Anda di halaman 1dari 61

SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA

KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : MI Matholi’ul Falah
Kelas I
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan
rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Tema 1 : Diriku

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.1 Menjelaskan makna  Mengenal bilangan Mengamati Sikap 25 JP o Buku
bilangan cacah dan membilang  Siswa mengamati kartu  Penilaian sikap Tematik I
sampai dengan 99 bersama teman. lambang bilangan 1 sampai spiritual tema
sebagai banyak dengan 10 di papan tulis.  Penilaian sikap sosial “Diriku”
 Mengenal lambang Buku teks
 Siswa mengamati benda- o
anggota suatu bilangan bersama benda di sekitar kelas. o Buku
kumpulan objek. teman.  Siswa mengamati kumpulan Pengetahuan penunjang
3.2 Menjelaskan  Mengenal benda yang ada di kelas,  Tes Tertulis o Lingkungan
bilangan sampai lingkungan misal kumpulan sabun,  Tes Lisan sekitar.
dua angka dan nilai sambil membaca kumpulan sampo, dan  Penugasan
tempat penyusun angka. kumpulan pasta gigi.
lambang bilangan  Membilang 1–10  Siswa mengamati setiap hal
menggunakan dengan jari. yang dijelaskan oleh guru. Keterampilan
kumpulan benda  Menerapkan  Siswa mengamati  Penilaian unjuk kerja
konkret serta cara permasalahan yang berkaitan  Proyek/penugasan
pengetahuan
konsep bilangan 1–
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 1
10.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 2


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
membacanya.  Membaca bilangan dengan penjumlahan.  Portofolio
3.3 Membandingkan 1–10.  Siswa memerhatikan
dua bilangan  Membandingkan penjelasan guru tentang cara
sampai dua menuliskan penjumlahan
banyak benda untuk
bilangan.
angka dengan merawat tubuh.  Siswa mendengarkan guru
menggunakan  Membandingkan yang menceritakan dongeng
kumpulan benda- dan kreasi sendiri yang
benda. mengurutkan mengandung masalah
3.4 Menjelaskan dan dua bilangan. penjumlahan.
melakukan  Mengenal
penjumlahan dan penjumlahan 1
pengurangan sampai dengan Menanya
bilangan yang 10.  Siswa bertanya mengenai
melibatkan bilangan  Menghitung banyak lambang bilangan.
cacah sampai objek yang  Siswa menanya mengenai
dengan 99 dalam digabung dari dua cara membuat tiga contoh
kehidupan sehari- kelompok. perbandingan yang lebih
hari serta  Menyelesaikan soal banyak, lebih sedikit, dan
mengaitkan cerita penjumlahan. sama banyak.
penjumlahan dan  Siswa menanyakan makna
pengurangan. istilah “lebih dari, kurang
4.1 Menyajikan dari, dan sama dengan”.
bilangan cacah  Siswa menanyakan cara
sampai dengan 99 membuat sebuah cerita yang
mengandung masalah
yang bersesuaian
penjumlahan.
dengan banyak
anggota kumpulan
objek yang
Mengumpulkan Informasi
disajikan.  Siswa membaca lambang
4.2 Menuliskan bilangan secara berurut dari

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 3


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
lambang bilangan 1 sampai dengan 10.
sampai dua angka  Siswa bertanya kepada guru
yang menyatakan mengenai cara menyusun
banyak anggota nama bilangan dengan tepat.
 Siswa menanya mengenai
suatu kumpulan
cara membuat tiga contoh
objek dengan ide perbandingan yang lebih
nilai tempat. banyak, lebih sedikit, dan
4.3 Mengurutkan sama banyak.
bilangan bilangan  Siswa menanya mengenai
sampai dua angka cara membuat tiga contoh
dari bilangan perbandingan yang lebih
terkecil ke bilangan banyak, lebih sedikit, dan
terbesar atau sama banyak.
sebaliknya dengan  Siswa mendiskusikan cerita
menggunakan dongeng kreasi sendiri yang
mengandung masalah
kumpulan benda-
penjumlahan.
benda konkret.
4.4 Menyelesaikan
masalah kehidupan Mengasosiasi
sehari-hari yang  Siswa membilang
berkaitan dengan banyaknya benda yang ada
penjumlahan dan di gambar lalu
pengurangan memasangkan dengan
bilangan yang gambar lain dengan banyak
melibatkan bilangan benda yang sama.
cacah sampai  Siswa menghitung jumlah
benda di sekitar kelas.
dengan 99.
 Siswa mencoba membuat
soal.
 Siswa membilang
banyaknya huruf penyusun

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 4


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
nama.
 Siswa untuk mengurutkan
kartu lambang bilangan
tersebut dari 1 sampai
dengan 10.
 Siswa bermain tebak
lambang bilangan dan
namanya.
 Siswa membandingkan
banyak benda yang telah
diperoleh menggunakan
kalimat.
 Siswa mengurutkan bilangan
dari yang terkecil.
 Siswa mengurutkan bilangan
dari yang terbesar.
 Siswa menghitung jumlah
tiap kelompok putra dan
kelompok putri yang berada
di depan.

Mengomunikasikan

 Siswa menuliskan lambang


bilangan pada kertas.
 Siswa mengerjakan latihan
pada buku teks siswa.
 Siswa menjawab pertanyaan
pada buku teks siswa.
 Siswa menjawab pertanyaan
guru.
 Siswa menuliskan lambang

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 5


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bilangan pada kertas.
 Siswa membilang 1 sampai
dengan 10 dengan
menggunakan jari.
 Siswa membaca bersama-
sama nama bilangan sesuai
dengan lambangnya.
 Siswa berlatih menuliskan
lambang bilangan sesuai
dengan namanya.
 Siswa membuat tiga contoh
perbandingan yang lebih
banyak, lebih sedikit, dan
sama banyak.
 Siswa mengurutkan bilangan
yang diperoleh dari banyak
benda.
 Siswa membuat kalimat
perbandingan.
 Siswa bersama-sama
menghitung maju dan
mundur.
 Siswa berlatih melakukan
penjumlahan
 Siswa menyelesaikan soal
cerita penjumlahan dalam
Buku Siswa.

