Anda di halaman 1dari 11

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN Pdt.I.C.3
Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Pengadilan Negeri Surabaya yang memeriksa dan memutus perkara
perdata pada tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam

do
gu perkara gugatan antara:
XXXXXXXXXXXXXXXXX, bertempat tinggal di
XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX dalam hal ini

In
memberikan kuasa kepada Mogi Ksatrya Prayogi, S.H..,Mkn,
A
Advokat yang berkantor di Manyar Tirtoyoso Selatan 7/19
Surabaya berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 7 Juni 2023,
ah

lik
sebagai ….. Penggugat

Lawan
am

ub
DIAN STEFANY CHRISTINA, bertempat tinggal di
XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX, sebagai ……… Tergugat
ep
Pengadilan Negeri tersebut;
k

Setelah membaca berkas perkara dan bukti surat ;


ah

Setelah mendengar keterangan saksi-saksi ;


R

si
ne
TENTANG DUDUK PERKARA
ng

Menimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatan tanggal 21 Juni


2023 yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri

do
gu

Surabaya pada tanggal 3 Juli 2023 dalam Register Nomor 647/Pdt.G/2023/PN


Sby, telah mengajukan gugatan sebagai berikut:
In
1. Bahwa, antara Penggugat dengan Tergugat telah mengikatkan diri
A

dalam
perkawinan pada tanggal 8 Oktober 2012 di kantor cacatan sipil Kota
ah

lik

Surabaya dengan akta kawin Nomor. 3578-KW-12102011-0012


2. Bahwa, setelah melaksanakan perkawinan antara Penggugat dan
m

ub

Tergugat memutuskan untuk tinggal berdua yang beralamat di


Rusunawa Sumur Welut blok B/218, Kelurahan. Sumur Welut, Kec.
ka

Lakarsantri, Kota Surabaya.


ep

3. Bahwa dari pernikahan Penggugat dan Tergugat belum atau tidak


ah

mempunyai anak sampai dengan sekarang.


R

4. Bahwa sebelumnya kehidupan rumah tangga Penggugat dan


es

Tergugat hidup rukun dan damai;


M

ng

Halaman 1 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
5. Bahwa pada bulan Juli tahun 2019 rumah tangga Penggugat dan
Tergugat mulai goyah, sering terjadi perselisihan dan pertengkaran yang

ne
ng
disebabkan antara lain :

5.1. Tergugat berselingkuh dengan pria lain yaitu dengan teman dari

do
gu Penggugat

6. Bahwa puncaknya perselisihan terjadi pada bulan desember 2019

In
A
Tergugat telah meninggalkan rumah yang telah ditempati bersama antara
Penggugat dan Tergugat yang terletak di Rusunawa Sumur Welut blok
ah

lik
B/218, Kelurahan. Sumur Welut, Kec. Lakarsantri, Kota Surabaya.
7. Bahwa setelah Tergugat meninggalkan Penggugat di tempat
kediamannya yang terletak di Rusunawa Sumur Welut blok B/218,
am

ub
Kelurahan. Sumur Welut, Kec. Lakarsantri, Kota Surabaya, Tergugat
bertempat tinggal terakhir di Jl. Jojoran 1 Blok N/4, Rt.005 / Rw. 013, Kel.
ep
Mojo,Kec. Gubeng Kota Surabaya.
k

8. Bahwa pada bulan februari 2020 Penggugat mendapatkan


ah

informasi dari teman Tergugat, bahwasannya Tergugat berselingkuh


R

si
dengan teman dari Penggugat, dan telah tinggal / menyewa kost
bersama pria lain atau selingkuhannya teman dari Penggugat.

ne
ng

9. Bahwa pada bulan februari 2020 mendapatkan informasi dari


teman Tergugat, Penggugat beserta dengan orang tua Penggugat

do
gu

menuju ke tempat kost Tergugat yang terletak di jl. Lontar kota surabaya,
namun Tergugat tidak berada di tempat, dan bertemu dengan penjaga
In
kost tersebut, Penggugat menanyakan ke penjaga kost tersebut bahwa
A

memang benar Tergugat tinggal di kost tersebut dengan pria lain.


