Anda di halaman 1dari 41

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 1

Kegiatan pembelajaran merupakan proses pendidikan dengan memberikan kesempatan


kepada peserta didik untuk mengembangkan potensinya menjadi kemampuan yang semakin
lama semakin meningkat dalam sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang diperlukan untuk
hidup dan bermasyarakat, berbangsa, dan berkontribusi bagi kesejahteraan hidup umat
manusia. Kegiatan pembelajaran diarahkan untuk memberdayakan semua potensi peserta
didik menjadi kompetensi yang diharapkan.
Menyikapi prinsip dan tujuan kegiatan pembelajaran di atas, maka pada edisi kali ini tim
penyusun menyajikan Pegangan Guru sebagai acuan kegiatan pembelajaran di kelas dengan
menggunakan Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 yang dilengkapi dengan
kompetensi inti, kompetensi dasar, program tahunan, program semester, silabus, rencana
pelaksanaan pembelajaran (RPP), serta kunci jawaban dan pembahasan. Silabus dan RPP
dibuat secara lengkap, mudah dipahami, sistematis, dan mudah diterapkan, serta dilengkapi
penilaian dan pedoman penskoran.
Mudah-mudahan Pegangan Guru ini memberikan manfaat dalam kegiatan pembelajaran
guna pencapaian tujuan yang telah ditetapkan.
Tim Penyusun

Kata Pengantar .................................................... 2


Daftar Isi ............................................................... 2
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ............... 3
Program Tahunan ................................................ 4
Program Semester ............................................... 6
Silabus ................................................................. 7
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) ....... 10
Kunci Jawaban dan Pembahasan ....................... 42

2 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Mata Pelajaran : Fikih
Kelas : VIII
Semester :1

Kompetensi Inti 1 (Sikap Spiritual) Kompetensi Inti 2 (Sikap Sosial)

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di- 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin,
anutnya. tanggung jawab, peduli (toleransi dan gotong royong),
santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam
jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar


1.1 Meyakini hikmah bersyukur. 2.1 Membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt.
sebagai implementasi dari pemahaman tentang sujud
syukur.
1.2 Menghayati hikmah sujud tilawah. 2.2 Membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-
hari sebagai implementasi dari pemahaman tentang
sujud tilawah.

1.3 Menghayati hikmah ibadah puasa. 2.3 Memiliki sikap empati dan simpati sebagai
implementasi dari pemahaman tentang hikmah puasa.
1.4 Menghayati hikmah zakat. 2.4 Membiasakan sikap dermawan sebagai implementasi
dari pemahaman tentang hikmah zakat.

Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)


3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi,
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

3.1 Memahami ketentuan sujud syukur. 4.1 Memperagakan tata cara sujud syukur.
3.2 Memahami ketentuan sujud tilawah. 4.2 Memperagakan tata cara sujud tilawah.
3.3 Menganalisis ketentuan ibadah puasa. 4.3 Menyimulasikan tata cara melaksanakan puasa.

3.4 Menganalisis ketentuan pelaksanaan zakat. 4.4 Mendemonstrasikan pelaksanaan zakat.

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 3


4

Mata Pelajaran : Fikih


Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1

Kelas : VIII
Sekolah : .........................................

Alokasi Waktu Jumlah Jam


Semester Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pokok (Minggu) Pelajaran (JP)

1 1. Menghargai dan menghayati 1.1 Meyakini hikmah bersyukur. Sujud Syukur 4 8 JP


ajaran agama yang 2.1 Membiasakan sikap bersyukur kepada  Pengertian dan Dasar Sujud Syukur
dianutnya. Allah Swt. sebagai implementasi dari  Sebab-Sebab Melakukan Sujud
2. Menghargai dan menghayati pemahaman tentang sujud syukur. Syukur  Hukum Bersyukur dan Sujud
perilaku jujur, disiplin, 3.1 Memahami ketentuan sujud syukur.
Syukur  Ketentuan Sujud Syukur
tanggung jawab, peduli 4.1 Memperagakan tata cara sujud syukur.
(toleransi dan gotong  Tata Cara Melaksanakan Sujud
royong), santun, dan Syukur
percaya diri dalam  Hikmah Sujud Syukur
berinteraksi
secara efektif dengan 1.2 Menghayati hikmah sujud tilawah. Sujud Tilawah 4 8 JP
lingkungan sosial dan alam 2.2 Membiasakan sujud tilawah dalam  Pengertian dan Dasar Sujud Tilawah
dalam jangkauan pergaulan kehidupan sehari-hari sebagai  Sebab-Sebab Sujud Tilawah
dan keberadaannya. implementasi dari pemahaman tentang  Ketentuan Sujud Tilawah
3. Memahami dan menerapkan sujud tilawah.
pengetahuan (faktual,  Tata Cara Pelaksanaan Sujud Tilawah
3.2 Memahami ketentuan sujud tilawah.
konseptual, dan prosedural)  Hikmah Melakukan Sujud Tilawah
4.2 Memperagakan tata cara sujud tilawah.
berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu 1.3 Menghayati hikmah ibadah puasa. Ibadah Puasa 5 10 JP
pengetahuan, teknologi, 2.3 Memiliki sikap empati dan simpati  Pengertian Puasa
seni, dan budaya terkait sebagai implementasi dari pemahaman
fenomena dan kejadian  Rukun dan Syarat Puasa
tentang hikmah puasa.  Puasa Wajib
tampak mata. 3.3 Menganalisis ketentuan ibadah puasa.
4. Mengolah, menyaji, dan  Puasa Sunah
4.3 Menyimulasikan tata cara melaksanakan
menalar dalam ranah  Hikmah Melaksanakan Ibadah Puasa
puasa.
konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, 1.4 Menghayati hikmah zakat. Zakat 5 10 JP
memodifikasi, dan membuat) 2.4 Membiasakan sikap dermawan sebagai  Pengertian, Tujuan, dan Hikmah
dan ranah abstrak (menulis, implementasi dari pemahaman tentang Zakat
membaca, menghitung, hikmah zakat.  Zakat Fitrah
menggambar, dan 3.4 Menganalisis ketentuan pelaksanaan  Zakat Mal/Zakat Harta
mengarang) sesuai dengan zakat.
yang dipelajari di sekolah 4.4 Mendemonstrasikan pelaksanaan zakat.
dan sumber lain yang sama
Alokasi Waktu Jumlah Jam
Semester Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pokok
(Minggu) Pelajaran (JP)

