Anda di halaman 1dari 36

PERMASALAHAN

• UMUM
1.EKONOMI LEMAH ; LANSIA TERLANTAR
2.MOBILITAS MNINGKAT : SARANA TIDAK
3.KURANGNYA TENAGA PROFESIONAL :
PEMBINAAN LANSIA KURANG
PEMASALAHAN lanjutan
• KHUSUS (TUA MENIMBULKAN )
1. MASALAH KESEHATAN
2. TURUNYA AKTIFITAS SOSIAL
3. HILANGNYA KESEMPATAN KERJA
4. CACAT : TERLANTAR
5. PENGHARGAAN MENURUN
6. BUTUH FASILITAS KHUSUS
7. BIAYA KESEHATAN MENINGKAT
8. KETAKUTAN
TERMINOLOGI
• GERONTOLOGI : ILMU YANG MEMPELAJARI ASPEK
MENUA N PROBLEM ( MILLER,1990 )
• GERONTIC NURSING : SPESIALIS PERAWATAN
LANSIA PEMBERI YAN.KEP PROF. DGN ILMU N KIAT
KEPERAWATAN SECARA holistik INDIVIDU,
KELUARGA DAN MASYARAKAT LANSIA SECARA
KOMPREHENSIF ( DEPKES RI 1992 )
• MENUA : MENGHILANGNYA SECARA PERLAHAN
KEMAMPUAN TUBUH TUK MENGGANTI DAN
MEMPERTAHANKAN FUNGSI NORMALNYA
SEHINGGA RENTAN TERHADAP INFEKSI DAN
KERUSAKAN ( CONSTANTINIDES, 1994 )
• MENUA BUKAN PENYAKIT
TEORI MENUA
• TEORI BIOLOGI
1.GENETIC CLOCK:TUA TELAH DI PROGRAM
PADA SETIAP SPESIES
2.MUTASI SOMATIC : KESALAHAN TRANSKRIP
DNA-RNA
3.RADIKAL BEBAS
4.CROSS LINK
5.FISIOLOGI
TEORI MENUA Lanjutan
• KEJIWAAN SOSIAL
1.ACTIFITY THEORY : SUKSES = AKTIF
2.CONTINUITY THEORY : PERSONALITY
3.DISANGAGEMENT THEORI : TRIPLE LOSS :
ROLE, CONTACT N COMITMENT
Penyakit Jantung
• Penyebab kematian utama di masyarakat dan pada
Lansia setengah abad ini.
• Penyakit jantung, CVD, dan atherosclerosis menduduki
tempat pertama, ketiga, dan kedelapan dari penyebab
kematian.
• Penurunan faktor risiko seperti hipertensi, merokok,
dan diet rendah lemak lebih mempercepat penurunan
kasus CVD dibanding kemajuan teknologi
• penyuluhan faktor risiko PJK → meningkatkan
kesadaran akan penyakit pada pra lansia.
• Kanker
• usia >65 tahun, penyebab kematian kedua.
• Kondisi Kronik
• Usia ↑ → insiden dan prevalensi kondisi kronik ↑
Kefungsian
 indikator penting kesehatan dan kesejahteraan Lansia,
 Ketidaksesuaian fungsi fisik dan kognitif → penyebab kematian dan
perawatan Lansia.

Fungsi Fisik
 paling banyak mengalami keterbatasan adalah berjalan (10%) dan mandi
 prevalensi keterbatasan : umur ↑ → ketidakmampuan mobilitas ↑,
wanita > pria.

Fungsi Kognitif
SPMSQ atau MMSE alat screening demensia.

