Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


TEMA 1 : Selamatkan Makhluk Hidup
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Menemukan ide pokok dan informas ipenting
Menjelaskan perkembang biaka generatif
1 Subtema 1 1
Menjelaskan bagian - bagian bungan dan peranya
Menjelaskan jenis-jenis penyerbukan bunga

Menjelaskan cara hewan berkembang biak


Mengembangkan ide pokok

2 Subtema 2 1 Mengklasifikasi hewan berdasarkan cara


perkembangbiakannya secara ovipar , vivipar dan ovovivipar
Melaporkan hewan berdasarkan cara perkembangbiakan
secara ovipar, vivipar, dan ovovivipar

Siswa dapat menulis ksimpulan dari suatu bacaan


Menjelaskan apa itu perkembang biakan vegetatif
Menjelaskan apa itu perkembang biakan vegetatif buatan
Menjelaskan dan menyebutkan macam - macam vegetatif
buatan
3 Subtema 3 1 Menjelaskan apa itu perkembang biakan vegetatif alami
Menjelaskan dan menyebutkan macam - macam vegetatif
alami
Menjelaskana apa yang dimaksud poster
Menjelaskan fungsi poster
Menjelaskanapa itu komik
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


TEMA 2 : Persatuan dalam Perbedaan
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Menjelaskan fungsi kata tanya
apa,mengapa,bagaimana,kapan,dimana,siapa
Menjelaskan apa itu adaptasi
1 Subtema 1 1 Menjelaskan cara adaptasi dari contoh beberapa hewan
dan tumbuhan
Menjelaskan 3 Jenis habitat pada tumbuhan dan contoh
nya

Menjelakan apa yang dimaksud kalimat efektif


Menjelaskan ciri -ciri kalimat efektif
2 Subtema 2 1
Mengidentifikasi ciri-ciri hewan berdasarkan habitatnya
Menjelaskan jenis-jenis cara mempertahankan diri pada
hewan dan contohnya

Menjelaskan kata - kata baku dan tidak baku


berdasarkan EYD
3 Subtema 3 1 Menjelaskan manfaat tumbuhan bagi manusia dan
lingkungan
Menjelaskan manfaat hewan bagi manusia dan
lingkungan
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


TEMA 3 : Tokoh dan Penemuan
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Menjelaskan apaitu listrik
Menjelaskan apa itu arus listrik
Menjelaskan komponen listrik dan fungsinya
menjelaskan rangkaian seri dan gambarnya
1 Subtema 1 1 menjelaskan rangkaian paralel dan gambarnya
Menjelaskan manfaat listrik bagi kehidupan
Menjelaskan apa itu teks eksplanasi
Menjelaskan fungsi teks eksplanasi
Menjelaskan bagian - bagian teks ekplanasi

menjelaskan kembali kalimat efektif dan contohnya


Menjelaskan kalimat tidak efektif dan contohnya
2 Subtema 2 1 Menjelaskan rangkaian listrik paraler dan seri yang menggunakan
saklar
Menjelaskan konsepcarakerjalampu lalu lintas

Menjelaskan apa yang di maksud kosakata baku


Menjelaskan contoh kata - kata yang menggunakan kosakata
baku

3 Subtema 3 1 Menjelaskan ulang perbedaan kalimat efektif dan tidak efektif


siswa dapat menemuka topik masalah,penjelasan dan
kesimpulan pada sebuah teks eksplanasi

Menjelaskan kembali rangkaian listrik seri, paralel dan campuran


SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


TEMA 4 : Globalisasi
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Menjelaskan carakerja pembangkit listrik tenaga air
Menjelaskan apa yang dimaksud pembangkit listrik
mikrohidro
Menjelaskan cara kerja pembangkit listrik mikrohidro
1 Subtema 1 1 Menjelaskan sumber daya alam yang dapat digunakan untuk
pembangkit listik
Menjelaskan proses listrik bisa sampai ke rumah
Menjelaskan komponen utama pada proses penyaluran
energi listrik

Menyebutkan informasi penting dari teks ekplanasi

Dengan membaca teks eksplanasi, siswa mampu


menyebutkan informasi penting dari teks tentang cara
menghasilkan energi listrik dengan tepat

