Anda di halaman 1dari 63

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

MATEMATIKA
KELAS VIII SMP

FUNGSI
LINEAR KELOMPOK ( )
Anggota:

1) …………………………………………………………...
2) …………………………………………………………...
3) …………………………………………………………...
CONNECTING
RM

ORGANIZING 4) …………………………………………………………...
REFLECTING
EXTENDING
KOMPETENSI DASAR

3.4Menganalisis fungsi linear (sebagai persamaan garis lurus) dan menginterpretasikan grafiknya yan
4.4Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan fungsi linear sebagai persamaan gari

PENGALAMAN BELAJAR

Menggambar grafik persamaan garis lurus


Menentukan gradien garis lurus
Menentukan persamaan garis lurus

ASPEK YANG DINILAI

Keaktifan dan kerjasama dalam kelompok


Sistematika dan kelengkapan langkah-langkah penyelesaian pada latihan
Ketepatan jawaban

PETUNJUK PENGGUNAAN LKPD

Tuliskan nama kelompok dan anggota kelompok pada halaman awal LKPD
Baca dan pahami penjelasan yang disajikan pada LKPD
Apabila terdapat yang kurang jelas, maka segera tanyakan kepada guru
Kerjakan dan diskusikan setiap soal pada LKPD dengan cermat dan teliti
Gunakanlah waktu sebaik mungkin untuk melakukan diskusi
Teliti kembali jawaban yang sudah ditulis sebelum dikumpulkan

i
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
PETA KONSEP

Persamaan Garis Lurus

Segitiga Hubungan antar dua garis


Koordinat
Fungsi linier
kartesius
Gradien
Sifat-sifat persamaan garis lurus

Menggambar Grafik persamaan garis lurus


Melalui titik (x1,y1) dan
Melalui
(x2,y2)
persamaan garis
Persamaan garis lurus

Persamaan garis dengan gradien (m) dan melalui


Persamaan (x1,y1)(x1,y1) dan
garis melalui

Masalah kontekstual pada persamaan garis lurus

WAWASAN

Kemiringan menentukan posisi suatu garis terhadap koordinat x dan


koordinat y. Perhitungan matematis ini adalah salah satu materi
geometri analitik dengan bantuan aljabar. Jadi untuk pertanyaan
“siapakah yang menemukan kemiringan?” tentu jawabannya adalah
René Descartes. René Descartes adalah bapak geometri analitik.
Beliau adalah seorang matematikawan perancis, fisikawan, filsuf fan
teolog. Banyak ahli matematika mengakuinya sebagai orang yang
menemukan rumus kemiringan. René Descartes dikatakan telah
memberikan sebuah metode untuk memecahkan masalah garis dan
kemiringan dalam masalah aljabar geometri.
(sumber: id.wikipedia.org)

ii
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Pertemuan 1

MENGGAMBAR GRAFIK PERSAMAAN GARIS LURUS

CONNECTING

Ketika kita mengendarai mobil, sepeda atau kendaraan lainnya,


pasti akan menjumpai kondisi jalan yang naik maupun turun.

Coba perhatikan gambar berikut ini!

Sumber: http://www.mistersf.com/cinema/cinwhatsup16e.htm
http://www.parkeerwoordenboek.nl/Haaks_parkeren

Jalan seperti yang tampak pada gambar di atas merupakan salah satu contoh penerapan garis lurus pada
kehidupan sehari-hari.

Agar jalan nyaman dan aman untuk dilewati maka harus ditentukan dengan tepat kemiringan jalan
tersebut. Apabila jalan terlalu menanjak atau curam maka kendaraan akan kesulitan untuk melintasinya.

Jika jalan tanjakan atau menurun diatas digambarkan dalam koordinat kartesius misal dengan titik A(0
maka akan terbentuk sebuah garis lurus seperti gambar disamping.

Coba gambarkan titik tersebur pada koordinat


karetesius disamping dan hubungkan pada kedua titik tersebut!

1
1
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Masih ingatkah kalian tentang fungsi linear?


dan bagaimana menentukan nilai fungsi?

Jika diketahui fungsi linear f(x) = 2x + 5, coba tentukan nilai f(x) jika daerah asalnya adalah{ ̶ 2, ̶ 1, 0, 1, 2}

f (x) = 2x + 5
x f (x)
f ( ̶ 2) = 2( ̶ 2) + 5
–2 = ‧‧‧‧‧ + 5
Tuliskan caranya!
= ‧‧‧‧‧
–1
0
1
2

Dari tabel diatas diperoleh pasangan berurutan yaitu ( ̶ 2, …..), ( ̶ 1, …..), ( 0, …..), ( 1, …..), ( 2, …..)

Bentuk fungsi linear f(x) = 2x + 5 juga dapat dituliskan sebagai y = 2x + 5

Coba gambarkan setiap pasangan berurutan tersebut pada bidang koordinat disamping dan hubungkan
setiap titiknya!

Grafik disamping merupakan


grafik fungsi f(x) = 2x + 5

2
2
PERSAMAANGARISLURUSVIII
PERSAMAAN GARIS LURUSSMP VIII SMP
LEMBAR KERJA

ORGANIZING

Pada grafik di atas diketahui fungsi f(x) = 2x + 5 dengan sumbu mendatar


disebut sumbu x dan sumbu tegak disebut sumbu f(x)
Jika fungsi di atas dituliskan dalam bentuk y = 2x + 5, maka sumbu
mendatar disebut sumbu x dan sumbu tegak disebut sumbu …....
Jadi f (x) = ……

Berupa apakah grafik fungsi f(x) = 2x + 5 atau y = 2x + 5 tersebut? ………………………...


Berdasarkan grafiknya, apakah fungsi linear dapat dikatakan sebagai persamaan garis lurus?
…………….
Bentuk persamaan y = 2x + 5 dapat dituliskan sebagai y = mx + c (bentuk umum persamaan garis lurus)

Bentuk umum persamaan garis lurus

Bentuk Eksplisit Bentuk Implisit


y = mx + c ax + by + c = 0
Dimana, Dimana,
m : Gradien a dan b : Koefisien
x dan y : Variabel x dan y : Variabel
c : Konstanta c : Konstanta

Dari persamaan garis lurus diatas, secara umum bentuk tersebut akan memiliki maksimal dua variabel dan
minimal satu variabel, dimana variabel tersebut mempunyai pangkat tertinggi satu.

Membedakan persamaan garis lurus dan bukan persamaan garis lurus

Berikan tanda centang (√) jika persamaan berikut termasuk persamaan garis lurus dan tanda silang (Χ) jika
bukan persamaan garis lurus!
1 3
6. x+ =0 ( ‧‧
1. y = 2x + 1 ( √ ) 2 2 ‧‧‧
‧)
2 3 2
2. 2x + y = 4 ( Χ ) 7. x + y – 2 = 0 ( ‧‧‧
‧‧‧ )
3. 2x + 4y – 15 = 0 ( √ ) 8. x = 2y ( ‧‧‧
‧‧‧ )
4. 2x + y = 4 ( ‧‧‧‧ 9. y = 7 ( ‧‧‧
‧‧ ) ‧‧‧ )
5. 3y = x – 6z ( ‧‧‧‧ 10. y = 2x2 – 4x + 4 ( ‧‧‧
‧‧ ) ‧‧‧ )
LEMBAR KERJA

3
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

REFLECTING

Menggambar garis lurus dengan menggunakan titik potong sumbu x dan sumbu y

Bagaimana cara menggambar grafik dengan persamaan 3x + 4y = 12?

Langkah 1. Menentukan titik potong dengan Langkah 2. Menentukan titik potong


sumbu x
dengan sumbu y
Garis memotong dengan sumbu x jika
Garis memotong dengan sumbu y jika :
y=0 maka 3x + 4y = 12 3x + 4y = 12
x=0 maka
3x + 4(0) = 12 3(0) + 4y = 12
3x = 12 4y = 12
‧‧‧‧ ‧‧‧‧
x = y =
‧‧‧‧ ‧‧‧‧
x = ‧‧‧‧ y = ‧‧‧‧
Jadi koordinat titik potong garis dengan
Jadi koordinat titik potong garis dengan
sumbu x (……, 0)
sumbu y ( 0, …..)

Langkah 3. menggambar grafik


Titik ( …., 0) dan ( 0, ….) merupakan selesaian dari persamaan 3x + 4y = 12

Coba gambarkan setiap pasangan berurutan di atas pada bidang koordinat disamping dan
hubungkan setiap titiknya!

Ayo
Belajar!

4
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Menggambar garis lurus dengan menggunakan titik sembarang yang memenuhi persamaan

Bagaimana cara menggambar grafik dengan persamaan 2x + 3y = 9?