Geneng, 18 Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 6


ROKHIMI,S.Pd.I SIFNAROIF,S.Pd.I
NIP.1 NIP. -

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 7


SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas I
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti : 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Tema 2 : Kegemaranku

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.4 Menjelaskan dan  Menghitung jumlah Mengamati Sikap 20 JP o Buku
melakukan orang/benda di  Siswa mengamati gambar di  Penilaian sikap Tematik
penjumlahan dan dalam gambar. buku dan mengingat kembali spiritual Kelas I
pengurangan bilangan 5–10.  Penilaian sikap sosial Tema
 Membuat kalimat
 Siswa diminta mengamati “Kegemaran
bilangan yang matematika. gambar yang menyertai teks. ku”
melibatkan  Melakukan operasi  Siswa mengamati dan Pengetahuan o Lingkungan
bilangan cacah hitung mendengarkan penjelasan  Tes tertulis tentang sekitar
sampai dengan 99 pengurangan. guru tentang cara konsep bilangan. o Benda-
dalam kehidupan  Membedakan menyelesaikan soal cerita  Tes lisan membilang benda
sehari-hari serta kalimat matematika. lambang bilangan dan sebenarnya
mengaitkan pengurangan  Siswa mengamati benda- membaca namanya.
penjumlahan dan dengan benda yang ada di  Tes tertulis
pengurangan. penjumlahan. lingkungan sekolah. membandingkan dan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 8


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.5 Mengenal pola  Mengenal bangun  Siswa mengamati empat mengurutkan
bilangan yang datar dan bangun model bangun ruang yaitu kumpulan benda.
berkaitan dengan ruang. bola, tabung, balok, dan  Tes tertulis tentang
kumpulan benda/ kubus yang ditunjukkan bangun ruang.
 Mengidentifikasi
gambar/ gerakan guru.
bangun datar  Guru mengajak siswa
atau lainnya. dan bangun Keterampilan
mengamati benda-benda di
3.6 Mengenal bangun ruang. kelas. Unjuk kerja, sebagai
ruang dan bangun  Mengenal bangun  Guru mengajak siswa berikut.
datar dengan datar dan bangun mengamati benda-benda  Mengenal konsep
menggunakan ruang. yang mereka miliki. bilangan 1–10.
berbagai benda  Mengidentifikasi  Siswa mengamati gambar  Identifikasi lambang
konkret. yang ada di buku. bilangan.
bangun datar
4.4 Menyelesaikan  Kegiatan dilanjutkan dengan  Mengurutkan
dan bangun bilangan.
masalah kehidupan mengamati pola bilangan
ruang. dari gambar yang terdapat di  Mengidentifikasi
sehari-hari yang  Melengkapi barisan buku. bangun ruang.
berkaitan dengan bilangan dengan  Mengidentifikasi pola
penjumlahan dan pola tertentu. gambar.
pengurangan Menanya
bilangan yang
melibatkan  Siswa menanyakan hal-hal
bilangan cacah yang berkaitan dengan
sampai dengan 99. gambar.
4.5 Memprediksi dan  Siswa menanyakan cara
membuat pola membuat kalimat
matematika sesuai gambar.
bilangan yang
 Siswa menanyakan hal-hal
berkaitan dengan yang ingin diketahui
kumpulan benda/ berdasarkan gambar yang
gambar/ gerakan sudah ditampilkan.
atau lainnya.  Siswa menanyakan hal-hal
4.6 Mengelompokkan yang berkaitan tentang

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 9


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bangun ruang dan bangun ruang.
bangun datar  Siswa menanyakan hal-hal
berdasarkan sifat yang berhubungan dengan
tertentu dengan bentuk benda.
 Guru memberi kesempatan
menggunakan
kepada siswa untuk
berbagai benda menanyakan hal-hal yang
konkret. ingin diketahui berdasarkan
gambar yang sudah
ditampilkan.
 Siswa menanyakan hal-hal
yang berhubungan dengan
pola bilangan.
 Siswa menanyakan urutan
bilangan sesuai pola tertentu.
 Siswa menanyakan cara
penyusunan pola gambar.

Mengumpulkan Informasi
 Guru memberi contoh
menuliskan kalimat
matematika penjumlahan.
 Guru menjelaskan kalimat
matematika yang sesuai
dengan gambar pertama.
 Guru menjelaskan instruksi
pengerjaan latihan.
 Siswa menyerap informasi
yang disampaikan guru
melalui teks dan gambar.
 Siswa membaca teks
informasi di buku.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 10


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
 Guru memberi contoh
menuliskan kalimat
matematika penjumlahan
yang tepat.
 Siswa mendengarkan
penjelasan guru tentang cara
menyelesaikan soal cerita
matematika.
 Mendengarkan penjelasan
guru bahwa siswa akan
mempelajari tentang bentuk
bangun ruang.
 Guru memberi penjelasan
tentang konsep bangun
ruang balok, kubus, bola,
dan tabung.
 Guru menjawab pertanyaan
siswa tentang bentuk-bentuk
benda.
 Guru mengingatkan siswa
untuk mewarnai bentuk
sesuai warna yang sudah
ditentukan.
 Siswa mendengarkan
penjelasan guru bahwa siswa
akan mempelajari pola
bilangan.
 Guru menguatkan
pemahaman siswa tentang
pola bilangan.
 Guru menjelaskan tentang
pola gambar yang berbeda-
beda tergantung cara

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 11


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
penyusunannya.

Mengasosiasi
 Siswa menghitung
orang/benda di dalam
gambar, kemudian
menuliskan jumlahnya di
kotak yang tertera.
 Siswa menggambar cerita
penjumlahan dalam
kehidupan sehari-hari.
 Siswa diminta menghitung
jumlah pemain dalam
permainan basket.
 Siswa menghitung jumlah
pemain/benda pada gambar
dan menuliskan kalimat
matematika yang sesuai
dengan gambar.
 Secara mandiri siswa
diminta menyelesaikan soal
cerita matematika.
 Siswa menggambar benda-
benda kesukaan yang
menunjukkan pengurangan.
 Siswa membuat gambar
yang menunjukkan
pengurangan di tempat yang
telah disediakan.
 Siswa mengidentifikasi
kalimat satu per satu, apakah
kalimat tersebut merupakan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 12


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
kalimat penjumlahan atau
kalimat pengurangan.
 Siswa memberi tanda (+)
untuk kalimat penjumlahan
dan memberi tanda (-)
untuk kalimat pengurangan.
 Siswa mengidentifikasikan
ciri-ciri bangun ruang
dengan cara menentukan
mana gambar yang
berbentuk bola, tabung,
balok, ataupun kubus.
 Siswa mengelompokkan
benda-benda sesuai dengan
bentuk bangunnya.
 Siswa berlatih memasangkan
benda dengan bentuknya.
 Guru menunjukkan benda-
benda yang ada di kelas.
Siswa menyebutkan nama
bangun ruangnya. Kemudian
guru mengajak siswa
bermain.
 Guru menyebutkan ciri-ciri
sebuah benda. Siswa diminta
menebak bentuk benda yang
disebutkan oleh guru.
 Siswa duduk berkelompok
untuk mengumpulkan
benda-benda yang mereka
miliki.
 Siswa bersama kelompoknya
mengumpulkan benda-benda

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 13


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
sesuai bentuknya.
 Siswa berlatih mewarnai
sebuah gambar yang terdapat
beberapa bentuk bangun
ruang.
 Guru mengajak siswa untuk
menghitung bentuk-bentuk
yang mereka temukan pada
gambar tersebut.
 Siswa menyebutkan urutan
gambar yang ditampilkan.
Kemudian menentukan pola
susunannya.
 Siswa mengurutkan gambar
sesuai urutan yang benar.
 Siswa diminta menyusun
benda-benda tersebut dengan
pola tertentu.
 Siswa mengerjakan soal di
buku sebagai sarana berlatih
dan menguatkan
pemahaman akan pola
bilangan.

