Anda di halaman 1dari 5

PENGANTAR ANATOMI

FISIOLOGI
1. PENGERTIAN tubuh agar kembali dalam kondisi
Anatomi adalah ilmu yang mempelajari seimbang
struktur tubuh dan hubungan di antara 4. ISTILAH DASAR
mereka. Fisiologi adalah ilmu yang ANATOMI
mempelajari fungsi tubuh dan A. POSISI TUBUH
 POSISI ANATOMI ( BERDIRI)
bagaimana tubuh bekerja. Dua cabang
tubuh lurus dalam posisi berdiri dengan
ilmu anatomi dan fisiologi menjadi mata juga memandang lurus. Telapak
dasar penting untuk memahami bagian tangan menggantung pada sisi-sisi tubuh
tubuh dan fungsinya dan menghadap ke depan. Telapak kaki
2. STRUKTUR TUBUH juga menunjuk ke depan dan tungkai kaki
MANUSIA lurus sempurna. Posisi anatomi sangat
 LEVEL KIMIA penting karena hubungan semua struktur
Level dasar yang terdiri dari atom dan digambarkan dengan asumsi berada pada
molekul. Atom utama yang membangun posisi anatomi.
tubuh manusia terdiri dari atom karbon  POSISI SUPINE
(C), hydrogen (H), oksigen (0), nitrogen ( TERLENTANG)
(N), fosfor (P), kalsium (Ca) dan sulfur Pada posisi ini tubuh berbaring dengan
(S). Sedangkan molekul utamanya adalah wajah menghadap ke atas. Semua posisi
deoksiribonukleat acid (DNA). lainnya mirip dengan posisi anatomi
 SEL dengan perbedaan hanya berada di bidang
Beberapa molekul yang ada akan horisontal daripada bidang vertikal.
bergabung membentuk sel. Sel merupakan  POSISI PRONE ( TENGKURAP)
bagian fungsional yang terkecil yang Pada posisi ini, punggung menghadap ke
membangun tubuh makhluk hidup. Ada atas. Tubuh terletak pada bidang horisontal
banyak sel yang membangun tubuh dengan wajah menghadap ke bawah.
manusia seperti, sel otot, sel saraf, dan sel  POSISI LITOTOMI
epitel. ( MELAHIRKAN)
 JARINGAN Pada posisi ini tubuh berbaring terlentang,
Jaringan dibangun oleh beberapa sel yang paha diangkat vertikal dan betis lurus
berbeda yang memiliki fungsi tertentu. horisontal. Tangan biasanya dibentangkan
Ada 4 jaringan dasar pada tubuh manusia seperti sayap. Kaki diikat dalam posisinya
yaitu jaringan epitel, jaringan pengikat, untuk mendukung lutut dan pinggul yang
jaringan otot dan jaringan saraf tertekuk. Ini adalah posisi pada banyak
3. HOMEOSTASIS prosedur kebidanan
Suatu keadaan yang sangat penting untuk B. BIDANG ANATOMI
dipelajari dan dijaga keseimbangannya  Bidang median (medianus):
guna menjaga fungsi fisiologis tubuh. bidang yang membagi tepat tubuh menjadi
Kondisi keseimbangan dari lingkungan bagian kanan dan kiri (bidang yang melalui
internal karena interaksi berbagai proses aksis longitudinal dan aksis sagital, dengan
dalam tubuh manusia. demikian dinamakan mediosagital).
Homeostasis merupakan kondisi yang  Bidang sagital (Bidang
dinamis. Berbagai usaha akan dilakukan Paramedian):

ATIKA PUTRI (2311604074) PENGANTAR ANFIS


PENGANTAR ANATOMI
FISIOLOGI
bidang yang membagi tubuh menjadi dua
bagian dari titik tertentu (tidak membagi
tepat dua bagian). Bidang ini sejajar
dengan bidang median.
 Bidang horizontal (Transversalis):
bidang yang terletak melintang melalui
tubuh (bidang X-Y). Bidang ini membagi
tubuh menjadi bagian atas (superior) dan
bawah (inferior).