Langkah 1. Ubahlah persamaan dalam bentuk y = mx + c


2x + 3y = 9
3y = ‧‧‧
‧+9
‧ ‧
y =
‧ + ‧
‧ ‧
‧ ‧

Langkah 2. menentukan ‧titik sembarang yang memenuhi persamaan
‧ y=‧
Jika nilai x = 0, maka …… , sehingga titiknya adalah (…. , ….)
‧ y=‧
Jika nilai x = 3, maka ……. , sehingga titiknya adalah (…. , ….)
Lengkapi tabel pasangan
‧ berurutan
‧ berikut ini

y =
‧ + ‧
‧ ‧
‧ ‧
‧ ‧


Langkah 3. Menggambar grafik


Titik ( 0, ….) dan ( 3, ….) merupakan selesaian dari persamaan 2x + 3y = 9

x y (x, y)
0
Coba gambarkan setiap pasangan berurutan di atas pada bidang
3 koordinat disamping dan hubungkan setiap titiknya!

5
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

EXTENDING

Kerjakan latihan berikut ini!

1. Gambarlah grafik persamaan garis berikut pada bidang koordinat


1
a. y = – x+5
2
b. 2x – 3y – 6 = 0

Ayo perluas pengetahuanmu!

Sebuah kebun jeruk milik pak andi selalu mengalami peningkatan hasil panen yang sama setiap tahunnya. Pada tahu
Gambarlah garis dalam koordinat kartesius yang menunjukan keadaan tersebut!

6
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Pertemuan 2

MENENTUKAN KEMIRINGAN (GRADIEN) GARIS LURUS

CONNECTING

Coba perhatikan gambar berikut ini!

Pada ketiga bentuk atap


rumah di samping,
(a) (b) manakah yang lebih
miring?

Sumber:
https://www.fieldmag.com/articles/affordable-cabin-
kits-best-pre-fab-tiny-home-plans-usa
https://rasa-nyee.blogspot.com/2021/05/tempat-yang-
menarik-di-melaka-destinasi.html
casaspre-rio.blogspot.com/2016/04/chale-suico-
(c)

Jika digambarkan dalam segitiga, perhatikan tiga bentuk atap rumah berikut!

B F

A C E G I K
D H L
Gambar (a) Gambar (b)
Gambar (c)

1
7
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Perhatikan gambar segitiga sebelumnya!

Lihatlah segitiga (a) dan (b)!


Misalkan BD = FH (kedua segitiga memiliki panjang sisi tegak yang sama panjang). Bagaimana
pendapatmu mengenai miringnya AB dan EF !
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………
Selanjutnya lihat segitiga (a) dan (c)!
Misalkan AC = IK (kedua segitiga tersebut memiliki alas/ panjang sisi mendatar yang sama panjang).
Bagaimana pendapatmu mengenai kondisi miringnya AB dan IJ !
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………
Dari kedua poin diatas, miringnya suatu atap rumah dipegaruhi oleh apa saja?
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………

ORGANIZING

Semakin besar perubahan panjang sisi tegak, maka semakin curam atau
……………… kemiringan suatu benda.
Sebaliknya, semakin besar perubahan panjang sisi mendatar, maka
semakin landai atau............kemiringan suatu benda.
Jadi, kemiringan atau gradien (m) suatu benda atau pada suatu garis lurus adalah
perbandingan antara perubahan panjang ………….. dan perubahan panjang ………………..

Perubahan panjang sisi tegak (vertikal)


Kemiringan =
Perubahan panjang sisi mendatar (horizontal)

2
8
PERSAMAANGARISLURUSVIII
PERSAMAAN GARIS LURUSSMP VIII SMP
LEMBAR KERJA

REFLECTING

Menentukan Kemiringan (Gradien) Garis Lurus

Jika diketahui garis lurus melalui titik (x1, y1) dan (x2, y2)

Dalam sistem koordinat kartesius peubahan panjang sisi tegak = ∆y


Sedangkan perubahan panjang sisi mendarar = ∆x

Coba perhatikan gambar berikut ini!

∆y
∆y Gradien =
∆x
∆x

Jadi,

∆y y2 – y1
Gradien (m)= =
∆x x2– x 1

Gradien garis a
Tentukan gradien garis lurus a dan b di bawah ini!
Garis a melalui titik C(….. , …..) dan D(….. , …..)
∆y y2 – y1 ‧‧ ‧ ‧
D ma = = = ‧– = ‧ = ‧
B
‧‧ ‧ ‧
a Jadi gradien garis a = ‧‧‧ ‧
b ∆x x2 – x1 ‧‧ ‧ ‧
Gradien garis b ‧– ‧ ‧
C Garis b melalui titik A(….. , …..) dan B(….. , …..)
‧‧ ‧ ‧
A ‧ – ‧‧‧
‧‧‧ ‧‧‧‧‧‧
∆y y2 – y1
mb = ∆x= x – x = ‧‧‧ =– ‧‧‧
= ‧‧‧
‧‧‧
21

Jadi gradien garis b = ‧‧‧

9
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Alternatif lain

Menentukan gradien jika diketahui grafiknya

+4
+8
D
B

+6
a
b +6

C
A

∆y 6 3 ∆y ‧ ‧
Gradien (m) = = = – Gradien (m) = = ‧ = ‧
∆x 8 4
‧ ‧
Artinya 6 satuan ke atas dan 8 satuan ke kiri Artinya ... satuan ke atas dan ... satuan ke kanan

Jika diketahui garis lurus melalui persamaan garis

Ingat kembali bentuk umum persamaan garis lurus!

Pada bentuk umum persamaan garis lurus y = mx + c


Dimana gradien pada persamaan ini adalah m

Ayo mencari rumus!

Untuk mencari gradien pada bentuk umum persamaan garis lurus ax + by + c = 0, coba
kita ubah bentuk persamaan tersebut menjadi y = mx + c

ax + by + c = 0
Dari persamaan tersebut maka koefisien yang menjadi
by = – ax – c gradien (m) adalah
– ax – c
y =
b m = ‧‧‧‧‧‧
a c
y = – x–
b b

10
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

EXTENDING

Pecahka masalah mengenai gradien berikut!

1. Gradien garis y = −2x+ 5 adalah


2. Gradien garis dengan persamaan 3x− y − 4 = 0 adalah
3. Kemiringan sebuah garis yang melalui titik (9, 0) dan (0, 9)
adalah 4.
Pada gambar disamping, gradien gari PQ adalah

5. Garis h melalui titik A(-2, 3) dan B (2, p) memiliki nilai kemiringan 1 .


Tentukan nilai p!

Ayo perluas pengetahuanmu!

Tarif (ribuan)

30

22

14

0 2 4 6
Jarak (km)

Andi sedang dalam perjalanan menuju rumah


neneknya yang berjarak 19 km. Ia menaiki bus dengan
tarif seperti yang tertera pada grafik di atas. Berapakah
tarif yang harus dibayar oleh andi?

11
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Pertemuan 3

MENENTUKAN PERSAMAAN GARIS LURUS

CONNECTING

Sifat-sifat persamaan garis lurus

Coba perhatikan gambar berikut ini!

Dua garis sejajar (a) Dua garis tegak lurus (b)

Dua garis berimpit (d)


Dua garis berpotongan (c)
Sumber: https://www.bing.com/images/blob?bcid=S0OgHylVF7kEnpI2o-W.Minez0gZ.......I
https://www.bing.com/images/blob?bcid=S56cYkJF9rkEnpI2o-W.Minez0gZ.....94
https://www.slideshare.net/Ollia_95/ss-16501012
https://www.bing.com/images/blob?bcid=Szllzq5XlLkEnpI2o-W.Minez0gZ.....-k

Gambar di atas merupakan salah satu contoh sifat-sifat persamaan garis lurus dalam kehidupan sehari-hari.

Jika pasangan garis di atas digambarkan pada bidang koordinat maka akan tampak seperti bawah ini
a b
(a)
Tentukan gradien dua garis sejajar disamping

ma = …

mb = ...

1
12
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

a a ab
b
(b) (c) (d)

Tentukan gradien dua garis tegak Tentukan gradien dua garis Tentukan gradien dua garis
lurus di atas ma = … berpotongan di atas ma = … berimpit diatas ma = …
mb = ... mb = ... mb = ...

ORGANIZING

Berdasarkan gradien dari kedudukan antar garis di atas, coba jawab beberapa pertanyaan berikut:
(a) Dua garis sejajar

Berapakah gradien garis a? …………..


Berapakah gradien garis b? …………..
Bagaimana gradien atau kemiringan garis a dan b? …………………………………………..

Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , maka ‧‧‧‧ = ‧‧‧‧

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis sejajar? ………………………

(b) Dua garis tegak lurus (membentuk sudut siku-suku (90°))

Berapakah gradien garis a? …………..


