Anda di halaman 1dari 10

LESSON PLAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Sekolah : MIS Darul Huda
Kelas/Semester : VI/I (Ganjil)
Materi Pokok : Lets’s Go To Village
Pertemuan :3

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis. dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)

KD 1 Mengindetifikasi hal-hal yang terdapat di Desa


KD 2 Merespon intruksi dengan tanggap dan tepat
KD 3 Menguasai pelafalan kalimat dengan benar dan jelas
KD 4 Membaca nyaring kosata dengan pelafalan yang tepat
KD 5 Menjawab pertnyaan pemahaman berdasarkan bacaan dengan tepat

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu memahami hal-hal yang terdapat di Desa


2. Menyebutkan hal-hal yang ada di Desa dengan pengucpan yang benar dan jelas
3. Memahami tanya jawab menggunakan media yang dipakai dengan benar dan
tepat
4. Memahami ciri-ciri tempat yang terdapat di Desa

D. Materi Ajar :

Let’s Go To The Village

E. METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan : Kontruktivisme

Model Pembelajaran : Picture and Picture

Metode : Pengamatan, Penugasan dan ceramah


F. MEDIA DAN BAHAN/ALAT PEMBELAJARAN

Media : Gambar hal-hal yang terdapat di Desa

Alat : Spidol, Gambar dan Papan Tulis

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Pendahuluan • Guru memasuki rusng kelas yang akan di
ajar setelah bel berbunyi
• Guru membuka Pelajaran dengan salam
dilanjutkan dengan berdoa, kemudian
menanyakan siswa yang tidak hadir. 10 menit
• Guru menginfomasikan tema yang akan
di belajarkan yaitu tentang “ let’s go to
the village”
• Guru menyampaikan kegiatan yang akan
dilalukan meliputi kegitan mengaati,
membaca dan menyimpulkan
Kegiatan Inti • Guru menyampaikan materi yang akan
di ajarkan terlebih dahulu Guru
bertanya kepada siswa tentang hal apa
saja yang ada di Desa
• Guru memberi materi berupa
kosakata yaitu apa saja yang ada di
Desa
• Menyebutkan hal hal yang terdapat di Desa
dengan ucapan dan intonasi yang benar. Satu 40 menit
kata diucapkan sebanyak 3(tiga) kali. Siswa
Bersama sama meniru ucapan guru.
• Guru melakukan tanya jawab melalui
media gambar yang berkaitan dengan
materi yang disampaikan
• Guru memberikan worksheet yang
berkaitan dengan materi yang diberikan

Penutup • Guru memberi penguatan materi dan


kesimpulan dari pembelajaran hari ini
• Guru menutup pembelajaran 10 menit
F. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR

No Nama Kemampuan Mengerti dan Melakukan Rata-


Melafalkan memahami tugas Rata
kosakata dengan baik
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

*Keterangan ;
85-90 = Sangat Baik
80-85 = Baik
80-75 = Cukup
70-75 = Kurang
65-70 = Sangat Kurang

Pedoman Penilaian
Nilai = Perolehan Skor x 100
4

Mengetahui Bandar Lampung 13 September 2023


Kepala Madrasah MIS Darul Huda Guru Mata Pelajaran

UMI MAFTUHAH, S.Pd YULIA SARI, S.Pd


NIP : NIP :
WORKSHEET 1
READ AND ANSWER THE QUESTION BELOW!

Mr. Bimo The Farmer


Mr Bimo is a farmer. He lives in Banjar Village. He has two children. He has a small rice field and
cattles. Mr Bimo has been a farmer for long time. His parents are also farmers.
He has learnt farming since he was five years old. He is used to help in the rice field after school.
There are some hut and scare crows in the rice field.
Some farmers work in the rice field. Herdsmen take their cattles there. There is also a big river.
The rice field is near the river bank.
Mr Bimo usually goes to the rice field early in the morning. He has planted rice, corn, soy. and
bean for years.
Now, he also plants fruits and vegetables. He is happy for the harvest time is coming. Farmers will
gather in the rice field when harvest time comes They work together happily.
Farmers usually harvest three times a year. Mr Bimo sells some of the rice for some money.
He keeps some amount of the rice for living

QUESTION
1. What is Mr Bimo?
=
2. Where does he live?
=
3. When does Mr. Bimo go to the rice fields?
=
4. How many times do farmers usually have harvest time a years?
=
5. Mention what mr bimo plants!
= 1. Rice
2.
3.
4.

------------THANKYOU--------------

Anda mungkin juga menyukai