10. Bahwa pada bulan maret 2020 Penggugat dan Tergugat bertemu
ah

lik

di Lendmarc mall kota Surabaya untuk membahas permasalahan


perselingkuhan Tergugat tersebut. Penggugat di damping oleh mas ipar
m

ub

Penggugat, dan Tergugat di damping dengan pria selingkuhannya.


Penggugat sudah memberikan kesempatan Kepada Tergugat untuk
ka

menjalani rumah tangga bersama kembali, namun Tergugat menolak nya,


ep

dan Tergugat mengakui bahwa dirinya telah berselingkuh dengan pria


ah

lain yaitu teman dari Penggugat.


R

11. Bahwa, karena sebab-sebab tersebut di atas, rumah tangga


es

Penggugat dan Tergugat sudah tidak dapat untuk dirukunkan Kembali


M

ng

Halaman 2 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
12. Bahwa, Penggugat telah berupaya mengatasi masalah tersebut

R
dengan jalan musyawarah namun tidak berhasil.

si
13. Bahwa, akibat tindakan Tergugat tersebut di atas, Penggugat

ne
ng
sudah tidak sanggup lagi memberikan nasehat dan bimbingan kepada
Tergugat dan Penggugat sudah tidak sanggup lagi untuk melanjutkan
rumah tangga dengan Tergugat, maka jalan keluar yang terbaik bagi

do
gu Penggugat menceraikan Tergugat di hadapan sidang Pengadilan Negeri
Surabaya.

In
A
Berdasarkan uraian dalil gugatan Penggugat yang telah dikemukakan
diatas, bersama ini Penggugat mohon kepada Yang Mulia Majelis Hakim
ah

lik
memeriksa dan mengadili perkara ini memberikan putusan dengan amar
putusan sebagai berikut :
am

ub
1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya;

2. Menyatakan Perkawinan antara XXXXXXXXXXXXXXX / Penggugat


ep
k

dengan XXXXXXXXXXXXXXX / Tergugat yang dilaksanakan pada


ah

tanggal 8 Oktober 2012 di kantor cacatan sipil Kota Surabaya dengan


R
akta kawin Nomor. 3578-KW-12102011-0012 putus karena perceraian.

si
3. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Surabaya untuk

ne
ng

mengirimkan Salinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap


kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Surabaya untuk

do
gu

didaftarkan dalam buku register untuk itu;

4. Menetapkan beaya perkara yang timbul dalam perkara a quo menurut


In
A

hukum.

Apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-


ah

lik

adilnya (ex aequo et bono).


m

ub

Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang telah ditetapkan,


Penggugat datang menghadap sendiri, sedangkan Tergugat tidak pernah hadir
ka

ep

di persidangan, dan tidak pula menyuruh orang lain sebagai wakilnya yang sah,
meskipun telah dipanggil secara sah dan patut berdasarkan Relaas Panggilan
ah

sidang tanggal 13 Juli 2023, tanggal 20 Juli 2023, dan tanggal 27 Juli 2023
R

es
M

ng

Halaman 3 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka proses

R
mediasi sebagaimana diatur dalam PERMA No.1 Tahun 2016 tidak dapat

si
dilaksanakan, karenanya pemeriksaan dilanjutkan dengan pembacaan surat …

ne

ng
gugatan tanpa hadirnya pihak Tergugat dan isi surat gugatan tersebut tetap
dipertahankan oleh pihak Penggugat ;

do
gu Menimbang, bahwa untuk mendukung dalil gugatannya, Penggugat
telah mengajukan bukti-bukti surat yang telah diteliti dan dicocokan dengan
aslinya, ternyata telah sesuai dengan aslinya dan surat-surat bukti tersebut telah

In
A
bermaterai cukup berupa

1. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk Penggugat, diberi tanda bukti P-


ah

lik
1;
2. Fotocopy Kutipan Akta Perkawinan No. 3578-KW-12102011-0012,
am

ub
tertanggal 12 Oktober 2011 dari Kantor Dinas kependudukan dan catatan
Sipil Kota Surabaya, diberi tanda bukti P-2;
3. Fotocopy Kartu Keluarga No.3578082006170005, diberi tanda
ep
k

bukti P-3;
ah

4. Fotocopy Surat Pernyataan tidak bisa menghadiri sidang dari


R

si
tergugat tanggal 17 Juli 2023, diberi tanda bukti P-4;