Berapakah gradien garis b? …………..
Apakah gradien garis a dan b sama? ……………………………………………………………

Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , berapakah hasil kali gradien kedua
garis? m1 × m2 = ‧‧‧‧ × ‧‧‧‧ = ‧‧‧‧ , jadi m1 × m2 = ‧‧‧‧

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis tegak lurus?
………………………

13
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

(c) Dua garis berpotongan


Berapakah gradien garis a? …………….
Berapakah gradien garis b? …………….
Apakah gradien garis a dan b sama? ………………………
Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , maka m1 ‧‧‧‧ m2
Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis berpotongan? …………………
(c) Dua garis berimpit

Berapakah gradien garis a? ……...


Berapakah gradien garis b? ……..
Apakah garis tersebut berada di titik koordinat yang sama? ……………………
Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 dan konstanta pada persamaan garis a =
c1 persamaan garis b = c1, maka m1 = m2 dan c1 = c2

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis berimpit? ……………………

REFLECTING

Menentukan Persamaan Garis Lurus

Menentukan persamaan garis lurus melalui (x1,y1) dan gradien (m)

Ingat kembali bentuk umum persamaan garis lurus y = mx + c

Misal persamaan garis tersebut melalui (x1,y1). Kemudian kita substitusikan (x1,y1) pada persamaan garis
lurus tersebut.
Diperoleh :
y1 = mx1 + c
c = y1 – mx1
Kemudian kita substitusikaan c = y1 – mx1 pada persamaan y = mx + c, maka diperoleh:
y = mx + (y1 – mx1 )
y = mx – mx1 + y1
y – y1 = mx – mx1
y – y1 = m (x – x1)

Persamaan garis lurus melalui (x1,y1) dan gradien (m)


adalah y – y1 = m (x – x1)

14
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Ayo pecahkan masalah berikut!

Tentukan persamaan garis lurus yang melalui titik ( – 1, 3) dan bergradien 2! m =


…. y – y1 = m (x – x1)
x1 = …. y – = ‧‧‧ (x –
‧‧‧ ‧‧‧‧ )
y1 = ….
y – = ‧‧‧ (x +
‧‧‧ ‧‧‧ )
y – = ‧‧‧ x +
‧‧‧ ‧‧‧
y = ‧‧‧ x +
Jadi, garis lurus yang melalui titik ( – 1, 3) dan bergradien 2 adalah y = ‧‧‧ x + ‧‧‧

Menentukan persamaan garis lurus yang sejajar/ tegak lurus dengan garis lain
1.
Tentukan persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan sejajar dengan persamaan garis y = 2x + 3
Penyelesaian:
Langkah 1
Tentukan gradien y = 2x + 3
Ingat bentuk persamaan y = mx + c, dimana m adalah gradien
Maka gradien dari persamaan y = 2x + 3 adalah ….
Langkah 2
Ingat pada sifat persamaan garis, bahwa dua garis saling sejajar memiliki gradien yang sama.
Maka gradien garis P adalah ….. dan melalui titik (3,5).
Sehingga: m = y – y1 = m (x – x1)
…. x1 = …. y1 y – = ‧‧‧ (x –
‧‧‧ ‧‧‧‧ )
= ….
y – = ‧‧‧ x –
‧‧‧ ‧‧‧
y = ‧‧‧ x –
2. Tentuk an persamaan garis P yang melalui
‧‧‧ titik +(3, 5) dan tegak lurus dengan persamaan garis y = 2x + 3!
Penyelesaian:
Langkah 1 enentukan gradien y = 2x + 3)
Langkah (m
Ingat pada2 at persamaan garis, bahwa dua garis saling tegak lurus memiliki gradien m1 × m2 = –1
m1 × m2 sif – 1
=
m1 × = –1 Jadi gradien m1 atau mp adalah ……….
‧‧‧
–1
m1 =
‧‧‧

15
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

Sehingga: m = …. x1 = …. y – y1 = m (x – x1)
y1 = ….
y – = ‧‧‧ (x –
‧‧‧ ‧‧‧‧ )
y– = ‧‧‧ x +
‧‧‧ ‧‧‧
y = ‧‧‧ x +
‧‧‧ +
Jadi, persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan sejajar dengan garis y = 2x + 3 adalah y = ‧‧‧ x + ‧‧‧
‧‧‧
y = ‧‧‧ x +
‧‧‧

Menentukan
Kemudian persamaanpersamaan garis
tersebut kita lurus melalui
substitusikan padadua titik (x1,y
persamaan 1) dan
garis (x2,y2)titik (x1,y1) dan bergradien m.
melalui
Maka menjadi :
y2 – y1
I ngat Kembali gradien garis yang melalui dua titik (x1, y1) dan (x2, y2) adalah m =
x2 – x1

y2 – y1
y – y1 = ( x – x1)
x2 – x1
( y2 – y1)( x – x1)
y – y1 =
( x2 – x1)
Jadi persamaan garis lurus melal x2,y2) dapat ditetukan dengan rumus
y – y1 ( x – x1)
=
( y2 – y1) ( x2 – x1)
ui dua titik (x1, y1) dan (
y – y1 x – x1
=
Ayo pecahkan masalah berikut! y2 – y1 x2 – x1

Tentukan persamaan garis yang melalui titik (1,1) dan titik (-3, 7)
Penyelesaian:
(1, 1)x1 = ‧‧‧ , y1 = ‧‧‧
(-3, 7)x2 = ‧‧‧ , y2 = ‧‧‧

y – y1 ( x – x1) ( y – ‧‧‧ = ( x – ‧‧‧ )


= ) ‧‧‧ ‧‧‧
( y2 – y1) ( x2 – x1)
– ‧‧‧ + = ‧‧‧ x
y– (x–
‧‧‧ – ‧‧‧
‧‧ = ‧‧‧
‧ ) – ‧‧‧ y = ‧‧‧ x –
‧‧‧ –
( ‧‧‧ ( ‧‧‧
‧‧‧
– – ‧‧‧
‧‧‧ y = ‧‧‧ x –
Jadi, persamaan garis yang melalui dua titik (1,1) dan titik (-3, 7) adalah –………….
‧‧‧
‧‧ ‧‧
y – 16
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
LEMBAR KERJA

EXTENDING

Tentukan persamaan garis berikut ini!

1. Gradien garis H yang sejajar dengan persamaan 4x – 2y + 8 = 0 adalah


2. Gradien garis K yang tegak lurus dengan persamaan –6x – 3y = 7 adalah
3. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (3,2) dengan gradien 3
4. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (-3,5) dan sejajar garis 2x + 3y = 5
5. Tentukan persamaan garis yang tegak lurus dengan garis x – 4y + 10 = 0 yang memotong sumbu y di titik
(0, –1)
6. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (2,4) dan titik (6,8)
7. Tentukan persamaan garis yang melalui titik A( –3,3) dan sejajar garis yang melalui B(3, 6) dan C(1, –2)
8. Diketahui garis P melalui titik (−2, 4) dan tegak lurus dengan garis yang melalui titik (−3, −5) dan (−2, −8).
Persamaan garis P adalah...

Ayo perluas pengetahuanmu!

1. Tarif bus untuk jarak 2 km di kota bondowoso seharga Rp. 14.000. Pada jarak yang lebih jauh
tentu akan dikenakan tarif yang berbeda. Jika tarif bus di kota tersebut digambarkan seperti di
bawah, tentutkan persamaan garis lurus berdasarkan grafik tarif grafik tersebut!

Tarif (ribuan)
30

22

14

0 2 4 6
Jarak (km)

2. Pertambahan penduduk di kota Bondowoso setiap tahunnya selalu tetap. Pada tahun 2011 dan
tahun 2017, jumlah penduduk di kota itu berturut-turut 300.000 orang dan 600.000 orang. Berapa
jumlah penduduk di kota itu pada tahun 2021?

17
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD
KELAS VIII SMP

PERSAMAAN
GARIS LURUS

R CONNECTING
O
M REFLECTING
RGANIZING

E EXTENDING
Magister Pendidikan Matematika-Universitas Jember
KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS YANG DIKEMBANGKAN PADA LKPD

Indikator Kemampuan Koneksi Matematis


Lintasan Indikator Kemampuan Koneksi Matematis yang Dikembangkan pada
Indikator Deskriptor
1 Koneksi antar ide a Mengenal dan memahami

C
dalam suatu ide atau topik yang
matematika terdapat pada masalah yang

b Menghubungkan ide dan/ 1b

O
atau menerapkan prosedur
matematika dalam proses
menyelesaikan
permasalahan suatu topik
matematika

R
2 Koneksi ide
matematika yang
a Menerapkan dan
menghubungkan ide
matematika sebelumnya
2ab
membangun satu
sama lain dalam proses penyelesaian

E
masalah
b Menerapkan prosedur pada
hubungan antar ide
matematika dalam proses
penyelesaian masalah 3a
3 Koneksi ide a Menghubungkan ide
matematika matematika dan
dengan konteks menerapkan prosedur pada
kehidupan sehari hubungan ide tersebut Note:
Deskriptor 1a dijelaskan pada saat pembahasan sebuah soal berlangsung
-hari atau bidang dengan konteks kehidupan
ilmu lain sehari-hari atau bidang lain.

