Anda di halaman 1dari 17

BIMBINGAN TEKNIS B-BSBG SERI #2 – Tahun 2023,

23 Mei 2023

PROSEDUR PENGAWASAN
PEKERJAAN KONSTRUKSI
BANGUNAN GEDUNG
Narasumber:
AM Arie Wicaksono
wicaksono.nd@gmail.com
APA ITU BANGUNAN GEDUNG?

▪ Pasal 1 angka 1, PP. No 16 Tahun 2021


Bangunan Gedung adalah wujud fisik hasil pekerjaan konstruksi yang
menyatu dengan tempat kedudukannya, sebagian atau seluruhnya berada
di atas dan/atau di dalam tanah dan/atau air, yang berfungsi sebagai
tempat manusia melakukan kegiatannya, baik untuk hunian atau tempat
tinggal, kegiatan keagamaan, kegiatan usaha, kegiatan sosial, budaya,
maupun kegiatan khusus.
PENGAWASAN TEKNIS KONSTRUKSI

▪ Penyedia jasa manajemen konstruksi; atau


Pelaku Pengawasan Teknis ▪ Penyedia jasa pengawasan konstruksi.
Konstruksi (Pasal 153 ayat (1), PP No. 16 Tahun 2021 Tentang Peraturan Pelaksanaan UU
No. 28 TAHUN 2002 Tentang Bangunan Gedung)

▪ Pengendalian waktu;
▪ Pengendalian biaya;
Kegiatan Pengawasan
▪ Pengendalian pencapaian sasaran; dan
▪ Tertib administrasi pembangunan
(Pasal 153 ayat (4), PP No. 16 Tahun 2021 Tentang Peraturan Pelaksanaan
UU No. 28 TAHUN 2002 Tentang Bangunan Gedung)
STRUKTUR ORGANISASI PEKERJAAN
PROYEK
PROJECT OWNERS

CONSTR. MANAGEMENT /
DESIGN CONSULTANTS SUPERVISION CONSULTANT QS CONSULTANT

MAIN CONTRACTOR

SUPPLIERS SUB CONTRACTORS DIRECT CONTRACTORS /


NSC
PENGAWASAN KONSTRUKSI
• Merupakan kegiatan proyek pada yang dilakukan dengan tujuan untuk
memastikan terlaksananya proses pelaksanaan kegiatan konstrusi serta hasil
yang didapatkan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan sebelumnya
sebagaimana yang tertuang didalam kontrak.
DASAR ACUAN PENGAWASAN
• Dokumen Kontrak
➢ Kontrak Kerja
➢ RAB
➢ Spesifikasi Teknis
➢ Gambar Kontrak (For Construction Drawing)

• Keputusan & Kesepakatan Rapat


➢ Kesepakatan Rapat Pra Pelaksanaan / KOM
➢ Kesepakatan hasil Stake Out
➢ Skedul Pelaksanaan Pekerjaan (Kurva S & Action Plan)
➢ Rencana Keselamatan Konstruksi
➢ Rencana Keselamatan dan Kesehatan Kerja
➢ Metode Kerja
➢ Penataan Lapangan
➢ SOP dan Form Pelaksanaan yang disepakati
DASAR ACUAN PENGAWASAN
• Dokumen Administrasi Pelaksanaan
➢ Material Approval / Persetujuan Material
➢ Shop Drawing Approval / Persetujuan Gambar Kerja
➢ Mock Up / Contoh terpasang
OBYEK PENGAWASAN

• Seluruh aktivitas pekerjaan di lapangan


➢ Metode pelaksanaan
➢ Administrasi lapangan
➢ Penataan lapangan
➢ Skedul / jadwal pelaksanaan pekerjaan
➢ Kualitas pekerjaan
➢ Volume pekerjaan
➢ Keselamatan Konstruksi
➢ Keselamatan dan Kesehatan Kerja
TEKNIS PENGAWASAN