2 1. Menghargai dan menghayati 1.1 Menghayati nilai-nilai ibadah haji dan Haji dan Umrah 5 10 JP
ajaran agama yang umrah.  Haji
dianutnya. 2.1 Membiasakan sikap tanggung jawab  Umrah
2. Menghargai dan menghayati sebagai implementasi dari pemahaman  Hikmah Diwajibkannya Haji dan Umrah
perilaku jujur, disiplin, tentang ibadah haji dan umrah.
tanggung jawab, peduli 3.1 Memahami tata cara melaksanakan haji
(toleransi dan gotong dan umrah.
royong), santun, dan 4.1 Mendemonstrasikan tata cara haji dan
percaya diri dalam umrah.
berinteraksi
secara efektif dengan Bersedekah, Hibah, dan Hadiah
1.2 Meyakini hikmah bersedekah, hibah, 5 10 JP
lingkungan sosial dan alam
dan memberikan hadiah.  Sedekah
dalam jangkauan pergaulan
dan keberadaannya. 2.2 Membiasakan sikap peduli sebagai  Hibah
implementasi dari pemahaman tentang  Hadiah
3. Memahami dan menerapkan
sedekah, hibah, dan hadiah.
pengetahuan (faktual,  Persamaan serta Perbedaan
konseptual, dan prosedural) 3.2 Memahami ketentuan sedekah, hibah, Sedekah, Hibah, dan Hadiah
berdasarkan rasa ingin dan hadiah.
 Perbedaan antara Hadiah dan Suap
tahunya tentang ilmu 4.2 Menyimulasikan tata cara
 Solusi Suap dan Hadiah yang Haram
pengetahuan, teknologi, sedekah, hibah, dan hadiah.
 Hikmah serta Manfaat Sedekah,
seni, dan budaya terkait Hibah, dan Hadiah
fenomena dan kejadian
tampak mata. 1.3 Meyakini manfaat mengonsumsi Makananku Lezat, Halal, dan Berkah 7 14 JP
4. Mengolah, menyaji, dan makanan yang halalan tayyiban.  Pengertian Makanan dan Minuman
Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1

menalar dalam ranah 2.3 Membiasakan sikap selektif dan hati-hati Halal
konkret (menggunakan, sebagai implementasi dari pemahaman  Ketentuan Makanan dan Minuman
mengurai, merangkai, tentang makanan dan minuman yang Haram
memodifikasi, dan halal dan baik.
membuat) dan ranah  Akibat dari Memakan Makanan dan
3.3 Menganalisis ketentuan halal haram Minuman yang Haram
abstrak (menulis, membaca,
makanan dan minuman.  Usaha-Usaha untuk Menghindari
menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai 4.3 Membuat peta konsep mengenai Makanan dan Minuman yang Haram
dengan yang dipelajari di ketentuan makanan dan minuman yang  Adab Makan dan Minum
sekolah dan sumber lain halal dan baik.
yang sama dalam sudut
5
Sekolah : .....................................
Mata Pelajaran : Fikih
Kelas/Semester : VIII/1
Alokasi Juli Agustus September Oktober November Desember
No. Materi Pokok/Submateri Pokok Waktu
(JP) 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Pelajaran 1 Sujud Syukur
A. Pengertian dan Dasar Sujud Syukur
B. Sebab-Sebab Melakukan Sujud
2 2
Syukur
C. Hukum Bersyukur dan Sujud Syukur
D. Ketentuan Sujud Syukur 2 2
E. Tata Cara Melaksanakan Sujud
Syukur 2 2
F. Hikmah Sujud Syukur
2. Penilaian Harian 1 2 2
3. Pelajaran 2 Sujud Tilawah
A. Pengertian dan Dasar Sujud Tilawah
2 2
B. Sebab-Sebab Sujud Tilawah
C. Ketentuan Sujud Tilawah
D. Tata Cara Pelaksanaan Sujud Tilawah 2 2
E. Hikmah Melakukan Sujud Tilawah
4. Penilaian Harian 2 2 2
5. Penilaian Tengah Semester 2 2
6. Pelajaran 3 Ibadah Puasa
A. Pengertian Puasa
2 2
B. Rukun dan Syarat Puasa
C. Puasa Wajib 2 2
D. Puasa Sunah 2 2
E. Hikmah Melaksanakan Ibadah Puasa 2 2
7. Penilaian Harian 3 2 2
8. Pelajaran 4 Zakat
A. Pengertian, Tujuan, dan Hikmah Zakat 2 2
B. Zakat Fitrah 2 2
C. Zakat Mal/Zakat Harta 2 2
9. Penilaian Harian 4 2 2
10. Penilaian Akhir Semester 2 2
Jumlah Jam 36

Keterangan:
JP : Jam Pelajaran (satu jam pelajaran = 40 menit)

: Perkiraan libur semester genap

: Perkiraan penilaian tengah semester

: Perkiraan penilaian akhir semester gasal

: Perkiraan remedial/persiapan buku Laporan Hasil Belajar (LHB)

: Perkiraan libur semester gasal

6 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Mata Pelajaran : Fikih
Sekolah : .........................................
Kelas/Semester : VIII/1

Kompetensi Inti 1 (Sikap Spiritual) Kompetensi Inti 2 (Sikap Sosial)

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi dan gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
ber- dasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1

1.1 Meyakini hikmah Sujud Syukur  Menyimak penjelasan tentang Sikap Spiritual: 8 JP  Buku siswa dan
bersyukur.  Pengertian dan Dasar pengertian dan dasar sujud syukur. Observasi buku guru Fikih
2.1 Membiasakan sikap ber- Sujud Syukur  Menyimak penjelasan tentang sebab- Kelas VIII MTs
syukur kepada Allah Swt.  Sebab-Sebab Melakukan sebab melakukan sujud syukur. Sikap Sosial:  Belajar Praktis Fikih
sebagai implementasi Sujud Syukur  Menyimak penjelasan tentang hukum Observasi MTs Kelas VIII
dari pemahaman tentang  Hukum Bersyukur dan bersyukur dan sujud syukur. Semester 1 terbitan
sujud syukur. Menyimak penjelasan tentang Pengetahuan: CV VIVA
Sujud Syukur 
3.1 Memahami ketentuan Tes Tertulis PAKARINDO
 Ketentuan Sujud ketentuan sujud syukur.
sujud syukur. Penilaian Harian 1  Buku pelajaran Fikih
Syukur  Mendiskusikan tentang tata cara
4.1 Memperagakan tata cara pelaksanaan sujud syukur. yang relevan
 Tata Cara Penugasan
sujud syukur. Melaksanakan Sujud  Melafalkan bacaan sujud syukur.  Buku-buku lain yang
Syukur relevan
 Menyimak penjelasan tentang hikmah Keterampilan:
Hikmah Sujud Syukur sujud syukur.  Sumber belajar lain
 Praktik
yang relevan (media
cetak dan elektronik,
serta alam sekitar)
7
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
8

1.2 Menghayati hikmah sujud Sujud Tilawah  Menyimak penjelasan tentang Sikap Spiritual: 8 JP  Buku siswa dan
tilawah.  Pengertian dan Dasar pengertian, dan dasar sujud tilawah. Observasi buku guru Fikih
Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1