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


1
KUNCI JAWABAN Pertemuan 1
LKPD
MENGGAMBAR GRAFIK PERSAMAAN GARIS LURUS

CONNECTING

Ketika kita mengendarai mobil, sepeda atau kendaraan lainnya,


pasti akan menjumpai kondisi jalan yang naik maupun turun.

Coba perhatikan gambar berikut ini!

M a t e m a t i s
Koneksi antar ide dalam matematika (masalah
Sumber: http://www.mistersf.com/cinema/cinwhatsup16e.htm
http://www.parkeerwoordenboek.nl/Haaks_parkeren

K o n e k s i
Jalan seperti yang tampak pada gambar di atas merupakan salah satu contoh penerapan
garis lurus pada kehidupan sehari-hari.

Agar jalan nyaman dan aman untuk dilewati maka harus ditentukan dengan tepat
kemiringan jalan tersebut. Apabila jalan terlalu menanjak atau curam maka kendaraan
akan kesulitan untuk melintasinya.

I n d i k a t o r
kontekstual)
Jika jalan tanjakan atau menurun diatas digambarkan dalam koordinat kartesius misal dengan titik A(0,1)
maka akan terbentuk sebuah garis lurus seperti gambar disamping.

Coba gambarkan titik tersebur pada koordinat karetesius disamping dan hubungkan pada kedua titik tersebut!

11
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Masih ingatkah kalian tentang fungsi linear?


dan bagaimana menentukan nilai fungsi?

Jika diketahui fungsi linear f(x) = 2x + 5, coba tentukan nilai f(x) jika daerah asalnya adalah{ ̶ 2, ̶ 1, 0, 1, 2} dengan m

M a t e m a t i s
x f (x) f (x) = 2x + 5 f ( 0 ) = 2( 0 ) + 5f ( 2 ) = 2( 2 ) + 5
–2 1 f ( ̶ 2) = 2( ̶ 2) + 5 = 0+5 = 4+5

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


Tuliskan caranya!
–1 3 = –4+5 = 5 = 9
0 5 =1
1 7
f ( ̶ 1) = 2( ̶ 1) + 5f ( 1 ) = 2(1) + 5
2 9
= –2+5 = 2+5

K o n e k s i
= 3 = 7

Dari tabel diatas diperoleh pasangan berurutan yaitu ( ̶ 2, 1 ), ( ̶ 1, 3 ), ( 0, 5 ), ( 1, 7 ), ( 2, 9 )

Bentuk fungsi linear f(x) = 2x + 5 juga dapat dituliskan sebagai y = 2x + 5

I n d i k a t o r
Coba gambarkan setiap pasangan berurutan tersebut pada bidang koordinat disamping dan hubungkan setiap titiknya!
lain

Grafik disamping merupakan


grafik fungsi f(x) = 2x + 5

2
2
PERSAMAANGARISLURUSVIII
PERSAMAAN SMP
GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

ORGANIZING

Pada grafik di atas diketahui fungsi f(x) = 2x + 5 dengan sumbu mendatar disebut sumbu x dan sumbu tegak disebut sumb
Jika fungsi di atas dituliskan dalam bentuk y = 2x + 5, maka sumbu mendatar disebut sumbu x dan sumbu tegak disebut su
Jadi f (x) = y

Berupa apakah grafik fungsi f(x) = 2x + 5 atau y = 2x + 5 tersebut? Garis lurus


Berdasarkan grafiknya, apakah fungsi linear dapat dikatakan sebagai persamaan garis lurus? Iya

M a t e m a t i s
Bentuk persamaan y = 2x + 5 dapat dituliskan sebagai y = mx + c
(bentuk umum persamaan garis lurus)

Bentuk umum persamaan garis lurus

I n d i k a t o r K o n e k s i
Koneksi antar ide dalam
Bentuk Eksplisit Bentuk Implisit
y = mx + c ax + by + c = 0
Dimana, Dimana,

matematika
m : Gradien a dan b : Koefisien
x dan y : Variabel x dan y : Variabel
c : Konstanta c : Konstanta

Dari persamaan garis lurus diatas, secara umum bentuk tersebut akan memiliki
maksimal dua variabel dan minimal satu variabel, dimana variabel tersebut
mempunyai pangkat tertinggi satu.

Membedakan persamaan garis lurus dan bukan persamaan garis lurus


Berikan tanda centang (√) jika persamaan berikut termasuk persamaan garis lurus dan
tanda silang (Χ) jika bukan persamaan garis lurus!
1 3
6. x+ =0 ( √ )
1. y = 2x + 1 ( √ ) 2 2
2. 2x2 + y = 4 ( Χ ) 7. x3 + y2 – 2 = 0 ( Χ )
3. 2x + 4y – 15 = 0 ( √ ) 8. x = 2y ( √ )
4. 2x + y = 4 ( √ ) 9. y=7 ( √ )
5. 3y = x – 6z ( Χ ) 10. y = 2x2 – 4x + 4 ( Χ )

3
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

REFLECTING

Menggambar garis lurus dengan menggunakan titik potong sumbu x


dan sumbu y
Bagaimana cara menggambar grafik dengan persamaan 3x + 4y = 12?

Langkah 1. Menentukan titik potong Langkah 2. Menentukan titik potong


dengan sumbu x
dengan sumbu y
Garis memotong dengan sumbu x jika
Garis memotong dengan sumbu y jika :

M a t e m a t i s
y=0 maka 3x + 4y = 12 3x + 4y = 12
x=0 maka
3x + 4(0) = 12 3(0) + 4y = 12

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


3x = 12 4y = 12
12 12
x = y =
3 4
x = 4 y =3

K o n e k s i
Jadi koordinat titik potong garis dengan
Jadi koordinat titik potong garis dengan
sumbu x ( 4, 0)
sumbu y ( 0, 3)

Langkah 3. menggambar grafik Titik ( 4, 0) dan ( 0, 3) merupakan selesaian dari persamaan 3x + 4y = 12

Coba gambarkan setiap pasangan berurutan di atas pada bidang koordinat disamping dan hubungkan setiap titiknya!

I n d i k a t o r
lain

Ayo
Belajar!

4
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Menggambar garis lurus dengan menggunakan titik sembarang yang


memenuhi persamaan

Bagaimana cara menggambar grafik dengan persamaan 2x + 3y = 9?

Langkah 1. Ubahlah persamaan dalam bentuk y = mx + c


2x + 3y = 9
3y = – 2x + 9
2x 9
y = +
3 3

M a t e m a t i s
2x
y = + 3
3

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


Langkah 2. menentukan titik sembarang yang memenuhi persamaan
Jika nilai x = 0, maka y = 3 , sehingga titiknya adalah ( 0, 3)
Jika nilai x = 3, maka y = 1 , sehingga titiknya adalah ( 3, 1)
Lengkapi tabel pasangan berurutan berikut ini 2x 2x
y = + 3 y = + 3
3 3

K o n e k s i
x y (x, y) 2( 3 ) 2( 0 )
y = + 3 y = + 3
3 3
0 3 (0, 3) 6 0
y = + 3 y = + 3
3 1 (3, 1) 3 3
y = –2+3=1 y = 0+3=3

I n d i k a t o r
Langkah 3. Menggambar grafik
Titik ( 0, 3) dan ( 3, 1) merupakan
selesaian dari persamaan 2x + 3y =
lain

Coba gambarkan
setiap pasangan
berurutan di atas
pada bidang
koordinat
disamping dan hubungkan
setiap titiknya!

5
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

EXTENDING

Koneksi antar ide dalam matematika, Koneksi ide matematika yang membangun satu sama lain, Koneksi ide matematika dengan konteks
Kerjakan latihan berikut ini!

1. Gambarlah grafik persamaan garis berikut pada bidang


koordinat 1
a. y = – x+5
2
b. 2x – 3y – 6 = 0

M a t e m a t i s
a

hidupan sehari-hari atau bidang ilmu lain


K o n e k s i
ke-
b

I n d i k a t o r
Ayo perluas pengetahuanmu!
Sebuah kebun jeruk milik pak andi selalu mengalami peningkatan hasil panen yang sama setiap tahunnya. Pada tahun 20
Gambarlah garis dalam koordinat kartesius yang menunjukan keadaan tersebut!

6
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

1. Gambarlah grafik persamaan garis berikut pada bidang koordinat

(1b) Menghubungkan ide dan/ atau menerapkan prosedur matematika dalam proses
1
a. y = – x +5
2
Jawab:

menyelesaikan permasalahan suatu topik matematika


Menentukan titik sembarang yang memenuhi persamaan

 Jika x = 0, maka 1

Jika x = 2, maka 1
y = – 2 x +5 y = – (2) + 5
2
1 1b
y = – (0 + 5 y = –1 +5=4
2 )

M a t e m a t i s
y = 0 +5=5
Sehingga diperoleh titik yaitu (0, 5) Sehingga diperoleh titik yaitu (2, 4) 2a

b. 2x – 3y – 6 = 0
Jawab:
Menentukan titik potong dengan sumbu x Menentukan titik potong dengan sumbu y
Garis memotong dengan sumbu x jika Garis memotong dengan sumbu y jika
y=0 maka 2x – 3y – 6 = 0 x=0 maka 2x – 3y – 6 = 0

K o n e k s i
2x – 3(0) – 6 = 0 2(0) – 3y – 6 = 0
2x – 6 = 0 – 3y – 6 = 0 1b
2x = 6 – 3y = 6
6 6
x = y =
2 –3
= 3 = –2
Jadi koordinat titik potong garis (2a) Menerapkan dan menghubungkan ide matematika sebelumnya

I n d i k a t o r
Jadi koordinat titik potong garis 2a
dengan sumbu x ( 3, 0) dengan

a
dalam proses penyelesaian masalah

2a

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


KUNCI JAWABAN
LKPD

Diketahui:

(3a) Menghubungkan ide matematika dan menerapkan prosedur pada hubungan ide tersebut dengan konteks kehidupan sehari?hari atau bidang lain.
Tahun 2017 menghasilkan 1500kg jeruk (2017, 1500)
Tahun 2021 menghhasilkan 2500kg jeruk (2021, 2500)
Ditanya:
Gambarlah garis pada koodinat kartesius!
Jawab:

kg
2500

M a t e m a t i s
3a

K o n e k s i
1500

tahun
2017 2018 2020 2021 2022

I n d i k a t o r

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


KUNCI JAWABAN Pertemuan 2
LKPD
MENENTUKAN KEMIRINGAN (GRADIEN) GARIS LURUS

CONNECTING

Coba perhatikan gambar berikut ini!

M a t e m a t i s
Pada ketiga bentuk
atap rumah di
samping, manakah
yang lebih miring?
(a) (b)

Koneksi antar ide dalam matematika (masalah


Sumber:
https://www.fieldmag.com/

K o n e k s i
articles/affordable-cabin-kits-best
-pre-fab-tiny-home-plans-usa
https://rasa-
nyee.blogspot.com/2021/05/
tempat-yang-menarik-di-melaka-
destinasi.html
casaspre-
(c) rio.blogspot.com/2016/04/chale-
suico-reinventado.html

I n d i k a t o r
Jika digambarkan dalam segitiga, perhatikan tiga bentuk atap rumah berikut! kontekstual)

B F

A C E G I K
D H L
Gambar (a) Gambar (b)
Gambar (c)

17
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Perhatikan gambar segitiga sebelumnya!

Lihatlah segitiga (a) dan (b)!


Misalkan BD = FH (kedua segitiga memiliki panjang sisi tegak yang sama panjang).
Bagaimana pendapatmu mengenai miringnya AB dan EF !
…A…B d…an…E…F …me…m…ilik…i k…em…ir…in…gan…y…an…g b…er…be…
da…………………………………………
……………………………………………………………………………………………
…………………………………………
Selanjutnya lihat segitiga (a) dan (c)!

M a t e m a t i s
Misalkan AC = IK (kedua segitiga tersebut memiliki alas/ panjang sisi mendatar yang
sama panjang). Bagaimana pendapatmu mengenai kondisi miringnya AB dan IJ !
…AB…d…an…IJ…m…em…ili…ki …ke…mi…rin…ga…n y…an…g …be…rbe…
da……………………………………………
……………………………………………………………………………………………
…………………………………………
Dari kedua poin diatas, miringnya suatu atap rumah dipegaruhi oleh apa saja?
…Pan…ja…ng…si…si …teg…ak…da…n …pa…nja…ng…si…si …me…nd…at…ar
……………………………………………

Koneksi antar ide dalam


……………………………………………………………………………………………

K o n e k s i
…………………………………………

matematika
ORGANIZING

I n d i k a t o r
KUNCI JAWABAN
LKPD

Semakin besar perubahan panjang sisi tegak, maka semakin curam


atau ………b…esa…r … kemiringan suatu benda.
Sebaliknya, semakin besar perubahan panjang sisi mendatar, maka
semakin landai atau ………ke…cil……. kemiringan suatu benda.
Jadi, kemiringan atau gradien (m) suatu benda atau pada suatu garis
lurus adalah perbandingan antara perubahan panjang …si…si t…eg…
ak.. dan perubahan panjang …sis…i m…en…d…ata…r ..

Perubahan panjang sisi tegak (vertikal)


Kemiringan = Perubahan panjang sisi mendatar (horizontal)

2
8
PERSAMAANGARISLURUSVIII
PERSAMAAN SMP
GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

REFLECTING

Menentukan Kemiringan (Gradien) Garis Lurus

Jika diketahui garis lurus melalui titik (x1, y1) dan (x2, y2)

Dalam sistem koordinat kartesius peubahan panjang sisi tegak = ∆y


Sedangkan perubahan panjang sisi mendarar = ∆x

Coba perhatikan gambar berikut ini!

M a t e m a t i s
∆y

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


∆y Gradien =
∆x
∆x

K o n e k s i
Jadi,

∆y
Gradien (m)=
∆x

= y2 – y1
x –x

I n d i k a t o r
2 1

lain

Gradien garis a
Tentukan gradien garis lurus a dan
b Garis a melalui titik C( 2 , 3) dan D( 6, 9 )
di bawah ini!
∆y y2 – y1 = 9–3 = 6 = 3
mb = =
∆x x2 – x1 6–2 4 2
D
B 3
Jadi gradien garis a =
2
a
b Gradien garis b
C Garis b∆y
melalui ytitik
– yA( 2 , 2 8) dan
– 2 B( – 6,4 8 ) 3
A m = =
2 1
= = = –
a ∆x x2 – x1 –6–2 –8 4
Jadi gradien garis b = 3
– 4
KUNCI JAWABAN
LKPD

9
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Alternatif lain

I n d i k a t o r
Menentukan gradien jika diketahui grafiknya

+4
+ D
B
+6
a
b +6

K o n e k s i
C
A

lain
Koneksi ide matematika yang membangun satu sama
∆y 6 3 ∆y 6 3
Gradien (m) = = = – Gradien (m) = = =
∆x 8 4 ∆x 4 2

M a t e m a t i s
Artinya 6 satuan ke atas dan 8 satuan Artinya 6 satuan ke atas dan 4 satuan ke
ke kiri kanan

Jika diketahui garis lurus melalui persamaan garis

Ingat kembali bentuk umum persamaan garis lurus!

Pada bentuk umum persamaan garis lurus y = mx + c


Dimana gradien pada persamaan ini adalah m

Ayo mencari rumus!

Untuk mencari gradien pada bentuk umum persamaan garis lurus ax + by + c = 0, coba
kita ubah bentuk persamaan tersebut menjadi y = mx + c

ax + by + c = 0
Dari persamaan tersebut maka koefisien yang menjadi gradien (m) adalah
by = – ax – c
– ax – c
y = m= a
b –
a c b
y = – x–
b b

10
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

EXTENDING

Koneksi antar ide dalam matematika, Koneksi ide matematika yang membangun satu sama lain, Koneksi ide matematika dengan konteks
Pecahka masalah mengenai gradien berikut!

1. Gradien garis y = −2x+ 5 adalah


2. Gradien garis dengan persamaan 3x− y − 4 = 0 adalah
3. Kemiringan sebuah garis yang melalui titik (9, 0) dan (0, 9)
adalah 4. 6+

3+ Pada gambar disamping, gradien gari PQ adalah

M a t e m a t i s
5. Garis h melalui titik A(-2, 3) dan B (2, p) memiliki nilai kemiringan 1 .
Tentukan nilai p!

hidupan sehari-hari atau bidang ilmu lain


Ayo perluas pengetahuanmu!

K o n e k s i
Tarif (ribuan) 30
22

ke-
14

0 2 4
Jarak (km)
6
I n d i k a t o r

Andi sedang dalam perjalanan menuju rumah neneknya


yang berjarak 19 km. Ia menaiki bus dengan tarif seperti yang tertera pada grafik di atas. Berapakah tarif yang harus

11
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

EXTENDING

(1b) Menghubungkan ide dan/ atau menerapkan

menyelesaikan permasalahan suatu topik


prosedur matematika dalam proses
Pecahka masalah mengenai gradien berikut!

1. Gradien garis y = −2x+ 5 adalah –2


1b

matematika
2. Gradien garis 3x− y − 4 = 0 adalah y = 3x– 4 , jadi m = 3
y2 – y1 9–0 9
3. m = = = =–1
x2 – x1 0–9 9
6+
4. 3 1
3+ m = =–

M a t e m a t i s
6 2 2a

y2 – y1 p–3
5. m = 1 =
x2 – x1 4
p–3 4 = p–3
1 =

menghubungkan ide matematika

proses penyelesaian masalah


2 – (–2) p = 4+3 p = 7

(2a) Menerapkan dan

sebelumnya dalam
Ayo perluas pengetahuanmu!