Mengomunikasikan

 Siswa mengulang berhitung


1–10 secara bersama-sama.
 Siswa membuat kalimat
matematika.
 Siswa diminta
menyelesaikan soal cerita

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 14


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
matematika.
 Siswa menyebutkan benda-
benda yang ada di
lingkungan sekolah dan
bentuknya.
 Siswa kembali menyebutkan
benda-benda di sekitar yang
berbentuk bola, tabung,
balok, dan kubus.
 Siswa menyusun huruf-huruf
acak menjadi nama bentuk
bangun ruang.
 Siswa mengerjakan soal di
buku tentang menghitung
sesuai pola bilangan.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 15


SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA

KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas I
Semester : Ganjil

Kompetensi Inti : 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan
rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Tema 3 : Kegiatanku

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.1 Menjelaskan  Membilang 11 Mengamati Sikap 25 JP o Buku
makna bilangan sampai dengan 20  Siswa mengamati guru  Penilaian sikap Tematik
cacah sampai secara urut mengambil sebuah kaleng spiritual Kelas I
dengan 99 sebagai dengan tepat. berisi beberapa spidol dan  Penilaian sikap sosial Tema
menunjukkan berapa “Kegiatanku
banyak anggota  Mengidentifikasi banyaknya kepada siswa dan ”
suatu kumpulan kumpulan benda Pengetahuan Lingkungan
menuliskan bilangannya di o
objek. yang lebih papan tulis.  Tes tertulis lambang sekitar
3.2 Menjelaskan banyak, lebih  Siswa mengamati deretan bilangan. o Benda-
bilangan sampai sedikit, dan sama bilangan.  Tes tertulis nilai benda
dua angka dan nilai banyak.  Siswa mengamati kumpulan tempat bilangan. sebenarnya
tempat penyusun  Menentukan benda.  Tes tertulis
lambang bilangan lambang bilangan  Siswa mengamati nilai menurutkan bilangan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 16


yang lebih besar,

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 17


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
menggunakan lebih kecil, dan tempat suatu bilangan. 11 sampai 20.
kumpulan benda sama besar  Siswa mencermati soal yang
konkret serta cara berdasarkan berkaitan dengan
membacanya. kumpulan benda pengurangan. Keterampilan
 Siswa mencermati soal yang Unjuk kerja, sebagai
3.3 Membandingkan yang dihitungnya.
berkaitan dengan berikut.
dua bilangan  Mengidentifikasi penjumlahan.  Menentukan nama
sampai dua angka lambang bilangan bilangan 11–20.
dengan dengan tepat.  Menentukan
menggunakan  Mengidentifikasi Menanya kumpulan benda yang
kumpulan benda- nilai tempat lebih banyak, lebih
benda konkret. bilangan 11 sampai  Siswa berlatih berhitung sedikit, dan sama
3.4 Menjelaskan dan secara mandiri dengan banyak.
dengan 20 dengan
melakukan mengerjakan lembar kerja.  Menentukan
tepat.  Siswa menanya tentang
penjumlahan dan kumpulan benda yang
 Membandingkan lambang bilangan guna
pengurangan lebih banyak, lebih
banyaknya satu menambah pemahaman sedikit, dan sama
bilangan yang kumpulan benda  Siswa dimotivasi untu banyak.
melibatkan dengan kumpulan melakukan tanya jawab  Menentukan bilangan
bilangan cacah benda lainnya dan tentang konsep hitung. yang lebih banyak,
sampai dengan 99 menentukan mana Setelah itu, guru meminta lebih sedikit, dan
dalam kehidupan yang lebih siswa melakukan tanya sama banyak.
sehari-hari serta banyak, mana jawab tentang cara  Membuat cerita
mengaitkan yang lebih sedikit, penyelesaian soal latihan berdasarkan urutan
penjumlahan dan yang ada di buku teks. gambar.
dan mana yang
pengurangan.  Siswa diminta mengajukan
sama. pertanyaan-pertanyaan
4.1 Menyajikan  Membandingkan terkait gambar yang mereka
bilangan cacah dua bilangan amati. Guru memancing
sampai dengan 99 dengan istilah lebih sikap kritis siswa dengan
yang bersesuaian dari, kurang dari, mengajukan beberapa
dengan banyak atau sama dengan pertanyaan.
anggota kumpulan (11 sampai 20).  Siswa menanya tentang
 Mengidentifikasi
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 18
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
objek yang masalah sehari-hari bilangan 11–20 lambang dan
disajikan. yang melibatkan urutannya.
4.2 Menuliskan pengurangan  Siswa menanya tentang
lambang bilangan (bilangan 11 sampai banyaknya benda masing-
dengan 20). masing dengan lambang
sampai dua angka
bilangan yang sesuai.
yang menyatakan  Mengidentifikasi  Guru mengajukan
banyak anggota bilangan nol (0) pertanyaan kepada siswa
suatu kumpulan dengan benar. untuk membandingkan mana
objek dengan ide  Menyelesaikan yang lebih banyak dan mana
nilai tempat. masalah sehari- yang lebih sedikit.
4.3 Mengurutkan hari yang
bilangan-bilangan melibatkan
sampai dua angka pengurangan Mengumpulkan Informasi
dari bilangan dengan tepat.  Siswa mendiskusikan urutan
terkecil ke  Menyelesaikan bilangan dari yang terkecil
bilangan terbesar masalah dalam dan dari yang terbesar.
atau sebaliknya  Siswa menyimak penjelasan
kehidupan sehari-
dengan guru tentang nilai tempat
hari yang bilangan 11 sampai dengan
menggunakan melibatkan 20.
kumpulan benda- penjumlahan.  Guru memberi penjelasan
benda konkret. tentang pengurangan 2
4.4 Menyelesaikan kumpulan benda yang sama
masalah kehidupan banyak akan menghasilkan
sehari-hari yang bilangan 0.
berkaitan dengan  Siswa menyimpak
penjumlahan dan penjelasan guru tentang
pengurangan konsep “lebih dari, kurang
bilangan yang dari, sama dengan”.
melibatkan  Siswa menyimak penjelasan
guru tentang konsep
bilangan cacah penjumlahan dan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 19


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
sampai dengan 99. pengurangan bilangan.