ATIKA PUTRI (2311604074) PENGANTAR ANFIS


PENGANTAR ANATOMI
FISIOLOGI
oksigen (O2) dari udara dan mengeluarkan
karbon dioksida (CO2), yang merupakan
hasil samping dari metabolisme sel, dari
dalam tubuh. Sistem ini terdiri dari
beberapa komponen utama yaitu paru –
paru, trakea, alveoli, diafragma
 Sistem Urinaria
5. SISTEM TUBUH
Sistem urinaria, juga dikenal sebagai
Terdapat 11 sistem yang akan dipelajari
sistem kemih atau sistem ekskresi, adalah
dalam mata kuliah anatomi dan fisiologi:
sistem fisiologis dalam tubuh manusia
 Sistem Neuro
yang bertanggung jawab untuk
Sistem neuro adalah sistem Saraf yang menghasilkan, menyimpan, dan
terdin atas Serabut Saraf yang saling mengeluarkan urine (urin atau air seni).
terhubung & esensial untuk Persepsi Sistem urinaria berperan dalam menjaga
sensoris indrawi. Neuron bertanggung keseimbangan cairan dalam tubuh dan
Jawab untuk menerima input sensorik, membuang produk sampingan
mengirimkan Perintah motorik ke otot, dan metabolisme serta zat-zat beracun dari
mengubah serta menyampaikan sinyal dalam tubuh. Komponen utama dari sistem
listrik di seluruh proses ini (neuron berada urinaria meliputi: ginjal,ureter,kandung
di otak) kemih,uretra
 Sistem Endokrin  Sistem Muskuloskeleta
System endokrin adalah jaringan kelenjar Sistem muskuloskeletal adalah sistem
yng memproduksi & melepaskan hormon. fisiologis dalam tubuh manusia yang terdiri
System endokrin terdiri dari hipotalamus, dari otot dan rangka (tulang, sendi, dan
hipofisis, pancreas, adrenal, tiroid, jaringan penyangga). Sistem ini memiliki
paratiroid, ovarium,testis, serta timus peran utama dalam mendukung gerakan
Endokrin juga mebghasilkan hormone tubuh, memberikan struktur dan bentuk
testosterone, insulin, dan glucagon. tubuh, serta melindungi organ-organ vital.
Kelenjar endokrin ada didlm otak. Hormon Sistem muskuloskeletal juga terlibat dalam
ini yang mengubah kalori menjadi energy berbagai fungsi penting lainnya, seperti
yang di gunakan u/menjalankn fungsi produksi darah, penyimpanan mineral, dan
seluruh sel dn organ tubuh. mendukung sistem imun. Komponen
 Sistem Kardiovaskuler utama system muskulosketal meliputi:
System kardiovaskular merupakan organ tulang, sendi, otot, jaringan penyangga.
sirkularsi darah yang terdiri jantung, darah,  Sistem Limfatik
& pembuluh darah. Yang berfungsi Sistem limfatik adalah sistem fisiologis
memberikan & mengalirkan Suplai dalam tubuh manusia yang terdiri dari
Oksigen dan nutrisi keseluruh tubuh. jaringan, organ, dan pembuluh limfatik
 Sistem Respirasi yang berperan dalam mengangkut cairan
Sistem respirasi pada manusia adalah limfatik, menyaring mikroorganisme dan
sistem fisiologis yang terlibat dalam proses bahan berbahaya, serta memelihara
pernapasan atau pertukaran gas antara kekebalan tubuh. Sistem limfatik bekerja
tubuh dan lingkungan. Sistem respirasi bersama dengan sistem peredaran darah
bertanggung jawab untuk mengambil dalam menjaga keseimbangan cairan
ATIKA PUTRI (2311604074) PENGANTAR ANFIS
PENGANTAR ANATOMI
FISIOLOGI
dalam tubuh dan melindungi tubuh dari diperlukan. Komponen utama yang
infeksi. Komponen utama sistem limfatik meliputi yaitu: mulut, esophagus,
meliputi: limfa, pembuluh limfatik, lambung,usus besar,usus kecil,
kelenjar limfa, tonsil, kelenjar timus, limfa hati,kanatong empedu, dan pancreas
kuningan  Sistem Integumentum
 Sistem Reproduksi Sistem Integumentum, juga dikenal
Sistem reproduksi pada manusia adalah sebagai sistem integumen atau sistem kulit,
sistem fisiologis yang bertanggung jawab adalah sistem fisiologis dalam tubuh
untuk reproduksi atau reproduksi. Sistem manusia yang terdiri dari kulit dan struktur
ini berperan dalam menghasilkan sel-sel terkait. Kulit adalah organ terbesar dalam
reproduksi, menggabungkan sel-sel tubuh manusia dan memiliki peran penting
tersebut untuk membentuk embrio, dan dalam menjaga keseimbangan tubuh dan
mendukung perkembangan janin selama melindungi organ-organ dalam dari
kehamilan. Sistem reproduksi pada lingkungan eksternal. Sistem
manusia mencakup organ dan struktur integumentum mencakup beberapa
yang berperan dalam fungsi reproduksi, komponen utama, termasuk: kulit, rambut,
baik pada pria (sistem reproduksi pria) kelenjar keringat & minyak, dan kuku.
maupun wanita (sistem reproduksi wanita). Fungsi utama integumentum adalah
 System indera sebagai pelindung, regulasi suhu,
Sistem indera pada manusia adalah merasakan sensasi, ekskresi, &
kumpulan organ dan struktur yang memproduksi vit D
berperan dalam mendeteksi dan 6. TERMINOLOGI
memproses informasi dari lingkungan ANATOMI
eksternal. Ini memungkinkan manusia 1. Bidang dalam posisi anatomi
untuk merasakan dan memahami dunia di  Bidang median
sekitar mereka. Ada lima indera utama bidang tegak maya yang memotong sepanjang
pada manusia, yang masing-masing tinggi tubuh dan membaginya menjadi simetri
berfungsi untuk mendeteksi jenis informasi kiri dan kanan
tertentu komponen utama system indera  Bidang sagittal
meliputi : mata, telinga,hidung,lidah, dan bidang tegak yang sejajar dengan bidang
kulit. median
 Sistem Gastrointestinal  Bidang korona atau bidang frontal
Sistem Gastrointestinal, juga dikenal bidang tegak yang memotong tegak lurus
sebagai sistem pencernaan atau sistem bidang median sehingga membagi tubuh
menjadi bagian depan dan belakang
saluran pencernaan, adalah sistem
 Bidang horizontal
fisiologis dalam tubuh manusia yang bidang yang tegak dengan bidang median
bertanggung jawab untuk mengolah maupun bidang frontal, bidang ini membagi
makanan, menyerap nutrisi, dan tubuh menjadi bagian atas dan bawah.
mengeluarkan sisa-sisa metabolisme. 2. Istilah letak
Sistem ini terdiri dari sejumlah organ dan a. Superior : bagian atas
struktur yang bekerja bersama untuk b. Inferior : bagian bawah
menghancurkan makanan, mencerna zat- c. Anterior : bagian depan
zat makanan, menyerap nutrisi, dan d. Posterior : bagian belakang
menghilangkan sisa-sisa yang tidak e. Internal : bagian dalam