2.2 Membiasakan sujud Sujud Tilawah  Menyimak penjelasan tentang sebab- Kelas VIII MTs
tilawah dalam kehidupan  Sebab-Sebab Sujud sebab sujud tilawah. Sikap Sosial:  Belajar Praktis Fikih
sehari-hari sebagai Tilawah  Melafalkan bacaan sujud tilawah. Observasi MTs Kelas VIII
implementasi dari  Ketentuan Sujud  Menyimak penjelasan tentang Semester 1 terbitan
pemahaman tentang Pengetahuan: CV VIVA
Tilawah ketentuan sujud tilawah.
sujud tilawah. Tes Tertulis PAKARINDO
 Tata Cara Pelaksanaan  Mendiskusikan tentang tata cara
3.2 Memahami ketentuan Penilaian Harian 2  Buku pelajaran Fikih
Sujud Tilawah pelaksanaan sujud tilawah.
sujud tilawah. yang relevan
 Hikmah Melakukan  Menyimak penjelasan tentang hikmah Penugasan
4.2 Memperagakan tata cara Sujud Tilawah sujud tilawah.  Buku-buku lain yang
sujud tilawah. relevan
Keterampilan:
 Sumber belajar lain
Praktik
yang relevan (media
Diskusi
cetak dan elektronik,
serta alam sekitar)

Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu

1.3 Menghayati hikmah Ibadah Puasa  Menyimak penjelasan tentang Sikap Spiritual: 10 JP  Buku siswa dan
ibadah puasa.  Pengertian Puasa pengertian puasa. Observasi buku guru Fikih
2.3 Memiliki sikap empati  Rukun dan Syarat  Menyimak penjelasan tentang rukun Kelas VIII MTs
dan simpati sebagai Puasa dan syarat puasa. Sikap Sosial:  Belajar Praktis Fikih
implementasi dari Melafalkan niat puasa. Observasi MTs Kelas VIII
 Puasa Wajib 
pemahaman tentang Menyimak penjelasan tentang Semester 1 terbitan
 Puasa Sunah 
hikmah puasa. Pengetahuan: CV VIVA
 Hikmah Melaksanakan pengertian puasa wajib.
3.3 Menganalisis ketentuan Tes Tertulis PAKARINDO
Ibadah Puasa  Menyimak penjelasan tentang rukun
ibadah puasa. Penilaian Harian 3  Buku pelajaran Fikih
dan syarat puasa wajib.
4.3 Menyimulasikan tata cara yang relevan
 Menyimak penjelasan tentang Penugasan
melaksanakan puasa. pengertian puasa sunah.  Buku-buku lain yang
relevan
 Menyimak penjelasan tentang rukun Keterampilan:
dan syarat puasa sunah.  Sumber belajar lain
Praktik
yang relevan (media
 Menyimak penjelasan tentang hikmah
cetak dan elektronik,
melaksanakan ibadah puasa.
serta alam sekitar)
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu

1.4 Menghayati hikmah Zakat  Menyimak penjelasan tentang Sikap Spiritual: 10 JP  Buku siswa dan
zakat.  Pengertian, Tujuan, pengertian, tujuan, dan hikmah zakat. Observasi buku guru Fikih
2.4 Membiasakan sikap dan Hikmah Zakat  Menyimak penjelasan tentang zakat Kelas VIII MTs
dermawan sebagai  Zakat Fitrah fitrah. Sikap Sosial:  Belajar Praktis Fikih
implementasi dari Menyimak penjelasan tentang zakat Observasi MTs Kelas VIII
 Zakat Mal/Zakat Harta 
pemahaman tentang mal/zakat harta. Semester 1 terbitan
hikmah zakat.  Menyimak penjelasan tentang tata Pengetahuan: CV VIVA
3.4 Menganalisis ketentuan Tes Tertulis PAKARINDO
cara berzakat.
pelaksanaan zakat. Penilaian Harian 4  Buku pelajaran Fikih
 Menyimak penjelasan tentang cara
4.4 Mendemonstrasikan penghitungan zakat fitrah. yang relevan
pelaksanaan zakat. Penugasan  Buku-buku lain yang
 Menyimak penjelasan tentang cara
penghitungan zakat mal. relevan
Keterampilan:
 Sumber belajar lain
Praktik
yang relevan (media
cetak dan elektronik,
serta alam sekitar)
Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1
9
Sekolah : ...............................................
Mata Pelajaran : Fikih
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Sujud Syukur
Alokasi Waktu : 4 pertemuan (8 JP)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi dan gotong
royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1.1 Meyakini hikmah bersyukur. Menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.
2.1 Membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt. Membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt.
sebagai implementasi dari pemahaman tentang dalam kehidupan sosial.
sujud syukur.
3.1 Memahami ketentuan sujud syukur. 3.1.1 Menjelaskan tentang pengertian, sebab, dasar,
dan hukum sujud tilawah.
3.1.2 Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara
sujud syukur.
3.1.3 Menjelaskan tentang hikmah sujud syukur.
4.1 Memperagakan tata cara sujud syukur. Memperagakan tata cara sujud syukur.

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah mempelajari pengertian dan dasar, sebab-sebab, serta hukum bersyukur dan sujud syukur, peserta
didik dapat menjelaskan pengertian dan dasar, sebab-sebab, serta hukum bersyukur dan sujud syukur.
Pertemuan Kedua
Setelah mempelajari ketentuan sujud syukur, peserta didik dapat menjelaskan tentang ketentuan sujud
syukur.
Pertemuan Ketiga
Setelah mempelajari tata cara melaksanakan sujud syukur dan hikmah sujud syukur, peserta didik dapat
men- jelaskan tentang tata cara melaksanakan sujud syukur dan hikmah sujud syukur.
Pertemuan Keempat
Penilaian Harian 1
Fokus Nilai-Nilai Sikap
1. Disiplin
2. Jujur
3. Tanggung jawab
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Pengertian dan Dasar Sujud Syukur
b. Sebab-Sebab Melakukan Sujud Syukur

10 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


c. Hukum Bersyukur dan Sujud Syukur
d. Ketentuan Sujud Syukur
e. Tata Cara Melaksanakan Sujud Syukur
f. Hikmah Sujud Syukur
2. Materi Pembelajaran Remedial
Mengerjakan soal-soal dari materi Sujud Syukur.
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Melakukan praktik sujud syukur dengan tata cara dan gerakan yang benar.
E. Metode/Model/Pendekatan Pembelajaran
Saintifik
F. Media, Bahan, dan Alat Pembelajaran
1. Gambar/ilustrasi, bacaan, dan lain-lain dalam Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan
CV VIVA PAKARINDO
2. Worksheet
3. Lembar penilaian
4. Laptop
5. LCD
6. Media pembelajaran lain yang relevan
G. Sumber Belajar
1. Buku siswa dan buku guru Fikih Kelas VIII MTs Kementerian Agama RI
2. Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO
3. Buku pelajaran Fikih yang relevan
4. Buku-buku lain yang relevan
5. Sumber belajar lain yang relevan (media cetak dan elektronik, serta alam sekitar)
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang pengertian dan dasar, sebab-sebab, serta hukum bersyukur dan
sujud syukur.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait pengertian dan dasar, sebab-sebab, serta hukum
bersyukur dan sujud syukur.
c. Peserta didik menuliskan hadis dan ayat Al-Qur’an tentang aturan sujud syukur.
d. Peserta didik membahas hadis dan ayat Al-Qur’an tentang aturan sujud syukur.
e. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Kedua (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 11