Mengasosiasi
 Guru bersama siswa
menghitung jumlah spidol
yang masih ada di dalam
kaleng/wadah. Guru
melakukan hal ini beberapa
kali dengan media yang
berbeda, sampai siswa
memahami tentang konsep
pengurangan.
 Guru mengadakan
permainan adu
cepat menentukan bilangan
lebih besar, lebih kecil, atau
sama dengan.
 Siswa diminta mengurutkan
bilangan 11 sampai dengan
20, baik urutan dari yang
paling kecil ke yang paling
besar dan sebaliknya.
 Setelah itu, secara
bergantian siswa maju untuk
menuliskan bilangan 11
sampai dengan 20 yang
sudah mereka tahu,
berurutan dari bilangan yang
terkecil.
 Guru melakukan permainan
adu cepat menentukan nilai
tempat di tabel nilai tempat.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 20


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
Guru menyebutkan suatu
bilangan. Siswa memilih
kartu bilangan sesuai yang
disebutkan oleh guru dan
meletakkan di tempat
bilangan. Setelah itu tiap-
tiap kelompok harus
menentukan angka yang
tepat di tempat puluhan dan
di tempat satuan.
 Menentukan bilangan
berdasarkan angka nilai
tempat yang guru sebutkan.
Misalnya, guru menyebutkan
nilai tempat bilangan 1
puluhan dan 5 satuan. Lalu,
perwakilan kelompok
memilih kartu bilangan yang
tepat dan menyodorkannya
ke guru.
 Siswa diminta menghitung
benda yang diberikan oleh
guru dengan suara lantang di
depan teman-teman.
 Guru menempelkan 2 buah
kartu bergambar di papan
tulis. Kemudian guru
meminta dua orang siswa
maju untuk menghitung
banyaknya kumpulan benda
dalam tiap-tiap kartu
bergambar.
 Siswa menempelkan kartu

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 21


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bilangan, guru meminta
siswa menentukan mana
yang lebih banyak dan mana
yang lebih sedikit.
 Guru mengadakan
permainan adu cepat
menentukan bilangan lebih
besar, lebih kecil, atau sama
dengan. Caranya, guru
menunjukkan satu kartu
bilangan (11 sampai 20).
 Guru melanjutkan pelajaran
tentang pemecahan masalah
sehari-hari yang melibatkan
penjumlahan.
 Siswa diminta menghitung
benda yang diberikan oleh
guru dengan suara lantang di
depan teman-teman.
 Guru melakukan contoh
mengenai lambang bilangan
dengan media. Hal ini
dilakukan beberapa kali
dengan media yang berbeda,
sampai siswa memahami
tentang konsep pengurangan.
 Guru menyiapkan 5 pos soal
yang masing-masing
terdapat 1 soal cerita terkait
dengan penjumlahan/
pengurangan.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 22


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar

Mengomunikasikan

 Siswa mempraktikkan
menentukan nilai tempat
menggunakan lidi sebagai
media.
 Siswa diminta untuk maju
satu per satu mengurutkan
bilangan 11 sampai 20, baik
dari yang terkecil atau dari
yang terbesar.
 Siswa berlatih membuat
kalimat matematika dan
menuliskannya.
 Siswa mengerjakan soal
cerita tentang penjumlahan
dan pengurangan. Setelah
itu, siswa membandingkan
jawabannya dengan jawaban
temannya.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 23


Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 24
SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas I
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti : 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan
rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Tema 4 : Keluargaku

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.5 Mengenal pola • Menebalkan bangun Mengamati Sikap 20 JP o Buku
bilangan yang datar (segi empat,  Siswa diminta mengamati  Penilaian sikap Tematik
berkaitan dengan segitiga, dan gambar-gambar peralatan spiritual Kelas I
kumpulan benda/ lingkaran). yang di bagian pinggirnya  Penilaian sikap sosial Tema
ditebalkan sehingga “Keluargaku
gambar/ gerakan • Observasi benda-
membentuk bangun datar ”
atau lainnya. benda konkret di Lingkungan
(gambar foto keluarga, jam Pengetahuan o
3.6 Mengenal bangun sekitar kelas yang dinding, buku, rautan, dan  Tes Tertulis sekitar
ruang dan bangun berbentuk bangun penggaris segitiga).  Tes Lisan o Benda-
datar dengan datar.  Siswa menyimak penjelasan  Penugasan benda
menggunakan • Mengelompokkan guru tentang perbedaan sebenarnya
berbagai benda benda-benda bangun datar dan bukan
konkret. konkret bangun datar. Keterampilan
3.8 Mengenal dan berdasarkan bentuk  Siswa diminta mengamati  Penilaian unjuk kerja
bangun
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 25
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
menentukan datar. kembali benda-benda sekitar  Proyek/penugasan
panjang dan berat • Berlatih soal-soal kelas yang berbentuk segi  Portofolio
dengan satuan pola bilangan. empat, segitiga, dan
tidak baku lingkaran.
• Bermain pola
 Siswa menyimak penjelasan
menggunakan bilangan. guru bahwa dalam alat
benda/situasi • Menyusun pola permainan, kita dapat
konkret. bilangan bersama menemukan bentuk segi
4.5 Memprediksi dan anggota empat, segitiga, atau
membuat pola kelompok. lingkaran.
bilangan yang • Berlatih  Siswa mengamati alat
berkaitan dengan menemukan pola permainan pada gambar
kumpulan bilangan. ilustrasi dalam teks. Guru
benda/gambar/gera • Mengukur benda bisa membawa mainan yang
kan atau lainnya. berbentuk segi empat,
tinggi dan
4.6 Mengelompokkan segitiga, atau lingkaran.
pendek.  Siswa meyimak penjelasan
bangun ruang • Mengukur panjang guru tentang permainan
dan bangun datar benda dengan alat kartu baris bilangan.
berdasarkan sifat dan satuan tidak  Siswa mengamati penjelasan
tertentu dengan baku. guru tentang cara mengukur
menggunakan • Membandingkan benda dengan alat ukur
berbagai benda berat benda sederhana.
konkret. dengan satuan  Siswa menyimak gambar
4.8 Melakukan tidak baku. mengenai perbandingan
pengukuran berat benda-benda yang ada
• Mengukur berat
panjang dan berat di rumah.
benda dengan  Siswa mengamati gambar,
dalam satuan tidak laihan dan kemudian menjawab latihan
baku dengan satuan tidak di Buku Siswa mengenai
menggunakan baku. berat gambar yang diukur
benda/situasi • Mengukur benda menggunakan alat ukur tidak
konkret. tinggi atau baku, yaitu timbangan
rendah.
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 26
• Mengukur benda
ringan atau
berat.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 27


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
gantungan.

Menanya

 Siswa difalisitasi untuk


bertanya tentang pola
bilangan.
 Siswa difasilitasi untuk
bertanya tentang bangun
datar.
 Siswa bertanya tentang cara
mengerjakan soal yang
belum dipahami.
 Siswa menanyakan cara
mengukur panjang benda.
 Siswa menanyakan cara
mengukur benda dengan alat
ukur sederhana.
 Siswa bertanya cara
mengukur benda dengan alat
ukur sederhana.
 Siswa bertanya tentang
perbandingan berat benda.
 Siswa bertanya bagaimana
cara mengukur berat.

Mengumpulkan Informasi
 Siswa mengumpulkan
informasi tentang bangun
datar.
 Siswa mengidentifikasi

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 28


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bangun datar yang ada di
rumahnya.
 Siswa mengumpulkan
informasi tentang bangun
datar segitiga, segi empat,
dan lingkaran.
 Siswa mengumpulkan
informasi tentang baris
bilangan.
 Siswa mengumpulkan
informasi tentang hasil
pengukuran panjang suatu
benda.
 Siwa mengukur panjang
benda di sekitar kelas
dengan alat ukur tidak baku
(jengkal tangan).
 Siswa mengumpulkan
informasi tentang alat
sederhana yang dapat
digunakan untuk
menghitung.
 Siswa mengumpulkan
informasi berat benda yang
diukur.

Mengasosiasi
 Siswa menyimak arahan
guru tentang aktivitas
menempel foto, menuliskan
data keluarga dan
menemukan bentuk segi

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 29


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
empat, segitiga, dan
lingkaran yang ada pada
gambar.
 Siswa mendiskusikan
bentuk-bentuk bangun datar
yang bisa ditemukan pada
benda-benda yang ada di
rumah.
 Siswa secara berkelompok
diminta mengelompokkan
alat permainan yang
memiliki bentuk segi empat,
segitiga, dan lingkaran.
 Siswa menyusun baris
bilangan dari alat-alat yang
ada di sekitarnya.
 Siswa menuliskan
banyaknya buku dan alat
tulis dalam gambar.
 Siswa menyusun dan
melanjutkan baris bilangan.
 Melengkapi gambar yang
hilang pada pola gambar
segi empat, segitiga, dan
lingkaran.
 Siswa berlatih menghitung
benda yang ada di sekitar.
 Siswa berdiskusi untuk
mengetahui bagian tubuh
yang bisa digunakan untuk
mengukur panjang.
 Kegiatan mengukur panjang
benda dengan alat sederhana

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 30


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
dengan satuan tidak baku.
 Siswa dan guru berdiskusi
mengenai gambar keluarga
yang berbeda tingginya.
 Siswa mencentang gambar
yang dianggap lebih berat
berdasarkan gambar
timbangan berat yang ada di
buku.
 Siswa mengurutkan berat
benda dari yang terberat ke
yang teringan.
 Siswa diminta mengukur
benda di sekitar kelas
dengan alat dan satuan tidak
baku. Pengukuran dapat
dilakukan menggunakan
penggaris dengan benda
penyeimbang batu kecil.
Setelah mengukur, siswa
diminta menyusun benda-
benda tersebut dari yang
terberat sampai yang
teringan.

Mengomunikasikan

 Siswa diminta mengamati


gambar-gambar peralatan
yang di bagian pinggirnya
ditebalkan sehingga
membentuk bangun datar

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 31


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
(gambar foto keluarga, jam
dinding, buku, rautan, dan
penggaris segitiga).
 Siswa melakukan permainan
kartu baris bilangan.
 Siswa menyampaikan hasil
belajarnya hari ini mengenai
cara mengukur panjang
dengan alat ukur tidak baku.
 Diskusi bagaimana caranya
mereka menentukan
manakah dari ketiga gambar
tersebut yang paling berat.
Kemudian tentukan
bagaimana mengukurnya.
Setelah berdiskusi, siswa
menceritakan hasil
diskusinya di depan kelas.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 32


SILABUS MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : MI Matholiul falah
Kelas IV
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.1 Mencermati gagasan 
Menemukan gagasan Mengamati Sikap 28 JP o Buku teks
pokok dan gagasan pokok dan  Siswa diminta mengamati  Penilaian sikap o Buku
pendukung yang pendukung dari teks gambar yang ditunjukkan spiritual penunjang
diperoleh dari teks tulis. guru tentang pawai budaya.  Penilaian sikap sosial o Internet
lisan, tulis, atau  Mengisi diagram  Siswa membaca senyap teks. o Buku
visual. berdasar bacaan.  Siswa membaca teks Tematik
3.2 Mencermati  Meringkas teks. yang ada di buku siswa. Pengetahuan Kelas 4
keterhubungan  Mengidentifikasi  Siswa mengamati  Tes tertulis Tema 1.
antargagasan yang gagasan pokok dan satu/beberapa jenis makanan menuliskan gagasan
didapat dari teks lisan, gagasan pendukung tradisional daerah setempat. pokok dan gagasan
tulis, atau visual. setiap paragraf.
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 1
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
4.1 Menata informasi yang  Menyajikan gagasan  Siswa mengamati gambar- pendukung.
didapat dari teks pokok dan gagasan gambar rumah adat yang ada  Tes tertulis
berdasarkan pendukung dalam di buku. menemukan gagasan
keterhubungan bentuk peta pikiran. pokok dan gagasan
antargagasan ke dalam  Membuat ringkasan utama dari setiap
kerangka tulisan. tentang teks yang Menanya paragraf.
4.2 Menyajikan hasil dibacakan secara  Tes tertulis membuat
pengamatan tentang  Siswa bertanya tentang ringkasan.
lisan. pawai budaya.
keterhubungan
antargagasan ke dalam  Siswa bertanya tentang cara
tulisan. menentukan gagasan pokok
dan pendukung. Keterampilan
 Siswa menanyakan hal  Penilaian unjuk kerja
yang berhubungan dengan  Proyek/penugasan
gagasan pokok dan gagasan  Portofolio
pendukung.