• Schedule / Jadwal Pelaksanaan pekerjaan


- Tujuannya untuk memastikan durasi pelaksanaan pekerjaan sudah sesuai dengan kesepakatan
kontrak dan rencana pencapaian yang sudah disepakati.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak
✓ Skedul pelaksanaan pekerjaan (Kurva S dan Action Plan)
TEKNIS PENGAWASAN

• Material Approval / Persetujuan Material


- Tujuannya untuk memastikan material yang didatangkan dan digunakan di lapangan sudah sesuai
dengan Spesifikasi Teknis dan ketentuan dalam kontrak.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Spesifikasi Produk dari produsen
✓ Sertifikat pengujian dari produsen
✓ Sertifikat pengujian dari lembaga independen dan/atau hasil pengujian Bersama
TEKNIS PENGAWASAN

• Shop Drawing Approval / Persetujuan Gambar Kerja


- Tujuannya untuk memastikan bahwa gambar cukup jelas untuk dapat dilaksanakan, sehingga
meminimalisir kesalahan interpretasi terhadap gambar di lapangan.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Persetujuan Material
✓ Metode kerja
TEKNIS PENGAWASAN

• Work Permit / Izin Pelaksanaan Pekerjaan


- Tujuannya untuk memastikan kondisi lapangan siap untuk dilaksanakan pekerjaan, dan
pelaksanaan dilapangan secara kualitas dan kuantitas sesuai rencana, pengawasan terkait hal ini
dilakukan secara bertahap sesuai tahapan pelaksanaan.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Persetujuan Material
✓ Metode kerja
✓ Persetujuan Gambar kerja
TEKNIS PENGAWASAN

• Post Work Check / Pemeriksaan Paska Pelaksanaan


- Tujuannya untuk memastikan kondisi hasil pelaksanaan pekerjaan di lapangan sudah sesuai baik
secara kualitas maupun kuantitas serta memastikan tidak adanya cacat hasil (defect) pekerjaan.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Persetujuan Material
✓ Persetujuan Gambar kerja
✓ Mock Up
TEKNIS PENGAWASAN

• Administrasi Lapangan
- Tujuannya untuk memastikan kelengkapan isi dokumen adminstrasi lapangan (Pemeriksaan
terhadap Laporan harian, mingguan dan bulanan ; pemeriksaan terhadap pengajuan progress /
kemajuan pelaksanaan pekerjaan ; kelengkapan dokumen Berita Acara ; dsb.) dan kesesuaian isi
dokumen terhadap kondisi lapangan yang sebenarnya.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Persetujuan Material
✓ Persetujuan Gambar kerja
✓ Skedul pelaksanaan pekerjaan (Kurva S dan Action Plan)
✓ Hasil pemeriksaan / opname pekerjaan lapangan
TEKNIS PENGAWASAN

• As Built Drawing & As Built Document


- Tujuannya untuk memastikan kesesuaian gambar dokumen terlaksana, termasuk isi dan
kelengkapan dokumen terhadap kondisi lapangan yang sebenarnya dan terhadap dokumen
kontrak serta dokumen perizinan.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Dokumen Perizinan
✓ Persetujuan Material
✓ Persetujuan Gambar kerja
✓ Hasil pemeriksaan / opname pekerjaan lapangan
TEKNIS PENGAWASAN

• Keselamatan Konstruksi dan Keselamatan dan Kesehatan Kerja


- Tujuannya untuk memastikan Rencana Keselamatan Konstruksi dan Rencana Keselamatan dan
Kesehatan Kerja terlaksana dengan baik serta mengeliminir atau setidaknya meminimalisir
potensi resiko yang ada di lapangan.
- Dasar pemeriksaan:
✓ Dokumen Kontrak (Gambar For Construction, RAB & Spesifikasi Teknis)
✓ Dokumen Rencana Keselamatan Konstruksi
✓ Dokumen Rencana Keselamatan dan Kesehatan Kerja (HSE Plan)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai