Anda di halaman 1dari 2

SERAH TERAH TERIMA JABATAN KETUA DWP KOTA Ya Allah, Yaa Malikal Mulki, Dzat yang Maha Menguasai

TIDORE KEPULAUAN MASA BAKTI Segala Kerajaan


TAHUN 2019 – 2024 Berkat RidhaMulah pada hari ini akan / telah terlaksana :
DAN PENGUKUHAN PENGURUS DWP KOTA TIDORE Serah Terima Jabatan Ketua Dharma Wanita Persatuan Kota
Tidore Kepulauan Masa Bakti Tahun 2019 – 2024, dan
KEPULAUAN MASA BAKTI TAHUN 2019 – 2024
Pengukuhan Pengurus Dharma Wanita Persatuan Kota
Tidore Kepulauan Masa Bakti 2019 – 2024.
Assalamualaikum Wr Wb Kami sadar bahwa jabatan adalah amanah dan titipan, yang
 Audzubillah… pada saatnya akan engkau ambil kembali. Oleh karena itu,
 Bismillah… berilah kekuatan kepada Ketua DWP Kota Tikep dan
 Alhamdulillah… pengurus yang telah dikukuhkan untuk dapat melaksanakan
 Hamdan Syakirin, Hamdan Naimin, Hamdan amanah ini dengan sebaik-baiknya, sehingga bermanfaat bagi
Yuahfinikmahu Wayukafium Majidah, Ya Rabanna lakal kami semua, pengurus serta anggota keluarga besar DWP
hamdu kama yambagilijalali wajhikal karim waajimi Kota Tidore Kepulauan.
sultanik.
 Allahumma Shali ala Syaidina Muhammad, waala alihi Ya Allah, sudilah kiranya engkau membalas dengan
waashabihi ajmain, amma ba’ad pahalaMu, jasa Ibu Hj. Nursaida Asrul Sani Soleman sebagai
Ketua DWP Kota Tikep yang lama, yang selama ini telah
Yaa Allah Yaa Rohman Yaa Rohim, Wahai Dzat Yang Maha banyak berbuat dan bekerja sama dengan kami, berilah
Pengasih lagi Maha Penyayang kekuatan lahir dan batin, serta permudahkanlah segala
urusan Beliau bersama keluarga. Dan berikan pula ridhaMu
Dalam setiap kesempatan, kami senantiasa haturkan puji dan
ya Allah, kepada Ibu Nurain Ismail Dukomalamo untuk
syukur kami ke hadiratMu, hanya padaMu kami menyembah
mengemban tugas dan kewajiban, sebagai Ketua DWP Kota
dan hanya kepadaMu kami mohon pertolongan. Curahkan
Tikep yang baru, dan mudahkanlah dalam segala urusan.
rahmat dan kasih sayangMu pada kami yang hadir di tempat
ini.
Ya Allah, Yaa Qowiyu Matiin, Maha Kekuatan dan Maha  ALLAHUMMA ARINAL HAQQA – HAQQA WARJUQNA
Kokoh TIBA’A, WARINAL BATHILA – BATHILA WARJUQNA
Berikanlah kepada kami kemampuan jiwa untuk mengemban TINABA.
tugas – tugas mulia, dan kekuatan iman untuk menghindari  RABBANA TAQABBALMINA INNAKA ANTASSAMI’UL
cobaan. Limpahkan kepada kami hikmah kebijakan, untuk ALIM WAATUB’ALAINA INNAKA
menutupi kekurangan dan membenahi kelemahan. Curahkan ANTATAUWABURRAHIM.
kepada kami hidayah kebenaran, agar terhindar dari  RABBANA ATINA FIDDUN’YA KHASANAH WAFIL
kesesatan. ‘AKHIRATI KHASANAH WAQINA ADZABANNAR.
 WASHALLAHU ‘ALA SYAIDINA MUHAMMADIN,
Ya Allah, Yaa Haadii, Maha Pemberi Petunjuk WAALA ALIHI WAASHABIHI AJMAIN.
Engkaulah Dzat Yang Maha Memberi Petunjuk, tunjukkanlah  SUBHANA RABBIKA IZZATI AMMA YASIFUN,
kepada kami yang benar itu benar dan berilah kami WASSALAMUALALMURSALIN,
kemampuan untuk mengikutinya, serta tunjukanlah kepada WALHAMDULILLAHIRABBIL A’LAMIN.
kami yang salah itu salah dan berilah kami kekuatan untuk
menjauhinya. WASSALAMUALAIKUM WR WB

Ya Allah, Yaa Qodiir, Dzat Yang Maha Kuasa


Berilah kami keselamatan dan kesehatan, tambahkanlah
kepada kami ilmu pengetahuan dan berkahilah rizqi yang
Engkau berikan, berikanlah kami rahmat dan ampunan, serta
akhirilah kehidupan kami dan kebajikan.

Ya Allah, Yaa Ghoffaar, Dzat Yang Maha Pengampun


Ampunilah dosa kami, dosa kedua orang tua kami, dosa
suami & anak – anak kami, pemimpin dan pendahulu kami.
Jadikanlah semua kegiatan dan aktivitas kami menjadi amal
sholeh dan ibadah kepadaMu.

Anda mungkin juga menyukai