Mengumpulkan Informasi
 Siswa membaca kembali
teks yang terdapat pada
pembelajaran sebelumnya.
 Siswa membaca teks tari
daerah yang ada di buku
siswa. Siswa membaca teks
tersebut dengan membaca
senyap.
 Siswa membaca informasi
yang ada di buku siswa.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 2


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
 Siswa membaca teks
tentang suku yang ada di
Indonesia dalam hati
(membaca senyap).
 Guru meminta setiap siswa
untuk menemukan gagasan
pokok dan gagasan
pendukung. Siswa
membaca setiap paragraf
dengan hati- hati.
 Siswa membaca senyap
informasi tentang beberapa
jenis makanan tradisional
yang ada di buku.
 Siswa membaca teks
cerita yang ada di buku
secara individu.
 Siswa menyimak cerita
yang disampaikan guru
secara lisan.

Mengasosiasi
 Siswa mencari lima gagasan
pendukung untuk setiap satu
gagasan pokok.
 Siswa mencari gagasan
pokok dan gagasan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 3


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
pendukung berdasarkan teks.
 Siswa mendiskusikan peta
pikiran bersama teman dan
guru.
 Siswa mengidentifikasi
gagasan pokok dan gagasan
pendukung dari teks.
 Siswa menemukan dan
menuliskan gagasan pokok
dan gagasan pendukung
untuk setiap paragraf pada
diagram yang terdapat dalam
buku siswa.
 Siswa menuliskan gagasan
pokok dan gagasan
pendukung pada grafik yang
disiapkan di buku siswa.
 Siswa mengidentifikasi
gagasan pokok dan
pendukung pada teks
yang telah disimak.
 Setelah selesai
memetakan hasil paragraf
satu, siswa mendiskusikan
jawaban bersama teman
kelompok. Begitu
seterusnya untuk paragraf
kedua.
 Siswa kemudian saling

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 4


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
membandingkan peta pikiran
mereka dengan peta pikiran
milik beberapa teman
lainnya. Paragraf ketiga
dilakukan tanpa diskusi.
Hasilnya langsung
diserahkan kepada guru
untuk dinilai.
 Siswa diminta untuk
menyimak dengan teliti,
kemudian menemukan
gagasan pokok dan gagasan
pendukung dari setiap
paragraf tersebut.
 Untuk paragraf pertama,
siswa mendiskusikan
jawaban bersama teman di
sebelah. Paragraf kedua dan
ketiga dikerjakan secara
individu dan langsung
disampaikan kepada guru.
 Setiap siswa diminta untuk
menemukan gagasan pokok
dan gagasan pendukung
setiap paragraf yang
didengarnya. Siswa saling
menukar jawaban dengan
temannya. Guru memberikan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 5


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
aba-aba tepuk tangan, siswa
akan mencari pasangan lagi
dan menyampaikan
jawabannya. Begitu
seterusnya sampai siswa
berganti tiga pasangan.
Siswa secara individu
menganalisis persamaan dan
perbedaan jawabannya
dengan temannya.
 Siswa diminta membuat
catatan tentang gagasan
pokok dan gagasan
pendukung dari cerita
tersebut.
 Siswa diminta menuliskan
gagasan pokok dan gagasan
pendukung beserta ringkasan
pada diagram yang terdapat
di dalam buku siswa.

Mengomunikasikan

 Siswa menuliskan “Gagasan


Pokok” di tengah diagram.
 Siswa menuliskan setiap satu
gagasan di satu kolom di
sekitar gagasan utama.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 6


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
 Siswa menuliskan gagasan
utama setiap paragraf pada
diagram dan menuliskan
gagasan pendukung di
sekitar gagasan pokok.
 Siswa menuliskan
kesimpulan tentang
perbedaan gagasan pokok
dan gagasan pendukung
di buku siswa.
 Siswa menuliskan gagasan
pokok dan gagasan
pendukung pada grafik yang
disiapkan di buku siswa.
 Guru meminta siswa untuk
mempresentasikan
jawabannya (fokus 1
paragraf) di depan. Siswa
juga menyampaikan
persamaan dan perbedaan
jawabannya dengan
temannya.
 Guru meminta kembali satu
siswa untuk
mempresentasikan
jawabannya (paragraf 2)
tekniknya sama dengan 1.
 Di akhir sesi, guru

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 7


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
menanyakan cara
menemukan gagasan pokok
dan pendukung. Siswa bisa
menyampaikan jawabannya.
Guru menguatkan berbagai
cara untuk menemukan
gagasan pokok dan gagasan
pendukung dari teks lisan
yang dibaca.

Geneng, 18 Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

ROKHIMI,S.Pd.I KHOLISHOTURROMDLONAH,S.H.I
NIP. NIP. -

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 8


SILABUS MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas IV
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Tema 2 : Selalu Berhemat Energi

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.1 Mencermati gagasan 
Menemukan gagasan Mengamati Sikap 28 JP o Buku teks
pokok dan gagasan pokok dan  Siswa mengamati teks visual  Penilaian sikap o Buku
pendukung yang pendukung dari teks yang ada di Buku Siswa. spiritual penunjang
diperoleh dari teks visual.  Siswa membaca langkah-  Penilaian sikap sosial o Internet
lisan, tulis, atau  Mengidentifikasi teks langkah membuat kincir dari o Buku
visual. petunjuk. kertas/plastik. Tematik
3.2 Mencermati  Membuat teks  Siswa mengamati teks visual Pengetahuan Kelas 4
keterhubungan petunjuk cara aman dan instruksi membuat  Tes tertulis Tema 2.
antargagasan yang menggunakan listrik. kincir dari kertas/plastik. menuliskan gagasan
didapat dari teks lisan, Menyajikan teks  Siswa membaca dengan teliti pokok dan gagasan
tulis, atau visual. petunjuk tentang
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 9
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.4 Membandingkan teks hemat energi. panduan keselamatan kerja pendukung.
petunjuk penggunaan sebelum mulai membuat  Tes tertulis membuat
dua alat yang sama dan kincir. teks petunjuk.
berbeda.  Siswa mengamati teks visual
4.1 Menata informasi yang yang ada di Buku Siswa
didapat dari teks tentang penggunaan energi
berdasarkan listrik di rumah. Keterampilan
keterhubungan  Siswa mengamati teks visual  Penilaian unjuk kerja
antargagasan ke dalam tentang petunjuk membuat  Proyek/penugasan
kerangka tulisan. kipas kertas.  Portofolio
4.2 Menyajikan hasil  Siswa membaca teks
pengamatan tentang petunjuk membuat
keterhubungan layang- layang.
antargagasan ke dalam  Siswa mengamati contoh
tulisan. petunjuk tentang listrik.
4.4 Menyajikan petunjuk  Siswa membaca teks tentang
penggunaan alat dalam berhemat energi.
bentuk teks tulis dan
visual menggunakan
kosakata baku dan Menanya
kalimat efektif.
 Siswa melakukan
tanya jawab tentang
gagasan pokok dan
gagasan pendukung.
 Siswa melakukan tanya
jawab tentang teks
petunjuk.
 Siswa melakukan tanya
jawab tentang penyajian teks
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 10
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
petunjuk.