ATIKA PUTRI (2311604074) PENGANTAR ANFIS


PENGANTAR ANATOMI
FISIOLOGI
f. Eksternal : bagian luar 4. Lateral
g. Dekstra : bagian kanan 5. Proximal
h. Sinistra : bagian kiri 6. Distal
i. Lateral : menjauhi garis tengah tubuh 7. Superficial
j. Medial : lebih dekat ke garis tengah tubuh 8. Deep
k. Sentral : bagian pusat
l. Perifer : bagian tepi
m. Superfisial : lebih ke arah permukaan
n. Profunda : lebih ke arah dalam
o. Asendens : bagian yang naik
p. Desendens : bagian yang turun
q. Cranial : bagian kepala
r. Kaudal : bagian ekor
s. Ventral : bagian depan/perut
t. Dorsal : bagian belakang ruas tulang
belakang
u. Parietal : selaput bagian luar
v. Viseral : selaput bagian dalam
w. Proximal : mendekati batang tubuh
x. Distal : menjauhi batang tubuh
3. Arah gerakan 4. Frontal plane
a. Fleksi : melipat sendi 5. oblique plane
b. Ekstensi : meluruskan kembali sendi 6. Transverse plane
c. Abduksi : gerakan menjauhi tubuh 7. Midsagital plane
d. Adduksi : gerakan mendekati badan 8. Parasagital plane
e. Rotasi : gerakan memutar sendi 1. median sagitol
f. Pronasi : gerakan membuka tangan keatas 2. median frontal
g. Supinasi : gerakan membuka tangan 3. median transverse
kebawah
4. Garis dalam sikap anatomi
a. Vertikal : garis tegak
Garis vertikal : membagi dextra dan
sinistra
b. Horizontal : garis mendatar
Garis horizontal : membagi bagian
superior dan inferior.
7. SOAL SOAL EVAL

1. Superior
2. Inferior
3. Medial
ATIKA PUTRI (2311604074) PENGANTAR ANFIS

Anda mungkin juga menyukai