Anda di halaman 1dari 2

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 1

Nama Mahasiswa : ELISA DAMAYANTI

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 859659222

Kode/Nama Mata Kuliah : MKWU4101/Pendidikan Agama Islam

Kode/Nama UPBJJ : 20/Bandar Lampung

Masa Ujian : 2023/2024 Ganjil (2023.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
1. Takwa adalah melaksanakan perintah Allah dan menjauhkan larangannya, beramal sesuai yang
diturunkan (Al-Qur'an dan As-sunnah), menerima dengan sepenuh hati dan selalu senantiasa bersiap-
siap menempuh untuk hari perjalanan menghadap Allah.
Keimanan dan ketakwaan merupakan dua hal yang tidak bisa dipisahkan. Orang yang bertakwa adalah
orang yang beriman yaitu yang berpandangan dan bersikap hidup dengan ajaran Allah menurut
Sunnah Rasul yakni orang yang melaksanakan shalat, sebagai upaya pembinaan iman dan
menafkahkan rizkinya untuk mendukung tegaknya ajaran Allah.

2. Dalam kamus bahasa Indonesia “manusia" diartikan sebagai makhluk yang berakal, berbudi (mampu
menguasai makhluk lain); merujuk pengertian ini maka dapat dikatakan bahwa Manusia merupakan
makhluk ciptaan Allah. Manusia dianugerahi akal budi dan hati nurani sehingga mampu membedakan
yang baik dan yang buruk, serta mempunyai kebebasan untuk memutuskan sendiri perilaku dan
perbuatannya.
Seperti firman Allah pada Al-Qu’an Surat Al-Isro’ : 30

ْ‫ت مِ نَْ َو َرزَ قنَاهُمْ َوالبَحْ ِْر البَ ِْر فِي َو َح َملنَاهُمْ آ َد َْم بَنِي ك ََّرمنَا َولَقَد‬ َّ ْ‫علَىْ َوفَضَّلنَاهُم‬
ِْ ‫الطيِبَا‬ ً ‫ض‬
َ ْ‫يلْ َخلَقنَا مِ َّمنْ َكثِير‬ ِ ‫تَف‬

“Dan sesungguhnya telah Kami muliakan anak-anak Adam, Kami angkut mereka di daratan dan di lautan,
Kami beri mereka rezeki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka dengan kelebihan yang sempurna
atas kebanyakan makhluk yang telah Kami ciptakan..”

3. Menurut saya masyarakat madani diindonesia harus dijunjung tinggi tapi pada dasarnya
indonesia sendiri belum bisa disebut sebagai masyarakat madani, karena masyarakat madani memiliki
ciri utama yakni kemajemukan budaya, hubungan tibal balik, dan salng menghargai. Dasar utama
masyarakat madani adalah persatuan dan menghindari diri dari suatu konflik dan permusuhan yang
menyebabkan perpecahan.

Anda mungkin juga menyukai