Anda di halaman 1dari 9

Lembar (Rencana) Aksi Nyata

Bapak dan Ibu, silakan membuat rencana terkait asesmen yang dibutuhkan oleh
sekolah dan murid pada tahap awal (misalnya 3 bulan ke depan) untuk mendukung
implementasi kurikulum Merdeka dalam mewujudkan profil pelajar Pancasila.
Berikan alasan mengapa asesmen tersebut diperlukan dalam tahap awal
implementasi kurikulum Merdeka.
Perhatikan juga poin-poin di bawah ini:
● visi dan misi sekolah,
● latar belakang murid,
● kondisi murid di setiap kelas/jenjang,
● kejelasan tujuan yang akan dicapai,
kejelasan aspek yang akan diukur.
1. Visi dan Misi Sekolah
a. Visi SMK Negeri 3 Mandau
Terwujudnya SMK Negeri 3 Mandau sebagai Sekolah Unggul yang
Green School dengan Lulusan yang memiliki Kompetensi dan Akhlak
Mulia
b. Misi SMK Negeri 3 Mandau
1. Melaksanakan sistem manajemen sekolah yang bermutu
2. Meningkatkan kualitas tenaga pendidik dan kependidikanyang
memenuhi kualifikasi dan kompetensi standar
3. Meningkatkan fasilitas dan lingkungan belajar yang asri dan nyaman
serta memenuhi standar kualitas dan kuantitas
4. Mengembangkan kurikulum, metodologi pembelajaran dan sistem
penilaian berbasis kompetensi
5. Membangun kemitraan dengan dunia usaha dunia industri serta
lembaga yang relevan baik dalam maupun luar negeri
6. Menyelenggarakan kegiatan ekstrakurikuler agar peserta didik
mampu mengembangkan kecakapan hidup (Life Skill)
7. Pembelajaran menggunakanProject Based Learing
8. Menghasilkan lulusan yang siap bekerja, siap melanjutkan kuliah
dan siap untuk menjadi wirausaha muda.

2. Latar Belakang Murid


Dengan adanya Penerimaan Peserta Didik Baru dengan system tempatan,
prestasi, afirmasi dan , maka peserta didik di SMK Negeri 3 Mandau sejak
Tiga Tahun Terakhir ini bervariasi dari jarak paling dekat hingga menyebar
di seluruh kabupaten maupun kabupaten bengkalis hingga diluar Provinsi
Riau, tidak hanya kemampuan Peserta didik memiliki nilai rata-rata yang
bervariasi, secara tingkatan ekonomi hingga budaya sangat bervariasi

Tabel 2.6 Daftar Input Peserta Didik

Tahun Input Peserta Didik

Ajar Afirmasi Tempatan Prestasi Perpindahan Orang Tua

2019 24 30 119 3

2020 27 34 134 3

2021 54 68 268 6

Latar belakang siswa terdiri dari siswa berbagai suku seperti ; minang, jawa,
aceh dan batak. Dari segi agama terdiri islam, kriten (protestan dan katolik),
budha dan sistem kepercayaan (parmalin) dari beberapa agama tersebut
mayoritas siswa SMK Negeri 3 Mandau menganut agama Islam. Selain
siswa asli penduduk lokal ada juga siswa yang berasal dari luar Provinsi
Riau .
3. Kondisi murid disetiap kelas/jenjang
Kondisi murid disetiap kelas/jenjang terdiri dari latar belakang yang
bervariasi dan tentunya dengan permasalahan yang bervariasi pula.
Permasalahannya dapat berupa ; aspek sosial -pribadi, aspek karir dan
kedisplinan belajar.
4. Kejelasan tujuan yang akan dicapai
Kejelasan tujuan yang akan dicapai yaitu 6 dimensi profil pelajar pancasila
(beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia,
Berkebinekaan Global, Gotong Royong, Mandiri, Bernalar Kritis dan
Kreatif)

