Anda di halaman 1dari 20

Asas dan

Paradigma Penjas
MUH. ISNA NURDIN WIBISANA, M.KES
Paradigma
Paradigma

 Cara pandang orang terhadap diri dan


lingkungannya yang akan
mempengaruhinya dalam berpikir,
bersikap, dan bertingkah laku.
ISTILAH PENJAS
Berawal dari istilah
gymnastics,
hygiene, dan
physical culture
Siedentop (1972).

gerak badan atau


aktivitas
jasmani
Pendidikan jasmani merupakan bagian
integral dari suatu proses pendidikan
secara keseluruhan, adalah proses
pendidikan melalui kegiatan fisik yang
dipilih untuk mengembangkan dan
meningkatkan kemampuan organik,
neuromuskuler, interperatif, sosial, dan
emosional.
Penjas
Hakikat Human Movement

Pendidikan Untuk
Jasmani
Cakupan
Pendidikan Melalui
Aktivitas JAsmani
Mental &
Emosional
Pengetahuan
Fisik
Holistik

Penjas
Pendidikan
Pendidikan
jasmani memperlakukan
anak sebagai sebuah
kesatuan utuh, mahluk
total, daripada hanya
menganggapnya sebagai
seseorang yang terpisah
kualitas fisik dan
mentalnya.
Jasmani
AFEKTIF KOGNITF

PSIKOMOTOR
Pendidikan Jasmani dengan Bermain dan Olahraga

Sport

Play

PE
Play

.
Agon

Kesenangan Mimikri
Bermain
Alea

Ilink
Agon
• Bersifat pertandingan atau perlombaan. Memperoleh hak dan
kesempatan yang sama. Tujuan akhir ialah mendapatkan
kemenangan. Karena itu, perjuangan fisik begitu menonjol, seperti
terungkap dalam kualitas kemampuan organ tubuh berfungsi,
misalnya kecepatan, daya tahan , dan lain – lain. Permainan tenis,
bulu tangkis, sepak bola, dan lain sebagainya yang sejenis
merupakan contoh dari permainan yang tergolong agon.

Alea
• Digunakan untuk permainan memakai dadu. sekelompok
permainan yang hasilnya bersifat untung – untungan atau
keberuntungan salah satu pihak seperti permainan dadu, rulet,
bakarat, lotre, dll, merupakan contoh contoh yang mudah
dipahami. Dalam pelaksanaannya, si pemain cenderung pasif dan
tak memperagakan kemampuan yang bersumber pada
penguasaan keterampilan, otot atau kecerdasan.
Mimikri
• Ciri pokok bermain seperti yang dikemukakan Huizinga yaitu
kebebasan, batasan waktu dan ruang, dan bukan sungguhan.
Tersirat di dalamnya ilusi, imajinasi, dan interpretasi. Semua jenis
permainan anak – anak yang cenderung berpura – pura seperti
main perang- perangan, memanusiakan benda, dan
memperlakukan suatu objek dengan fungsi lain (misalnya, kursi
sebagai mobil) tergolong jenis mimikri.

Ilink
• Jenis ini mencakup semua bentuk permainan yang
mencerminkan pelampiasan keinginan untuk bergerak,
bertualang, dan dalam wujud kegiatan dinamis sebagai lawan
dari keadaan diam, stabil, atau seimbang. Contoh dari bentuk
permainan ini adalah mendaki gunung, olahraga di alam
terbuka, permainan ayunan anak – anak.
Sports

TUKANG
BECAK ATLET BALAP
SEPEDA
Jadi mana yang
lebih luas?
PENJAS,
BERMAIN, atau
OLAHRAGA?
SPORT

PENJAS
PLAY
REKREASI
Rekreasi adalah
aktivitas yang
“penggunaan menyehatkan
berharga dari pada aspek fisik,
waktu luang.” mental dan
sosial
Jay B. Nash menggambarkan bahwa rekreasi adalah pelengkap
dari kerja,
dan karenanya merupakan kebutuhan semua orang.

upaya revitalisasi tubuh dan pendidikan rekreasi, yang


jiwa tujuan utamanya adalah mendidik
orang dalam bagaimana
memanfaatkan waktu
senggang
DANCE

aktivitas gerak ritmis yang biasanya dilakukan dengan iringan


musik, kadang dipandang sebagai sebuah alat ungkap atau ekspresi
dari suatu lingkup budaya tertentu, yang pada perkembangannya
digunakan untuk hiburan dan memperoleh kesenangan, di samping
sebagai alat untuk menjalin komunikasi dan pergaulan, serta
sebagai kegiatan yang menyehatkan.

Anda mungkin juga menyukai