Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Guru Mapel : apt. Rika Wati, S.Farm


Mata Pelajaran : Pelayanan Kefarmasian
Kelas : XII Farmasi

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) KESEHATAN


PELITA INSANI KOTA PRABUMULIH
TAHUN 2023 -2024
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Kesehatan Pelita Insani Prabumulih


Mata Pelajaran : Pelayanan Kefarmasian
Bidang Keahlian : Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
Kelas / Semester : XII/ 1
Tahun Pelajaran : 2023 / 2024
Materi Pokok : Manajemen Apotek
Submateri Pokok : Pengertian Apotek
Alokasi Waktu / Pertemuan : 2 x 45 menit / Pertemuan ke-1

A. Kompetensi Inti

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
 Memahami, menerapkan, menganalisis,  Melaksanakan tugas spesifik dengan
dan mengevaluasitentang pengetahuan menggunakan alat, informasi, dan
faktual, konseptual, operasional dasar, prosedur kerja yang lazim dilakukan
dan metakognitif sesuai dengan bidang serta memecahkan masalah sesuai
dan lingkup Farmasi Klinis dan dengan bidang Farmasi Klinis dan
Komunitas pada tingkat teknis, spesifik, Komunitas.
detil, dan kompleks, berkenaan dengan  Menampilkan kinerja di bawah
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, bimbingan dengan mutu dan kuantitas
budaya, dan humaniora dalam konteks yang terukur sesuai dengan standar
pengembangan potensi diri sebagai kompetensi kerja.
bagian dari keluarga, sekolah, dunia  Menunjukkan keterampilan menalar,
kerja, warga masyarakat nasional, mengolah, dan menyaji secara efektif,
regional, dan internasional. kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif
dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.
 Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir, menjadikan
gerak alami dalam ranah konkret terkait
dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.5.Menerapkan sistem manajemen dan 3.5.1 Menjabarkan pengertian Apotek
oragnisasi di Apotek dengan tepat
3.5.2 Mengetahui bagaimana sistem
pengelolaan Apotek

4.5.Membuat struktur Oranisasi di Apotek 4.5.1 Mencontohkan bentuk struktur


organisasi di Apotek
4.5.2 Menerapkan sistem pengelolaan
Apotek

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berdasarkan
pendekatan scientific learning peserta didik diharapkan mampu mengetahui bagaimana
cara pemberian izin Apotek, pendistribusian, pelayanan dan pengembangan Apotek
dengan jujur, percaya diri, kreatif, dan bertanggung jawab serta mampu
berkomunikasi dan bekerjasama dengan baik.

D. Materi Pembelajaran
 Pengertian Apotek
 Struktur organisasi Apotek
 Sistem pengelolaan Apotek
 Peranan, fungsi dan tugas Apoteker di Apotek

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
3. Metode : Ceramah, diskusi, presentasi, dan tanya jawab.

F. Media Belajar
Media Belajar :
1. Video pembelajaran melalui laman Youtube tentang Apotek
2. Power Point (PPT)
3. Quizi
4. LKPD berbasis PBL

Alat :
1. Laptop
2. Proyektor
3. Handphone
4. Alat tulis
G. Sumber Belajar

1. Anief, Moch. 2005. Ilmu Meracik Obat. Gajah Mada University Press, Yogyakarta

2. Departemen Kesehatan Republik Indonesia, 2004. Keputusan Menteri Kesehatan


Republik Indonesia Nomor 1197/MENKES/SK/2004 Tentang Standart Pelayanan
kefarmasian di Rymah Sakit

3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 51 Tahun 2009 Tentang Pekerjaan


Kefarmasian.

4. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1027/MENKES/SK/IX/2004 Tentang Standart


Pelayanan Kefarmasian Di Apotek

5. Siregar, C.J.P, Amalia, L. 2003. Farmasi Rumah Sakit


H. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (15 menit)

1. Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam dan berdoa dipimpin


oleh ketua kelas.
(PPK-Religius)

2. Guru bertanya jawab dengan peserta didik mengenai kabar hari ini.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik. (PPK-Disiplin)
4. Guru melakukan apersepsi dengan mengadakan tanya jawab dengan peserta
didik. Contoh :
a. Pernahkah kalian membeli obat di Apotek?
b. Obat apa yang pernah kalian beli tanpa resep dokter? (Scientific- Menalar,
Mengkomunikasikan)

5. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari yaitu tentang “Pengertian


Apotek”. (4C- Communication)

6. Guru menyampaikan acuan pembelajaran yang akan dicapai pada


kegiatan pembelajaran hari ini.