b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang ketentuan sujud syukur.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait ketentuan sujud syukur.
c. Peserta didik mengerjakan soal-soal uji kompetensi 1.
d. Peserta didik membahas jawaban soal-soal uji kompetensi 1.
e. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Ketiga (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang tata cara melaksanakan sujud syukur dan hikmah sujud syukur.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait tata cara melaksanakan sujud syukur dan hikmah sujud
syukur. c. Peserta didik mengerjakan soal-soal uji kompetensi 2.
d. Peserta didik membahas jawaban soal-soal uji kompetensi 2.
e. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Keempat (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian harian 1.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian harian 1.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian harian 1.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian harian 1.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.

12 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian harian 1 yang telah dikerjakannya.
b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian harian 1 yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan diberi
penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
3) Memberikan tugas remedial kepada peserta didik yang memiliki kinerja kurang.
I. Penilaian Hasil Pembelajaran, Remedial, dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
 Spiritual : observasi
 Sosial : observasi
b. Pengetahuan
 Tertulis dan lisan
 Penugasan
c. Keterampilan
Unjuk kerja: praktik
2. Instrumen Penilaian (terlampir )
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), guru bisa
memberikan
soal tambahan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA
PAKARINDO.
b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati karena telah mencapai kriteria ketuntasan
minimal (KKM). Guru bisa memberikan pengayaan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII
Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO.

_,
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP NIP

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 13


Lampiran Instrumen Penilaian
Instrumen Penilaian KD 1.1
Observasi: Lembar Observasi Sikap Spiritual
Rubrik penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.

Menunjukkan sikap meyakini 2 Menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.


hikmah bersyukur. 1 Kadang-kadang menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.

0 Tidak menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.

Lembar penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor

Menunjukkan sikap meyakini hikmah bersyukur.

Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap spiritual = × 100

Instrumen Penilaian KD 2.1


Observasi: Lembar Observasi Sikap Sosial
Rubrik penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt. dalam kehidupan sosial.

Membiasakan sikap bersyukur 2 Membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt. dalam kehidupan sosial.
kepada Allah Swt. dalam 1 Kadang-kadang membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt. dalam
kehidupan sosial. kehidupan sosial.

0 Tidak membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt. dalam kehidupan sosial.

Lembar penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor
Membiasakan sikap bersyukur kepada Allah Swt.
dalam kehidupan sosial
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap sosial = × 100

14 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Instrumen Penilaian KD 3.1
Tes Tertulis: soal pilihan ganda dan uraian Penilaian Harian 1
1. Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, sebab, dasar, dan hukum sujud syukur. A1, A2, A4, A5, A6, A12, 9
A14, A16, A19
Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara sujud syukur. A3, A8, A9, A13, A18 5
Menjelaskan tentang hikmah sujud syukur. A7, A10, A11, A15, A17, 6
A20

Pedoman penskoran soal pilihan ganda


Bobot soal nomor 1–20 = 5
Jumlah skor maksimal = 100
Nilai pilihan ganda = × 100

2. Lembar Penilaian Soal Uraian

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, sebab, dasar, dan hukum sujud syukur. B2, B3, B4 3
Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara sujud syukur. B1, B5 2
Menjelaskan tentang hikmah sujud syukur. – –

Pedoman penskoran soal uraian

Bobot Kriteria
Nomor Soal Skor
Soal 0 5 10 15 20
B1 20
B2 20
B3 20
B4 20
B5 20
Jumlah skor maksimal 100

Nilai uraian = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 15


Instrumen Penilaian KD 4.1
Praktik
Rubrik penilaian praktik menulis hadis dan ayat Al-Qur’an tentang sujud syukur.

No. Aspek Skor Kriteria


1. Keaslian penulisan 4 Sangat orisinal
3 Orisinal
2 Kurang orisinal
1 Tidak orisinal
2. Kesesuaian isi 4 Isi sangat sesuai
3 Isi sesuai
2 Isi kurang sesuai
1 Isi tidak sesuai
3. Kerapian tulisan 4 Tulisan rapi dan mudah dibaca.
3 Tulisan kurang rapi tetapi dapat dibaca.
2 Tulisan kurang rapi dan hampir tidak terbaca.
1 Tulisan tidak rapi dan tidak dapat dibaca.

Penilaian praktik menulis arti hadis dan ayat Al-Qur’an tentang sujud syukur.

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Keaslian penulisan
2. Kesesuaian isi
3. Kerapian tulisan
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 12
Nilai praktik = × 100

16 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Sekolah : ...............................................
Mata Pelajaran : Fikih
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Sujud Tilawah
Alokasi Waktu : 4 pertemuan (8 JP)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi dan gotong
royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

1.2 Menghayati hikmah sujud tilawah. Menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.

2.2 Membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari- Membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari.
hari sebagai implementasi dari pemahaman tentang
sujud tilawah.

3.2 Memahami ketentuan sujud tilawah. 3.2.1 Menjelaskan tentang pengertian, dasar, sebab-sebab
sujud tilawah.
3.2.2 Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara
sujud tilawah.
3.2.3 Menjelaskan tentang hikmah sujud tilawah.
4.2 Memperagakan tata cara sujud tilawah. Memperagakan tata cara sujud tilawah.

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah mempelajari pengertian dan dasar, serta sebab-sebab sujud tilawah, peserta didik dapat
menjelaskan pengertian dan dasar, serta sebab-sebab sujud tilawah.
Pertemuan Kedua
Setelah mempelajari ketentuan, tata cara pelaksanaan, dan hikmah melakukan sujud tilawah, peserta didik
dapat menjelaskan tentang ketentuan, tata cara pelaksanaan, dan hikmah melakukan sujud tilawah.
Pertemuan Ketiga
Penilaian Harian 2
Pertemuan Keempat
Penilaian Tengah Semester
Fokus Nilai-Nilai Sikap
1. Disiplin
2. Jujur
3. Tanggung jawab
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Pengertian dan Dasar Sujud Tilawah
b. Sebab-Sebab Sujud Tilawah

