Anda di halaman 1dari 3

MODUL AJAR

A. Identitas Penulis
Nama penyusun : HANUM FARIDDAYANTI, S.Pd.SD
Sekolah : SD NEGERI 2 KALIPANG
Tahun Pelajaran : 2023 / 2024
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
Fase : C
Kelas/Semester : V ( Lima ) / 1 ( Ganjil)
Tema : Bab 2 Harmoni dalam Ekosistem
Topik : Memakan dan Dimakan
Materi : Rantai Makanan
Alokasi Waktu : 2 Jp ( 2 x 35 menit)

B. Profil Pelajar Pancasila


1. Beriman, bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia
2. Bernalar kritis
3. Kreatif
4. Mandiri
C. Capaian pembelajaran
Peserta didik menyelidiki bagaimana hubungan saling ketergantungan antar komponen biotik – abiotic
dapat mempengaruhi kestabilan suatu ekosistem di lingkungan sekitarnya.
D. Tujuan pembelajaran
Mendiskripsikan bagaimana transformasi energi dalam suatu ekosistem berperan penting dalam menjaga
keseimbangan alam
E. Alur Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mendiskripsikan peran jarring – jarring makanan dalam keseimbangan ekosistem
2. Peserta didik dapat mengaitkan fenomena yang terjadi pada suatu ekosistem dengan jarring – jarring
makanan.
3. Peserta didik dapat memahami peran manusia dalam menjaga keseimbangan ekosistem.
F. Pemahaman Bermakan
Siswa mampu menganalisis hubungan antar makhluk hidup pada suatu ekosistem
G. Pertanyaan Esensial
1. Apa hubungan jarring – jarring makanan dengan keseimbangan ekosistem ?
2. Apa peran manusia dalam menjaga keseimbangan ekosistem ?
H. Langkah- Langkah Pembelajaran
( Pertemuan 1 : 2Jp ( 2 x 35 bmenit )
Alokasi
KEGIATAN Langkah – Langkah Pembelajaran
Waktu
Pembukaan 1. Guru membuaka Pelajaran dengan mengucapkan salam
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik
3. Guru melakukan apresepsi : Menyimak penjelasan guru tentang
keterkaitan materi sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari
hari ini
4. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran yang akan
dipelajari
Inti 1. Guru mengawali pembelajaran dengan bertanya kepada siswa
2. Guru kesempatan kepada siswa untuk melakukan kegiatan literasi
mempelajari materi keseimbangan ekosistem dengan mencari
informasi melalui berbagai sumber buku pembelajaran
3. Siswa menyaksikan video pembelajaran melalui youtube link :
https://youtube.com/VD-dkDNjWHc
4. Siswa dan guru melakukan tanya jawab berkaitan dengan materi
yang telah dieklosrasi siswa untuk menambah pemahaman siswa
terhadap materi yang telah dipelajari
5. Guru membentuk siswa menjadi 5 kelompok
6. Dengan difasilitasi guru siswa melakukan kegiatan menanam
tanaman sebagai bentuk menjaga keseimbangan ekosistem
7. Setelah melakukan kegiatan siswa mendiskusikan kasus yang
terjadi pada saat kegiatan menanam
8. Guru membantu siswa yang kesulitan menyelesaikan tugas dengan
mengajukan pertanyaan yang dapat membantu peserta didik
mengerjakan tugas
9. Dengan dibantu guru siswa menyimpulkan hasil pembelajaran
yang dilakukan hari ini
Penutup 1. Peserta didik Bersama guru melakukan refleksi pembelajaran yang
telah berlangsung
2. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi
pembelajaran
3. Guru memberikan penguatan terhadap materi yang telah dipelajari
4. Kegiatan pembelajaran diakhiri dengan salam

I. Asesmen ( Penialaian)
a. Lembar observasi
b. Tes tertulis

Mengetahui Kalipang, ………………………………………


Kepal SDN 2 Kalipang Guru Kelas 5

BANURYANI, S.Pd HANUM FARIDDAYANTI, S.Pd.SD


NIP. 19660203 199102 2 002 NIP. 19840610 201406 2 001

Anda mungkin juga menyukai