Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR AKTIVITAS SISWA

a RIS

MATEMATIKA
z

Aritmatika Sosial
Diskon
TUJUAN
PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan model
Problem Based Learning peserta didik diharapkan dapat
menentukan harga setelah diskon dan menyelesaikan
masalah konstektual yang berkaitan dengan potongan
harga atau diskon

PETUNJUK LAS

 Tulislah nama kelompok dan anggota pada tempat yang


telah disediakan
 Bacalah LAS dengan teliti dan cermat dan ikuti setiap
perintah dan petunjuk yang terdapat pada LAS
 Susun hasil diskusi kelompok dengan baik pada lembar
jawaban yang telah disediakan

KELAS :
KELAS
NAMA KELOMPOK :
NAMA KELOMPOK:
ANGGOTA
ANGGOTA :
:
:
VII
SMP/MTs
1
SEMESTER
2
Kegiatan -1 DISKON
2

Orientasi Masalah

Citra pergi bersama ibunya untuk membeli baju untuk


persiapan acara perpisahan ke pasar Sukaramai. Mereka
melihat beberapa toko dan masing masing toko memberikan
penawaran diskon yang berbeda beda dengan harga baju yang
dibutuhkan sama untuk ketiga toko yang mereka kunjungi
yaitu Rp. 250.000,000,00.

Toko 1 Toko 2 Toko 3


Diskon 70% Diskon 50%+20% Diskon 40%+30%

Toko mana yang sebaiknya dipilih oleh Citra supaya mendapatkan harga termurah ?

Identifikasi Masalah

Berdasarkan informasi yang telah ananda amati pada bagian “AYO MENGAMATI” . Apa yang
diketahui dan ditanya dari masalah yang diberikan !

Diketahui :

Ditanya :

2
Mengarahkan Dan Membimbing Siswa Individu Atau Kelompok

Mengumpulkan informasi Ayo menalar


Setelah Ananda mengidentifikasi masalah, kumpulkan informasi terkat materi diskon dari
buku paket pegangan Ananda !(sumber : Buku Matematika kelas VII semester 2, penerbit :
Kemendikbud)

Menyelesaikan Masalah

Memproses Informasi

Setelah Ananda mengumpulkan beberapa informasi terkait diskon, sekarang Ananda


mengolah informasi tersebut untuk menyelesaikan masalah yang diberikan .

Toko 1
Harga Baju :
Diskon :
Harga Baju Setelah Diskon :

Maka harga baju yang harus dibayar pada toko 1 adalah

Toko 2
Harga Baju :
Diskon 1 :
Diskon 2 :

3
Harga Baju Setelah Diskon 1 :

Harga Baju dari diskon 1 kemudian Didiskonkan lagi (Diskon 2) :

Maka harga baju yang harus dibayar pada toko 2 adalah

Toko 3
Harga Baju :
Diskon 1 :
Diskon 2 :
Harga Baju Setelah Diskon 1 :

Harga Baju dari diskon 1 kemudian Didiskonkan lagi (Diskon 2) :

Maka harga baju yang harus dibayar pada toko 3 adalah

4
Kesimpulan

Ayo menyimpulkan

Buatlah kesimpulan yang dapat Ananda buat dari penyelesaian masalah tersebut!

 Apakah harga baju setelah diskon pada ketiga toko tersebut sama ?

………………………………………………………………………………………………………………..

Maka Ananda peroleh bahwa diskon 70% ……………..………… (sama/berbeda)


dengan diskon 50%+20% begitu juga dengan 40%+30%

 Jadi Toko manakah yang sebaiknya dipilih Citra? Jelaskan alasanmu

…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………

Ayo Berlatih

PETUNJUK PENGERJAAN
 Bacalah soal berikut dengan cermat dan teliti
 Tuliskan jawabanmu pada tempat yang telah disediakan dengan benar, lengkap dan sistematis
 Diskusikan penyelsaian bersama teman kelompokmu

Jika ibu membeli 2 baju dan 2 celana di toko jaya, maka harga yang harus dibayar
ibu adalah

Anda mungkin juga menyukai