7. Guru memberikan motivasi terkait manfaat mempelajari materi tentang Apotek.


(4C- Communication)
Kegiatan Inti (65 Menit)

Sintak Model Kegiatan Pembelajaran


Pembelajaran PBL

Fase 1. Orientasi a. Guru memberikan tayangan video terkait Pelayanan Kefarmasian Di


peserta didik pada Apotek dan peserta didik menyimak penjelasan video tersebut :
masalah
b. Guru memberikan LKPD kepada peserta didik.

c. Peserta didik mengamati dan memahami tugas yang


diberikan dan dijelaskan oleh guru.
(Scientific – Mengamati, menanya, menalar, mengkomunikasikan)

Fase 2. a. Peserta didik dibagi menjadi 3


Mengorganisasikan kelompok. (4C –Collaboration)
peserta didik untuk b. Peserta didik berdiskusi dan membagi tugas untuk mencari data/bahan
belajar
referensi untuk menyelesaikan tugas dalam LKPD. (Scientific –
Mengkomunikasikan)
c. Guru memastikan setiap anggota kelompok memahami tugas masing-
masing.

Fase 3. a. Peserta didik melakukan penyelidikan untuk mencari pengetahuan


Membimbing terkait tugas LKPD melalui sumber elektronik maupun non elektronik.
penyelidikan
(Scientific - Mengumpulkan Informasi)
individu dan
kelompok b. Guru memantau keterlibatan peserta didik dalam pengumpulan
data/bahan referensi selama proses penyelidikan pemecahan kasus.
Fase 4. a. Peserta didik secara berkelompok melakukan diskusi untuk
Mengembangkan menghasilkan solusi pemecahan masalah/kasus dan hasilnya
dan menyajikan
dituangkan ke dalam LKPD dan dipresentasikan/disajikan dalam
hasil karya
bentuk tampilan Canva dengan semenarik mungkin.

b. Guru memantau diskusi dan membimbing pembuatan laporan


sehingga karya setiap kelompok siap untuk dipresentasikan.

(scientific learning – menalar, mengumpulkan informasi, mengkomunik


asikan.)

TPACK
(4C – Criticalthinking, Collaboration, Comunication,Creativity)

Fase 5. a. Peserta didik bersama guru menganalisa hasil presentasi diskusi dan
melakukan evaluasi sebagai solusi pemecahan masalah jika terdapat
Menganalisis dan kekurangan pada hasil analisa tersebut.
mengevaluasi Peserta didik dan guru bersama-sama melakukan penguatan materi
proses yang masih dianggap sulit untuk dipahami dan perbedaan pendapat
pemecahan melalui presentasi hasil analisa.
c. Antar kelompok melakukan apresiasi terhadap presentasi
masalah
yang telah dilakukan secara bergantian.

(Scientific – menalar, mengkomunikasikan ; 4C- critical


thinking, communication)
Kegiatan Penutup (10 menit)

1. Guru memberikan post test terkait materi Pengertian Apotek. (TPACK)

2. Peserta didik menyimpulkan pembelajaran hari ini dengan cara menggali informasi penting
dari hasil diskusi, buku referensi dan penjelasan guru terkait dengan pengertian dan contoh
Pelayanan kefarmasian di Apotek (PPK – Integritas)

3. Guru dan peserta didik melakukan refleksi terkait pembelajaran yang sudah dilaksanakan.
Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan pendapat dan
perasaannya terkait pelaksanaan pembelajaran. (4C – Communication)

4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya adalah Standart
Penampilan Diri dan Seterusnya.

5. Guru berdoa bersama dengan peserta didik. Doa dipimpin oleh salah satu peserta didik. (PPK
– Religius)
Penilaian

Pengetahuan Keterampilan Sikap

(berorientasi HOTS)

 Pre test : Pilihan Ganda  Unjuk Kerja : Observasi selama kegiatan


 Post test (Sumatif) : Presentasi hasil pembelajaran pada rubrik
Isian. diskusi kelompok penilaian (religius, disiplin,
 LKPD (Formatif) :
Bentuk soal
uraian.
jujur, kerja sama,
tanggung jawab dan
kreatif).

Kepala SMK Kesehatan Pelita Guru Mata Pelajaran,


Insani

Mufidah Amalia, S. Pd, M.M


NIY. 02. 005. 89. 06. 2015 apt. Rika Wati, S.Farm
NA : 05041987098796

Anda mungkin juga menyukai