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 17


c. Ketentuan Sujud Tilawah
d. Tata Cara Pelaksanaan Sujud Tilawah
e. Hikmah Melakukan Sujud Tilawah
2. Materi Pembelajaran Remedial
Mengerjakan soal-soal dari materi Sujud Tilawah.
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Membaca ayat-ayat sajdah dengan memperhatikan hukum bacaan yang benar.
E. Metode/Model/Pendekatan Pembelajaran
Saintifik
F. Media, Bahan, dan Alat Pembelajaran
1. Gambar/ilustrasi, bacaan, dan lain-lain dalam Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan
CV VIVA PAKARINDO
2. Worksheet
3. Lembar penilaian
4. Laptop
5. LCD
6. Media pembelajaran lain yang relevan
G. Sumber Belajar
1. Buku siswa dan buku guru Fikih Kelas VIII MTs Kementerian Agama RI
2. Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO
3. Buku pelajaran Fikih yang relevan
4. Buku-buku lain yang relevan
5. Sumber belajar lain yang relevan (media cetak dan elektronik, serta alam sekitar)
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang pengertian dan dasar, serta sebab-sebab sujud tilawah.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait pengertian dan dasar, serta sebab-sebab sujud tilawah.
c. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
d. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Kedua (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

18 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang ketentuan, tata cara pelaksanaan, dan hikmah melakukan sujud
tilawah.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait ketentuan, tata cara pelaksanaan, dan hikmah
melakukan sujud tilawah.
c. Peserta didik melakukan aktivitas-aktivitas tentang sujud tilawah.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal uji kompetensi tentang sujud
tilawah. e. Peserta didik membahas aktivitas-aktivitas yang telah dilakukan.
f. Peserta didik membahas jawaban soal-soal uji kompetensi tentang sujud tilawah.
g. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
h. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Ketiga (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian harian 2.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian harian 2.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian harian 2.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian harian 2.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian harian 2 yang telah dikerjakannya.
b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian harian 2 yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan diberi penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
3) Memberikan tugas remedial kepada peserta didik yang memiliki kinerja kurang.
Pertemuan Keempat (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian tengah semester.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian tengah semester.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian tengah semester.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian tengah semester.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 19


3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian tengah semester yang telah dikerjakannya.
b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian tengah semester yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan
diberi penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
I. Penilaian Hasil Pembelajaran, Remedial, dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
 Spiritual : observasi
 Sosial : observasi
b. Pengetahuan
 Tertulis dan lisan
 Penugasan
c. Keterampilan
Unjuk kerja: praktik dan diskusi
2. Instrumen Penilaian (terlampir )
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), guru bisa
memberikan
soal tambahan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA
PAKARINDO.
b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati karena telah mencapai kriteria ketuntasan
minimal (KKM). Guru bisa memberikan pengayaan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII
Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO.

_,
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP NIP

20 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Lampiran Instrumen Penilaian
Instrumen Penilaian KD 1.2
Observasi: Lembar Observasi Sikap Spiritual
Rubrik penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.


Menunjukkan sikap 2 Menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.
menghayati hikmah sujud
tilawah. 1 Kadang-kadang menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.

0 Tidak menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.

Lembar penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor

Menunjukkan sikap menghayati hikmah sujud tilawah.

Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap spiritual = × 100

Instrumen Penilaian KD 2.2


Observasi: Lembar Observasi Sikap Sosial
Rubrik penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari.

Membiasakan sujud tilawah 2 Membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari.


dalam kehidupan sehari-hari. 1 Kadang-kadang membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari.

0 Tidak membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari.

Lembar penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor
Membiasakan sujud tilawah dalam kehidupan sehari-hari
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap sosial = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 21


Instrumen Penilaian KD 3.2
Tes Tertulis: soal pilihan ganda dan uraian Penilaian Harian 2
1. Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, dasar, dan sebab-sebab sujud tilawah. A1, A2, A3, A4, A5, A6, 11
A7, A12, A13, A15, A16
Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara sujud tilawah. A8, A9, A10, A11, A14, 8
A17, A19, A20
Menjelaskan tentang hikmah sujud tilawah. A18 1

Pedoman penskoran soal pilihan ganda


Bobot soal nomor 1–20 = 5
Jumlah skor maksimal = 100
Nilai pilihan ganda = × 100

2. Lembar Penilaian Soal Uraian

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, dasar, dan sebab-sebab sujud tilawah. B1, B3 2
Menjelaskan tentang ketentuan dan tata cara sujud tilawah. B2, B4, B5 3
Menjelaskan tentang hikmah sujud tilawah. – –

Pedoman penskoran soal uraian

Bobot Kriteria
Nomor Soal Skor
Soal 0 5 10 15 20
B1 20
B2 20
B3 20
B4 20
B5 20
Jumlah skor maksimal 100

Nilai uraian = × 100

22 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Instrumen Penilaian KD 4.2
1. Praktik
Rubrik penilaian melafalkan ayat-ayat sajdah dan menghafalnya dengan memperhatikan hukum bacaan
yang benar.

No. Aspek Skor Kriteria


1. Kelancaran 4 Lancar dan tidak ada keraguan.
berbahasa
3 Lancar tetapi ada sedikit keraguan.
2 Kurang lancar dan lambat.
1 Tidak lancar dan terlalu banyak jeda.
2. Intonasi 4 Hampir sempurna
3 Terdapat sedikit kesalahan tetapi tidak mengganggu makna.
2 Terdapat beberapa kesalahan dan mengganggu makna.
1 Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna.
3. Pengucapan 4 Hampir sempurna
3 Terdapat sedikit kesalahan tetapi tidak mengganggu makna.
2 Terdapat beberapa kesalahan dan mengganggu makna.
1 Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna.
4. Ketelitian 4 Teliti
3 Cukup teliti
2 Kurang teliti
1 Tidak teliti

Penilaian melafalkan ayat-ayat sajdah dan menghafalkannya dengan memperhatikan hukum bacaan yang
benar.

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Kelancaran berbahasa
2. Intonasi
3. Pengucapan
4. Ketelitian
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 16
Nilai praktik = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 23


2. Diskusi
Rubrik penilaian diskusi tentang tata cara pelaksanaan sujud tilawah dalam shalat berjamaah.

Indikator Skor Kriteria


4 Sangat aktif
3 Aktif
Sikap
2 Kurang aktif
1 Tidak aktif
4 Sangat aktif
3 Aktif
Keaktifan
2 Kurang aktif
1 Tidak berperan aktif dalam pelaksanaan diskusi.
4 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya.
3 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya tetapi tidak
Wawasan lengkap.
2 Tidak mampu menjawab tetapi mencari di buku.
1 Tidak mampu menjawab dan tidak mau berusaha mencari jawaban.
4 Sebagai penyaji
Kemampuan 3 Aktif menjawab pertanyaan
mengemukakan
pendapat 2 Membantu menjawab pertanyaan
1 Tidak pernah mengemukakan pendapat
4 Sangat aktif
3 Aktif
Kerja sama
2 Kurang aktif
1 Tidak bisa bekerja sama

Penilaian diskusi tentang tata cara pelaksanaan sujud tilawah dalam shalat berjamaah.

Skor untuk
Kemampuan Jumlah
No. Nama Kerja Nilai
Sikap Keaktifan Wawasan Mengemukakan Skor
Sama
Pendapat
1.
2.
3.
dst.

