Anda di halaman 1dari 1

Moh.

Hatta
Muhommad hatta atau yang juga akrab dikenal dengan sebutan Bung Hatta, merupakan salah
satu founding fater indonesia dan wakil Presiden RI pertama. Beliau lahir pada 12 Agustus 1902,
Bukit tinggi Sumatera baarat dan beliau pernah memiliki riwat penddikan di Sekolah tinggi
pendidikan dagang (Handels Hoge School) yang dimana menjadi semangat bagi dirinya lalu
membentuk Perhimpunan indonesia (indonesische vereeniging) pada tahun 1922 sebagai wadah
atau tempat pergerakan para mahasiswa Indonesia di Belanda

Moh Hatta juga memiliki pemikiran yang sejalan dengan Soekarno yaitu paham Nasionalis,
menurutnya rasa nasionalis itu karena ada perasaan senasib yang dirasakan dalam diri bangsa
indonesia. Nasionalisme itu juga ditentukan oleh adanya kesadaran terhadap persamaan dan
tujuan yang akan menjadi pijakan utama untuk integrasi nasional.

Selain itu juga Moh Hatta dikenal sebagai peletak dasar politik luar negeri indo. Menurut Moh
Hatta politik luar negeri indonesia minimal mengandung empat tujuan yaitu :

1. Mempertahankan kemerdekaan dan menjaga keselamatan negara melalui integrasi


2. Mengimpor barang luar negeri khususnya yang tidak diproduksi dalam negeri
3. Perdamaian internasional
4. Persaudaraan antara bangsa antar bangsa yang sesuai dengan cita-cita yang terkandung
dalam Pancasila.

Ada beberapa perbedaan dari kedua tokoh tersebut dalam upaya mempertahankan integrasi
bangsa. Jika Soekarno ebih ke menggerakan massa, menyandarkan masyarakat Indonesia untuk
bersatu dan memperjuangkan sedangkan Moh hatta lebih ke diplomasi dengan colonial dan
berunding dengan colonial. Mencapai kesepakatan-kesepakatan dalam perundingan hingga
tercapainya kemerdekaan seutuhnya secara kontekstual.

Anda mungkin juga menyukai