Anda di halaman 1dari 3

BAB II

PROFILE INDUSTRI
A. Sejarah Berdirinya Industri
Digital Media Network adalah perusahaan yang bekerja di bidang jasa
internet dan jual beli alat jaringan Fiber Optik, Mikrotik, Ubiquity, dan
sebagainya. Pada awalnya Digital Media Network adalah Sukamulya.Net,
dimana nama Sukamulya.Net diambil dari nama kampung perusahaan,
Berhubungan jaringan sudah semakin luas maka diganti menjadi Digital
Media Network (DM.Net).
Digital Media Network melakukan kerjasama kemitraan dengan PT
Mahameru Media Nusantara (M2N) sehingga untuk legalitas jual beli internet
menggunakan dari ISP PT Mahameru Media Nusantara.
Digital Media Network mulai di bangun pada tahun 2015 yang berawal
dari menjual Wi-Fi voucher saja dengan menggunakan antena frequensi
2,4GHz dan 5,8GHz sebagai media transmisi yang digunakan sampai tahun
2017, pada pertengahan tahun 2017 Digital Media Network mulai memasabg
client rumahan dikarenakan pada saat itu voucher Wi-Fi menurun.
Pada pertengahan 2018, Digital Media Network menggunakan media
transmisi Fiber Optik dan penggunaan antena mulai dikurangi karena
menggunakan media Fiber Optik lebih ekonomis dibandingkan menggunakan
antena.
Saat ini Digital Media Network membuat beberapa POP (Point op
Presence), diantaranya: Mandala.Net khusus wilayah Manonjaya Kalimanggis
dan sekitarnya. DM Net Cibegal khusus untuk wilayah Gunung Tanjung
Cibegal dan sekitarnya.
A. Visi dan Misi Instansi
1. Visi
Menjadi perusahaan terkemuka yang dapat memberikan solusi terintegrasi
dari suatu teknologi informasi untuk meningkatkan nilai lebih bagi bisnis
Anda.
2. Misi
Memberikan pelayanan yang terbaik dan solusi untuk menghadapi
tantangan digital bisnis Anda, berdasarkan inovasi brilian.

Gambar 1.1 Lokasi “Digital Media Network”


1. Struktur Organisasi Instansi

Gambar 1.1 Struktur Organisasi Digital Media Network


1. Tugas Pokok dan Fungsi
Disemua kalangan perusahaan pasti pegawai memiliki tugas masing
masing. Berikut ini pembagian tugas pokok pegawai di Digital Media
Network:

1. Bapak Dedi Mulyadi sebagai pimpinan instansi yang bertugas


memantau kerja karyawan
2. Bapak Hasan sebagai pimpinan Kalimanggis
3. Bapak Agun sebagai pimpinan Gunung Tanjung
4. Ibu Nur Ida Lathifah sebagai staf administrasi yang bertugas mengatur
keuangan
5. Ibu Viska sebagai staf yang bertugas menagih biaya perbulan kerumah
client
6. Alfin Fauzi sebagai teknisi utama
7. Acep Sebagai teknisi utama
8. Hapid Ibrahim sebagai teknisi utama
9. Refa sebagai teknisi utama
10. Anton Setiawan sebagai teknisi support
2. Logo/ Lambang Instansi

Gambar 2.2 Logo Digital Media Network

Anda mungkin juga menyukai