Anda di halaman 1dari 1

1.

Perhitungan Hujan Jam-jaman


Berdasarkan hasil pengamatan yang pernah dilakukan sebaran hujan di Indonesia, hujan terpusat di
Indonesia berkisar antara 4-7 jam. Dalam perhitungan ini diasumsikan hujan terpusat adalah 6 jam
sehari.

Persamaan Mononobe :

( )
R 24 24 2
I= 3
24 t

Lamanya hujan terpusat = 6 jam


Sebaran hujan jam-jaman dengan rumus mononobe
RT=(R24/t x (t/T)^2/3))
T (jam) RT (R24)
1 0.550
2 0.347
3 0.265
4 0.218
5 0.188
6 0.167

Rasio Sebaran Hujan

Rt '= t.Rt - ((t-1) . Rt-1)


T R
1 0.550
2 0.143
3 0.100
4 0.080
5 0.067
6 0.059
Total 1.000

Berdasarkan Persamaan pd distribusi Gumbel serta Tabel Nilai Yt, Yn dan Sn, maka nilai X T pada
periode ulang 10 tahun yaitu 363, 78. Sehingga di dapat nilai Curah Hujan Jam-jaman sebagai
berikut:

2.

Anda mungkin juga menyukai