Anda di halaman 1dari 7

UNIVERSITAS COKROAMINOTO PALOPO

FAKULTAS TEKNIK KOMPUTER


PROGRAM STUDI INFORMATIKA
Alamat: Jalan Latammacelling No. 19 Kampus 1 Gedung A Kota Palopo 91913–Sulawesi Selatan
Telepon (0471) 326223, Fax. (0471) 325055Email : prodiinformatika@uncp.ac.id
Website: http://www.ftkom-uncp.ac.id

19 September 2023
Nomor : 030/PI.FTKOM-UNCP/IX/2023
Lampiran : 6 Lembar
Perihal : Penyampaian Tema Seminar & Skripsi TA. 20232024

Kepada Yth.
Mahasiswa Program Matakuliah Seminar/Skripsi
Di,-
Tempat

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.


Puji dan syukur senantiasa kita panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan
karunia-Nya sehingga kita diberi kesehatan dan kesempatan untuk beraktivitas sebagaimana
mestinya.

Sehubungan dengan Pelaksanaan Seminar Proposal dan Skripsi Tahun Akademik 2023/2024,
untuk kami menyampaikan beberapa hal:
1. Pengajuan tema penelitian dapat dilakukan mulai tanggal 22 September 2023
2. Jadwal pengajuan tema setiap hari Jumat & Sabtu di ruang program studi dan
mengacu pada jam layanan mahasiswa.
3. Penentuan Dosen Pembimbing Utama dan Dosen Pembimbing Pendamping akan
dilakukan setelah judul disetujui oleh ketua program studi
4. Setiap tema yang lolos akan diumumkan melalui papan pengumuman di program
studi dan telegram
5. Setiap mahasiswa yang dinyatakan lolos usulan tema agar segera menghubungi
dosen pembimbing dengan memperlihatkan fotocopy lembar form pengajuan tema
yang disetujui oleh ketua program studi.
6. Mengumpulkan kembali lembar judul yang telah ditandatangani oleh pembimbing
utama dan pembimbing pendamping ke ruang program studi
7. Daftar Tema, Form Pengajuan Tema dan Lembar Judul Tahun Akademik 2023/2024
terdapat pada lampiran surat ini.
Demikian surat penyampaian ini, atas perkenaannya kami ucapkan terima kasih.

Ketua Program Studi,

Vicky Bin Djusmin, S.Kom., M.Kom.


NIDN. 0927119004
Tembusan:
1. Dekan Fakultas Teknik Komputer
2. Arsip
Lampiran 1:

UNIVERSITAS COKROAMINOTO
PALOPO FAKULTAS TEKNIK KOMPUTER
PROGRAM STUDI INFORMATIKA
Alamat: Jalan Latammacelling No. 19 Kampus 1 Gedung A Kota Palopo 91913–Sulawesi Selatan
Telepon (0471) 326223, Fax. (0471) 325055Email : prodiinformatika@uncp.ac.id
Website: http://www.ftkom-uncp.ac.id

DAFTAR TEMA SEMINAR/SKRIPSI


TAHUN AKADEMIK 2023/2024

KONSENTRASI TEMA UTAMA


Sistem Pendukung Keputusan Berbasis SIG
Pemodelan Peta Interaktif
WEB GIS
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS Mobile GIS
Pemetaan Risiko dan Sumber Daya Alam
Sistem Informasi Perkotaan, Lingkungan dan
Sumber Daya
SIstem Informasi Kesehatan, Budaya,
Pariwisata
Pertanian Berbasis Website
Transportasi Berbasis Website
Pemerintahan/E-Government
Analisis Pengembangan Smart City
DESAIN WEB Penanggulangan Sampah (Lingkungan Hidup)
UI/UX Design
Mobile App/Web App pemesanan Jasa
Pengujian SIstem Keamanan, kualitas website
Sistem Informasi Manajemen Persuratan
Implementasi Webserver
MULTIMEDIA Visualisasi 3D Berbasis Augmented Reality
Game Edukasi Berbasis Virtual
Reality/Augmented Reality
Pemodelan objek berbasis VR/AR
Game Edukasi/Media Pembelajaran untuk
anak berkebutuhan khusus
Peningkatan kualitas/Segmentasi/Klasifikasi
Citra Digital
Security Multimedia
Sistem Pakar
Mobile App/Web App dalam bidang jasa
Pengembangan Aplikasi bergerak (Mobile
App) sistem pendaftaran
Sistem Pendukung Keputusan

