Anda di halaman 1dari 2

FORM WAWANCARA

CALON PESERTA DOYOULEAD GEN 4 TAHUN 2023

Catatan :
1. Kasih tahu ke peserta, jika waktu interview dikasih 10 menit jadi berikan jawaban
terbaik.
Halo kak, perkenalkan nama saya ..... sebagai interviewer pada hari ini.
(khusus untuk peserta reguler) Sebelumnya saya ingin memberitahu, kita memberikan
potongan harga pendaftaran jika kakak termasuk 30 besar peserta yang terbaik dalam
wawancara. Jadi berikan jawaban terbaik kakak ya.
1. Perkenalan diri :
a. nama dan asal institusi (jurusan dan angkatan)
2. Apa kesibukan Anda saat ini?
3. Apakah ada pengalaman organisasi? Kegiatannya apa saja? Selama kegiatan tersebut
apakah ada kendala? Jika iya, bagaimana mengatasi kendala tersebut? (kembangkan
sendiri)
4. Alasan mengikuti DOYOULEAD apa? dan Tau darimana?
5. Apa kontribusi yang Anda berikan selama kegiatan berlangsung?
6. Jika dalam persentase, berapa besar komitmen Anda? Alasannya apa?
7. Untuk peserta jalur beasiswa, jika Anda tidak lolos jalur beasiswa, bersediakah menjadi
peserta jalur reguler dengan membayar pendaftaran?
8. Apa harapan Anda saat mengikuti DOYOULEAD gen 4 nanti?
9. Apakah ada pertanyaan sebelum wawancara diakhiri? (Jika panitia gaK bisa jawab, bisa di
tampung taruh di grup)
Aktif Aktif ikut
Jenjang
Jalur organisasi/ Fasih lomba/ karya Kesimpulan
No Nama Peserta Pendidikan
Pendaftaran pengurus B.Inggris ilmiah/ seminar/ (Kesan&Pesan)
(D3/S1/S2)
organisasi/ dsb rajin
1.
2.
3.
4.

Note : Jangan lupa melingkari 1-2 nomor peserta jika performa wawancaranya bagus untuk
perangkingan 1-30.

Anda mungkin juga menyukai