Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PROJEK KEPEMIMPINAN II

MEWUJUDKAN KEGIATAN BERCERITA (BERSIH, CERIA, DAN PENUH


CINTA): PROYEK TRANSFORMASI DI LINGKUNGAN PANTI ASUHAN DARUL
MA’ARIF

Disusun oleh:
Kelompok 2

1. Sarimai 6. Liza Marlina


2. Wulan Anggel Valista 7. Nici Jumatul Fitri
3. Miftahul Jannh Fitri 8. Halimah Tusa’diah
4. Winda Gusan 9. Yopa Febrianti
5. Atikah Dian Fitri 10. Miftahurrahmi

Dosen Pengampu Mata Kuliah:


Prof. Dr. Ratnawulan, M.Si

PPG PRAJABATAN
LPTK UNIVERSITAS NEGERI PADANG
SUMATERA BARAT
2023
1. Profil projek
Nama Projek Mewujudkan kegiatan BerCeriTa (Bersih, Ceria dan Penuh Cinta):
Proyek Transformasi di Lingkungan Panti Asuhan Darul Ma’arif
Lokasi Panti Asuhan Darul Ma’arif
Waktu Pelaksanaan 27 dan 28 Mei 2023
Koordinator Prof. Dr. Ratnawulan, M.Si

2. Alur/urutan kegiatan
A. Diagram alur/urutan kegiatan tahap demi tahap

B. Eksekusi “work breakdown structure”

Work Breakdown
Structure
Tahap Output Outcome Target Keterangan
1. Pengurusan Ijin 1) Izin ke kampus Mendapat izin 1 Minggu Dilaksanakan
2) Izin ke pihak dan dukungan oleh sekretaris
Panti Asuhan semua pihak dan divisi
humas
kelompok
2. Menghubungi para Kontak Dapat jadwal 1 Minggu Dilaksanakan
Mitra Pelaksana pengurusPanti kegiatan oleh divisi
danmembuat Asuhan humas
Kontrak kelompok
3. Menghubungi Kontak Penyuluhan 2 Hari Dilaksanakan
narasumber dari Narasumber materi oleh oleh anggota
pihak kesehatan narasumber kelompok
4. Penggalangan dana Pamflet dan Mendapat 2 Minggu Dilaksanakan
dan donasi dari brosus bantuan dana oleh seluruh
berbagai pihak penggalanga dan donasi anggota
n dana sosial kelompok
5. Mempersiapkan Perlengkapan Perlengkapan 1 Minggu Dilaksanakan
sumber-daya kegiatan kegiatan oleh divisi
lainnya (misal: perlengkapan
ruangan
penyuluhan,
spanduk,
perlengkapan
kebersihan, dll)
6. Melaksanakan Narasumber Kegiatan 2 Hari Dilaksanakan
pendampingan memberikan pelatihan oleh kelompok
olehNarasumber materi sesuai terlaksana
yang
diharapkan
7. Melakukan Kegiatan Dapat 2 Hari Dilaksanakan
Pemantaua berjalan diterapkan oleh kelompok
n dengan baik dalam
kehidupan
sehari-hari
8. Melakukan Evaluasi Mengetahui Kegiatan yang 1 Hari Dilaksanakan
dan Perumusan yang perlu dilaksanakan oleh koordinator
Pembelajaran diperbaiki dan bisa menjadi dan kelompok
dikembangkan lebih baik

3. Eksekusi Perencanaan Waktu/alokasi Kegiatan


Rencana Deskripsi
Nama Pihak yang
Output Waktu Pencapaian/
Kegiatan bertanggung jawab
Pelaksanaan Kemajuan
Mewujudkan Kegiatan 27 Mei 2023 - Panitia pelaksana Mengenalkan pola
kegiatan Penyuluhan kegiatan hidup bersih dan sehat
BerCeriTa tentang Pola Hidup - Narasumber kepada anak-anak
(Bersih, Ceria Bersih dan Sehat panti asuhan Darul
dan Penuh Ma’arif. Materi yang
Cinta): Proyek disampaikan terkait
Transformasi perkembangan dan
di Lingkungan pertumbuhan; bahaya
Panti Asuhan merokok, narkoba, dan
Darul Ma’arif pergaulan bebas;
pentingnya menjaga
kebersihan diri dan
lingkungan

Mewujudkan Kegiatan gotong 28 Mei 2023 - Panitia pelaksana Membangun kerja


kegiatan royong kegiatan sama dan gotong
BerCeriTa membersihkan royong antar sesama
(Bersih, Ceria lingkungan sekitar dalam menjaga
dan Penuh yayasan Darul kebersihan dan
Cinta): Proyek Ma’arif keindahan lingkungan
Transformasi di sekitar yayasan
di Lingkungan Darul Ma’arif
Panti Asuhan
Darul Ma’arif
4. Realisasi Penggunaan Anggaran Kegiatan

Perencanaan Anggaran
Kegiatan
Penanggun
Penanggun
Rencana g
g
Nama Jumlah (waktu) Jawab
Jawab Keterangan
Kegiatan Anggaran meminta Verifikasi
laporan
Anggaran Laporan
Keuangan
Keuangan
Mewujudkan Maksimal Disesuaikan Winda Koordinator Untuk dana
kegiatan 1.500.000 dengan jadwal Gusan ini akan
BerCeriTa kegiatan yang didiskusikan
(Bersih, Ceria Akan dengan pihak
dan Penuh
dilaksanakan panti asuhan
Cinta): Proyek
Transformasi
di Lingkungan
Panti Asuhan
Darul Ma’arif