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 20
Nilai diskusi = × 100

24 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Sekolah : ...............................................
Mata Pelajaran : Fikih
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Ibadah Puasa
Alokasi Waktu : 5 pertemuan (10 JP)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi dan gotong
royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1.3 Menghayati hikmah ibadah puasa. Menghayati tentang hikmah ibadah puasa.

2.3 Memiliki sikap empati dan simpati sebagai Memiliki sikap empati dan simpati sebagai pemahaman
implementasi dari pemahaman tentang hikmah terhadap hikmah puasa.
puasa.
3.3 Menganalisis ketentuan ibadah puasa. 3.3.1 Menjelaskan tentang pengertian, rukun, dan
syarat puasa.
3.3.2 Menjelaskan tentang puasa wajib.
3.3.3 Menjelaskan tentang puasa sunah.
3.3.4 Menjelaskan tentang hikmah ibadah puasa.
4.3 Menyimulasikan tata cara melaksanakan puasa. Memperagakan tata cara melaksanakan puasa.

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah mempelajari pengertian puasa serta rukun dan syarat puasa, peserta didik dapat menjelaskan
pengertian puasa serta rukun dan syaratnya.
Pertemuan Kedua
Setelah mempelajari puasa wajib, peserta didik dapat menjelaskan tentang puasa wajib.
Pertemuan Ketiga
Setelah mempelajari puasa sunah, peserta didik dapat menjelaskan tentang puasa sunah.
Pertemuan Keempat
Setelah mempelajari hikmah melaksanakan ibadah puasa, peserta didik dapat menjelaskan tentang
hikmah melaksanakan ibadah puasa.
Pertemuan Kelima
Penilaian Harian 3
Fokus Nilai-Nilai Sikap
1. Disiplin
2. Jujur
3. Tanggung jawab
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Pengertian Puasa
b. Rukun dan Syarat Puasa
c. Puasa Wajib

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 25


d. Puasa Sunah
e. Hikmah Melaksanakan Ibadah Puasa
2. Materi Pembelajaran Remedial
Mengerjakan soal-soal dari materi Ibadah Puasa.
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Menuliskan Q.S. Al-Baqarah ayat 185 beserta kandungannya.
E. Metode/Model/Pendekatan Pembelajaran
Saintifik
F. Media, Bahan, dan Alat Pembelajaran
1. Gambar/ilustrasi, bacaan, dan lain-lain dalam Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan
CV VIVA PAKARINDO
2. Worksheet
3. Lembar penilaian
4. Laptop
5. LCD
6. Media pembelajaran lain yang relevan
G. Sumber Belajar
1. Buku siswa dan buku guru Fikih Kelas VIII MTs Kementerian Agama RI
2. Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO
3. Buku pelajaran Fikih yang relevan
4. Buku-buku lain yang relevan
5. Sumber belajar lain yang relevan (media cetak dan elektronik, serta alam sekitar)
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang pengertian puasa serta rukun dan syarat puasa.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait pengertian puasa serta rukun dan syarat puasa.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang pengertian puasa serta rukun dan syarat puasa.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang pengertian puasa serta rukun dan syarat puasa.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang pengertian puasa serta rukun dan syarat
puasa. f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Kedua (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.

26 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang puasa wajib.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait puasa wajib.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang puasa wajib.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang puasa wajib.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang puasa wajib.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Ketiga (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang puasa sunah.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait puasa sunah.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang puasa sunah.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang puasa sunah.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang puasa sunah.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Keempat (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 27


2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang hikmah melaksanakan ibadah puasa.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait hikmah melaksanakan ibadah puasa.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang hikmah melaksanakan ibadah puasa.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang hikmah melaksanakan ibadah puasa.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang hikmah melaksanakan ibadah puasa.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Kelima (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian harian 3.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian harian 3.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian harian 3.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian harian 3.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian harian 3 yang telah dikerjakannya.
b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian harian 3 yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan diberi
penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
3) Memberikan tugas remedial kepada peserta didik yang memiliki kinerja kurang.
I. Penilaian Hasil Pembelajaran, Remedial, dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
 Spiritual : observasi
 Sosial : observasi
b. Pengetahuan
 Tertulis dan lisan
 Penugasan
c. Keterampilan
Unjuk kerja: praktik,diskusi
2. Instrumen Penilaian (terlampir)

28 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), guru bisa
memberikan
soal tambahan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA
PAKARINDO.
b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati karena telah mencapai kriteria ketuntasan
minimal (KKM). Guru bisa memberikan pengayaan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII
Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO.

_,
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP NIP

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 29


Lampiran Instrumen Penilaian
Instrumen Penilaian KD 1.3
Observasi: Lembar Observasi Sikap Spiritual
Rubrik penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu menghayati hikmah ibadah puasa.

Menghayati hikmah ibadah 2 Menghayati hikmah ibadah puasa.


puasa. 1 Kadang-kadang menghayati hikmah ibadah puasa.

0 Tidak menghayati hikmah ibadah puasa.

Lembar penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor

Menghayati hikmah ibadah puasa.

Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap spiritual = × 100

Instrumen Penilaian KD 2.3


Observasi: Lembar Observasi Sikap Sosial
Rubrik penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu bersikap empati dan simpati sebagai pemahaman terhadap hikmah


puasa.
Bersikap empati dan simpati 2 Bersikap empati dan simpati sebagai pemahaman terhadap hikmah puasa.
sebagai pemahaman terhadap 1 Kadang-kadang bersikap empati dan simpati sebagai pemahaman
hikmah puasa. terhadap hikmah puasa.

0 Tidak bersikap empati dan simpati sebagai pemahaman terhadap hikmah puasa.

Lembar penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor
Bersikap empati dan simpati sebagai pemahaman
ter- hadap hikmah puasa.
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap sosial = × 100

30 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Instrumen Penilaian KD 3.3
Tes Tertulis: soal pilihan ganda dan uraian Penilaian Harian 3
1. Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, rukun, dan syarat puasa. A1, A2, A3, A4, A5, A17, 7
A18
Menjelaskan tentang puasa wajib. A6, A7, A8, A9, A10, A13, 9
A14, A16, A19
Menjelaskan tentang puasa sunah. A11, A15, A20 3
Menjelaskan tentang hikmah ibadah puasa. A12 1

Pedoman penskoran soal pilihan ganda


Bobot soal nomor 1–20 = 5
Jumlah skor maksimal = 100
Nilai pilihan ganda = × 100

2. Lembar Penilaian Soal Uraian

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, rukun, dan syarat puasa. B1, B2, B3, B4, B5 5
Menjelaskan tentang puasa wajib. – –
Menjelaskan tentang puasa sunah. – –
Menjelaskan tentang hikmah ibadah puasa. – –

