Anda di halaman 1dari 3

PEDOMAN PELAYANAN GIZI

No.Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
KLINIK PRATAMA
dr. Sri Darsianti Tuna
DERMAYU

Kegiatan pelayanan Gizi adalah kegiatan yang dilaksanakan untuk memenuhi


1. Definisi
kebutuhan gizi pasien rawat inap di Klinik Pratama Dermayu guna memenuhi
keperluan metabolisme tubuh,peningkatan kesehatan,maupun mengoreksi
metabolisme,dalam rangka upaya preventive,kuratif,rehabilitative maupun
promotif.

2. Tujuan Umum:

1. Terciptanya sistim pelayanan gizi di Klinik Pratama Dermayu dengan


memperhatikan berbagai aspek gizi dan penyakit.Serta merupakan
bagian dari pelayanan kesehatan secara menyeluruh untuk
meningkatkan dan mengembangkan mutu pelayanan gizi berdasarkan
kebijakan teknis yang ditetapkan oleh direktur Klinik Pratama
Dermayu

Khusus

1. Terselenggaranya pelayanan makanan yang berorientasi pada


kebutuhan dan kepuasan pasien untuk menunjang pelayanan
kesehatan sesuai standard kebijakan direktur

2. Terlaksananya proses asuhan gizi di ruang rawat inap yang


terstandard dan terintegrasi dengan profesi kesehatan lain

3. Terlaksananya penyuluhan atau konsultasi dan rujukan gizi bagi


pasien

4. Meningkatnya mutu,cakupan dan efisiensi pelayanan gizi di Klinik


Pratama Dermaya

3. Kebijakan Ada petugas pelaksana kegiatan pengolahan,penyediaan,penyaluran makanan


dan penyuluhan gizi yang dilakukan oleh tenaga/pegawai dalam jabatan
fungsional sesuai SK Menteri Kesehatan No 134/Menkes/SK/IV/1978
tentang pelaksanaan pelayanan gizi di rumah sakit

Departemen Kesehatan RI 2003.Pedoman pelayanan Gizi Rumah Sakit


4. Referensi
Jakarta
5. Prosedur 1. Petugas gizi melakukan perencanaan/penyediaan bahan makanan untuk
pasien
2. Petugas gizi melakukan pemantauan pada proses pengolahan bahan
makanan
3. Petugas gizi melakukan pemantauan pada prodses produksi sampai
proses distribusi makanan
4. Petugas gizi melakukan penyuluhan dan konsultasi gizi

Anda mungkin juga menyukai