REKAYASA PERANGKAT LUNAK Sistem Cerdas Berbasis Internet of Things


Implementasi Data Mining
Audit Sistem Informasi
Aplikasi E-Commerce
Peningkatan kualitas/Segmentasi/Klasifikasi
Citra Digital
Analisis/Implementasi Keamanan Jaringan
Evaluasi/Audit Sistem Jaringan
Perbandingan Topologi jaringan
SYSADMIN
JARINGAN KOMPUTER Evaluasi Keamanan Website
Analisis Performa Router Pada jaringan
Telekomunikasi
Implementasi Sistem Jaringan
Network Penetration & Security Audit
Lampiran 2:

UNIVERSITAS COKROAMINOTO
PALOPO FAKULTAS TEKNIK KOMPUTER
PROGRAM STUDI INFORMATIKA
Alamat: Jalan Latammacelling Nomor 19 Kampus 1 Gedung A Lantai II Kota Palopo 91913–Sulawesi Selatan
Telepon (0471) 326223, Fax. (0471) 325055Email : prodiinformatika@uncp.ac.id
Website: http://www.ftkom-uncp.ac.id

FORMULIR PENGUSULAN TEMA


SEMINAR/SKRIPSI TAHUN AKADEMIK
2023/2024 PROGRAM STUDI
INFORMATIKA

Nama Mahasiswa : AHMAD SYAFAAT MULIAWAN

NIM : 2004411462

NO. HP/WA : 089603322219

Status Mahasiswa 1. Reguler 

2. Konversi

Konsentrasi Bidang 1. Rekayasa Perangkat Lunak

2. Jaringan Komputer

3. Sistem Informasi Geografis 

4. Multimedia

5. Desain Web

Tahun Akademik** :
Tahap Pengajuan :
Judul** Tanggal** :

CATATAN
1. Silahkan centang sesuai dengan data sebenarnya.
2. Nama pembimbing diberikan oleh Ketua Program Studi setelah tema disetujui.
3. Data pengajuan tema diketik.
4. **Diisi oleh Ketua Program Studi

Mengetahui
Ketua Program Studi, Mahasiswa,

Vicky Bin Djusmin, S.Kom., M.Kom. AHMAD SYAFAAT MULIAWAN


NIDN. 0927119004 NIM 2004411462
LAMPIRAN 3:

Nama Mahasiswa : AHMAD SYAFAAT MULIAWAN


NIM : 2004411462
Konsentrasi Bidang : SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG)

1. Temuan Masalah:

Sulawesi Selatan berada di ranking 13 dari 38 Provinsi di Indonesia, dalam peredaran


narkoba dengan jumlah penyalahguna sekitar 115.056 orang. Kota Palopo menurut
Badan Narkotika Provinsi (BNP) Sulawesi Selatan berada di peringkat ke–6 di
Sulawesi Selatan. Tingginya kasus penyalahgunaan narkoba di wilayah Kota Palopo
dan makin banyaknya daerah yang terpapar penyalahgunaan narkoba serta sulitnya
menentukan daerah mana yang memiliki Tingkat kerawanan tinggi, sehingga
dibutuhkannya informasi mengenai daerah rawan narkoba sebagai salah satu masukan
dalam pengambilan keputusan kebijakan pencegahan dan pemberantasan
penyalahgunaan dan redaran gelap narkoba (P4GN) sebagai upaya meminimalisir
bertambahnya tindakan penyalahgunaan.

