Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Kabila Bone


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas/Semester : IX/1
Materi Pokok : Listrik Statis
Alokasi Waktu : 5 JP x 40 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


Kompetensi Inti
KI 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di
anutnya.
KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun,
percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, dan kawasan regional.
KI 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret
dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang teori.
B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.4. Menjelaskan konsep listrik statis 3.4.1 Menjelaskan konsep listrik statis
3.4.2 Menyebutkan jenis-jenis muatan
dan gejalanya dalam kehidupan
listrik
sehari-hari, termasuk kelistrikan 3.4.3 Menjelaskan interaksi yang terjadi
antar muatan listrik
pada sistem saraf dan hewan
3.4.4 Menjelaskan cara kerja eletroskop
yang mengandung listrik 3.4.5 Melakukan percobaan untuk
mengetahui cara kerja elektroskop
3.4.6 Menuliskan faktor-faktor yang
mempengaruhi besar gaya
Coulomb
3.4.7 Menejelaskan hubungan antar
besar gaya Coulomb, jarak dan
muatan listrik
3.4.8 Menghitung besar gaya Coulomb
pada dua muatan
3.4.9 Menghitung besar medan listrik
3.4.10 Mengitung besar potensial listrik
3.4.11 Menjelaskan fungsi saraf
3.4.12 Menyebutkan komponen-
komponen system sarfa
3.4.13 Menjelaskan bagian-bagian saraf
dan fungsinya
3.4.14 Membedakan jenis saraf
berdasarkan struktur dan fungsinya
3.4.15 Membedakan jalannya
penghantaran impuls pada gerak
sadar dan tidak sadar
3.4.16 Menuliskan hewan-hewan yang
dapat menghantarkan listrik
3.4.17 Menjelaskan timbulnya listrik pda
hewan
4.4. Melakukan percobaan untuk 3.4.18 Membedakan jenis-jenis bahan
hantaran listrik
menyelidiki muatan listrik statis
dan interaksinya, serta sifat 4.4.1 Membuat elektroskop
hantaran listrik bahan
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
1. Pesrta didik dapat menjelaskan konsep listrik statis
2. Peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis muatan listrik
3. Peserta didik dapat menjelaskan interaksi yang terjadi antar muatan listrik
Pertemuan 2
1. Peserta didik dapat menjelaskan cara kerja eletroskop
2. Peserta didik dapat melakukan percobaan untuk mengetahui cara kerja eletroskop
Pertemuan 3
1. Peserta didik dapat menuliskan faktor-faktor yang mempengaruhi besar gaya Coulomb
2. Peserta didik dapat menjelaskan hubungan antar besar gaya Coulomb, jarak dan muatan
listrik
3. Peserta didik dapat menghitung besar gaya Coulomb pada dua muatan
Pertemuan 4
1. Peserta didik dapat menghitung besar medan listrik
2. Peserta didik dapat menghitung potensial listrik
Pertemuan 5
1. Peserta didik dapat menjelelaskan fungsi saraf
2. Peserta didik dapat komponen-komponen system saraf
3. Peserta didik dapat menjelaskan bagian-bagian saraf dan fungsinya
4. Peserta didik dapat membedakan jenis saraf berdasarkan struktur dan fungsinya
5. Peserta didik dapat membedakan jalannya pengahantaran impuls pada gerak sadar dan
tidak sadara
Pertemuan 6
1. Peserta didik dapat menuliskan hewan-hewan yang dapat mengahantarkan listrik
2. Peserta didik dapat menjelaskan timbulnya listrik pada hewan
3. Peserta didik dapat membedakan jenis-jenis bahan hantaran listrik
D. Materi Pembelajaran
Materi yang akan disampaikan pada pembelajaran yaitu :
1)
E. Pendekatan, Model Pembelajaran, dan Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Contextual Learning (CTL), Problem Based Learning (PBL), dan
Discovery Learning.
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, penyelidikan, Tanya jawab, dan diskusi.
F. Media Pembelajaran, Alat dan Bahan, dan Sumber Belajar
1. Media Pembelajaran : Buku Pegangan siswa, Buku Pegangan Guru, dan gambar print.
2. Alat, dan Bahan : Alat Tulis, lakban dan LKPD.
3. Sumber Belajar :
a) Buku : Buku Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Ilmu Pengetahuan Alam
kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.
b) Gambar : gambar terkait kalor dan perpindahannya.

