Anda di halaman 1dari 5

ANASTESI LOKAL

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal :
Halaman : 1-3

UPTD PUSKESMAS dr. Hendra S. Hamka, S.Ked

MANDAI 19830528 201101 1 006

1. Pengertian Adalah Tindakan untuk menghilangkan atau mengurangi sensasi dibagian


tubuh tertentu.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengurangi rasa tidak
nyaman atau rasa sakit pada saat tindakan tertentu dilakukan misalnya
penjahitan atau pembedahan minor, cross insisi atau ekstraksi kuku.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : 016/UPTD-PKM.MD/SK/UKP/I/2022


tentang Standar Layanan Klinis.
4. Referensi Makalah obat-obat anastesi lokal bagian Anastesiologi Fakulitas Kedokteran
Universitas Kristen Indonesia, Jakarta 2009.
5. Prosedur / A. Alat dan Bahan :
Langkah- a. Alat : Baki instrument ( near back )
langkah b. Bahan :
- Obat injeksi ( lidocaine 1 ampul )
- Spoit injeksi ( 1cc dan 3cc )
- Kasa steril
- Handscoon
B. Langkah – langkah :
1. Petugas memberi pengkajian ( anamnesis )
2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik ( TTV )
3. Petugas memberi format informed consent dan meminta kepada
pasien untuk menandatangani format informed consent untuk tindakan
yang akan dilakukan.
4. Petugas mencuci tangan 6 langkahb
5. Petugas menggunakan handscoon steril
6. Petugas mempersiapkan alat steril
7. Petugas mengambil obat anastesi dengan menggunakan spoit dibantu
dengan petugas lain yang mengambilkan obat anastesi.
8. Petugas membersihkan daerah luka dan sekitarnya yang akan di
anastesi dengan menggunakan cairan Nacl 0,9%.
9. Petugas mendesinfeksi daerah luka yang di anastesi dengan
menggunakan betadine ( lidocaine )
10. Petugas memberikan informasi kalua akan segera dilakukan
penyuntikan pembiusan untuk menghilangkan rasa sakit.
11. Petugas menyuntikkan obat anastesi lokal ke daerah luka yang akan
disuntikkan dengan cara menyuntik ( subkutan ) dengan posisi sudut
30 derajat celcius.
12. Petugas melakukan aspirasi, dengan cara menarik finger jika terdapat
darah spoit maka segera cabut spoit untuk dibuang dan diganti dengan
spoit baru dan mengganti obat yang baru, bila tidak terdapat darah
suntikan obat secara perlaham ke dalam jaringan.
13. Petugas menarik spoit / jarum dengan cepat sambal meletakkan kasa
steril kering sampai perdarahan berhenti.
14. Petugas menekan tempat penusukan dengan kasa steril kering sampai
perdarahan berhenti.
15. Petugas menanyakan pada pasien dengan memberikan rangsangan
nyeri pada sekitar luka, apakah masih merasakan nyeri atau tidak dan
sudah merasa kesemutan pada kulit sekitar luka.
16. Petugas melakukan tindakan medis pada daerah area luka.

6. Bagan alir
anamnesee Pemeriksaan fisik ( TTV )

Informed consent

Mencuci tangan 6
langkah

Menggunakan handscoon
steril

Mempersiapkan alat steril

Mengambil obat anastesi dengan menggunakan spoit dibantu dengan


petugas lain yang mengambilkan obat anastesi

Membersihkan daerah luka


dengan Nacl 0,9 %
7. Hal-hal yang -
perlu diperhatikan

8. Unit terkait 1. Pelayanan Gawat Darurat


2. Pelayanan Umum
3. Pelayanan Poliklinik Gigi
4. Persalinan
9. Dokumen terkait 1. Rekam medik
2. Informed consent
10.Rekaman historis
perubahan Tanggal Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai