Anda di halaman 1dari 1

1. PT.

Bahana Artha Ventura (BAV) didirikan pada tahun 1993 dan merupakan anak
Perusahaan Perseroan (Persero) sebagai perusahaan Badan Usaha Milik Negera
(BUMN) yang didirikan pada 17 April 1973. Dalam struktur kepemilikan saham di
BAV terdiri atas PT BPUI sebesar 64.20%, Koperasi Karyawan PT BPUI sebesar
0.80% dan PT. Bank Rakyat Indonesia TBK sebesar 35%.
Dalam beberapa tahun BAV telah berhasil mempercepat perkembangan UMKM di
Indonesia melalui PMVD BAV berhasil menggali potensi daerah untuk dikembangkan
melalui berbagai program pembiayaan, dampingan manajemen dan dukungan
pemasaran. Keberhasilan ini tidak lepas dari dukungan pemerintah dan pihak-pihak
terkait lainnya yang berkomitmen untuk mengembangkan sektor UMKM.

2. Ingin mengembangkan sektor riil melalui pembiayaan kepada Usaha Mikro, Kecil,
dan Menengah (UMKM) dengan skema pembiayaan Venture Capital serta
pendampingan manajemen melalui praktek bisnis yang sehat dan Good Corporate
Governance.
3. Agar para pengusaha ultra mikro dapat memperoleh pembiayaan dengan mudah dan
cepat.
4. Contoh perusahaan modal ventura di Indonesia yang telah terdaftar di OJK:
1. PT Astra Vitra Ventura
2. PT Bina Artha Ventura
3. PT Celebes Artha Ventura
4. PT Ivaro Ventura
5. PT Lima Ventura
6. PT Sarana Kalsel Ventura
7. PT Sarana Lampung Ventura
8. PT Sosial Entreprener Indonesia
9. PT Vasham Kosa Sejahtera
10. PT Ventura Ginat Asia
Contoh perusahaan modal ventura Internasional:
1. CyberAgent Venture
2. 500 Startups
3. East Ventures
4. Fenox Venture Capital

Anda mungkin juga menyukai