2. Rencana Usulan Solusi yang diberikan serta Tahapan Penelitian:

Berdasarkan masalah yang ditemukan di Kota Palopo dapat diberikan solusi yaitu
membuat sistem informasi geografis mengenai wilayah yang rawan narkoba untuk
memudahkan masyarakat dalam mendapatkan informasi wilayah-wilayah mana saja
yang rawan penyalahgunaan. Dimana dari solusi yang diberikan dapat menghasilkan
berupa peta rawan narkoba dan lokasi-lokasi yang sering terjadinya peredaran narkoba
diwilayah Kota Palopo, dapat memberikan peringatan dini kepada masyarakat dan
masyarakat dapat lebih waspada dan berjaga-jaga akan peredaran dan penyalahgunaan
narkoba diwilayah tersebut serta dapat membantu pihak terkait dalam penanggulangan
dini dalam penyalahgunaan narkoba ini.
Adapun tahapan penelitian yang akan dilakukan adalah
1. Pengambilan data dengan melakukan observasi langsung pada lokasi penelitian
dan melakukan wawancara untuk mendapatkan informasi yang lebih detail
mengenai masalah tersebut,
2. lalu selanjutnya tahap pengumpulan data lapangan serta data-data yang akan
digunakan dalam proses pembuatan peta untuk kemudian diolah dalam
menghasilkan outputnya.
3. Selanjutnya yaitu tahapan pembuatan peta dalam menganalisis daerah rawan
narkoba di wilayah Kota Palopo

3. Rencana Software/Aplikasi yang digunakan

Aplikasi yang akan digunakan yaitu:


1. ArcGis

4. Tema Pokok Penelitian (Berdasarkan Edaran Tema Skripsi:

Sistem Informasi Perkotaan, Lingkungan dan Sumber Daya


5. Rencana Judul Penelitian

Pemetaan Daerah Rawan Narkoba Di Kota Palopo Menggunakan Metode


Analytical Hierarchy Process (AHP)

6. Referensi (Daftar Pustaka) Boleh Berupa Buku/Jurnal /Prosiding/Artikel


(Minimal 5, file referensi disiapkan saat mengajukan usulan tema penelitian)

a. Iffa Ocktafia Supriadi, Eko Rahmadi, Citra Dewi (2022). "Penentuan Daerah Rawan
Penyalahgunaan Narkoba Di Kota Bandar Lampung Menggunakan Sistem Informasi
Geografis (SIG).”
b. Chotijah Fanaqi, Resty Mustika Pratiwi (2019). “Partisipasi Masyarakat Dalam
Pencegahan Narkoba Di Garut”
c. Herlina Jusuf, Amanda Adityaningrum, Nikmatisni Arsad (2022) “Upaya Penanggulangan
Peredaran Dan Penyalahgunaan Narkoba Di Desa Molingkapoto Kecamatan Kwandang
Kabupaten Gorontalo Utara”
d. Risto Tines (2021) ”Rancang Bangun Sistem Informasi Geografis Penyebaran Lokasi
Penyalahgunaan Narkoba Dikabupaten Kuantan Singingi.”
e. Tri Agus Setiawan Agus, Hermanus Wim Hapsoro, Agus Ilyas (2020) “Mitigasi Sebaran
Narkoba Melalui Sistem Informasi Geografis di Kota Pekalongan dengan Integrasi Global
Mapper dan Google Earth”
f. Irfan Rizal (2023) “Peran Badan Narkotika Nasional Dalam Menangani Penyalahgunaan
Narkoba Di Kecamatan Tapaktuan Kabupaten Aceh Selatan”
Lampiran 4:

FORM PENGAJUAN JUDUL


PROGRAM STUDI INFORMATIKA
UNIVERSITAS COKROAMINOTO PALOPO

Kepada Yth,
Ketua Program Studi Informatika

Konsentrasi: RPL/JAR/WEB/SIG/MUL
Lingkari salah satu konsentrasi!

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : AHMAD SYAFAAT MULIAWAN

NIM : 2004411462

No. HP : 089603322219

Alamat E-mail : ammadfaat@gmail.com

Tema : Sistem Informasi Perkotaan, Lingkungan, Dan Sumber Daya

Tempat Penelitian : Kota Palopo

Judul Penelitian : Pemetaan Daerah Rawan Narkoba Di Kota Palopo Menggunakan Metode
Analytical Hierarchy Process (AHP)

Palopo, 12 Oktober 2023


Mahasiswa,

AHMAD SYAFAAT MULIAWAN

Pembimbing I, Pembimbing II,

Anda mungkin juga menyukai