Anda di halaman 1dari 3

FORUM MASYARAKAT CIAWI PEDULI

(FORMACIP)
Sekretariat : Kp. Warungseri Rt 04 Rw 01 Desa Ciawi Kecamatan Ciawi Kabupaten Bogor 16720
Phone : 081282278095

Nomor : ....../SPP/FMCP/XII/19.
Lmpiran : .........................
Perihal : Permohonan Pengawasan
Kepada
Yth Bupati Bogor
Di
Cibinong
Dalam rangka mendorong terbentuknya tata kelola pemerintahan yang baik, transparan dan profesional
dengan berorientasi pada pelaksanaan program pembangunan, pembinaan, dan pemberdayaan
masyarakat yang sesuai amanat peraturan perundang-undangan.
*****
Dengan merujuk :
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik;
Undang-Undang No. 28 Tahun 1999 Tentang Penyelenggaraan Negera yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme;
Undang-Undang No. 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah
dengan Undang-Undang No. 20 Tahun 2001;
Peraturan Pemerintah No 71 Tahun 2000 Tentang Tata Cara Pelaksanaan Peran Serta Masyarakat dan Pemberian
Penghargaan Dalam Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi;
Undang-Undang No. 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia, beserta peraturan pelaksananya;
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa, beserta peraturan Pelaksananya;
Surat Himbauan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nomor: B.7508 terkait Pengelolaan Keuangan Desa/Dana
Desa;
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2017 Tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti
Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2013 Tentang
Organisasi Kemasyarakatan Menjadi Undang-Undang;
*****
Sehubungan dengan adanya fakta dan informasi yang berkembang ditengah masyarakat Desa, kami dari
organisasi Forum Komunikasi Masyarakat Ciawi Peduli (FORMACIP) dalam hal ini melayangkan surat
permohonan tentang turut serta mengawasi penggunaan pelaksanaan kegiatan di desa desa yang terkait
dengan penggunaan Alokasi Dana Desa, Dana Desa, Hibah, dll.
Demikian surat permohonan ini kami dari organisasi Forum Komunikasi Masyarakat Ciawi Peduli
(FORMACIP) sampaikan, agar menjadi perhatian. kami dari organisasi Forum Komunikasi Masyarakat
Ciawi Peduli (FORMACIP) sangat berharap agar surat permohonan pengawasan ini, dapat dikabulkan;
demi terjadinya perubahan yang lebih baik di desa desa sekecamatan Ciawi. Atas perhatian dari semua
pihak, kami haturkan terima kasih.
Ciawi, ............. Desember 2019
Hormat Kami

UJANG KAMUN/UKA
Pembina Formacip

Tembusan :
Yth. Kepala Inspektorak Kabupaten Bogor.
Yth. Camat Ciawi.
Yth. Kepala Desa se-Kecamatan Ciawi.
FORUM MASYARAKAT CIAWI PEDULI
(FORMACIP)
Sekretariat : Kp. Warungseri Rt 04 Rw 01 Desa Ciawi Kecamatan Ciawi Kabupaten Bogor 16720
Phone : 081282278095

Nomor : ....../SPK/FMCP/III/2020.
Lampiran : .........................
Perihal : Permohonan Kemitraan
Kepada Yth,
Kepala Toko Indomaret Bendungan Ciawi
Cq. Management Indomaret
Di
Bogor
Dalam rangka mendorong terciptanya kemajuan perekonomi masyarakat
serta mengimplementasikan PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOGOR NOMOR 11
TAHUN 2012 TENTANG PENATAAN DAN PEMBINAAN PASAR TRADISIONAL, PUSAT
PERBELANJAAN DAN TOKO MODERN, bab VII tentang kemitraan pasal 18 ayat 3 “
Penyediaan lokasi usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan oleh
pengelola Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern kepada UMKM setempat dengan
menyediakan ruang usaha dalam areal Pusat Perbelanjaan atau Toko Modern dengan
tidak disewakan”.
Dengan dasar di atas kami atas nama Forum Masyarakat Ciawi Peduli
(FORMACIP) mengajukan kepada Toko Modern/Warung Waralaba kemitraan tersebut
dengan mempergunakan lahan yang ada.
Demikian surat pengajuan kemitraan ini, semoga pihak Pengusaha Toko
Modern/Waralaba dapat mengabulkannya, atas perhatian kerjasama dan
partisipasinya kami haturkan terima kasih.

Ciawi, 01 Maret 2020


Hormat Kami

UJANG KAMUN/UKA
Pembina Formacip

Tembusan :
Yth. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bogor.
Yth. Dierktur Utama PD. Pasar Tohaga Kab. Bogor
Yth. Camat Ciawi.
FORUM MASYARAKAT CIAWI PEDULI
(FORMACIP)
Sekretariat : Kp. Warungseri Rt 04 Rw 01 Desa Ciawi Kecamatan Ciawi Kabupaten Bogor 16720
Phone : 081282278095

Nomor : ....../SPK/FMCP/III/2020.
Lampiran : .........................
Perihal : Permohonan Kemitraan
Kepada Yth,
Kepala Toko Alfamart Bendungan Ciawi
Cq. Management Alfamart
Di
Bogor
Dalam rangka mendorong terciptanya kemajuan perekonomi masyarakat
serta mengimplementasikan PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOGOR NOMOR 11
TAHUN 2012 TENTANG PENATAAN DAN PEMBINAAN PASAR TRADISIONAL, PUSAT
PERBELANJAAN DAN TOKO MODERN, bab VII tentang kemitraan pasal 18 ayat 3 “
Penyediaan lokasi usaha sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan oleh
pengelola Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern kepada UMKM setempat dengan
menyediakan ruang usaha dalam areal Pusat Perbelanjaan atau Toko Modern dengan
tidak disewakan”.
Dengan dasar di atas kami atas nama Forum Masyarakat Ciawi Peduli
(FORMACIP) mengajukan kepada Toko Modern/Warung Waralaba kemitraan tersebut
dengan mempergunakan lahan yang ada.
Demikian surat pengajuan kemitraan ini, semoga pihak Pengusaha Toko
Modern/Waralaba dapat mengabulkannya, atas perhatian kerjasama dan
partisipasinya kami haturkan terima kasih.

Ciawi, 01 Maret 2020


Hormat Kami

UJANG KAMUN/UKA
Pembina Formacip

Tembusan :
Yth. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bogor.
Yth. Dierktur Utama PD. Pasar Tohaga Kab. Bogor
Yth. Camat Ciawi.

Anda mungkin juga menyukai