Anda di halaman 1dari 1

Kandungan Atmosfir Bumi

(Oleh : Dwi Fitriyani dan Tri Septiyani)

Lapisan udara yang melapisi bumi disebut atmosfir. Atmosfir mencapai ketinggian kurang lebih 1.100
km, makin keatas atmosfir semakin rendah.

Atmosfir sangat berguna bagi kehidupan makhluk hidup di BUMI 1).Selain itu pula atmosfir berfungsi
sebagai mantel panas bumi yang diterima dari matahari. Karena itu bumi yang sedang mengalami siang
dan malam hari tidak akan terlalu cepat panas atau dingin.

Atmosfir terdiri dari campuran debu, uap air dan berbagai macam gas diantaranya:

Macam gas Volume udara dalam present(%)


 Oksigen (O2) 20,95
 Argon (Ar) 0,93
 Natrium (N2) 78,08
 Carbondioksida (CO2) 0,03

KADAR GARAM DI DALAM KANDUNGAN AIR2)


Rata-rata garam yang ada air laut mencapai 3,5% yang terdiri dari bermacam-macam garam yaitu:
Natrium clorida (NaCI), Kalsium clorida (CaCI2), Natrium sulfat (NaSO), Kalium clorida

Garam-garam itu tersusun sebagai berikut:


0,1% air laut adalah kalsium Clorida (CaCI 2)
0,2% air laut adalah natrium Clorida (NaCI)
0,4% air laut adalah natrium Sulfat (Na 2SO4)

Anda mungkin juga menyukai