G. Langkah-Lngkah Pembelajaran

PERTEMUAN I (3 x 40 menit)

No Tahap Sintaks Deskripsi Kegiatan


1 Pendahuluan Constructivism Orientasi
(15 menit) (Konstruktivisme) 1) Guru Memberikan salam dan siswa
membalas salam, merapikan seragam, dan
tempat duduk.
2) Guru dan siswa berdoa, Guru meminta
ketua kelas untuk memimpin doa (sebagai
implementasi nilai religus).
3) Guru Mengecek kehadiran siswa (sebagai
implementasi nilai disiplin).
Apersepsi
1) Guru memulai pembelajaran dengan
memberikan apersepsi dengan bertanya :
adik-adik pernah mengamati air panas dan air
dingin? Nah, kira kira bagaimana jika kedua
air tersebut ketika dicampurkan?
2) Guru mempersilahkan siswa yang berani
mengangkat tangan untuk menjawab.
3) Guru memberikan apresiasi terhadap siswa
yang mau menjawab.
4) Guru menyampaikan bahwa : “Ya benar, air
tersebut akan menjadi hangat. Untuk lebih
jelasnya ayo kita pelajari pada pertemuan
hari ini”.
Pemberian Motivasi.
5) Guru memberi motivasi kepada siswa untuk
lebih giat belajar.
Pemberian Acuan
6) Guru Menyampaikan Kompetensi Dasar, dan
tujuan pembelajaran yang harus dicapai.
7) Guru menyampaikan manfaat pembelajaran
yang akan dilakukan.
2 Inti (90 Inquiri (Menemukan) 1) Guru meminta siswa agar memusatkan
Menit) perhatian pada topik materi kalor dan
perpindahannya.
2) Guru menyajikan gambar air panas dan air
dingin.
Mengamati
3) Guru mempersilahkan siswa untuk mengamati
gambar yang disajikan.
Questioning Menanya
(Bertanya) 4) Guru mendeskripsikan kebutuhan energi yang
diperlukan tubuh
5) Guru bertanya kepada siswa “ketika
menyentuh kedua gelas bagaimana yang akan
kamu rasakan?”
6) Guru mempersilahkan siswa untuk menjawab.
7) Guru memberi apresiasi kepada siswa yang
berhasil menjawab.
8) Guru menampilkan gambar air yang berbeda
volume yang akan dipanaskan.
9) Guru bertanya kepada siswa “bagaimana
kondisi gelas jika berbeda volume ketika
dipanaskan?”
10) Guru mempersilahkan siswa untuk
menjawab.
11) Guru memberi apresiasi kepada siswa yang
berhasil menjawab.
12) Guru menjelaskan konsep hubungan kalor
dan perubahan suhu benda.
13) Guru menjelaskan latihan soal terkait konsep
hubungan kalor dan perubahan suhu benda.
Learning Community 14) Guru menampilkan gambar terkait es yang
(Masyarakat Belajar)
mencair.
15) Guru menunjuk beberapa siswa untuk
menjelaskan perubahan apa saja yang dilalui
air sampai bisa terbentuk es?
16) Guru memberi apresiasi kepada siswa yang
berhasil menjawab.
17) Guru menghubungkan dengan konsep
hubungan kalor dan perubahan zat benda.

Modeling (Pemodelan) Mengumpulkan Informasi


18) Guru menjelaskan perubahan wujud benda.
19) Guru menyampaikan kepada siswa bahwa
pembelajaran dilanjutkan dengan metode
diskusi tim sebangku.
20) Guru meminta tim sebangku untuk bisa
mengumpulkan contoh penerapan perubahan
wujud benda dalam kehidupan sehari-hari
untuk setiap perubahan.
Mengasosiasi/Mengolah Informasi
21) Guru memberi waktu 10 menit untuk
mengolah tugas tersebut.
Mengomunikasikan
22) Setiap tim bergiliran menyajikan hasil
kelompoknya.
23) Sesudah presentasi kelompok lain
dipersilahkan untuk bertanya dan kelompok
materi dipersilahkan untuk menjawab.
24) Selesai presentasi guru membahas hasil
diskusi yang didapatkan.
3 Penutup (15 Reflection (Refleksi) 1) Guru meminta salah satu siswa untuk
Menit) menyimpukan materi pada pertemuan hari
ini.
2) Salah satu siswa maju untuk menyimpulkan
materi.
3) Guru memberi apresiasi terhadap antusiasme
keaktifan para siswa pada saat kegiatan
belajar mengajar.
4) Guru menyampaikan topic pembelajaran
pada pertemuan berikutnya.
5) Guru bersama siswa menutup pembelajaran
dengan mengucap Hamdalah.
6) Guru memberikan salam penutup.
7) Seluruh siswa dikelas menjawab salam yang
diberikan guru.

PERTEMUAN II (2 x 40 menit)
No Tahap Sintaks Deskripsi Kegiatan
1 Pendahuluan Orientasi siswa pada Orientasi
(15 menit) masalah 1) Guru Memberikan salam dan siswa
membalas salam, merapikan seragam, dan
tempat duduk.
2) Guru dan siswa berdoa, Guru meminta
ketua kelas untuk memimpin doa (sebagai
implementasi nilai religus).
3) Guru Mengecek kehadiran siswa (sebagai
implementasi nilai disiplin).
Apersepsi
1) Guru memulai pembelajaran dengan
memberikan apersepsi dengan bertanya :
Adik-adik apakah kalian pernah merasakan
keadaan dingin? Apakah indra peraba bisa
merasakan keadaan dingin pada gelas berisi
air es?
2) Guru mempersilahkan siswa yang berani
mengangkat tangan untuk menjawab.
3) Guru memberikan apresiasi terhadap siswa
yang mau menjawab.
4) Guru menyampaikan bahwa : “Ya benar,
peristiwa tersebut berhubungan dengan
perpindahan kalor. Untuk lebih jelasnya mari
kita pelajari pada pertemuan hari ini”.
Pemberian Motivasi.
5) Guru memberi motivasi kepada siswa untuk
lebih giat belajar.
Pemberian Acuan
6) Guru Menyampaikan Kompetensi Dasar, dan
tujuan pembelajaran yang harus dicapai.
7) Guru menyampaikan manfaat pembelajaran
yang akan dilakukan.
2 Inti (50 Mengorganisasi siswa 1) Guru meminta siswa agar memusatkan
Menit) untuk belajar perhatian pada topik materi kalor dan
perpindahannya.
2) Guru menampilkan gambar panci dan batu
bata.
Mengamati
3) Guru mempersilahkan siswa untuk mengamati
gambar yang disajikan.
Menanya
4) Guru bertanya kepada siswa apa bedanya
ketika memanaskan panci dan bata? Apa yang
lebih lama panas?
5) Guru memberi apresiasi kepada siswa yang
berhasil menjawab.
6) Guru mengaitkan dengan peristiwa konduksi.
7) Guru membagi siswa menjadi berkelompok
(4 kelompok). Tiap kelompok terdiri atas 3-5
orang.
8) Tiap kelompok diberi waktu selama 10 menit
untuk membahas gambar yang disajikan.

Membimbing Mengumpulkan Informasi


Penyelidikan 9) Guru meminta siswa untuk mencari poin-poin
individual atau penting dalam organ yang dibahas dalam
kelompok kelompok.
Mengasosiasi/Mengolah Informasi
10) Guru meminta seluruh siswa dalam kelompok
aktif bertukar pandangan satu sama lain.
Mengembangkan dan Mengomunikasikan
Menyajikan hasil 11) Guru meminta setiap kelompok maju
bergiliran mempresentasikan hasil yang telah
diperoleh oleh kelompoknya masing-masing.
12) Sesudah melakukan presentasi guru
mempersilahkan kelompok lain untuk
bertanya kepada kelompok yang presentasi.
Menganalisis dan 13) Guru menyampaikan analisis dan evaluasi
Mengevaluasi proses dalam diskusi yang telah dilakukan.
pemecahan masalah 14) Guru memberikan garis-garis besar terkait
materi yang dibahas dan gambar beberapa
penyakit yang berhubungan dengan konduksi.
3 Penutup (15 8) Guru meminta salah satu siswa untuk
Menit) menyimpukan materi pada pertemuan hari
ini.
9) Salah satu siswa maju untuk menyimpulkan
materi.
10) Guru memberi apresiasi terhadap antusiasme
keaktifan para siswa pada saat kegiatan
belajar mengajar.
11) Guru menyampaikan topik Pembelajaran
pada pertemuan berikutnya.
12) Guru bersama siswa menutup pembelajaran
dengan mengucap Hamdalah.
13) Guru memberikan salam penutup.
14) Seluruh siswa dikelas menjawab salam yang
diberikan guru.

PERTEMUAN III (3 x 40 menit)