Mengumpulkan Informasi
 Siswa mendikusikan
pertanyaan berdasarkan
teks visual yang diamati
tentang penggunaan energi
listrik.
 Siswa mendiskusikan
gagasan pokok dan
pendukung dalam paragraf.
 Siswa mendiskusikan
pertanyaan tentang
menghemat penggunaan
kertas.
 Siswa mendiskusikan
tentang cara aman
menggunakan listrik.
 Siswa mendiskusikan
gambar, kalimat, dan
penyajian untuk membuat
poster tentang hemat air.
 Siswa mendiskusikan
jawaban dari pertanyaan
yang ada di buku siswa.
 Siswa mendiskusikan bentuk
teks petunjuk.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 11


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar

Mengasosiasi
 Siswa menjawab pertanyaan
berdasarkan teks yang telah
dibaca.
 Siswa membuat kincir
berdasarkan instruksi di
buku.
 Siswa menuliskan gagasan
pokok dari gambar yang
telah diamati tentang
penggunaan energi listrik
di rumah.
 Siswa membuat kipas kertas
berdasarkan teks petunjuk
tulis dan petunjuk
gambar/visual yang
tersedia.
 Siswa menuliskan teks
petunjuk cara aman
menggunakan listrik
berdasarkan bacaan dan hasil
diskusi.
 Siswa menjawab pertanyaan
berdasarkan poster yang
diamati tentang hemat air.
 Siswa membuat
poster menggunakan
kalimat
petunjuk dengan tema hemat
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 12
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
energi.
 Siswa membuat layang-
layang berdasarkan teks
petunjuk yang terdapat
di buku.
 Siswa menuliskan jenis-
jenis energi alternatif, ciri-
ciri dan keberadaannya saat
ini berdasarkan teks, ke
dalam bentuk peta pikiran
yang tersedia.
 Siswa menuliskan teks
petunjuk dari percobaan
yang telah dilakukan
tentang sumber energi
alternatif.
 Siswa membuat petunjuk
hemat energi sesuai
dengan masalah yang
ditemukan di lingkungan.

Mengomunikasikan

 Siswa menuliskan gagasan


pokok dari gambar yang
telah diamati tentang
kegunaan sumber energi
matahari.
 Siswa menyampaikan
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 13
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
pendapat tentang hasil
poster yang dibuat teman.
 Siswa melakukan kampanye
dengan menggunakan
poster yang telah dibuat.
 Siswa menceritakan peta
pikiran tentang jenis-jenis
energi alternatif yang
telah dibuat kepada teman.
 Siswa mempresentasikan
hasil diskusi jawaban
berdasarkan teks tentang
hemat energi.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 14


SILABUS MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas IV
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Tema 3 : Peduli terhadap Makhluk Hidup

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.3 Menggali informasi  Membuat pertanyaan Mengamati Sikap 28 JP o Buku
dari seorang tokoh wawancara.  Siswa mengamati ciri-ciri  Penilaian sikap Tematik
melalui wawancara  Mengidentifikasi pertanyaan yang baik dengan spiritual Kelas 4
menggunakan daftar ciri- ciri pertanyaan benar.  Penilaian sikap sosial Tema 3.
pertanyaan. yang baik.  Siswa mengamati sikap o Media
4.3 Melaporkan hasil  Mengelompokkan dan keterampilan baik gambar.
wawancara pertanyaan dalam melakukan Pengetahuan o Lingkungan
menggunakan berdasarkan ciri-ciri wawancara.  Tes tertulis sekitar.
kosakata baku dan pertanyaan yang  Siswa mengamati menyelesaikan soal- o Sumber
kalimat efektif dalam baik. format laporan soal tentang daya di
wawancara.
Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 15
 Melakukan simulasi  Siswa mencari informasi

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 16


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
bentuk teks tulis. wawancara. tentang wawancara. pertanyaan dalam Indonesia
 Melaporkan hasil wawancara. (alam
wawancara.  Tes lisan melakukan maupun
 Menilai laporan Menanya wawancara. manusia).
wawancara teman.  Siswa menanya cara  Tes tertulis
 Mempresentasikan membuat pertanyaan dan menyimpulkan hasil
hasil wawancara. menanyakan kepada wawancara.
narasumber berdasarkan
gambar.
 Siswa menanya ciri
pertanyaan yang Keterampilan
baik.  Penilaian unjuk kerja
 Siswa menanya kegiatan  Proyek/penugasan
wawancara.  Portofolio

Mengumpulkan Informasi
 Siswa menuliskan
pertanyaan tentang
lingkungan.
 Siswa melakukan
wawancara mengenai
makanan, minuman, dan
produk lain yang digunakan
setiap hari yang berasal dari
tumbuhan dan hewan.
 Siswa melakukan
wawancara mengenai
pelestarian lingkungan dan

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 17


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
sumber daya alam.
 Siswa menuliskan laporan
hasil wawancara.

Mengasosiasi
 Siswa menyimpulkan hasil
wawancara mengenai
makanan, minuman dan
produk lain yang
dipergunakan setiap hari
yang berasal dari tumbuhan
dan hewan.
 Siswa menyimpulkan hasil
kegiatan wawancara.

Mengomunikasikan

 Siswa menyampaikan hasil


wawancara mengenai
makanan, minuman, dan
produk lain yang digunakan
setiap hari, yang berasal dari
tumbuhan dan hewan.
 Siswa memaparkan hasil
wawancara tentang cara
merawat hewan dan
tumbuhan.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 18


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
 Siswa menyampaikan
hasil laporan wawancara.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 19


SILABUS MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas IV
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Tema 4 : Berbagai Pekerjaan

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.5 Menguraikan pendapat  Menilai dan Mengamati Sikap 21 JP o Buku
pribadi tentang isi mendeskripsikan  Siswa membaca teks cerita.  Penilaian sikap Tematik
buku sastra (cerita, tokoh dari suatu  Siswa memperhatikan spiritual Kelas 4
dongeng, dan cerita. cerita fabel yang dibacakan  Penilaian sikap sosial Tema 4.
sebagainya).  Membandingkan oleh guru. o Media
4.5 Mengomunikasikan sifat-sifat tokoh.  Siswa membaca cerita sastra gambar.
pendapat pribadi  Memberikan yang disajikan. Pengetahuan o Lingkungan
tentang isi buku sastra pendapat tentang  Siswa mencermati isi  Tes tertulis sekitar.
yang dipilih dan sikap tokoh. teks dongeng. mengidentifikasi o Surat kabar,
dibaca sendiri secara  Menilai tokoh dalam sifat-sifat tokoh majalah,

