Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN KERJA

PEMBERIAN PENGHARGAAN GURU BERPRESTASI


TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

SMAMARTIA BHAKTI BEKASI


Jalan Jenderal Sudirman Km. 32, Kota Bekasi Telp. 021 8841844. Fak 021 88966103
Website : www.mabhak.sch.id. E-mail : smamartiabhaktibekasi@gmail.com

BAB I
PENDAHULUAN

Pendidikan adalah usaha sadar yang dengan sengaja dirancangkan untuk mencapai
tujuan yang telah ditetapkan. Pendidikan bertujuan untuk meningkatkan kualitas sumber
daya manusia. Salah satu usaha untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia ialah
melalui proses pembelajaran di sekolah.

Dalam usaha meningkatkan kualitas sumber daya pendidikan, guru merupakan


komponen sumber daya manusia yang harus dibina dan dikembangkan terus-menerus. Tidak
semua guru yang dididik di lembaga pendidikan terlatih dengan baik dan kualified. Potensi
sumber daya guru itu perlu terus bertumbuh dan berkembang agar dapat melakukan
fungsinya secara profesional.

Supervisi akademik merupakan salah satu upaya membantu guru-guru


mengembangkan kemampuannya mencapai tujuan pembelajaran. Dengan demikian, berarti,
esensi supervisi akademik itu sama sekali bukan menilai kinerja guru dalam mengelola
proses pembelajaran, melainkan membantu guru mengembangkan kemampuan
profesionalismenya.

Meskipun demikian, supervisi akademik tidak bisa terlepas dari penilaian unjuk kerja
guru dalam mengelola pembelajaran. Apabila di atas dikatakan, bahwa supervisi akademik
merupakan serangkaian kegiatan membantu guru mengembangkan kemampuannya
mengelola proses pembelajaran, Penilaian kinerja guru dalam mengelola proses
pembelajaran sebagai suatu proses pemberian estimasi mutu kerja guru dalam mengelola
proses pembelajaran, merupakan bagian integral dari serangkaian kegiatan supervisi
akademik.

Namun demikian penilaian kinerja guru tidak cukup dengan penilaian supervisi guru,
tetapi juga harus ditambah dengan komponen penilaian lain, seperti kedisiplinan dalam
kehadiran, kerapian berpakaian dan ketepatan waktu dalam mengumpulkan semua perangkat
pembelajaran dari mulai RPP sampai analisis butir soal dan sebagainya. Untuk itu Wakil
Bidang Kurikulum dan bidang Litbang SMA Martia Bhakti bekerjasama untuk merumuskan
dan membuat program dalam rangka peningkatan kwalitas dan kinerja guru di lingkungan
SMA Martia Bhakti, melalui pemilihan guru berprestasi setiap tahun pelajaran

Pemilihan Guru Prestasi, Guru Wiyata Bhakti, dan Wali Kelas terbaik sekaligus
pemberian Piagam Penghargaan beserta rewardnya, diharapkan dapat menjadi motivasi
peningkatan kualitas, kinerja, dan kedisiplinan guru dalam menjalankan tugasnya sebagai
Tenaga Pengajar dan Pendidik di SMA Martia Bhakti
BAB II

PEMBERIAN PENGHARGAAN

A. Guru Prestasi

Setelah dilakukan supervisi KBM, Administrasi, Kehadiran, Kedisiplinan dan lain –


lain, kemudian sekolah akan memberikan penghargaan terhadap Guru dengan akumulasi
nilai tertinggi kepada 5 orang guru selama satu tahun pelajaran. Atau yang lebih dikenal
dengan pemilihan Guru Berprestasi.

Kepada masing – masing guru berprestasi diberikan Piagam Penghargaan dan Uang
Pembinaan sebesar Rp. 500.000,- ( lima ratus ribu rupiah )

Berikut nama –nama guru prestasi tahun pelajaran 2022/2023:

1. Dwi Handayani, S.Pd.

Dengan Nilai tertuang dalam tabel di bawah ini

PROSENTASE
NO KRITERIA PENILAIAN NILAI JML
%

Prosentase Kehadiran selama satu tahun


1 30 100 30
pelajaran
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
2 10 100 10
pembelajaran ( Buku 1 dan 2 )
Ketepatan waktu pengumpulan soal, kisi - kisi,
3 15 100 15
pedoman penilaian dan kunci jawaban
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
4 15 90 13.5
penilaian / analisis
Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam
5 10 90 9
Guru
Ketepatan waktu pengumpulan Lember Kerja
6 10 100 10
Siswa ( LKS )

7 Hasil supervisi kelas ( KBM ) 10 100 10

Jumlah Total Nilai 100 97.5


 

2. Dra.Yulianti

Dengan Nilai tertuang dalam tabel di bawah ini

PROSENTASE
NO KRITERIA PENILAIAN NILAI JML
%

Prosentase Kehadiran selama satu tahun


1 30 100 30
pelajaran
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
2 10 100 10
pembelajaran ( Buku 1 dan 2 )
Ketepatan waktu pengumpulan soal, kisi - kisi,
3 15 100 15
pedoman penilaian dan kunci jawaban
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
4 15 95 14.25
penilaian / analisis
Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam
5 10 90 9
Guru
Ketepatan waktu pengumpulan Lember Kerja
6 10 95 9.5
Siswa ( LKS )

7 Hasil supervisi kelas ( KBM ) 10 100 10

Jumlah Total Nilai 100 97.75


 

3. Saptiawati, S.Pd.

Dengan Nilai tertuang dalam tabel di bawah ini

PROSENTASE
NO KRITERIA PENILAIAN NILAI JML
%

Prosentase Kehadiran selama satu tahun


1 30 100 30
pelajaran
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
2 10 100 10
pembelajaran ( Buku 1 dan 2 )
Ketepatan waktu pengumpulan soal, kisi - kisi,
3 15 95 14.25
pedoman penilaian dan kunci jawaban
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
4 15 95 14.25
penilaian / analisis
Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam
5 10 90 9
Guru
Ketepatan waktu pengumpulan Lember Kerja
6 10 95 9.5
Siswa ( LKS )

7 Hasil supervisi kelas ( KBM ) 10 100 10

Jumlah Total Nilai 100 97


 

3. Cici Raherani, S.Pd.

Dengan Nilai tertuang dalam tabel di bawah ini

PROSENTASE
NO KRITERIA PENILAIAN NILAI JML
%
Prosentase Kehadiran selama satu tahun
1 30 100 30
pelajaran
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
2 10 100 10
pembelajaran ( Buku 1 dan 2 )
Ketepatan waktu pengumpulan soal, kisi - kisi,
3 15 90 13.5
pedoman penilaian dan kunci jawaban
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
4 15 90 13.5
penilaian / analisis
Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam
5 10 90 9
Guru
Ketepatan waktu pengumpulan Lember Kerja
6 10 95 9.5
Siswa ( LKS )

7 Hasil supervisi kelas ( KBM ) 10 100 10

Jumlah Total Nilai 100 95,5


 

5. Agus Hermawan, M.Pd.I.

Dengan Nilai tertuang dalam tabel di bawah ini

PROSENTASE
NO KRITERIA PENILAIAN NILAI JML
%

Prosentase Kehadiran selama satu tahun


1 30 100 30
pelajaran
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
2 10 100 10
pembelajaran ( Buku 1 dan 2 )
Ketepatan waktu pengumpulan soal, kisi - kisi,
3 15 90 13.5
pedoman penilaian dan kunci jawaban
Ketepatan waktu pengumpulan perangkat
4 15 90 13.5
penilaian / analisis
Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam
5 10 90 9
Guru
Ketepatan waktu pengumpulan Lember Kerja
6 10 95 9.5
Siswa ( LKS )

7 Hasil supervisi kelas ( KBM ) 10 80 8

Jumlah Total Nilai 100 93,5


 

Keterangan :
1. Prosentase Kehadiran
Prosentase kehadiran diambil dari data kehadiran Guru setiap hari dalam satu tahun
pelajaran
2. Ketepatan Pengumpulan Perangkat Pembelajaran yang meliputi Buku 1 dan 2
Nilai ini diambil dari ketepatan waktu pengumpulan seluruh perangkat Buku 1 dan 2
oleh Guru Mata Pelajaran dan Program BK dengan ketentuan :
A. 5 pengumpul pertama ( No 1-5 ) skor nilai 100
B. 5 pengumpul kedua ( No. 6-10 ) skor nilai 95
C. 5 pengumpul ketiga ( No.11-15 ) skor nilai 90
D. 5 pengumpul keempat ( No. 16-20 ) skor nilai 85
E. 5 pengumpul kelima ( No. 21-25 ) skor nilai 80
F. 5 pengumpul keenam ( No. 26-30 ) skor nilai 75
G. 5 pengumpul ketujuh ( No. 31-35 ) skor nilai 70
H. Pengumpul urutan 36 ke bawah, Skor 60
3. Ketepatan waktu pengumpulan perangkat soal
Nilai ini di ambil dari ketepatan waktu pengumpulan soal PTS dan PAS beserta
perangkatnya ( Kisi-kisi soal, pedoman penilaian dank unci jawaban ) pada setiap
semester, dengan ketentuan :
A. 5 pengumpul pertama ( No 1-5 ) skor nilai 100
B. 5 pengumpul kedua ( No. 6-10 ) skor nilai 95
C. 5 pengumpul ketiga ( No.11-15 ) skor nilai 90
D. 5 pengumpul keempat ( No. 16-20 ) skor nilai 85
E. 5 pengumpul kelima ( No. 21-25 ) skor nilai 80
F. 5 pengumpul keenam ( No. 26-30 ) skor nilai 75
G. 5 pengumpul ketujuh ( No. 31-35 ) skor nilai 70
H. Pengumpul urutan 36 ke bawah, Skor 60
4. Ketepatan waktu pengumpulan perangkat penilaian / analisis
Nilai ini diambil dari ketepatan waktu guru dalam pengumpulan perangkat
penilaian / analisis, yang terdiri dari Soal UH 1/UH 2 dan Analisis Ketuntasan
Belajarnya, Soal PTS / PAS dan Analisis Butir Soalnya, Siswa Remedial dan
Pengayaan.
Skor Nilai juga diambil dengan pertimbangan :
1) Hanya untuk ketepatan waktu penilaian PTS dan PAS dengan disesuaikan
dengan hari dan tanggal tes masing-masing mata pelajaran
2) Data siswa Remedial dan Pengayaan tetap harus ada

Ketentuan rentan nilai sebagai berikut :

A. 5 pengumpul pertama ( No 1-5 ) skor nilai 100


B. 5 pengumpul kedua ( No. 6-10 ) skor nilai 95
C. 5 pengumpul ketiga ( No.11-15 ) skor nilai 90
D. 5 pengumpul keempat ( No. 16-20 ) skor nilai 85
E. 5 pengumpul kelima ( No. 21-25 ) skor nilai 80
F. 5 pengumpul keenam ( No. 26-30 ) skor nilai 75
G. 5 pengumpul ketujuh ( No. 31-35 ) skor nilai 70
H. Pengumpul urutan 36 ke bawah, Skor 60

5. Kedisiplinan dalam penggunaan pakaian seragam Guru


Penilaian ini dilakukan oleh wakil bidang kurikulum dan staf terhadap Guru,
khususnya yang sudah memiliki seragam khusus hari Senin, Selasa, Rabu dan
Kamis.

Ketentuan penilaian sebagai berikut :

A. Selalu mengenakan seragam dari Senin – Kamis, skor nilai 100


B. 1 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 95
C. 2 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 90
D. 3 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 85
E. 4 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 80
F. 5 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 75
G. 6 kali tidak mengenakan seragam, skor nilai 70
Dan seterusnya
6. Ketepatan waktu Pengumpulan Lembar Kerja
1. 5 pengumpul pertama ( No 1-5 ) skor nilai 100
2. 5 pengumpul kedua ( No. 6-10 ) skor nilai 95
3. 5 pengumpul ketiga ( No.11-15 ) skor nilai 90
4. 5 pengumpul keempat ( No. 16-20 ) skor nilai 85
5. 5 pengumpul kelima ( No. 21-25 ) skor nilai 80
6. 5 pengumpul keenam ( No. 26-30 ) skor nilai 75
7. 5 pengumpul ketujuh ( No. 31-35 ) skor nilai 70
8. Pengumpul urutan 36 ke bawah, Skor 60
7. Penilaian Supervisi Kelas
Penilaian ini diberikan pada saat setelah Guru yang ditugaskan mensupervisi Guru
mata pelajaran selesai disupervisi

B. Guru Wiyata Bhakti


1. Nur Roqimah, S.Pd. ( masa kerja dari tahun 2013 - 2022 )
2. Ririh Rohmatun, S.Pd. ( masa kerja dari tahun 2013 - 2022 )
3. Arofah Bachtiar, S.Pd.I. ( masa kerja dari tahun 2014 - 2022 )
4. Arfini Puja Dwi Putri, S.Pd. ( masa kerja dari tahun 2014 - 2022 )

C. Wali Kelas Terbaik


1. Saptiawati, S.Pd.
PROSENTAS NILA
NO KRITERIA JML
E I
1 Jumlah kehadiran siswa terbaik 20% 98 19.6

2 Penanganan kasus siswa terbaik 20% 95 19

3 Ranking rata – rata nilai akademik siswanya terbaik 20% 90 18

4 Penanganan biaya admiinistrasi sekolah terbaik 10% 90 9

5 Sering menjuarai lomba antar kelas 10% 90 9

74.
JUMLAH
      6

2. Cici Raherani, S.Pd.


PROSENTAS NILA
NO KRITERIA JML
E I
1 Jumlah kehadiran siswa terbaik 20% 96 19.2

2 Penanganan kasus siswa terbaik 20% 90 18

3 Ranking rata – rata nilai akademik siswanya terbaik 20% 90 18

4 Penanganan biaya admiinistrasi sekolah terbaik 10% 90 9

5 Sering menjuarai lomba antar kelas 10% 90 9

73.
JUMLAH
      2

BAB IV
KESIMPULAN

Penghargaan tersebut diumumkan di depan peserta Raker Guru SMA Martia Bhakti
Tahun Pelajaran 2022 / 2023 pada bulan Agustus 2022 untuk Walas Berprestasi dan tanggal
25 November 2022 pada peringatan Hari Guru untuk Guru Berprestasi dan Guru Wiyata
Bhakti.
Dengan pemberian penghargaan kepada Guru berprestasi, Walas Berprestasi dan
Guru Wiyata Bhakti, diharapkan dapat bermanfaat dan menjadi motivasi kepada Guru yang
lainnya yang belum menerima penghargaan.

Mengetahui, Bekasi, Desember 2022


Kepala, Sekolah Wakil Bidang Kurikulum

Fauzan Haq, S.Pd. Sudarmadi, S.H.

LAMPIRAN – LAMPIRAN :
1. SK Guru Berprestasi
2. SK Wali Kelas Berprestasi
3. SK Guru Wiyata Bhakti

PHOTO GURU PRESTASI


Guru Berprestasi

Guru Wiyata Bhakti

Walas Berprestasi

Anda mungkin juga menyukai