Menimbang, bahwa disamping mengajukan surat-surat bukti

ne
ng

sebagaimana tersebut diatas, Penggugat juga mengajukan 2 (dua) orang saksi


yang masing-masing telah memberikan keterangan dibawah sumpah pada

do
gu

pokoknya sebagai berikut :

1.Saksi Viviet XXXXXXXXXXXXX :


In
A

- Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena saksi


kakak kandung Tergugat kakak ipar Penggugat ;
ah

lik

- Bahwa Penggugat dan Tergugat menikah pada tanggal 8 Oktoberi


2011, melangsungkan perkawinan secara agama Kristen di Surabaya
- Bahwa Penggugat dan Tergugat setelah menikah tinggal di
m

ub

Rusunnawa Sumur Welut Blok B/218 Surabaya ;


ka

- Bahwa Penggugat dan Tergugat belum dikaruniai anak ;


ep

- Bahwa Penggugat dan Tergugat sudah pisah rumah sejak bulan


Desember 2019 sampai sekarang ;
ah

- Bahwa setahu saksi rumah tangga penggugat dan Tergugat mulai


R

es

goyah pada bulan Juli 2019 dan sering terjadi pertengkaran;


M

ng

Halaman 4 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa saksi tahu Tergugat meninggalkan Penggugat dan

R
Tergugat ngekos di daerah Lontar Surabaya Bersama dengan pria lain

si
yang bukan suaminya ;

ne
ng
- Bahwa saksi tahu pokok permasalahnnya bahwa tergugat telah
berselingkuh dengan pria lain ;
- Bahwa pada bulan maret 2020 di Lenmarc Mall saksi pernah

do
gu menasehati Tergugat agar Kembali ke Penggugat namun tergugat tidak
mau dan Tergugat lebih memilih dengan pria lain ;

In
A
- Bahwa Pihak keluarga sudah pernah mendamaikan, akan tetapi
tidak berhasil ;
ah

lik
- Bahwa Menurut saksi rumah tangga Penggugat dan Tergugat sulit
untuk dipersatukan kembali ;
am

ub
2. Saksi XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX,

- Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena saksi


ep
kakak ipar Penggugat dan Tergugat ;
k

- Bahwa Penggugat dan Tergugat menikah pada tanggal 8 Oktoberi


ah

2011, melangsungkan perkawinan secara agama Kristen di Surabaya


R

si
- Bahwa Penggugat dan Tergugat setelah menikah tinggal di
Rusunnawa Sumur Welut Blok B/218 Surabaya ;

ne
ng

- Bahwa Penggugat dan Tergugat belum dikaruniai anak ;


- Bahwa Penggugat dan Tergugat sudah pisah rumah sejak bulan

do
gu

Desember 2019 sampai sekarang ;


- Bahwa setahu saksi rumah tangga penggugat dan Tergugat mulai
giyah pada bulan Juli 2019 dan sering terjadi pertengkaran;
In
A

- Bahwa saksi tahu Tergugat meninggalkan Penggugat dan


Tergugat ngekos di daerah Lontar Surabaya Bersama dengan pria lain
ah

lik

yang bukan suaminya ;


- Bahwa saksi tahu pokok permasalahnnya bahwa tergugat telah
m

ub

berselingkuh dengan pria lain ;


- Bahwa pada bulan maret 2020 di Lenmarc Mall saksi pernah
ka

menasehati Tergugat agar Kembali ke Penggugat namun tergugat tidak


ep

mau dan Tergugat lebih memilih dengan pria lain ;


ah

- Bahwa Pihak keluarga sudah pernah mendamaikan, akan tetapi


R

tidak berhasil ;
es
M

ng

Halaman 5 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa Menurut saksi rumah tangga Penggugat dan Tergugat sulit

R
untuk dipersatukan kembali ;

si
Menimbang, bahwa Penggugat dipersidangan, mengajukan

ne
ng
kesimpulan, tertanggal 9 Agustus 2023 dan selanjutnya mohon putusan ;

Menimbang, bahwa untuk singkatnya uraian dalam putusan ini, maka

do
gu segala sesuatu yang dicatat dalam berita acara persidangan perkara ini
merupakan bagian tak terpisahkan dari putusan ini ;

