Anda di halaman 1dari 6

1. Bunglon 2.

Kelelawar

kemampuan ekolokasi (kemampuan


mimikri (beradaptasi dengan mengubah menentukan jarak benda di sekitarnya
warna kulit menyesuaikan lingkungan dengan pantulan gelombang ultrasonik)
sekitarnya)

3. Cicak 4. Bebek

kemampuan autotomi (memutuskan ekor


untuk mengelabui pemangsanya)

kaki berselaput yang membantu saat


berenang

5. Burung hantu 6. Belut listrik

mampu mengeluarkan sengatan


listrik dari tubuhnya

mampu memutar kepalanya hingga 270


derajat untuk mencari
mangsa, memiliki penglihatan yang
tajam

7. Komodo 8. Trenggiling

memiliki lidah yang panjang dan terbelah menggulung tubuhnya saat ketakutan/
terancam
9. Zebra 8. Tokek
memiliki kaki pelekat dan bunyi yang
kulit yang belang-belang berwarna hitam khas
putih

11. Unta 12. Laba-laba

memiliki punuk pada punggungnya untuk mampu membuat sarangnya sendiri


menyimpan cadangan air selama berada
di tempat yang kering

13. Walang sangit 14. Ikan pemanah

mampu menyemprotkan air dari mulutnya


dari bawah permukaan air untuk melukai
mengeluarkan bau busuk saat diserang mangsanya yang berada di atas
oleh predatornya permukaan air.

15. Cumi-cumi 16. Siput

memiliki cangkang yang keras untuk


menyemprotkan tinta berwarna hitam melindungi tubuhnya yang lunak
saat diserang oleh predatornya

17. Landak 18. Semut

memiliki sepasang antena yang


tubuhnya berduri berfungsi untuk membau dan menyentuh

19. Beruang kutub 20. Jerapah


melakukan hibernasi (tidur panjang) dan
memiliki bulu yang tebal untuk leher yang panjang untuk menjangkau
melindungi saat cuaca dingin daun di pohon, juga kulit berpola totol-
totol untuk kamuflase (menghindar dari
musuh).

1. Lumba-lumba 2. kura-kura

memiliki sistem sonar yaitu sistem yang digunakan Memiliki cangkang untuk menghindari mangsa atau
untuk berkomunikasi dan menerima rangsang dan pengganggu, Lehernya dapat memanjang dan
sistem ini dapat menghindari benda-benda yang memendek.Bergerak lambat saat berjalan di
ada di depan lumba-lumba sehingga terhindar dari darat.Bertelur dan mengerami telurnya dengan cara
benturan menanamnya di dalam pasir.
3. kuda laut 4. Ikan nila

mempunyai pelindung yang disebut dengan Warna Hitam Keabuan.Terdapat Suri pada
BAJU,memiliki ekor yang menggulung. berenang Tubuh.Bentuk Tubuh yang Pipih. Mata
dengan kantung renang berisi udara yang Menonjol.Terdapat Gurat Sisi Ikan.
membantu kuda laut tidak tenggelam. Kuda laut
juga memiliki sirip dorsal dan pektoralnya

5. kepiting 6. siput

memiliki satu atau lebih pasang tentakel muncul dari


mmeiliki cangkang keras untuk melindungi tubuh. kepala,mata kecil di bagian atas. memiliki cangkang
mempunyai 5 pasang kaki, Sepasang kaki paling spiral yang melekat langsung ke tubuh
depan kepiting disebut Capit yang secara
fungsional tidak dipergunakan berjalan namun
digunakan sebagai senjata.

7. bintang laut 8. ikan lele

tubuh yang licin, bentuknya memanjang, tidak


Tubuh terdiri atas lima lengan atau, bergerak memiliki sisik, sirip punggung dan sirip anus juga
dengan kaki ambulakral melalui sistem pembuluh berbentuk memanjang. Sirip dan ekor lele terkadang
air, jenis kelamin terpisah sehingga ada yang jantan menyatu hingga membuatnya tampak seperti sikat
dan betina. yang pendek.
9. ikan pari 10. Duyung/Dugong

Sirip dada ikan ini melebar menyerupai sayap,


Berumur panjang sampai 70 tahun. panjangnya
Bentuk ekor seperti cambuk pada beberapa
sampai 3 meter.Memiliki berat sampai 450 kg.
spesies, dengan sebuah atau lebih duri tajam
Mamalia laut pemakan lamun (rumput).
11. anjing laut 12. ubur-ubur

bertubuh licin dan cukup besar. Sebagai tangan,


memiliki empat tentakel oral (tentakel panjang yang
kaki depannya berukuran besar dan berbentuk
menempel di mulut), tentakel ini juga memiliki sel
seperti sirip, dan tubuhnya menyempit ke
penyengat nematosista.
belakang.

13. Gurita 14. Paus

bernapas menggunakan paru-paru. mempunyai


memiliki 8 lengan (bukan tentakel) dengan alat rambut (sedikit, kebanyakan ada di paus dewasa)
pengisap berupa bulatan-bulatan cekung pada berdarah panas. mempunyai kelenjar susu.
lengan yang digunakan untuk bergerak di dasar mempunyai jantung dengan empat ruang.
laut dan menangkap mangsa

15. Hiu 16. Udang

moncongnya yang besar disertai gigi yang tajam.


memiliki warna hitam gelap, punggung bermotif,
Hiu memiliki banyak spesies dan yang paling besar
rostrum dan gigi rostrum jelas terlihat. Bagian
adalah Rhincodon Typus yang memiliki ukuran
cangkang atau kulit terluar keras. Memiliki sepasang
sekitar 12 meter. Makanan ikan hiu adalah
capit yang membesar agak melebar.
plankton dan ikan kecil lainnya. Namun, hiu juga
dapat memangsa manusia

17. plankton 18. penyu


Memiliki warna kuning kehijauan atau coklat hitam
terlihat seperti bintik hijau atau coklat di
gelap. Cangkangnya bulat telur bila dilihat dari atas
permukaan air.
dan kepalanya relatif kecil dan tumpul.
19. Lobster 20. Belut

tidak bersirip, badannya bulat memanjang dan


berkulit sangat keras dan tebal, terutama di bagian berlendir banyak sehingga sulit di tangkap. Belut
kepala, yang ditutupi oleh duri-duri besar dan kecil. sawah memiliki mata kecil dan sipit, bermulut kecil
Mata lobster agak tersembunyi di bawah cangkang seperti lipatan kulit, serta bergigi halus dan runcing.

KLIPING

20 HEWAN DARAT DAN HEWAN PERAIRAN

D
I
S
U
S
U
N

OLEH :

KARYSA PUTRI
KELAS VII1

SMP NEGERI 2 KAIRATU


2023

Anda mungkin juga menyukai