5. Kualitas keberhasilan projek/kegiatan


Nama Standar kualitas yang Verifikasi/Bukti Deskripsi Pencapaian
kegiatan diharapkan kualitas (pencapaian) (dan proyeksi dampak)
Penyuluhan 1. Materi yang Penyuluhan dilakukan Dari penyuluhan yang
diberikan harus oleh ahli yang sesuai dilakukan, semua peserta
dengan materi yang yakni anak-anak panti
relevan dengan disampaikan, dalam hal asuhan dapat memahami
tujuan kegiatan ini narasumber diundang dan menerapkan pola
2. Memberikan dari Puskesmas untuk hidup bersih di
pemahaman yang menyampaikan lingkungan sekitar.
penyuluhan terkait pola Selain itu anak-anak juga
tepat mengenai hidup bersih dan sehat. mengetahui bahaya dari
kebersihan dan Dalam hal ini juga rokok, pergaulan bebas,
sanitasi. dikenalkan bahaya dari narkoba dan kenakalan
merokok, pergaulan remaja lainnya, sehingga
bebas, narkoba, dan dengan pengetahuan
kenakalan remaja tersebut dapat
lainnya. menghindari mereka dari
efek negatif yang
ditimbulkan dan
kerusakan masa depan.
Proses 1. Peningkatan Kegiatan yang Melalui kegiatan
pelaksanaan pemahaman dan dilaksanakan yaitu membersihkan
kegiatan membersihkan lingkungan bersama,
pengetahuan lingkungan sekitar anak-anak memahami
peserta mengenai yayasan Darul Ma’arif, pentingnya menjaga
hidup bersih dan kegiatan dilaksanakan kebersihan lingkungan
sehat bersama dengan anak- sekitar, dalam hal ini
anak panti asuhan, anak-anak juga
2. Kegiatan dirancang setelah membersihkan memahami makna
interaktif dan lingkungan sekitar kebersamaan dan gotong
menyenangkan selanjutnya diadakan royong.
sehingga dapat kegiatan makan bersama.
memancing minat Sebagai penutup
kegiatan, panitia
dan perhatian pelaksana menyerahkan
peserta. kenang-kenangan berupa
3. Berhasil sembako, alat-alat
melaksanakan kebersihan, dan barang
harian lainnya kepada
kegiatan pihak panti asuhan.
pengenalan hidup
bersih, sehat, ceria,
dan penuh cinta

6. Peran, Tugas, dan tanggung jawab anggota kelompok dan pemangku


kepentingan
No Peran Nama Tanggung Jawab Anggota
1 Ketua Sarimai  Mencetuskan ide untuk mengadakan
Pelaksana proyek
 Membagi tugas-tugas kepada
masing-masing anggota kelompok
 Mengatur waktu pelaksanaan proyek
 Memastikan semua persiapan sudah
siap sebelum pelaksanaan proyek.
2 Sekretaris 4. Wulan Anggel  Menyiapkan proposal
Valista  Menyiapkan surat menyurat untuk
5. Miftahul Jannah Fitri narasumber dan pihak panti
 Membuat Laporan Kegiatan
3 Bendahara Winda Gusan  Mengumpulkan dana dan donasi dari
semua pihak
 Mencatat dana masuk dan keluar
selama kegiatan
4 Divisi 1. Atikah Dian Fitri  Mempersiapkan perlengkapan untuk
Perlengkapan 2. Liza Marlina kegiatan proyek
 Membuat spanduk
5 Seksi Humas 1. Nici Jumatul Fitri  Menghubungi pihak panti asuhan
2. Halimah Tusa’diah dan narasumber
 Menghubungi pihak sponsor untuk
peggalangan dana
6 Seksi Acara 1. Yopa Febrianti  Menyiapkan rundown acara kegiatan
dan 2. Miftahurrahmi  Mendokumentasikan kegiatan
Dokumentasi
7. Rangkuman dan refleksi kelompok atas tantangan dan pencapaian projek
Hasil Evaluasi Manfaat projek Dapat mengenalkan dan memberikan
penyuluhan tentang hidup bersih dan sehat
sejak usia dini kepada anak-anak panti
asuhan
Pembelajaran yang dapat diambil dari 1. Faktor yang membuat kegiatan berjalan
Projek ini dengan lancar adalah:
a. Arahan dan bimbingan yang jelas
dari dosen pembimbing
b. Komunikasi yang baik antara sesama
anggota dan anggota dengan mitra
tempat pelaksanaan proyek
c. Tugas yang terstruktur untuk setiap
anggota sehingga anggota megetahui
dan bekerja sesuai dengan jobdesk
masing-masing

2. Faktor yang menyebabkan terjadinya


penyimpangan dari rencana kegiatan :
a. Kondisi dan situasi tempat awal tidak
sesuai dengan apa yang
direncanakan, sehingga harus diganti
tempat pelaksanaan
b. Jumlah peserta kegiatan dalam
rancangan awal sekitar 20 orang,
namun pada pelaksanaannya peserta
bertambah. Sehingga, panitia
pelaksana menyediakan
penambahan logistik.

Rekomendasi untuk memperbaiki Rekomendasi keberlanjutan dari PK-II yang


(improvement) serta menjaga telah dilaksanakan yaitu diharapkan anak
keberlanjutan dampak positif PK-II pada mampu :
kualitas pembelajaran anak di a. Mengenali proses tumbuh kembang
sekolah/komunitas sasaran diri mereka, baik secara fisik maupun
psikis
b. Menjaga kebersihan diri dan
lingkungan berdasarkan penyuluhan
yang telah diberikan
c. Menjaga diri sendiri untuk tidak
terlibat dalam penggunaan obat-
obatan terlarang dan pergaulan
bebas yang dapat membahayakan
kesehatan dan masa depan
d. Menjaga hubungan sosial yang baik
antar saudara dan juga masyarakat

Anda mungkin juga menyukai