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM

In
A
Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat adalah
ah

sebagaimana tersebut diatas ;

lik
Menimbang, bahwa Tergugat yang telah dipanggil secara
am

ub
patut sebagaimana dalam relaas panggilan tertanggal masing-masing, 13
Juli 2023, tanggal 20 Juli 2023, dan tanggal 27 Juli 2023, akan tetapi
Tergugat tidak hadir dipersidangan dan tidak pula mengirimkan wakilnya
ep
k

yang sah untuk itu, karenanya Majelis Hakim berpendapat bahwa Tergugat
ah

tidak akan mempergunakan haknya untuk membela kepentingannya di


R

si
persidangan ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim memeriksa perkara

ne
ng

gugatan Penggugat tersebut tanpa hadirnya Tergugat ;

Menimbang, bahwa yang menjadi pokok permasalahan dalam perkara

do
gu

ini adalah hubungan perkawinan Penggugat dengan Tergugat yang oleh


Penggugat didalilkan sudah tidak harmonis lagi karena sering terjadi
In
A

pertengkaran secara terus menerus yang dipicu masalah ketidak adanya


kecocokan lagi, karena antara Penggugat dan tergugat selalu beda pendapat,
ah

lik

dan Tergugat telah berselingkuh dengan pria lain sehingga menyebabkan antara
Penggugat dan Tergugat saat ini pisah rumah sejak bulan Desember 2019 ;
m

ub

Menimbang, bahwa selanjutnya untuk membuktikan dalil-dalil


gugatannya di persidangan, Penggugat telah mengajukan bukti surat bertanda
ka

P-1 sampai dengan P-4 dan 2 (dua) orang saksi dibawah sumpah yaitu saksi
ep

XXXXXXXXXXXXXXX, Saksi XXXXXXXXXXXXXXXXXX ;


ah

Menimbang, bahwa selanjutnya dari bukti-bukti surat maupun saksi-


R

saksi yang diajukan oleh Penggugat di persidangan, maka Majelis Hakim akan
es
M

ng

Halaman 6 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
mempertimbangkan sebagai berikut :

si
Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi yang
diajukan oleh Penggugat diketahui bahwa Penggugat dan Tergugat

ne
ng
sudah tidak harmonis lagi dan Penggugat dan Tergugat sering terjadi
pertengkaran karena selalu beda pendapat dan Tergugat telah

do
gu berselingkuh dengan pria lain ;

Menimbang, bahwa berdasarkan surat bukti P-2,berupa Kutipan Akta

In
A
Perkawinan No.3578-KW-12102011-0012 tertanggal 8 Oktober 2011 yang
diterbitkan oleh Kantor Pencatatan Sipil Surabaya tertanggal 12 Oktober 2011,
ah

dan dikuatkan pula dengan keterangan tiga orang Saksi yaitu Saksi Viviet Titis

lik
Sukmawati dan saksi Fransiscus Aang Widya Yuangga, Spd yang
menerangkan bahwa mereka adalah pasangan suami istri dan belum dikaruniai
am

ub
anak ;

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi,


ep
k

terbukti bahwa antara Penggugat dan Tergugat telah terjadi


ah

pertengkaran / percekcokan yang terus menerus dikarenakan Penggugat


R
dan tergugat selalu beda pendapat dan Tergugat telah berselingkuh

si
dengan pria lain ;

ne
ng

Menimbang, bahwa bilamana antara suami dengan istri selalu


terjadi pertengkaran, maka tujuan dari pasal 1 Undang Undang No.1

do
gu

tahun 1974 tentang perkawinan tersebut tidak akan tercapai ;

Menimbang, bahwa salah satu syarat terjadinya perceraian


In
A

sebagaimana diatur dalam pasal 19 huruf f Peraturan Pemerintah No.9


tahun 1975 tentang Peraturan pelaksanaan Undang Undang No.1 Tahun
ah

1974 tentang Perkawinan adalah antara suami dengan istri selalu


lik

bertengkar dan sudah tidak ada harapan lagi untuk dapat hidup rukun
dalam ikatan perkawinan ;
m

ub

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan – pertimbangan


ka

diatas, maka Majelis Hakim berpendapat bahwa antara Penggugat dan


ep

Tergugat telah tidak dapat disatukan lagi sebagai pasangan suami istri,
ah

sebagaimana yang dimaksud dalam Undang Undang perkawinan dan


R

cukup beralasan hukum untuk terjadinya perceraian ;


es
M

ng

Halaman 7 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa oleh karena gugatan Penggugat beralasan hukum,