5. Kejelasan aspek yang akan diukur


Kejelasan aspek yang akan diukur dengan membuat asesmen dan asesmen
diisi oleh siswa, kemudian dilakukan evaluasi untuk memastikan kejelasan
terhadap aspek.
BIDANG ASSESMEN RUMUSAN
LAYANAN KEBUTUHAN KEBUTUHAN
Sosial- Saya belum bersungguh- Kesadaran untuk
Budaya sungguh beribadah pada beribadah dan intropeksi
Tuhan YME dan kadang- diri
kadang perbuatan tidak
sesuai dengan ucapan
Saya merasa pernah Pemahaman terhadap
menyontek pada waktu dampak
ujian/assessmen menyontek
Saya lebih senang budaya Kesadaran untuk
luar (asing) daripada budaya mencintai
Indonesia budaya indonesia
Saya merasa kurang Kemampuan untuk selalu
memiliki rasa tanggung bertanggung jawab
Jawab
Saya merasa kurang Memahami kesibukan
mendapatkan perhatian dari orang tua dan
orang tua mendekatkan diri lagi
kepada orang tua (saling
terbuka)
Saya belum tahu cara Menjaga hati dan pikiran
menjaga kesehatan yang serta rajin berolahraga
baik dan benar
Pemahaman saya masih Memahami bahaya rokok
sedikit tentang bahaya atau
dampak rokok
Kata maaf, tolong dan Meningkatkan diri untuk
terimakasih kadang lupa menghargai orang lain
saya ucapkan dalam berupa mengucapkan
pergaulan kata
maaf, tolong dan terima
kasih
Saya belum tahu tentang Memahami tentang
bullying dan cara bullying dan cara
Mensikapinya mensikapinya
Saya sering lupa waktu Menghindari penggunaan
ketika medsos yang berlebihan
bermain/membuka medsos
(fb, wa, dll)
BELAJAR Orang tua saya tidak peduli Memberi pengertian
dengan kegiatan belajar saya kepada orangtua
mengenai pembelajaran
Saya merasa tidak nyaman Meningkatkan
kalau belajar di sendiri kepercayaan diri siswa
dalam pembelajaran
Saya sering menunda-nunda Kemampuan untuk tidak
pekerjaan sekolah menunda pekerjaan
sekolah
Saya belum tahu cara meraih Meningkatkan literasi dan
prestasi di sekolah belajar sungguh-sungguh
Saya belum terbiasa belajar Melakukan belajar
kelompok, biasanya saya kelompok
selalu belajar sendiri yang baik
KARIR Saya belum ada teman yang Memahami karakter
cocok untuk belajar Bersama teman lainnya dan belajar
bekerjasama
Saya belum tahu cara Memperoleh informasi
memperoleh bantuan beasiswa
pendidikan (beasiswa)
Saya terpaksa harus bekerja Kemampuan mengatur
untuk mencukupi waktu
kebutuhan hidup bekerja dan sekolah
Saya belum mempunyai Mengidentifikasi cita-cita
cita-cita yang pasti yang
sesuai dengan dirinya
Saya belum banyak tahu Pemahaman mengenai
tentang jenis-jenis pekerjaan jenis-jenis
di masyakarat profesi di masyarakat
saya merasa belum paham Memahami hubungan
hubungan antara hobi,
hobi, bakat, minat dan bakat, minat dan
kemampuan kemampuan
Saya belum bersungguh-sungguh Kesadaran untuk beribadah
beribadah Tuhan YME dengan Ikhlas
SOSIAL pada Tuhan YME
PRIBAD Kadang-kadang perbuatan saya tidak Kesadaran untuk selalu
I sesuai bersikap
dengan yang diucapkan jujur
Saya kadang lupa bersyukur atas nikmat Memiliki sikap selalu
dan bersyukur
karunia dari Tuhan YME pada Tuhan YME
Saya merasa pernah menyontek pada Pemahaman terhadap dampak
waktu menyontek
Ujian/asesmen
Saya lebih senang budaya luar (asing) Kesadaran untuk mencintai
daripada budaya indonesia
budaya Indonesia
Saya merasa kurang memiliki rasa Kemampuan untuk selalu
tanggung bertanggung jawab
Jawab
Kemampuan mengendalikan
Saya gampang marah tanpa tahu diri
penyebabnya dari rasa marah
Saya merasa rendah diri Memiliki kepercaya diri
Saya merasa malu dengan kondisi fisik Kesadaran untuk menerima
(jasmani) pemberian terbaik dari Tuhan
yang dimiliki
Saya merasa kurang mendapatkan Memperoleh perhatian orang
perhatian tua
dari orang tua yang cukup
Saya belum tahu cara menjaga kesehatan Memiliki kesehatan jasmani
yang dan
baik dan benar rohani yang baik
Saya belum tahu tentang potensi diri saya
Sendiri Menggali Potensi Diri Sendiri
Memiliki kesehatan jasmani
Saya sering mengalami sakit / alergi dan
rohani yang baik
Saya belum memahami kelebihan dan Mengetahui Kelebihan dan
kekurangan yang saya miliki Kelemahan yang dimiliki
Orang tua saya tidak mempunyai Meningkatkan taraf hidup
penghasilan /ekonomi keluarga
Tetap
Saya merasa kesulitan mengatur waktu Mengatur jadwal kegiatan
belajar sehari-
dan bermain hari dengan baik
Saya belum mengenal jati diri saya yang Kemampuan mengenal diri
Sebenarnya sendiri sendiri
Menyadari dan
Saya belum tahu perubahan apa saja
memahami perubahan
yang terjadi pada masa remaja
yang terjadi pada
masa remaja
Saya belum terbiasa disiplin dalam Memiliki disiplin diri dalam
kehidupan kehidupan
Memiliki kepribadian
Saya belum tahu cara menjadi pribadi yang mandiri
mandiri
Pemahaman saya masih sedikit tentang Menghindari bahaya atau
bahaya dampak rokok
atau dampak rokok