Pedoman penskoran soal uraian

Bobot Kriteria
Nomor Soal Skor
Soal 0 5 10 15 20
B1 20
B2 20
B3 20
B4 20
B5 20
Jumlah skor maksimal 100

Nilai uraian = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 31


Instrumen Penilaian KD 4.3
1. Praktik
Rubrik penilaian membuat tulisan tentang tanggapan mengenai permasalahan yang diajukan terkait
ketentuan puasa dan hikmah puasa.
No. Aspek Skor Kriteria
1. Keaslian 4 Sangat orisinal
penulisan
3 Orisinal
2 Kurang orisinal
1 Tidak orisinal
2. Kesesuaian isi 4 Isi sangat sesuai
3 Isi sesuai
2 Isi kurang sesuai
1 Isi tidak sesuai
3. Keruntutan teks 4 Sangat runtut, lengkap, dan sesuai dengan struktur.
3 Cukup runtut, lengkap, dan sesuai dengan struktur.
2 Kurang runtut, kurang lengkap, dan kurang sesuai dengan struktur.
1 Tidak runtut, tidak lengkap, dan tidak sesuai dengan struktur.
4. Tata bahasa 4 Tidak terdapat kesalahan dalam tata bahasa.
3 Terdapat sedikit kesalahan dalam tata bahasa.
2 Terdapat banyak kesalahan dalam tata bahasa tetapi masih bisa dipahami.
1 Penggunaan tata bahasa salah dan tidak dapat dipahami.
5. Kosakata 4 Tidak terdapat kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata.
3 Terdapat sedikit kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata.
2 Terdapat banyak kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata tetapi masih
bisa dipahami.
1 Hampir semua pemilihan dan penulisan kosakata salah sehingga tidak mudah
dipahami.
6. Kerapian tulisan 4 Tulisan rapi dan mudah dibaca.
3 Tulisan kurang rapi tetapi dapat dibaca.
2 Tulisan kurang rapi dan hampir tidak terbaca.
1 Tulisan tidak rapi dan tidak dapat dibaca.

Penilaian membuat tulisan tentang tanggapan mengenai permasalahan yang diajukan terkait ketentuan
puasa dan hikmah puasa.

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Keaslian penulisan
2. Kesesuaian isi
3. Keruntutan teks
4. Tata bahasa
5. Kosakata
6. Kerapian tulisan
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 24
Nilai praktik = × 100

32 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


2. Diskusi
Rubrik penilaian diskusi kelompok mengenai pengertian, dasar hukum, dan tata cara pelaksanaan puasa wajib.

Indikator Skor Kriteria


4 Sangat aktif
3 Aktif
Sikap
2 Kurang aktif
1 Tidak aktif
4 Sangat aktif
3 Aktif
Keaktifan
2 Kurang aktif
1 Tidak berperan aktif dalam pelaksanaan diskusi.
4 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya.
3 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya tetapi tidak
Wawasan lengkap.
2 Tidak mampu menjawab tetapi mencari di buku.
1 Tidak mampu menjawab dan tidak mau berusaha mencari jawaban.
4 Sebagai penyaji
Kemampuan 3 Aktif menjawab pertanyaan
mengemukakan
pendapat 2 Membantu menjawab pertanyaan
1 Tidak pernah mengemukakan pendapat
4 Sangat aktif
3 Aktif
Kerja sama
2 Kurang aktif
1 Tidak bisa bekerja sama

Penilaian diskusi kelompok mengenai pengertian, dasar hukum, dan tata cara pelaksanaan puasa wajib.

Skor untuk
Kemampuan Jumlah
No. Nama Kerja Nilai
Sikap Keaktifan Wawasan Mengemukakan Skor
Sama
Pendapat
1.
2.
3.
dst.

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 20
Nilai diskusi = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 33


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Sekolah : ...............................................
Mata Pelajaran : Fikih
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Zakat
Alokasi Waktu : 5 pertemuan (10 JP)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi dan gotong
royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


1.4 Menghayati hikmah zakat. Menghayati hikmah zakat.
2.4 Membiasakan sikap dermawan sebagai Membiasakan diri bersikap dermawan sebagai
implementasi dari pemahaman tentang hikmah pemahaman tentang hikmah zakat.
zakat.
3.4 Menganalisis ketentuan pelaksanaan zakat. 3.4.1 Menjelaskan tentang pengertian, tujuan, dan
hikmah zakat.
3.4.2 Menjelaskan tentang zakat fitrah dan menghitungnya.
3.4.3 Menjelaskan tentang zakat mal dan menghitungnya.
4.4 Mendemonstrasikan pelaksanaan zakat. Mendemonstrasikan pelaksanaan zakat.

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah mempelajari pengertian, tujuan, dan hikmah zakat, peserta didik dapat menjelaskan pengertian,
tujuan, dan hikmah zakat.
Pertemuan Kedua
Setelah mempelajari zakat fitrah, peserta didik dapat menjelaskan tentang zakat fitrah dan menghitungnya.
Pertemuan Ketiga
Setelah mempelajari zakat mal/zakat harta, peserta didik dapat menjelaskan tentang zakat mal/zakat harta
dan menghitungnya.
Pertemuan Keempat
Penilaian Harian 4
Pertemuan Kelima
Penilaian Akhir Semester
Fokus Nilai-Nilai Sikap
1. Disiplin
2. Jujur
3. Tanggung jawab
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Pengertian, Tujuan, dan Hikmah Zakat
b. Zakat Fitrah
c. Zakat Mal/Zakat Harta
2. Materi Pembelajaran Remedial
Mengerjakan soal-soal dari materi Zakat.

34 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Melakukan penghitungan zakat.
E. Metode/Model/Pendekatan Pembelajaran
Saintifik
F. Media, Bahan, dan Alat Pembelajaran
1. Gambar/ilustrasi, bacaan, dan lain-lain dalam Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan
CV VIVA PAKARINDO
2. Worksheet
3. Lembar penilaian
4. Laptop
5. LCD
6. Media pembelajaran lain yang relevan
G. Sumber Belajar
1. Buku siswa dan buku guru Fikih Kelas VIII MTs Kementerian Agama RI
2. Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO
3. Buku pelajaran Fikih yang relevan
4. Buku-buku lain yang relevan
5. Sumber belajar lain yang relevan (media cetak dan elektronik, serta alam sekitar)
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait pengertian, tujuan, dan hikmah zakat.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan data hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Kedua (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang zakat fitrah.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait zakat fitrah.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang zakat fitrah.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang zakat fitrah.