K o n e k s i
Diketahui: data pada grafik : (2,14) (4,22) (6,30)
dan jarak 19 km
Ditanya: tarif yang harus dibayar oleh Andi
Jawab:
Mencari gradien dari jarak dan tarif yang diketahui

I n d i k a t o r
y2 – y1 30 – 22 8
m = = = =4
menerapkan prosedur pada hubungan ide tersebut
dengan konteks kehidupan sehari?hari atau bidang
x2 – x1 6–4 2
(3a) Menghubungkan ide matematika dan

Mencari tarif yang harus dibayarkan oleh Andi


menggunakan nilai gradien
misal tarif dengan jarak 19 km adalah t (19, t) 3a

y2 – y1
m =
x2 – x1
lain.

t – 30
4 =
19 – 6
t – 30
4 =
13
52 = t – 30
– t = – 30 – 52 Jadi tarif yang harus dibayarkan oleh Andi
adalah t = 82 82 ribu

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


KUNCI JAWABAN Pertemuan 3
LKPD
MENENTUKAN PERSAMAAN GARIS LURUS

CONNECTING

Sifat-sifat persamaan garis lurus

Coba perhatikan gambar berikut ini!

M a t e m a t i s
Koneksi antar ide dalam matematika (masalah
Dua garis sejajar (a) Dua garis tegak lurus (b)

K o n e k s i
Dua garis berimpit (d)
Dua garis berpotongan (c)

I n d i k a t o r
Sumber: https://www.bing.com/images/blob?bcid=S0OgHylVF7kEnpI2o-W.Minez0gZ.......I
https://www.bing.com/images/blob?bcid=S56cYkJF9rkEnpI2o-W.Minez0gZ.....94

kontekstual)
https://www.slideshare.net/Ollia_95/ss-16501012
https://www.bing.com/images/blob?bcid=Szllzq5XlLkEnpI2o-W.Minez0gZ.....-k

Gambar di atas merupakan salah satu contoh sifat-sifat persamaan garis lurus dalam
kehidupan sehari-hari.
Jika pasangan garis di atas digambarkan pada bidang koordinat maka akan tampak
seperti bawah ini
a b
(a) Tentukan gradien dua garis sejajar disamping
∆y 4
ma = = = 2
∆x 2
∆y 4
mb = = = 2
∆x 2

1
12
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

a a b ab
(b (c (d
b

Tentukan grad en a garis Tentukan grad en dua Tentukan gra die dua garis

M a t e m a t i s
tegak lurus i du garis berpo i gan di atas berimpit diata n
∆y di atas ∆y ton 6 ∆y s
6 = –3 ma = ∆x = –3 6 = –3
ma = = 2 = 2 ma = =
∆x ∆x 2
∆y 2 1 m = ∆y 7
mb = = = b = ∆y 6
∆x 5 mb = = = –3
∆x 6 3 ∆x 2

ORGANIZING

K o n e k s i
Koneksi antar ide dalam
Berdasarkan gradien dari kedudukan antar garis di atas, coba jawab beberapa
pertanyaan berikut:
(a) Dua garis sejajar

matematika
Berapakah gradien garis a? 2

I n d i k a t o r
Berapakah gradien garis b? 2
Bagaimana gradien atau kemiringan garis a dan b? sama

Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , maka m1 = m2

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis sejajar? Dua garis
sejajar memiliki gradien yang sama
(b) Dua garis tegak lurus (membentuk sudut siku-suku (90°))

Berapakah gradien garis a? –3


1
Berapakah gradien garis b?
3
Apakah gradien garis a dan b sama? tidak
1
Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , berapakah hasil
3
kali gradien kedua garis? m1 × m2 = –3 ×= – 1 , jadi m1 × m2 = – 1

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis tegak lurus?
Gradien dari dua garis tegak lurus jika dikalikan menghasilkan –1

13
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

(c) Dua garis berpotongan Berapakah


gradien garis a? – 3 Berapakah
5
gradien garis b?
7
Apakah gradien garis a dan b sama? Tidak
Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 , maka m1 ≠ m2
Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis berpotongan? Dua garis
yang berpotongan memiliki gradien yang berbeda
(c) Dua garis berimpit

M a t e m a t i s
Berapakah gradien garis a? –3
Berapakah gradien garis b? –3
Apakah garis tersebut berada di titik koordinat yang sama? Iya
Misalkan gradien garis a = m1 dan gradien garis b = m2 dan konstanta pada persamaan
garis a = c1 persamaan garis b = c1, maka m1 = m2 dan c1 = c2

Apa yang dapat kalian simpulkan mengenai kemiringan garis berimpit? Dua garis
yang saling berimpit miliki gradien dan kontanta yang sama

K o n e k s i
Koneksi antar ide dalam
REFLECTING

Menentukan Persamaan Garis Lurus

matematika
Menentukan persamaan garis lurus melalui (x1,y1) dan gradien (m)

I n d i k a t o r
Ingat kembali bentuk umum persamaan garis lurus y = mx + c

Misal persamaan garis tersebut melalui (x1,y1). Kemudian kita substitusikan (x1,y1) pada
persamaan garis lurus tersebut.
Diperoleh :
y1 = mx1 + c
c = y1 – mx1
Kemudian kita substitusikaan c = y1 – mx1 pada persamaan y = mx + c, maka diperoleh:
y = mx + (y1 – mx1 )
y = mx – mx1 + y1
y – y1 = mx – mx1
y – y1 = m (x – x1)

Persamaan garis lurus melalui (x1,y1) dan gradien (m)


adalah y – y1 = m (x – x1)

14
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Ayo pecahkan masalah berikut!

Tentukan persamaan garis lurus yang melalui titik ( – 1, 3) dan bergradien 2! m = 2


x1 = –1 y – y1 = m (x – x1)
y1 = 2 y – 3 = 2 (x – (–1) )
y – 3 = 2 (x + 1 )
y–3 = 2x+2
y = 2x+2+3
y (=–21,x3)
Jadi, garis lurus yang melalui titik + 5dan bergradien 2 adalah y = 2 x + 5

K o n e k s i M a t e m a t i s
Menentukan persamaan garis lurus yang sejajar/ tegak lurus dengan garis lain

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


1.
Tentukan persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan sejajar dengan persamaan
garis y = 2x + 3, Penyelesaian:
Langkah 1
Tentukan gradien y = 2x + 3
Ingat bentuk persamaan y = mx + c, dimana m adalah gradien
Maka gradien dari persamaan y = 2x + 3 adalah 2
Langkah 2
Ingat pada sifat persamaan garis, bahwa dua garis saling sejajar memiliki gradien yang sama.
Maka gradien garis P adalah 2 dan melalui titik (3,5).
Sehingga: y – y1 = m (x – x1)

I n d i k a t o r
y – 5 = 2 (x – 3 )
m=2 Jadi persamaan garis P yang melalui
y–5 = 2x–6 titik (3, 5) dan sejajar dengan
x1 = 3
y = 2x–6+5 persamaan garis y = 2x + 3 adalah
y1 = 5 y = 2x–1 y = 2x – 1
lain
Jadi, persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan sejajar dengan garis y = 2x + 3
adalah y = 2 x – 1
2.
Tentukan persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan tegak lurus dengan persa-
maan garis y = 2x + 3! Penyelesaian:
Langkah 1 (menentukan gradien y = 2x + 3), jadi diperoleh m = 2
Langkah 2 Ingat pada sifat persamaan garis, bahwa dua garis saling tegak lurus memiliki
gradien m1 × m2 = –1

m1 × m2 = – 1
m1 × 2 = –1 1
Jadi gradien m1 atau mp adal ah – 2
–1
m1 =
2

15
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Sehingga: y – y1 = m (x – x1)
1 – 1
m=– y–5 = (x – 3 )
2 3
2
– 1
x1 = 3 y–5 = 2 x+2
y1 = 5 1 3

y = 2 x+2 +5
1 13
y =– 2 x+2
Jadi, persamaan garis P yang melalui titik (3, 5) dan sejajar dengan
1 13
garis y = 2x + 3 adalah y = – x–
2 2

M a t e m a t i s
Menentukan persamaan garis lurus melalui dua titik (x1,y1) dan (x2,y2)
y2 – y1
I ngat Kembali gradien garis yang melalui dua titik (x1, y1) dan (x2, y2) adalah m =

Koneksi ide matematika yang membangun satu sama


x2 – x1
Kemudian persamaan tersebut kita substitusikan pada persamaan garis melalui titik (x1,y1)
dan bergradien m.
y2 – y1
Maka menjadi : y – y1 = ( x – x1)
x2 – x1
( y2 – y1)( x – x1)
y – y1 =

