Anda di halaman 1dari 1

Nama : John Morris Elia

NIM : 210200370
Grup :A

1. Berikan uraian berdasarkan kasus Marbury lawan Madison tahun 1803,


apa landasan hukum/konsitusional dari John Marshall menganggap MA
berwenang untuk menyatakan suatu undang-undang bertentangan dengan
konstitusi ? berikan uraian saudara
Jawaban :
Landasan hukum/konstitusional dari John Marshall menganggap MA berwenang untuk
menyatakan suatu undang-undang bertentangan dengan konstitusi adalah pada Pasal 13
Judiciary Act 1789 dianggap melebihi kewenangan yang diberikan konstitusi, sehingga MA
yang diketuai oleh John Marshall menyatakan hal itu bertentangan dengan konstitusi sebagai
the supreme of the land.
2. Jelaskan mengapa Pemerintah Republik Indonesia membentuk MK sebagai
the Guardian of Consitution?
Jawaban :
Pemerintah Republik Indonesia membentuk MK sebagai the Guardian of Constitution adalah
untuk menciptakan sebuah sistem ketatanegaraan di Indonesia yang menganut asas
pemisahan kekuasaan (separation of power) secara fungsional dan menerapkan sistem checks
and balances untuk menggantikan secara bertahan penggunaan asas pendistribusian
kekuasaan (distribution of power) yang selama ini dianut dalam hubungan antar lembaga
negara dengan adanya MK maka terdapat mekanisme kontrol dan keseimbangan dalam
penataan antar lembaga-lembaga negara yang ada di dalam konstitusi.

Anda mungkin juga menyukai