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 20


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
lisan dan tulis yang cerita. dalam cerita. tabloid, print
didukung oleh alasan.  Menilai cerita utuh. Menanya  Tes lisan memberikan out internet,
 Membandingkan  Siswa membuat pertanyaan komentar tentang dan lain-
sifat-sifat tokoh. sebanyak-banyaknya tentang sifat tokoh lain.
 Memberikan cerita.  Tes tertulis
pendapat tentang  Siswa melakukan tanya menyimpulkan pesan
sikap tokoh. jawab tentang tokoh cerita. moral dalam cerita
 Menilai pesan moral  Siswa melakukan tanya
suatu cerita. jawab tentang sifat tokoh
 Menilai dongeng. dalam cerita.
 Siswa menanya tentang Keterampilan
pesan moral dalam cerita.  Penilaian unjuk kerja
 Proyek/penugasan
 Portofolio
Mengumpulkan Informasi
 Siswa mendiskusikan
jawaban pertanyaan dari teks
bacaan.
 Siswa mendiskusikan
pertanyaan dari teks fabel
yang telah dibaca.
 Siswa mendiskusikan peta
pikiran unsur cerita dengan
teman satu kelompok.
 Siswa mendiskusikan
pertanyaan berdasarkan teks.
 Siswa mendiskusikan pesan
moral dalam cerita.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 21


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar

Mengasosiasi
 Siswa menjawab setiap
pertanyaan berdasarkan
teks yang dibaca.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang tokoh dalam cerita.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang tokoh yang paling
disukai dari teks yang
dibaca.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang cerita fabel yang
dibaca.
 Siswa menemukan unsur
cerita dan
menuliskannya kedalam
peta pikiran.
 Siswa memberikan komentar
hasil kerja teman tentang
pendapat mengenai cerita.
 Siswa mengidentifikasi
unsur intrinsik cerita.
 Siswa mengisi
unsur intrinsik
cerita.
 Siswa menemukan pesan
moral dalam cerita.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 22


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar

Mengomunikasikan

 Siswa menyampaikan hasil


diskusi jawaban pertanyaan
berdasarkan teks cerita.
 Siswa menyampaikan
komentar dari hasil jawaban
teman.
 Siswa mengomentari hasil
pekerjaan teman tentang
pendapat mengenai cerita.
 Siswa menyampaikan hasil
diskusi tentang sikap-sikap
tokoh dalam teks.
 Siswa menyampaikan hasil
diskusi tentang unsur cerita.
 Siswa menyampaikan peta
pikiran tentang unsur
intrinsik cerita kepada teman
semeja.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ ................................................

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 23


NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 24


SILABUS MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA
KURIKULUM 2013
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas IV
Semester : Ganjil
Kompetensi Inti :1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Tema 5 : Pahlawanku

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.7 Menggali  Menceritakan Mengamati Sikap 21 JP o Buku teks
pengetahuan baru kembali isi  Siswa membaca teks tentang  Penilaian sikap o Buku
yang terdapat pada teks dengan pahlawan. spiritual penunjang
teks nonfiksi. bahasa sendiri.  Siswa memperhatikan cerita  Penilaian sikap sosial o Internet
 Menuliskan informasi kepahlawanan yang o Buku
3.8 Membandingkan
tentang tokoh dalam dibacakan oleh guru. Tematik
hal yang sudah
teks.  Siswa membaca cerita yang Pengetahuan Kelas 4
diketahui dengan disajikan.  Tes tertulis Tema 5.
 Mencari infromasi
yang baru tentang pahlawan.  Siswa mencermati isi menemukan sifat
diketahui dari teks  Mengisi tabel KW teks tentang pahlawan. kepahlawanan yang

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 25


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
nonfiksi. (Know – apa yang dimiliki seorang
4.7 Menyampaikan diketahui, What- Apa tokoh.
pengetahuan baru yang ingin diketahui Menanya  Tes tertulis menyusun
dari teks nonfiksi lebih lanjut) setelah informasi dalam
membaca teks.  Siswa membuat pertanyaan bentuk tabel.
ke dalam tulisan sebanyak-banyaknya tentang
 Menggunakan tabel  Tes lisan
dengan bahasa isi teks.
KW untuk menceritakan tokoh
sendiri.  Siswa melakukan tanya pahlawan.
mengolah informasi.
4.8 Menyampaikan jawab tentang tokoh dalam
 Menemukan
hasil teks.
informasi dari
membandingkan  Siswa melakukan tanya
teks.
pengetahuan lama jawab tentang sifat tokoh Keterampilan
 Mempresentasikan
dengan dalam teks.  Penilaian unjuk kerja
informasi.
 Siswa menanya tentang  Proyek/penugasan
pengetahuan baru  Menggali informasi pesan moral dalam teks.  Portofolio
secara tertulis tentang seorang
dengan bahasa tokoh.
sendiri. Mengumpulkan Informasi
 Siswa mendiskusikan
jawaban pertanyaan dari teks
bacaan.
 Siswa mendiskusikan
pertanyaan dari teks yang
telah dibaca.
 Siswa mendiskusikan tokoh
dengan teman satu
kelompok.
 Siswa mendiskusikan sifat
tokoh berdasarkan teks.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 26


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
 Siswa mendiskusikan
informasi dalam teks
menggunakan tabel
KW.

Mengasosiasi
 Siswa menjawab setiap
pertanyaan berdasarkan
teks yang dibaca.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang tokoh dalam cerita.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang tokoh yang paling
disukai dari teks yang
dibaca.
 Siswa menuliskan pendapat
tentang teks yang dibaca.
 Siswa menemukan informasi
dan menuliskannya ke dalam
tabel.
 Siswa memberikan komentar
hasil kerja teman tentang
pendapat mengenai cerita.
 Siswa mengidentifikasi
tokoh dalam teks.
 Siswa menemukan sikap
kepahlawanan yang dimiliki
tokoh.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 27


Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar

Mengomunikasikan

 Siswa menyampaikan hasil


diskusi jawaban pertanyaan
berdasarkan teks cerita.
 Siswa menyampaikan
komentar dari hasil jawaban
teman.
 Siswa mengomentari hasil
pekerjaan teman tentang
pendapat mengenai cerita.
 Siswa menyampaikan hasil
diskusi tentang sikap-sikap
tokoh dalam teks.
 Siswa menyampaikan
hasil diskusi tentang
informasi dalam teks.
 Siswa menyampaikan tabel
KW tentang informasi dalam
teks kepada teman semeja.

........................... 20 ......
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 28


................................................ ................................................
NIP. NIP.

Silabus Bahasa Indonesia SD/MI 29

Anda mungkin juga menyukai