No Tahap Sintaks Deskripsi Kegiatan


1 Pendahuluan Pemberian Orientasi
(15 menit) rangsangan 1) Guru Memberikan salam dan siswa
(Stimulation) membalas salam, merapikan seragam, dan
tempat duduk.
2) Guru dan siswa berdoa, Guru meminta
ketua kelas untuk memimpin doa (sebagai
implementasi nilai religus).
3) Guru Mengecek kehadiran siswa (sebagai
implementasi nilai disiplin).
Apersepsi
1) Guru memulai pembelajaran dengan
memberikan apersepsi dengan bertanya :
apakah kamu pernah mengamati setelah lama
kelamaan dipanaskan air akan jadi apa?
2) Guru mempersilahkan siswa yang berani
mengangkat tangan untuk menjawab.
3) Guru memberikan apresiasi terhadap siswa
yang mau menjawab.
4) Guru menyampaikan bahwa : “Ya benar, air
akan mendidih. Nah, untuk lebih jelasnya
mari kita pelajari pada pertemuan hari ini.
Pemberian Motivasi.
5) Guru memberi motivasi kepada siswa untuk
lebih giat belajar.
Pemberian Acuan
6) Guru Menyampaikan Kompetensi Dasar, dan
tujuan pembelajaran yang harus dicapai.
7) Guru menyampaikan manfaat pembelajaran
yang akan dilakukan.
2 Inti (90 Pernyataan/ 1) Guru meminta siswa agar memusatkan
Menit) Identifikasi masalah perhatian pada topik materi kalor dan
(Problem Statement) perpindahannya.
2) Guru menampilkan gambar air yang mendidih
(salah satu peristiwa konveksi).
Mengamati
3) Guru mempersilahkan siswa untuk mengamati
gambar yang disajikan.
Menanya
4) Guru bertanya kepada para siswa bagaimana
sampai air bisa mendidih?
5) Guru memberi apresiasi kepada siswa yang
berhasil menjawab.
6) Guru mengaitkan peristiwa dengan konsep
konveksi.
Pengumpulan data 7) Guru membagi siswa menjadi berkelompok
(data collection) (4 kelompok). Tiap kelompok terdiri atas 3-5
orang.
8) Guru menampilkan gambar es batu berwarna
yang dimasukkan kedalam gelas.
9) Tiap kelompok diberi waktu selama 10 menit
untuk melakukan pengamatan arus konveksi.
Mengumpulkan Informasi
10) Guru meminta siswa untuk mengumpulkan
informasi untuk menjawab pertanyaan pada
pengamatan tersebut.
Pengolahan data Mengasosiasi/Mengolah Informasi
(Data Processing) 11) Guru meminta seluruh siswa dalam kelompok
aktif bertukar pandangan satu sama lain.
Mengomunikasikan
12) Guru meminta setiap kelompok maju
bergiliran mempresentasikan hasil yang telah
diperoleh oleh kelompoknya masing-masing.
13) Sesudah melakukan presentasi guru
mempersilahkan kelompok lain untuk
bertanya kepada kelompok yang presentasi.
Pembuktian 14) Guru menyampaikan analisis dan evaluasi
(Verivication) dalam diskusi yang telah dilakukan.
15) Guru memberikan garis-garis besar terkait
materi yang dibahas.
3 Penutup (15 Menarik Kesimpulan 1) Guru meminta salah satu siswa untuk
Menit) (Generalization) menyimpukan materi pada pertemuan hari
ini.
2) Salah satu siswa maju untuk menyimpulkan
materi.
3) Guru memberi apresiasi terhadap antusiasme
keaktifan para siswa pada saat kegiatan
belajar mengajar.
4) Guru menyampaikan Rencana Pembelajaran
pada pertemuan berikutnya.
5) Guru bersama siswa menutup pembelajaran
dengan mengucap Hamdalah.
6) Guru memberikan salam penutup.
7) Seluruh siswa dikelas menjawab salam yang
diberikan guru.

H. Teknik Penilaian
a. Aspek yang dinilai : Sikap, Pengetahuan, Keterampilan
b. Jenis Penilaian : Proses dan Hasil

1. Prosedur Penilaian
No Aspek Yang dinilai Instrumen Teknik Penilaian
Penilaian
Sikap
a. Terlibat aktif dalam
pembelajaran
b. Bertanggung jawab dalam Lembar aktivitas Selama pembelajaran
1.
melaksanakan tugas baik peserta didik dan diskusi
individu maupun kelompok.
c. Disiplin dalam mengikuti
pembelajaran.
Pengetahuan
Tes Tertulis pada Penyelesaian tugas
a. Menguraikan materi LKPD
LKPD, Kegiatan kelompok dan
sistem peredaran darah
2. Presentasi, dan individu, dan soal tes
dengan tepat.
Ulangan Harian ujian obyektif dan
b. Evaluasi bab materi sistem
(UH). Essay.
peredaran darah manusia.
Keterampilan
a. Keesesuaian isi yang
dipresentasikan. Lembar Penilaian Presentasi dan
3.
b. Kerapian dan kejelasan Keterampilan interaksi saat diskusi.
c. Keterampilan
mempresentasikan hasil

Mengetahui Gorontalo, 29 November 2022


Kepala Madrasah Mahasiswa PLP-2 Mata Pelajaran IPA

Sofyan Nusi S.Pd. Septian Halim Iman


NIP. 19730430 200001 1 003 NIM. 433419005

Anda mungkin juga menyukai