Kehidupan Sosial
 penting dengan kesehatan dan kesejahteraan Lansia.
 Berhubungan dengan orang lain → Lansia akan lebih merasa dihargai
→jauh dari rasa kesepian dan kesendirian.
Pelaksanaan pelayanan kesehatan usia
lanjut
1. Pelayanan Kesehatan Lansia di Masyarakat
(Community Based Geriatric Service)
2. Pelayanan Kesehatan Lansia di Masyarakat
Berbasis Rumah Sakit (Hospital Based
Community Geriatric Service)
3. Layanan Kesehatan Lansia Berbasis Rumah
Sakit (Hospital Based Geriatric Service)
ASUHAN KEPERAWATAN
• TUJUAN
1.M/PERTAHANKAN IDENTITAS LANSIA
2.MENINGKATKAN DERAJAT KESEHATAN
3.MENINGKATKAN MUTU HIDUP
4.RASA AMAN N NYAMAN
5.OPTIMALISASI FUNGSI TUBUH LANSIA
6.M/HADAPI KEMATIAN B/MARTABAT
FOKUS PELAYANAN
• HEALTH MAINTENANCE
• HEALTH PROMOTION
• HEALTH PREVENTION
DENGAN TIGA TAHAP PENCEGAHAN:
1.PRIMERY
2.SECONDARY
3.TERTIERY
CAKUPAN PELAYANAN GERONTIK
( ANA, 1978 )
• MENGKAJI STATUS FUNGSI N KES.
• M/RNCNAKAN N MNYEDIAKAN ASUHAN
• M/EVALUASI ASUHAN
• M/MAKS. KEMANDIRIAN
• MENINGKATKAN,M/TAHANKAN KES.
• M/CEGAH N MEMINIMALKAN DISABILITY
• M/TAHANKAN HARKAT N KENYAMANAN
• FOKUS : INDIVIDU, KLG N MASYARAKAT
TUGAS PERKEMBANGAN LANJUT
USIA
• AMBIL KEPUTUSAN BGM HIDUP
• M/SEDIAKAN DUKUNGAN DAN KEPUASAN B/HUBUNGAN
• M/TAHANKAN LINGKUNGAN RUMAH ADEKUAT
• M/SEDIAKAN PENDAPATAN YANG MEMUASKAN
• M/TAHANKAN KESEHATAN YANG OPTIMUM
• M/TAHANKAN PERAWATAN KESEHATAN
• M/TAHANKAN KONTAK
• M/BUAT PERHATIAN BARU
• MENEMUKAN MAKNA DAN ARTI HIDUP
• M/KEMBANGKAN FILOSOFI HIDUP DAN AGAMA
PENGKAJIAN
• PERHATIKAN
1.PRIVACY
2.P/LAKUKAN SBG MANUSIA UNIK
3.MAKNAI SEMUA INFORMASI
4.PERUBAHAN SATU SISTEM TIDAK SLALU
BERUBAH SEMUA
5.KUMPULKAN DATA BUKAN MASALAH
ASPEK YANG DIKAJI
• IDENTITAS !!!!!!
• RIW. KESEHATAN SEKARANG : PQRST
• RIW. KESEHATAN MASA LALU
• RIW. KESEHATAN KELUARGA
• PENGKAJIAN PERSISTEM ( S DAN O )!!!
• POLA AKTIFITAS
• PSIKOSOSIAL N SPIRITUAL
• STATUS FUNGSIONAL : KATZ N BARTHEL INDEKS
• STATUS MENTAL : SPMSQ N MMSE
Perubahan Pada Penuaan
Fisik/Tubuh
1. Mata, srg salah lihat

2. Pendengaran, pen-
ciuman kurang

3. Ludah <, kesereden

4. Rambut tipis, botak,


ubanan

5. kelenjar seks ,
sperma <
Perubahan Pada Penuaan
Fisik/Tubuh
7. Ginjal. ekskresi
K& PO4<
8. Liver ( T dep.)
Sint. Prot. <
9. Gg Jantung. (T &
DHEA )

10. Osteoporosis,
tinggi bdn<

11. Anemia, perlu


periksa
laboratorium
11. Kulit, kelenjar sebaceous dan
disposisi lemak:
Kering; Collagen <, Kerutan
dahi & Muka;
Pelupuk menggantung;
Lemak disekitar leher;
perut buncit ( Sind. hiperinsulin);
Kerutan & Lipatan kulit ant
pantat dan paha;
kegemukan.