Kata maaf, tolong dan terimakasih kadang Kemampuan mengucapkan


lupa kata
saya ucapkan dalam pergaulan maaf, tolong dan terima kasih
Saya merasa malu untuk berinteraksi Dapat berinteraksi dengan
dengan guru
para guru dan karyawan di sekolah dan karyawan sekolah
Saya belum banyak mengenal lingkungan Mudah beradaptasi dengan
sekolah baru saya (guru, fasilitas, prestasi, lingkungan sekolah baru
dll)
Saya merasa sulit bergaul/kaku dengan Kemudahan bergaul dengan
teman- teman-teman di sekolah
teman di sekolah
Saya ingin menyelesaikan masalah Kemampuan mengatasi
dengan masalah
teman bermain dengan teman di sekolah
Kemudahan mencari dan
Saya belum banyak teman atau sahabat disenangi teman
Saya belum tahu tentang bullying dan cara Memahami tentang bullying
Mensikapinya dan
cara mensikapinya
Saya sering lupa waktu ketika Mengendalikan penggunaan
bermain/membuka medsos (fb, wa, dll) medsos sesuai kebutuhan
Saya merasa malu jika bergaul dengan Dapat berinteraksi dengan
teman lawan
yang beda jenis kelamin jenis sesuai norma yang
berlaku
Saya jarang bermain/berteman di Kesadaran sebagai makhluk
lingkungan sosial
tempat saya tinggal yang harus berinteraksi
Orang tua saya tidak peduli dengan Kesadaran orang tua untuk
kegiatan peduli
belajar saya pada kegiatan belajar anaknya
Saya masih kesulitan dalam memahami
pelajaran tertentu Kemudahan memaham
pelajaran
Saya merasa tidak nyaman kalau belajar di
rumah sendiri Melakukan disiplin belajar
Saya belajarnya jika akan ada ulangan atau
Melakukan kebiasaan belajar
BELAJA ujian
Saja
R Saya belajar di rumah kalau Memiliki kebiasaan belajar di
disuruh/diperintah rumah
orang tua
Kemampuan untuk tidak
Saya sering menunda-nunda pekerjaan menunda pekerjaan sekolah
sekolah
Memperoleh atau meraih
Saya belum tahu cara meraih prestasi di prestasi di sekolah
sekolah
Saya selalu malas untuk belajar Memiliki Motivasi belajar
Saya belum terbiasa belajar kelompok, Melakukan belajar kelompok
biasanya yang baik
saya selalu belajar sendiri
Saya belum paham cara yang baik belajar Pemahaman cara belajar di
di SMP/MTs yang baik
sekolah baru (SMP/MTs)
Saya belum ada teman yang cocok untuk Menemukan cara belajar yang
belajar sesuai
Bersama
Saya belum tahu cara memperoleh
bantuan Memperoleh informasi
pendidikan (beasiswa) beasiswa
Saya terpaksa harus bekerja untuk Kemampuan mengatur waktu
mencukupi bekerja dan sekolah
KARIR kebutuhan hidup
Saya merasa bingung memilih kegiatan
esktrakurikuler di sekolah Memilih Ekskul yang sesuai
Memiliki Sikap optimis dapat
Saya merasa pesimis bisa naik kelas naik
kelas
Mengidentifikasi cita-cita
Saya belum mempunyai cita-cita yang yang
pasti sesuai dengan dirinya
Saya belum banyak tahu tentang jenis- Pemahaman mengenai jenis-
jenis jenis
pekerjaan di masyakarat profesi di masyarakat

Saya belum tahu tentang osis dan Mengenal osis dan


kegiatannya kegiataannya
saya merasa belum paham hubungan Memahami hubungan hobi,
antara bakat, minat dan kemampuan
hobi, bakat, minat dan kemampuan

Anda mungkin juga menyukai