Anda di halaman 1dari 4

MEDIA PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN PURWASARI I


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan
Kelas /Semester : V/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Aktivitas Kebugaran Jasmani ( Sit-Up )
Alokasi Waktu : 1 x 3 x 35 menit ( 1 x pertemuan )

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
5. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.5 Memahami prosedur berbagai 3.5.1 Menjelaskan aktivitas kebugaran jasmani
aktivitas kebugaran jasmani melalui
berbagai bentuk Latihan : sit-up melalui Latihan kekuatan otot dada
Kelentukan, daya tahan, kekuatan, dan perut
kecepatan, dan kelincahan.
4.6 Mempraktikkan berbagai 4.6.1 Mempraktikan aktivitas kebugaran jasmani
aktivitas kebugaran jasmani melalui sit-up melalui modifikasi permainan
berbagai bentuk modifikasi
kelentukan.

6. Media Pembelajaran
1. Media:

 Materi Presentasi Power Point / Microsoft Sway


 Video pembelajaran latihan Sit-Up dengan metode Permainan
https://www.youtube.com/watch?v=H5dsJLRqYds&ab_channel=wibowosusilo
diunduh pada tanggal 24 November 2022 Pukul 23.23 WIB.
 Model peserta didik yang memperagakan gerakan posisi sit-up
 Laptop
 Infokus dan layar
 Model siswa atau guru yang memperagakan teknik sit-up
2. Alat

❖ Peluit
❖ Media LCD Projector
❖ Matras/ tikar
❖ HP/laptop
❖ Bola kecil atau sejenisnya
❖ Lapangan / halaman sekolah

7. Sumber Belajar

1. Sumber Belajar
❖ Buku Ajar PJOK kelas 5
❖ modul/bahan ajar
❖ LKPD
❖ Internet
❖ Sumber lain yang relevan
❖ Video pembelajaran latihan Sit-Up dengan metode Permainan
https://www.youtube.com/watch?v=H5dsJLRqYds&ab_channel=wibowosusilo
diunduh pada tanggal 24 November 2022 Pukul 23.23 WIB.

Media Pembelajaran

No Alat JenisAlat Manfaat dan Kegunaan


Pembelajaran
Media penunjang untuk
1 Laptop pembelajaran terutama dalam
menyampaian materi berbasis
ICT

Media penunjang sebagai


2 Infokus media presentasi, menonton
video dan juga dapat
menampilkan gambar-gambar
sebagai sarana pembelajaran
Mediapenyampaian materi
3 Youtube dalam bentuk audio visual yang
menarik dan dapat dipahami
dengan baik oleh peserta didik.

media pembelajaran untuk


4 Power Point menampilkan presentasi
menampilkan video atau
gambar-gambar animasi

5 Gambar sit-up Menampilkan gambar Teknik


sit-up

Alat dan Bahan

No Alat Pembelajaran Jenis Alat Manfaat dan Kegunaan


Alat penunjang dalam
1 Matras melakukan praktek sit-up

Tempat untuk melakukan


2 Lapangan aktivitas sit-up
Alat berukuran kecil yang
3 Peluit terbuat dari plastik yang
mampu mengeluarkan
suara nyaring saat ditiup
untuk memulai suatu
kegiatan atau
perlombaan.

4 Stopwatch Manfaat stopwatch


sebagai alat yang
digunakan untuk
mengukur lamanya waktu
yang diperlukan dalam
suatu kegiatan

Mengetahu, Kotabaru, 24 November 2022


Kepala SD Negeri Purwasari I Guru Mapel PJOK

ROSID SAEPUDIN, S.Pd EGA TRI RAMADHAN, S.Pd


NIP. 19700726 200801 1 003 NIP.

Anda mungkin juga menyukai