12. Otot. Menjadi kecil & < kuat :


- skeletal (tangan dan kaki),
-pantat (tepos)

13. Kelenjar lymphe. Kelenjar thymus, lien, lymphe


membesar, agar imunokompeten
•Perilaku & • Mudah sedih,
suasana menangis tidak
hati yang tahu sebabnya,
sering uring-uringan
berubah (grumpy),
ubah kesepian, hidup
jadi monoton
• Sering
menjengkelkan • Kadang
orang lain menjadi
(annoyamnce to sangat suka
others) memerintah
dan otoriter

•Kadang aneh
(cranky) dan
kadang
Suka berselisih
MASALAH KEPERAWATAN
• FISIK
1. TIDAK EFEKTIFNYA BERSIHAN/JALAN NAFAS
2. PERUBAHAN/ GANGGUAN POLA NAFAS
3. RESIKO/GANGGUAN PERTUKARAN GAS
4. RESIKO/GANGGUAN PERFUSI JARINGAN
5. INTOLERANSI AKTIFITAS
6. RESIKO/PENURUNAN CURAH JANTUNG
7. RESIKO/GANGGUAN VOLUME CAIRAN: LEBIH/KURANG
8. RESIKO/GANGGUAN PEMENUHAN NUTRISI : LEBIH/KURANG
9. RESIKO/GANGGUAN KESEIMBANGAN ASAM BASA
10.RESIKO ASPIRASI
MASALAH KEPERAWATAN
1. PERUBAHAN POLA ELIMINASI : BAKINKONTINENSIA
2. RESIKO/GANGGUAN/KETERBATASAN AKTIFITAS
3. RESIKO/GANGGUAN ISTIRAHAT
4. DEFISIT PERAWATAN DIRI
5. KETERBATASAN/KERUSAKAN MOBILITAS
6. GANGGUAN SEKSUALITAS
7. RESIKO/GANGGUAN INTEGRITAS KULIT
8. RESIKO INJURI : JATUH,FRAKTURE,PERDARAHAN
9. GANGGUAN RASA NYAMAN
10. RESIKO/GANGGUAN POLA ELIMINASI : BAB KONSTIPASI
MASALAH KEPERAWATAN
• PSIKOSOSIAL (RESIKO-AKTUAL)
1. CEMAS
2. ISOLASI SOSIAL : MENARIK DIRI
3. GANGGUAN KONSEP DIRI
4. PERSEPSI SENSORI HALUSINASI
5. PRILAKU KEKERASAN
6. MENCEDERAI DIRI
7. KOPING INEFEKTIF
8. BERDUKA
9. PERUBAHAN PROSES FIKIR : WAHAN
10.PENURUNAN PROSES FIKIR : DEMENSIA
11.STRESS RELOKASI
12.DISTRESS SPIRITUAL
STATUS FUNGSIONAL
• MENILAI KEMAMPUAN : MANDI
MAKAN,TOILET, KONTINEN BAB&BAK,
BERPAKAIAN,BERPNDAH
• KATAGORI :
1.A : MANDIRI SEMUA
2.B : SATU TIDAK MANDIRI, dst,
3.G : SEMUA TIDAK MANDIRI
BARTHEL INDEKS MODIFIKASI
NO KRITERIA DIBANTU MANDIRI KET.
1 MAKAN 5 10 130 : MANDIRI
2 MINUM 5 10 65-125 :SEBAGIAN
3 BERPINDAH 5-10 15 60 TOTAL
4 PERSONAL TOILET (CUCI MUKA ) 0 5
5 IN/OUT TOILET (MENYEKA,NYUCI) 5 10
6 MANDI 5 15
7 JALAN DI TEMPAT DATAR 0 5
8 NAIK.TURUN TANGGA 5 10
9 BERPAKAIAN 5 10
10 KONTROL BAB 5 10
11 KONTROL BAK 5 10
12 OLAHRAGA 5 10
13 REKREASI 5 10
STATUS INTELEKTUAL
SPMSQ
BENAR SALAH NO PERTANYAAN

