Anda di halaman 1dari 3

RPS MATKUL PEMASARAN FARMASI (TEORI)

TGL PERTEMUAN MATERI


6 SEPTEMBER 2023 PENYAMPAIAN RPS DAN PENGENALAN PEMASARAN
KONTRAK PEMBELAJARAN
6 SEPTEMBER 2023 LINGKUNGAN, RISET DAN SISTEM
PEMASARAN
13 SEPTEMBER 2022 SEGMENTASI PASAR PASAR,KONSUMEN DAN
PERILAKU PEMBELI
13 SEPTEMBER 2023 PERSONAL SELLING WIRAUSAHA
20 SEPTEMBER 2023 MEDICAL REPRESENTATIF PENJUALAN DAN PEMASARAN
PRODUK FARMASI
20 SEPTEMBER 2023 CDOB
27 SEPTEMBER 2023 DIGITAL MARKETING DI DUNIA SOSIAL MEDIA MARKETING
FARMASI
KONTRAK PEMBELAJARAN MATKUL PEMASARAN FARMASI

TATA TERTIB
a. Kegiatan pembelajaran dimulai tepat waktu (sesuai jadwal), toleransi
keterlambatan maksimal 5 menit.

b. Selama pembelajaran/ujian berlangsung HP/gadget dimatikan (silent).

c. Pengumpulan tugas individu sesuai jadwal. Bagi yang terlambat nilai hanya
7 5 %; keterlambatan lebih satu minggu nilainya 50%.

d. Tugas yang merupakan hasil copy paste tidak diterima.

e. Aturan jumlah minimal kehadiran 80%, berpakaian seragam, bersepatu dan


aturan akademik lainnya tetap berlaku.

f. Pada saat pelaksanaan ujian berlaku aturan tata tertib ujian yang diberlakukan di
Poltekes TNI AU Ciumbuleuit

g. Pada saat ujian, bila kedapatan berbuat curang, maka nilai ujian nol/dibatalkan.

h. Bila komponen penilaian tidak lengkap tidak akan dapat nilai maksimal

i. Tidak ada ujian susulan, kecuali bagi yang sakit dan opname, orang tua
meninggal, atau ditugaskan oleh institusi kampus yang diperkuat dengan surat
penugasan. Untuk hal ini perlu ada surat pengantar dari institusi untuk ujian
susulan.

ASPEK PENILAIAN
Aspek Penilaian Prosentase
Harian 30
Kehadiran
Attitude
Tugas
Keaktifan
Kuis
Hasil UTS 35
Hasil UAS 35
Total 100 %
PENILAIAN

Jenjang Nilai Angka


A ≥ 80
B 66 - 79
C 56 -65
D 45 -55
E < 45
Tidak Dihitung Tidak Lengkap

Anda mungkin juga menyukai