R
maka petitum gugatan Penggugat angka 2 patut dikabulkan ;

si
Menimbang, bahwa sesuai ketentuan pasal 35 ayat 1 PP RI No. 9

ne
ng
Tahun 1975 berbunyi : Panitera pengadilan atau Pejabat Pengadilan yang
ditunjuk berkewajiban mengirimkan satu helai salinan putusan pengadilan

do
gu sebagimana dimaksud pasal 35 ayat 1 yang telah mempunyai kekuatan hukum
yang tetap / yang telah dikukuhkan, tanpa bermeterai kepada Pegawai Pencatat
ditempat perceraian itu terjadi dan Pegawai Pencatat mendaftar putusan

In
A
perceraian dalam sebuah daftar yang diperuntukkan untuk itu,
ah

Menimbang. bahwa PP No.25 Tahun 2008 Tentang Persyaratan Dan

lik
Tata Cara Pendaftaran Penduduk Dan Pencatatan Sipil : Pasal 75 ayat (1)
berbunyi : Pencatatat perceraian dilakukan di Instansi Pelaksana atau UPDT
am

ub
Instansi pelaksana tempat terjadinya perceraian..Pasal 75 ayat(4) berbunyi
Panitera pengadilan sebagimana dimaksud pada ayat (2) berkewajiban
ep
mengirimkan salinan putusan Pengadilan mengenai perceraian kepada Instansi
k

Pelaksana atau UPDT Instansi Pelaksana tempat pencatatan peristiwa


ah

perkawinan.
R

si
Menimbang, bahwa dari ketentuan pasal 35 ayat (1 ) PP RI No.9

ne
ng

Tahun 1975 dan pasal 75 ayat (1, 4 ) PP RI No. 25 Tahun 2008 dapat
disimpulkan bahwa Putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap
supaya Panitera Pengadilan Negeri atau Pejabat Pengadilan mengirim kepada

do
gu

Pencatat ditempat perceraian itu terjadi dan ditempat perkawinan itu


dilangsungkan .
In
A

Menimbang, bahwa oleh karena perkawinan Penggugat dan Tergugat


dinyatakan putus karena perceraian dan perkawinan tersebut telah tercatat
ah

lik

pada Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Surabaya, maka
untuk memenuhi ketentuan Pasal 35 ayat (1) Peraturan Pemerintah R.I No.9
m

ub

Tahun 1975, diperintahkan kepada Penitera Pengadilan Negeri Surabaya atau


Pejabat Pengadilan Negeri Surabaya yang ditunjuk, untuk mengirimkan satu
ka

helai salinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada
ep

Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Surabaya agar


ah

mendaftarkan putusan perceraian ini dalam daftar yang diperuntukkan untuk itu,
R

serta mencoretnya dari buku Register dimaksud


es
M

ng

Halaman 8 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa didalam pasal 40 Undang Undang Republik

R
Indonesia Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan

si
sebagaimana diperbarui dengan Undang Undang Nomor : 24 Tahun 2013

ne
ng
tentang perubahan Undang Undang Nomor : 23 Tahun 2006, berbunyi
“perceraian wajib dilaporkan oleh yang bersangkutan kepada Instansi
Pelaksana paling lambat 60 (enam puluh) hari sejak putusan pengadilan tentang

do
gu perceraian yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap”, telah ternyata
didalam posita maupun petitum dari gugatan maupun jawaban tidak

