Anda di halaman 1dari 3

Ulangan Harian

“Perang dunia 1 & Perang dunia 2 ,Respon Bangsa Indonesia Terhadap


Kolonialisme dan Imperialisme”
Nama : Hidayatullah shofan tristiyanto

No.Absen/Kelas :XI IPS 3 (13)

Mapel : Sejarah Peminatan

Tujuan Pembelajaran

Dapat menganalisis respon bangsa Indonesia terhadap Kolonialisme dan Imperialisme

Prosedur Kerja :

1. Dikerjakan Individu
2. kerjakan soal uraian kolom dibawah ini
3. Dikumpulkan paling lambat tanggal 09-November 2020 pukul 23.59
4. Hasil Ulangan dikirim ke email dpdamayanti98@gmail.com

soal !

1 Respon Bangsa Indonesia terhadap kolonialisme dan imperialisme pada bidang ekonomi
adalah dengan melakukan perlawanan, salah satu erlawanan tersebut adalah”Perang
Maluku” yang di pimpin oleh Thomas Matulesi. Apa faktor yang melatar belakangi
Perang Maluku tersebut bisa terjadi ?
2. Pda bidang sosial pemerintah Belanda membuat sistem stratifikasi sosial dengan
membagi arang yang tinggal di Indonesia menjadi 3 kasta berdasarkan garis keturunan.
Menurut pendapat anda, sistem stratifikasi sosial dengan membagi kasta jika diterapkan
pada masa kini apakah masih relevan,jelaskan ?
3. Pada masa Pemerintahan Daendels dilakukan pembangunan jalan raya pos dari Anyer
hingga Panarukan yang bertujuan untuk memperlancar transportasi sehingga
melancarkan segala urusan baik urusan perdagangan,militer dan mengirim surat ke
Batavia. Untuk mewujudkan hal tersebut Daendels menerapkan sistem Kerja Rodi
terhadap Rakyat Indonesia. Sebutkan pelanggaran yang dilakukan pemerintah kolonial
ketika dilakukan pembangunan Jalan Raya POS tersebut ?
4. Jelaskan pengertian NATO dan Pakta Warsawa ?
5. Sebut dan jelaskan program Amerika Serikat yang dibuat untuk menstabilkan kondisi
perekonomiannya pasca Perang Dunia 2 ?

jawaban :

1. Penyebab terjadinya Perang Maluku ini secara umum adalah adanya penderitaan yang
dirasakan rakyat Maluku akibat berbagai kebijakan kejam kolonial yang hanya
mementingkan diri sendiri. Penggerak perang ini sendiri adalah Thomas Matulessy yang
kemudian kita kenal hingga saat ini dengan sebutan PATTIMURA.
2. Sistem pelapisan sosial dalam kebudayaan Hindu adalah dengan sistem kasta, yang
membagi masyarakat menjadi empat kasta yaitu kasta Brahmana,Ksatria, Waisya dan
Sudra.
3. memudahkan distribusi bahan pangan di pulau Jawa

memudahkan dalam pengiriman pasukan antar wilayah

4. > NATO adalah kependekan dari North Atlantic Treaty Organization yang dalam Bahasa
Indonesia dikenal dengan nama Pakta Pertahanan Atlantik Utara. NATO merupakan
organisasi internasional untuk keamanan bersama yang berdiri secara resmi di tahun
1949. NATO sendiri merupakan bentuk dukungan terhadap perjanjian Persetujuan
Atlantik Utara.
>PAKTA WARSAWA merupakan aliansi militer dari negara-negara yang disebut Blok
Timur. Anggotanya adalah negara-negara di kawasan Eropa Timur. Tujuan pendirian dari
Pakta Warsawa adalah bersatu mengorganisasikan diri agar siap menghadapi
kemungkinan munculnya ancaman oleh Blok NATO (disebut juga Blok Barat). Pakta
Warsawa sendiri dirancang dan diresmikan Nikita Khrushchev di tahun 1955.
5. Pasca perang dunia II, AS dan Uni Soviet memberikan pengaruh baru dalam politik
dunia. Kedua negara yang sama-sama merasa paling berjasa dalam mengakhiri perang
tersebut menimbulkan adanya persaingan penyebaran pengaruh ideologi politik dan
ekonomi di berbagai wilayah di dunia. Hal inilah yang kemudian mengakibatkan
munculnya perang dingin sejak era 50an hingga awal dekade 90an. Selain itu pengaruh-
pengaruh lainnya yaitu:

>hak istimewa bagi dua negara tersebut di PBB dengan memiliki hak veto di Dewan
Keamanan

>munculnya dua organisasi militer dan politik dunia, NATO dan Pakta Warsawa.

>Terjadinya polarisasi dalam politik dunia, liberalisme ala AS dan komunisme ala Soviet.

>Dibaginya Jerman dan Berlin menjadi dua negar

Anda mungkin juga menyukai