K o n e k s i
( x2 – x1)
y – y1 ( x – x1)
=
( y2 – y1) ( x2 – x1)

Jadi persamaan garis lurus melalui dua titik (x1,y1) dan (x2,y2) dapat ditetukan dengan rumus
y – y1 x – x1
y2 – y1 = x2 – x1

I n d i k a t o r
Ayo pecahkan masalah berikut!
lain

Tentukan persamaan garis yang melalui titik (1,1) dan titik (-3, 7)
Penyelesaian:
(1, 1) x1 = 1 , y1 = 1 ( y – 1 ) –4 = 6 ( x – 1 )
(-3, 7) x2 = –3 , y2 = 7 – 4y + 4 = 6x – 6
–4y = 6x–4–6
y – y1 ( x – x1)
= – 4 y = 6 x – 10
( y2 – y1) ( x2 – x1) 6x 10
y–1 (x–1) y = –
= –4 (– 4)
(7–1) ( –3– 1 )
3x 5
y–1 (x–1) y = +
= 2 2
g melalui dua –4 titik (-3, 7) adalah y =
6 titik (1,1) dan 3x 5
Jadi, persamaan garis yan +
2 2
KUNCI JAWABAN
LKPD
16
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

EXTENDING

Koneksi antar ide dalam matematika, Koneksi ide matematika yang membangun satu sama lain, Koneksi ide matematika dengan konteks
Tentukan persamaan garis berikut ini!

1. Gradien garis yang sejajar dengan persamaan 4x – 2y + 8 = 0 adalah


2. Gradien garis yang tegak lurus dengan persamaan –6x – 3y = 7 adalah
3. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (3,2) dengan gradien 3
4. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (-3,5) dan sejajar garis 2x + 3y = 5
5. Tentukan persamaan garis yang tegak lurus dengan garis x – 4y + 10 = 0 yang memotong

M a t e m a t i s
sumbu y di titik (0, –1)
6. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (2,4) dan titik (6,8)
7. Tentukan persamaan garis yang melalui titik A( –3,3) dan sejajar garis yang melalui B(3,
6) dan C(1, –2)

hidupan sehari-hari atau bidang ilmu lain


8. Diketahui garis P melalui titik (−2, 4) dan tegak lurus dengan garis yang melalui titik
(−3, −5) dan (−2, −8). Persamaan garis P adalah...

K o n e k s i
Ayo perluas pengetahuanmu!

ke-
1. Tarif bus untuk jarak 2 km di kota bondowoso seharga Rp. 14.000. Pada jarak yang lebih jauh tentu akan dikenak

Tarif (ribuan)
30

I n d i k a t o r
22

14

0 2 4 6
Jarak (km)

tarif grafik tersebut!


2. Pertambahan penduduk di kota Bondowoso setiap tahunnya selalu tetap. Pada tahun 2011 dan tahun 2017, jumlah
600.000 orang. Berapa jumlah penduduk di kota itu pada tahun 2021?

17
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

Jawaban

(1b) Menghubungkan ide dan/ atau menerapkan prosedur matematika dalam proses
1. Diketahui : persamaan 4x – 2y + 8 = 0
Ditanya : gradien yang sejajar dengan 4x – 2y + 8 = 0 ?
Jawab :

menyelesaikan permasalahan suatu topik matematika


a 4
Gradien (m) = – –
= (–2) = 2
b
Karena gradien dua garis yang sejajar adalah sama, maka gradien garis yang sejajar
dengan 4x – 2y + 8 = 0 adalah 2
2. Diketahui : persamaan –6x – 3y = 7

M a t e m a t i s
Ditanya : gradien yang tegak lurus dengan –6x – 3y = 7
Jawab :
6 1b
gradien (m) = – =–2

3
gradien dua garis yang tegak lurus adalah m1 × m2 = –1, maka gradien garis K yaitu – 2
× m2 = –1
1
mk atau m2 =
2
3. Diketahui : titik (3,2) dengan gradien 3

K o n e k s i
Ditanya : Persamaan garis
Dijawab : y – y1 = m (x – x1)
y – 2 = 3 (x – 3 )
y – 2 = 3x – 9
y = 3x – 9 + 2 (2a) Menerapkan dan menghubungkan ide matematika sebelumnya

y = 3x – 7

4. Diketahui : titik (-3,5) dan sejajar garis 2x + 3y = 5 I n d i k a t o r


Ditanya : Persamaan garis
dalam proses penyelesaian masalah

Dijawab :
2
Gradien dari 2x + 3y = 5 adala h–
3
Karena dua garis yang sejajar memiliki gradien yang sama maka
y – y1 = m (x – x1) 2a
2
y–5 =– (x – (–3) )
3
2
y–5 =– 3 x–2
2
y = – x+3
3
KUNCI JAWABAN
LKPD
PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP
KUNCI JAWABAN
LKPD

5. Diketahui : tegak lurus dengan garis x – 4y + 10 = 0 yang memotong sumbu y di titik (0, –1)

(2a) Menerapkan dan menghubungkan ide matematika sebelumnya dalam


Ditanya : Persamaan garis
Jawab :
1
Gradien dari x – 4y + 10 = 0, adalah
4 1
Karena gradien dua garis yang tegak lurus adalah m1 × m2 = –1, maka m1 × = –1 , m1 = – 4
4
y – y1 = m (x – x1)

proses penyelesaian masalah


y – (–1) = – 4(x – 0 )
y + 1 = – 4x – 0
y = – 4x – 1

M a t e m a t i s
6. Diketahui : titik (2,4) dan titik (6,8)
2a
Ditanya : Persamaan garis
Jawab:

y – y(x
1
1, y1) (x2, y2) ( x – x1) (y–4)4 = 4(x–2)
( y2 – (2,
y1) 4) (6, 8) = ( x2 – x1) 4y – 16 = 4x – 8
y–4 (x–2) 4y = 4x – 8 + 16
=
(8–4) (6–2) 4y = 4x + 8

K o n e k s i
y–4 (x–2) y = x+2
=
4 4

(2b) Menerapkan dan menghubungkan ide sebelumnya matematika dalam proses


7. Diketahui : titik A (–3, 3) dan sejajar garis yang melalui B(3, 6) dan C(1, –2)
Ditanya : Persamaan garis
Jawab : y2 – y1 –2–6 –8
m = = = = 4

I n d i k a t o r
x2 – x1 1–3 –2
Gradien garis yang melalui B(3, 6) dan C(1, –2) adal ah
Karena ga risyy– m lmalu(ixt–
3) sejajar dengan garis yang melalui B(3, 6) dan C
(1, –2) maka anyg1 =e itixk1)A( –3,
penyelesaian masalah

y – 3 = 4 (x – (–3) )
y – 3 = 4x + 12
y = 4x + 12 + 3 2b

y = 4x + 15
8. Diketahui : garis P melalui titik (−2, 4) dan tegak lurus dengan garis yang melalui titik
(−3, −5) dan (−2, −8)
Ditanya : Persamaan garis
Jawab :
Gradien garis yang melalui titik (−3, −5) dan (−2, −8) adalah
y2 – y1 – 8 – (–5) –3
m = = = = –3
x2 – x1 – 2 – (–3) 1
Karena garis P melalui titik (−2, 4) dan tegak lurus dengan garis yang melalui titik (−3,
−5) dan (−2, −8), maka

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


KUNCI JAWABAN
LKPD

m1 × m2 = –1

(2b) Menerapkan dan menghubungkan ide sebelumnya matematika dalam proses


Jadi persamaan garis P adalah y – y1 = m (x – x1)
mp × (– 3) = –1 y–4 =1
1
mp = 3 (x – (– 2))
3
1 2
y–4 = x + 2b
3 3
1 2
y = x + + 4

penyelesaian masalah
3 3
1 14
y = x+
3 3

1. Diketahui :
(x1, y1) (x2, y2)
(2, 14) (4, 22)
Ditanya : Persamaan garis lurus
Jawab :

K o n e k s i M a t e m a t i s
y – y1 ( x – x1) ( y – 14 ) 2 = 8 ( x – 2 )
=
( y2 – y1) ( x2 – x1) 2y – 28 = 8x – 16
y – 14 (x–2) 2y = 8x – 16 + 28
=
( 22 – 14 ) (4–2) 2y = 8x + 12
y – 14 (x–2) y = 4x + 6
=
8 2

2. Diketahui : (3a) Menghubungkan ide matematika dan menerapkan prosedur pada


Jumlah penduduk pada tahun 2011 dan tahun 2017 berturut-turut 300.000 orang dan hubungan ide tersebut dengan konteks kehidupan sehari?hari atau
600.0 orang
Ditanya: 3a
Jumlah penduduk pada tahun 2021
Jawab:
(x1, y1) (x2, y2)
I n d i k a t o r
bidang lain.