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 35


e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang zakat fitrah.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan data hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Ketiga (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
c. Guru memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik menyimak tentang zakat mal/zakat harta.
b. Peserta didik membuat pertanyaan terkait zakat mal/zakat harta.
c. Peserta didik mengolah informasi tentang zakat mal/zakat harta.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal tentang zakat mal/zakat harta.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal tentang zakat mal/zakat harta.
f. Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan data hasil kegiatan pembelajaran.
g. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
1) Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran.
2) Mengagendakan tugas rumah untuk materi yang telah dipelajari.
3) Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau di rumah.
b. Guru
1) Memeriksa tugas unjuk kerja peserta didik.
2) Memberikan penghargaan kepada peserta didik terhadap hasil kinerja dan kerja sama.
Pertemuan Keempat (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian harian 4.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian harian 4.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian harian 4.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian harian 4.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian harian 4 yang telah dikerjakannya.

36 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian harian 4 yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan diberi
penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
3) Memberikan tugas remedial kepada peserta didik yang memiliki kinerja kurang.
Pertemuan Kelima (2 JP)
1. Pendahuluan
a. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran.
b. Guru memberitahukan bahwa pada pertemuan saat ini akan dilaksanakan penilaian akhir semester.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menyampaikan tata tertib mengerjakan soal-soal penilaian akhir semester.
b. Peserta didik mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang
telah disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan pembelajaran.
c. Peserta didik mengingat kembali materi yang telah dipelajari.
d. Peserta didik mengerjakan soal-soal penilaian akhir semester.
e. Peserta didik membahas jawaban soal-soal penilaian akhir semester.
f. Peserta didik bertanya tentang hal yang belum dipahami.
3. Penutup
a. Peserta Didik
Membuat resume tentang hasil penilaian akhir semester yang telah dikerjakannya.
b. Guru
1) Memeriksa tugas penilaian akhir semester yang telah dikerjakan oleh peserta didik dan diberi
penilaian.
2) Memberi penghargaan kepada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik.
I. Penilaian Hasil Pembelajaran, Remedial, dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
 Spiritual : observasi
 Sosial : observasi
b. Pengetahuan
 Tertulis dan lisan
 Penugasan
c. Keterampilan
Unjuk kerja: praktik, diskusi
2. Instrumen Penilaian (terlampir )
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), guru bisa
memberikan
soal tambahan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 terbitan CV VIVA
PAKARINDO.
b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati karena telah mencapai kriteria ketuntasan
minimal (KKM). Guru bisa memberikan pengayaan pada Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII
Semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO.

_,
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP NIP

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 37


Lampiran Instrumen Penilaian
Instrumen Penilaian KD 1.4
Observasi: Lembar Observasi Sikap Spiritual
Rubrik penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu menghayati hikmah zakat.


2 Menghayati hikmah zakat.
Menghayati hikmah zakat.
1 Kadang-kadang menghayati hikmah zakat.

0 Tidak menghayati hikmah zakat.

Lembar penilaian observasi sikap spiritual

Indikator Skor

Menghayati hikmah zakat.

Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap spiritual = × 100

Instrumen Penilaian KD 2.4


Observasi: Lembar Observasi Sikap Sosial
Rubrik penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor Kriteria

3 Selalu membiasakan diri bersikap dermawan sebagai pemahaman tentang


hikmah zakat.

Membiasakan diri bersikap 2 Membiasakan diri bersikap dermawan sebagai pemahaman tentang hikmah
dermawan sebagai zakat.
pemahaman tentang hikmah 1 Kadang-kadang membiasakan diri bersikap dermawan sebagai pemahaman
zakat. tentang hikmah zakat.

0 Tidak membiasakan diri bersikap dermawan sebagai pemahaman tentang


hikmah zakat.

Lembar penilaian observasi sikap sosial

Indikator Skor
Membiasakan diri bersikap dermawan sebagai
pemahaman tentang hikmah zakat.
Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 3

Nilai sikap sosial = × 100

38 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


Instrumen Penilaian KD 3.4
Tes Tertulis: soal pilihan ganda dan uraian Penilaian Harian 4
1. Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat. A2, A9, A12, A19 4
Menjelaskan tentang zakat fitrah dan menghitungnya. A4, A5, A6, A7, A8, A11, 10
A13, A16, A17, A20
Menjelaskan tentang zakat mal/zakat harta dan menghitungnya. A1, A3, A10, A14, A15, 6
A18

Pedoman penskoran soal pilihan ganda


Bobot soal nomor 1–20 = 5
Jumlah skor maksimal = 100
Nilai pilihan ganda = × 100

2. Lembar Penilaian Soal Uraian

Indikator Butir Soal Jumlah Soal


Menjelaskan tentang pengertian, tujuan, dan hikmah zakat. B2, B3 2
Menjelaskan tentang zakat fitrah dan menghitungnya. B5 1
Menjelaskan tentang zakat mal/zakat harta dan menghitungnya. B1, B4 2

Pedoman penskoran soal uraian

Bobot Kriteria
Nomor Soal Skor
Soal 0 5 10 15 20
B1 20
B2 20
B3 20
B4 20
B5 20
Jumlah skor maksimal 100

Nilai uraian = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 39


Instrumen Penilaian KD 4.4
1. Diskusi
Rubrik penilaian diskusi kelompok mengenai perbedaan antara zakat fitrah dan zakat mal.

Indikator Skor Kriteria


4 Sangat aktif
3 Aktif
Sikap
2 Kurang aktif
1 Tidak aktif
4 Sangat aktif
3 Aktif
Keaktifan
2 Kurang aktif
1 Tidak berperan aktif dalam pelaksanaan diskusi.
4 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya.
3 Jelas dan menjawab sesuai dengan yang ditanyakan oleh penanya tetapi tidak
Wawasan lengkap.
2 Tidak mampu menjawab tetapi mencari di buku.
1 Tidak mampu menjawab dan tidak mau berusaha mencari jawaban.
4 Sebagai penyaji
Kemampuan 3 Aktif menjawab pertanyaan
mengemukakan
pendapat 2 Membantu menjawab pertanyaan
1 Tidak pernah mengemukakan pendapat
4 Sangat aktif
3 Aktif
Kerja sama
2 Kurang aktif
1 Tidak bisa bekerja sama

Penilaian diskusi kelompok mengenai perbedaan antara zakat fitrah dan zakat mal.

Skor untuk
Kemampuan Jumlah
No. Nama Kerja Nilai
Sikap Keaktifan Wawasan Mengemukakan Skor
Sama
Pendapat
1.
2.
3.
dst.

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 20
Nilai diskusi = × 100

40 Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1


2. Praktik
Rubrik penilaian praktik menghitung zakat.
Indikator Skor Kriteria
3 Sesuai
Kesesuaian rumus 2 Kurang sesuai
1 Tidak sesuai
3 Penghitungan tepat.
Ketepatan penghitungan 2 Penghitungan kurang tepat.
1 Penghitungan tidak tepat.

Penilaian praktik menghitung zakat.

Skor untuk Jumlah


No. Nama Nilai
Kesesuaian Rumus Ketepatan Penghitungan Skor

1.
2.
3.
dst.

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 6
Nilai praktik = × 100

Belajar Praktis Fikih MTs Kelas VIII Semester 1 41

Anda mungkin juga menyukai