Dengan menaamati gambar model rangkaian listrik PLTA,


2 Subtema 2 1 siswa mampu mengidentifikasi cara menghasilkan energi
listrik dengan benar
Menyajikan laporan hasil percobaan menghemat energi
listrik
Menjelaskan cara membuat kalimat efektif menggunakan
kosakata baku

Mengidentifikasi ciri-ciri kosakata baku pada teks yang dibaca


Menulis informasi penting dari teks ekplanasi yang dibaca
dalam bentuk tulisan dan visual
Menjelaskan manfaat sumber alternatif energi listrik
3 Subtema 3 1
Menjelaskan prinsip kerja panel surya sebagai sumber
alternatif energi listrik
Merubah kalimattidak efektif menjadi kalimat efektif
Mengajarkan merubah kosakata tidakbaku menjadi kosakata
baku
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


TEMA 5 : Wirausaha
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Mengidentifikasi berbagai jenis teks formulir (ekskul, lomba,
dan lain-lain)
Menyajikan hasil pengamatan tentang berbagai jenis teks
1 Subtema 1 1 formulir (ekskul, lomba, dan lain-lain)
Membedakan macam-macam magnet

Menyajikan hasil eksplorasi tentang macam-macam magnet

Mengidentifikasi komponen dan cara mengisi teks daftar


riwayat hidup
2 Subtema 2 1
Mengidentifikasi benda magnetis dan non magnetis
Mengklasifikasi benda magnetis dan non magnetis

Menulis laporan tentang medan magnet


3 Subtema 3 1 Mengidentifikasi komponen dan cara mengisi teks formulir
pengiriman barang
Mempraktikkan mengisi teks formulir pengiriman barang
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)
TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas : 6 SD IKM
PERTEMUAN
No. Bab Indikator Keterangan
KE-
Siswa mampu memahami aturan past tense
Siswa mampu mengidentifikasi fungsi tenses past tense
Siswa mampu memahami isi teks terkait holiday
It was a great Siswa mampu menceritakan pengalaman liburan dalam bahasa
1. 1
holiday inggris
Siswa mampu membedakan penggunaan "have" dan "has"

Siswa mampu membuat kalimat menggunakan "have" dan "has"

Siswa mampu melafalkan kosa kata "animals" dengan benar


What a wonderful
2. 1 Siswa mampu mendeskripsikan hewan tertentu
animals
Siswa mampu membuat percakapan terkait "animals"
Siswa mampu memahami isi teks terkait "animals"

Siswa mampu melafalkan kosa kata "clothes dengan benar


Siswa mampu memahami arti "preposition of place"
3. What should i wear 1
Siswa mampu melakukan percakapan tentang "clothes"
Siswa mampu memamahami isi teks terkait "clothes"
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

TAHUN AJARAN 2023/2024 SEMESTER GANJIL


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : VI SD

PERTEMUAN
No. Bab KE- Indikator

Menjelaskan cara menulis dan membaca bilangan bulat

1 Menjelaskan menulis bilangan bulat pada garis bilangan


Menjelaskan cara mengurutkan bilagan bulat
Menjelaskan cara membandingkan bilangan bulat
Menjelaskan membuat garis bilangan
Menjelasakan penjumlahan dan pengurangan
menggunakan garis bilangan
2

1 Bilangan Bulat Menjelaskan cara mengerjakan opersi hitung campuran

Menjelaskan cara mengerjakan soal cerita bilangan bulat


3
Menjelaskan cara mengerjakan soal cerita operasi hitung
campuran
Menjelaskan cara operasi campuran pecahan dengan
kurung
4 Menjelaskan cara operasi campuran pecahan tanpa
kurung
Menjelaskan cara mengerjakan soal cerita operasi
campuran pecahan

Menjelaskan unsur pada lingkaran


Menjelaskan busur mayor dan minor
Menjelaskan tentang keliling lingkaran
1
Menjelaskan cara menghitung keliling lingkaran
Menjelaskan cara mengerjakan soal cerita keliling
2 lingkaran lingkaran
Menjelaskan tentang luas lingkaran
2
Menjelaskan cara menghitung luas lingkaran
3
Menjelaskan cara mengerjakan soal cerita luas lingkaran
Meneksir juring istimewa dengan rumus luas lingkaran
Keterangan

Anda mungkin juga menyukai