In
A
dicantumkan. Berdasarkan pasal tersebut diatas maka Majelis Hakim haruslah
mencantumkan dalam amar putusan walaupun tidak diminta dalam gugatan
ah

maupun jawaban. Untuk itu menurut Majelis Hakim tidak berlebihan kalau

lik
mencantumkan dalam amar putusan walaupun tidak dimintakan para pihak
karena sesuai amanat dari Undang Undang tersebut diatas. ;
am

ub
Menimbang, bahwa gugatan Penggugat dikabulkan untuk seluruhnya,
maka menjadi kewajiban hukum bagi Tergugat untuk membayar biaya perkara
ep
k

ini yang besarnya sebagaimana ditentukan dalam amar putusan ;


ah

Mengingat, Pasal-Pasal dari HIR Undang-Undang R.I No.1 Tahun


R

si
1974 Jo. Peraturan Pemerintah R.I No.9 Tahun 1975 dan Undang Undang
Nomor : 23 Tahun 2006 jo. Undang Undang Nomor : 24 Tahun 2013, serta

ne
ng

1. HANA.............
Peraturan Perundang-Undangan lain yang bersangkutan ;

MENGADILI

do
gu

1. Menyatakan Tergugat telah dipanggil secara patut dan sah


menurut hukum, tidak hadir ;
In
2. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya dengan tanpa
A

hadirnya Tergugat ;
ah

lik

3. Menyatakan Perkawinan antara XXXXXXXXXXXXXX / Penggugat


dengan XXXXXXXXXXXXXXXX / Tergugat yang dilaksanakan pada
tanggal 8 Oktober 2012 di kantor cacatan sipil Kota Surabaya dengan
m

ub

akta kawin Nomor. 3578-KW-12102011-0012 putus karena perceraian.


ka

4. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Surabaya


ep

untuk mengirimkan sehelai salinan putusan yang telah berkekuatan


ah

hukum tetap tanpa meterai kepada Kantor Dinas Kependudukan dan


R

Pencatatan Sipil Kota Surabaya agar perceraian Penggugat dan


es

Tergugat tersebut dicatat dalam Register yang diperuntukkan untuk itu.


M

ng

Halaman 9 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
5. Memerintahkan kepada para pihak untuk melaporkan kepada

R
Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil kota Surabaya paling

si
lambat 60 (enam puluh) hari sejak putusan ini mempunyai kekuatan

ne
ng
hukum tetap agar perceraian ini dicatat dalam register yang tersedia.
6. Membebankan tergugat untuk membayar biaya yang ditimbulkan
dalam perkara ini sebesar Rp.615.000,-(enam ratus lima belas ribu

do
gu rupiah)

In
A
Demikian diputuskan dalam rapat musyawarah Majelis pada hari
Senin tanggal 21 Agustus 2023 oleh Saifudin Zuhri, S.H,MHum sebagai Hakim
ah

lik
Ketua, Tongani, S.H, M.H. dan Darwanto, S.H, M.H. masing-masing sebagai
Hakim Anggota. Putusan tersebut diucapkan pada hari Kamis tanggal 24
am

ub
Agustus 2023 dalam sidang yang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis
tersebut, didampingi oleh Hakim Anggota tersebut, dengan dibantu oleh
Matheus Dwi Susanto Hery, SH,MH. Panitera Pengganti pada Pengadilan
ep
k

Negeri Surabaya dan telah dikirim secara elektronik melalui sistem informasi
ah

Pengadilan melalui prosedur e-litigasi kepada Penggugat selaku pengguna


R
terdaftar melalui e-mail : mogi.ksatrya@gmail.com pada hari itu juga tanpa

si
dihadiri oleh Tergugat.

ne
ng

Hakim Anggota, Hakim Ketua,

do
gu

In
A

1. Tongani, SH,MH Saifudin Zuhri, SH,MHum


ah

lik

2. Darwanto, SH,MH
m

ub

Panitera Pengganti,
ka

ep

Matheus Dwi Susanto Hery, SH, MH


ah

Biaya-biaya :
P
R

- B i a ya Pe n d a f t a r a n Rp. 30.000,- e
es

- B i a ya P ro s e s ( AT K ) Rp. 95.000,-
M

ng

Halaman 10 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- B i a ya Pa n g g i l a n Rp. 450.000,-

si
- B i a ya PN B P P a n g g i l a n R p . 20.000,-

- Surat Kuasa Rp. -

ne
ng
- Matera Rp. 10.000,-

- Redaksi Rp. 10.000,-

do
gu Jumlah Rp. 615.000,-

(enam ratus lima belas ribu rupiah)

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

Halaman 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 647/Pdt.G/2023/PN Sby


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11

Anda mungkin juga menyukai