1 TANGGAL BERAPA HARI INI


2 HARI APA SEKARANG
3 APA NAMA TEMPAT INI
4 DIMANA ALAMAT ANDA
5 BERAP UMUR ANDA
6 KAPAN ANDA LAHIR ( MINIMAL TAHUN )
7 SIAPA PRESIDEN RI SEKARANG
8 SIAPA PRESIDEN RI SEBELUMNYA
9 SIAPA NAM IBU ANDA
10 KURANGI 3 DARI 20 DAN PENGURANGAN 3 DARI
SETIAP ANGKA BARU..

SCORE : SALAH 0 – 3 = NORMAL


SALAH 4 – 5 = RINGAN
SALAH 6 – 8 = SEDANG
SALAH 9 – 10 = BERAT
STATUS KOGNITIF
MMSE
• FUNGSI ORIENTASI
• FUNGSI REGISTRASI
• FUNGSI PERHATIAN
• FUNGSI KALKULASI
• FUNGSI MEMORI
• FUNGSI BAHASA
Tabel 2. PEMERIKSAAN STATUS MENTAL MINI
( MMSE /Mini Mental State Examinitation)

Tes Nilai Max Nilai


Item

1. ORIENTASI 5 5
Sekarang ( tahun ), ( musim ), ( bulan ), (tanggal ), (hari ) apa?

2. Kita berada di mana ? ( Negara ), ( propinsi ), ( kota ), ( rumah sakit ), (lantai/ kamar ) 5 5

3. REGISTRASI 3 3
Sebutkan 3 buah nama benda ( apel, meja, koin ) tiap benda 1 detik, pasien disuruh mengulangi ketiga nama benda
tersebut dengan benar dan catat jumlah pengulangan

4. ATENSI DAN KALKULASI 5 5


Kurangi 100 dengan 7. Nilai 1 untuk setiap jawaban yang benar. Hentikan setelah 5 jawaban. Atau disuruh
mengeja kata “ WAHYU “ ( Nilai diberikan pada huruf yang benar sebelum kesalahan misalnya uyahw = 2 nilai

5. MENGINGAT KEMBALI ( RECALL ) 3 3


Pasien disuruh mengingat kembali 3 nama benda di atas

6. BAHASA 2 2
Pasien disuruh menyebutkan nama benda yang ditunjukkan ( pensil, buku )

7. Pasien disuruh mengulang kata-kata: “namun”,”tanpa”,”bila”. 1 1

8. Pasien disuruh melakukan perintah: “ambil kertas dengan tangan anda, lipatlah menjadi 2 dan letakan di lantai 3 3

9. Pasien disuruh membaca dan melakukan perintah “pejamkan mata anda 1 1

10. Pasien disuruh menulis dengan spontan 1 1

11. 1 1

JUMLAH 30 30

Sumber : Lumbantobing, S.M : Neurogeriatri, 2001


Skor
Nilai 24 – 30 : Normal
Nilai 17 – 23 : Probable gangguan kognitif
Nilai 0 – 16 : Definite gangguan kognitif
PREVENSI PADA USIA LANJUT
menghindarkan sejauh mungkin penyakit-penyakit yang dapat timbul dan
mengusahakan agar fungsi tubuh selama mungkin dapat dipertahankan.

Tindakan pencegahan praktis yang dapat dilaksanakan :


a. Hindari berat badan berlebihan (obesitas ataupun overweight)
b. Kurangi makan dan pilihlah makanan yang sesuai
c. Olahraga yang ringan dan teratur harus dilakukan
d. Menghindari faktor resiko PJK
e. Menghindari timbulnya kecelakaan pada Lansia
f. Tindakan yang mengisi kehidupan Lansia
g. Persiapan menghadapi pensiun
h. Pemeriksaan kesehatan secara periodik
IRONI……
PEDULI…….
TAK PERNAH “ MATI “
BERPRESTASI……
MAU BERBAGI……

Anda mungkin juga menyukai