnya kebersihan petugas kebersihan Puskesmas
5.Belum ada tindak Sebakung Taka
lanjut terhadap hasil dan petugas
monitoring program kebersihan,
kebersihan 4. Membuat program
kerja dan
monitoring
program
kerjakebersihan,
5. Membuat tindak
lanjut terhadap
hasil monitoring
program
kebersihan

02. Dalam melakukan Masih memakai Alat Mengajukan untuk 5 bulan Masjita Abbas 5 bulan Selesai
tugasnya, petugas Perlindungan Diri pengadaan APD
kebersihan belum seadanya lengkap bagi petugas
menggunakan alat kebersihan
perlindungan diri.
03. Belum terdapat Pembuangan limbah 1. Mengajukan 5 bulan Masjita 5 bulan Selesai
Abbas
pembuangan limbah medis dan non medis pengadaan
medis dan non medis masih bercampur jadi pembuangan
yang benar satu dan masih ada limbah medis
membuang limbah non yang benar
medis di sembarang 2. Mengajukan
tempat (tidak pada pengadaan
tempat). pembuangan
limbah non
medis yang
benar
04. Belum terdapat Peralatan kebersihan Mengajukan alat 5 bulan Masjita 5 bulan Selesai
sarana / alat yang ada belum lengkap kebersihan yang Abbas
kebersihan yang sesuai dengan
lengkap standar

05. Belum terdapat Belum ada standar – Membuat standar 5 bulan Masjita 5 bulan Selesai
standar – standar standar seperti, kebersihan ruangan, Abbas
seperti standar standar kebersihan Membuat standar
kebersihan ruangan, ruangan, standar pembuangan sampah
standar pembuangan pembuangan sampah .
dokumen / barang /
peralatan kerja yang
tidak diperlukan lagi.
06. Tata graha ruangan 1. Ventilasi ruangan 1. Mengajukan 5 bulan Masjita 5 bulan Ada beberapa
yang belum memenuhi belum memenuhi pengadaan Abbas yang telah
standar standar rumah ventilasi yang selesai dan
sehat, memenuhi syarat, yang lainnya
2. Belum ada korden 2. Mengajukan masih dalam
plastik sebagai korden plastik pengusulan
pembatas pasien sebagai pembatas
dengan pasien atau pasien dengan
pasien dengan pasien atau pasien
petugas dengan petugas
3. Belum di buat 3. Membuat rambu-
rambu-rambu / rambu / poster
poster guna guna
mengidentifikasikan mengidentifikasika
kegunaan atau nkegunaan atau
penempatan barang penempatan
, Belum ada denah barang
ruangan. 4. Membuat denah
4. Belum dibuat label ruangan,
barang dan label 5. Membuat label
tempat yang barang dan label
terpasang, tempat yang
5. Belum di buat terpasang,
pemisahan ruangan 6. Membuat
beresiko dan pemisahan
ruangan tidak ruangan beresiko
beresiko dan ruangan tidak
6. Belum dibuat beresiko
gudang tempat 7. Membuat gudang
penyimpanan tempat
bahan dan barang penyimpanan
berbahaya bahan dan barang
7. Belum terdapat berbahaya.
ruang penyimpanan 8. Membuat ruang
mesin/ jenset / penyimpanan
kompresor ) mesin/
sehingga jenset/kompresor )
menganggu sehingga
kenyamanan kerja, menganggu
8. Belum terdapat kenyamanan
APAR kerja,
9. Belum terdapat 9. Membeli APAR,
pelabelan area membuat
berdasarkan pelabelan area
kegunaan. berdasarkan
10. Belum terdapat kegunaan.
loker karyawan 10. Menyediaka
n loker karyawan
07. Tata ruangan serta 1. Laci meja karyawan 1. Laci meja 5 bulan Masjita 5 bulan Selesai
barang-barang yang masih terisi barang karyawan di Abbas
terdapat di dalam yang tidak bersihkan dari
ruangan maupun di berhubungan dengan barang yang tidak
luar ruangan dalam pekerjaan berhubungan
keadaan tidak teratur 2. Masih terdapat dengan pekerjaan,
perkakas/ alat yang perkakas/ alat
seharusnya tidak ada berada di tempat
diatas lantai namun yang seharusnya,
tergelatak barang setengah
sembarangan. jadi berada di
3. Masih ada bahan tempat yang
baku yang tidak seharusnya, kabel
terpakai, barang sudah tidak ada
setengah jadi berada yang berserakan
di tempat kerja di lantai, cara
4. Masih terdapat penempatan
barang yang tidak barang dibuat
berhubungan dengan secara
pekerjaan di atas sistematika,
meja tempat kerja barang / mesin di
seluruh karyawan bersihkan dan
5. Masih terdapat kabel berada ditempat
yang masih yang seharusnya,
berserakan di lantai 2. Tempat kerja
6. Tidak terdapat ( lantai, dinding,
sistematika dan cara langit-langit,
penempatan barang sarana dan
7. Masih sarana kerja, prasarana serta
barang / mesin yang ruangan)
masih kotor dibersihkan
8. Tempat kerja ( lantai, sehingga tidak
dinding, langit-langit, berdebu, sawang-
sarana dan sawang tidak ada,
prasarana serta memperhatikan
ruangan) masih lantai sehingga
berdebu, sawang- tidak terdapat lagi
sawang dan berbau, tumpahan benda
terdapat tumpahan cair dilanta
benda cair dilantai 3. Tempat
9. Masih terdapat penyimpanan
lampu penerangan barang dibuat
yang tidak memadai tanda batas,
ditempat kerja Dokumen tertata
10. Tempat dengan rapi
penyimpanan barang 4. Petugas Kesling
belum memiliki tanda Kesling membuat
batas, Dokumen standar
tidak tertata dengan kebersihan
rapi 5. Memperbaiki
lampu penerangan
di tempat kerja
08. Sarana dan prasarana 1. Wastafel ruangan 1. Memperbaiki 5 Bulan Masjita Ada beberapa
Abbas
yang tidak memadai ada yang tidak sarana dan yang telah
berfungsi prasarana yang selesai dan
2. Toilet ada yang tidak ada sehingga yang lainnya
berfungsi dapat difungsikan masih dalam
3. Perabot dapur tidak sebagaimana pengusulan
berada di tempatnya mestinya seperti
4. System pengairan memperbaiki
tidak baik, sering Wastafel, Toilet ,
kekosongan air. memperbaiki
5. Terkadang wastafel System pengairan,
tidak mengalir air bak kamar mandi
begitu pula bak terisi air,
kamar mandi Perabotan dapur
6. Sistem aliran listrik berada di
tidak memadai tempatnya, Sistem
sehingga sering aliran listrik jarang
padam. padam.
7. Dapur tampak kotor 2. Dapur tampak
dan tampak ulat bersih
berserakan
Auditor Auditee
1. Yessi Arinsandi P, S.T.Keb ………….. 1. Mashita abbas……………
2. Drg.Rizki Ramita.A………………………… 2. Ali badri……………………
3. Eka Agustin, Amd.Keb……………………
4. Agus Suprianto, Amd.Kep………………
5. Tasniah, Amd.Kep…………………………

Anda mungkin juga menyukai