(2011, 300.000) (2017, 600.000)


y2 – y1 600.000 – 300.000 300.000
m = = = = 50.000
x2 – x1 2017 – 2011 6
Jika dimisalkan y2 sebagai jumlah penduduk pada tahun 2021 atau (2021, y2 ), maka
m
y2 – y1
= 200.000 = y2 – 600.000
x2 – x1 y2 = 800.000
y2 – 600.000
50.000 = Jadi jumlah penduduk pada tahun 2021
2021 – 2017
adalah 800.000 orang
y2 – 600.000
50.000
4
=
KUNCI JAWABAN
LKPD

PERSAMAAN GARIS LURUS VIII SMP


TES KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS

Mata Pelajaran : Matematika


Satuan : SMPN 1 Tamanan
Pendididkan Materi : Persamaan Garis Lurus

Petunjuk:

1) Berdoalah terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal


2) Tulis identitias (nama, nomor absen dan kelas) pada lembar jawaban
3) Kerjakan secara individu
4) Tuliskan secara lengkap tentang apa yang diketahui dan ditanya pada soal
5) Jawablah soal selengkap mungkin dengan cara penyelesaiannya
6) Tuliskan topik/ materi matematika apa saja yang digunakan dalam
menyelesaikan setiap soal!

Soal

1. Diaz bersepeda dengan kecepatan tetap 13 km/jam. Setelah 3 jam, ia


menempuh jarak 39 km. Berapa lama waktu yang dibutuhkan oleh Diaz untuk
menempuh jarak 78 km? Serta gambarkan grafik persamaan garis lurus untuk
kondisi tersebut jika sumbu x adalah waktu (jam) dan sumbu y adalah jarak
(km)!
2. Sebidang tanah miliki pak Adam di daerah Jambe Sari mempunyai harga
sebesar Rp. 150.000.000. Harga tanah tersebut diperkirakan mengalami
kenaikan konstan Rp. 300.000 pertahun dalam kurun waktu 5 tahun. Tentukan
persamaan garis harga tahah tersebut dan harga setelah 5 tahun!
3. Dua buah mesin coklat memiliki kecepatan yang berbeda dalam melakukan
produksi. Perusahaan mesin coklat tersebut mempunyai data hasil produksi
yang ditunjukkan dengan grafik garis yang saling sejajar dari kedua mesin.
Dibutuhkan waktu 1 jam untuk mesin A memproduksi sebanyak 150 coklat dan
mesin B 200 coklat. Jika dalam waktu 3 jam mesin B memproduksi coklat
sebanyak 300 buah, tentukan persamaan garis dari hasil produksi mesin coklat
A tersebut!
4. Anton mengikuti lomba lari antar sekolah yang diadakan oleh kabupaten
Bondowso. Ia menempuh rute dengan jarak dan kecepatan yang disajikan pada
grafik berikut.

Jarak (m)
7000

5000

3000

0 5 10 15 20 25 30 35 40 45
waktu (menit)

Tentukan jarak yang Anton tempuh ketika berlari selama 10 menit dan 30
menit! Kerjakan salah satu.
KISI-KISI PENYUSUNAN TES

Mata Pelajaran : Matematika Bentuk Soal : Uraian


Materi : Persamaan Garis Lurus Jumlah Soal :4
Kelas : VIII

Nomor
Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal
Soal
3.4 Menganalisis Peserta didik Disajikan soal cerita dengan
fungsi linear dapat masalah kontekstual tentang
(sebagai menggambar menggambar grafik persamaan
persamaan garis persamaan garis lurus. Peserta didik dapat
1
lurus) dan daris lurus menentukan gradien untuk
menginterpretasikan mencari titik koordinat dan
grafiknya yang menggambar grafik persamaan
dihubungkan garis lurus.
dengan masalah Peserta didik Disajikan soal cerita dengan
kontekstual dapat masalah kontekstual tentang
menentukan persamaan garis lurus. Peserta
2
4.4 Menyelesaikan persamaan didik dapat menentukan
masalah garis lurus persamaan garis lurus dan
kontekstual yang mengaplikasikannya pada soal
berkaitan dengan Peserta didik Disajikan soal cerita dengan
fungsi linear dapat masalah kontekstual tentang
sebagai persamaan menentukan persamaan garis lurus dari
garis lurus persamaan garis yang saling sejajar.
garis lurus Peserta didik dapat 3
melalui menentukan gradien dan
hubungan persamaan garis lurus dengan
antara dua memperhatikan hubungan
garis antar dua garis
Peserta didik Disajikan soal cerita dengan
dapat masalah kontekstual tentang
memnetukan gradien persamaan garis lurus.
gradien Peserta didik dapat 4
persamaan menentukan gradien pada
garis lurus grafik dan
mengaplikasikannya
pada soal
KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PESKORAN TES KONEKSI MATEMATIS
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
Topik yang digunakan dalam soal: No. 1
1a Diaz bersepeda dengan kecepatan
Aljabar, gradien, persamaan garis lurus, koordinat kartesius
Diketahui: tetap 13 km/jam. Setelah 3 jam, ia
Kecepatan tetap = 13 km/ jam atau (1, 13) menempuh jarak 39 km. Berapa
lama waktu yang dibutuhkan oleh
Waktu = 3 jam
Diaz untuk menempuh jarak 78
km? Serta gambarkan grafik
1b Ditanyakan: persamaan garis lurus untuk
Waktu yang dibutuhkan untuk menempuh jarak 78 km dan gambarkan grafik kondisi tersebut jika sumbu x
persamaan garis lurus untuk kondisi tersebut! adalah waktu (jam) dan sumbu y
Dijawab: adalah jarak (km)!
Mencari gradien melalui dua titik yaitu (1, 13) dan (3, 39)
𝑚=
39 − 13 26
3−1 2

2a 𝑦2 − 𝑦1
2 1
78 − 39
𝑥−3
13(𝑥 − 3) = 78 − 39
13𝑥 − 39 = 78 − 39
13𝑥 = 78
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
78
𝑥= =6
13
Jadi lama waktu yang dibutuhkan oleh Diaz untuk menempuh jarak 78 km
adalah 6 jam.
km

78

3a
2b

39

13 jam

123456

Topik yang digunakan dalam soal: No. 2


1a
Gradien, persamaan garis lurus, aljabar
Diketahui: Sebidang tanah miliki pak Adam
Harga sebidang tanah = Rp. 150.000.000 di daerah Jambe Sari mempunyai
Harga tanah mengalami kenaikan konstan Rp. 300.000/ tahun dalam harga sebesar Rp. 150.000.000.
1b
kurun waktu 5 tahun Harga tanah tersebut
Ditanyakan: diperkirakan mengalami
kenaikan konstan Rp.
300.000 pertahun dalam kurun
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
Persamaan garis harga tahah dan harga tanah setelah 5 tahun waktu 5 tahun. Tentukan
Dijawab: persamaan garis harga tahah
Misalkan x = kurun waktu (tahun) tersebut dan harga setelah 5
y = harga yang diperoleh (rupiah) tahun!
Dari data pada soal diketahui bahwa y = 150.000.000 jika x = 0
Gradien (m) = 300.000 (karena tiap tahun bertambah Rp. 300.000)
3a Dengan demikian diperoleh persamaan garis harga tanah sebagai berikut:
𝑦 = 𝑚𝑥 + 𝑐
2a 𝑦 = 300.000𝑥 + 150.000.000
Sedangkan untuk x = 5 atau harga setelah 5 tahun, maka:
𝑦 = 300.000 (5) + 150.000.000
2b = 1.500.000 + 150.000.000
= 151.500.000
Jadi harga tanah setelah 5 tahun adalah Rp. 151.500.000
Topik yang digunakan dalam soal: No. 3
1a
Gradien, persaman garis lurus, aljabar Dua buah mesin coklat memiliki
Diketahui: kecepatan yang berbeda dalam
Mesin A memproduksi 150 coklat dalam waktu 1 jam atau (1, 150) melakukan produksi. Perusahaan
Mesin B memproduksi 200 coklat dalam waktu 1 jam mesin coklat tersebut mempunyai
Mesin B memproduksi 300 coklat dalam waktu 3 jam data hasil produksi yang
Ditanyakan: ditunjukkan dengan grafik garis
3a
Persamaan garis lurus dari hasil produksi mesin coklat A yang saling sejajar dari kedua
1b Dijawab: mesin. Dibutuhkan waktu 1 jam
Mencari gradien melalui dua titik dari mesin coklat B untuk mesin A memproduksi
sebanyak 150 coklat dan mesin B
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
𝑦2 − 𝑦1 200 coklat. Jika dalam waktu 3
𝑚=
𝑚2 − 𝑚1 jam mesin B memproduksi coklat
300 − 200 100 sebanyak 300 buah, tentukan
𝑚= = = 50
3−1 2 persamaan garis dari hasil
produksi mesin coklat A
tersebut!
Karena dua buah garis sejajar memiliki gradien yang sama, maka
persamaan 1b garis lurus dari hasil produksi coklat A adalah
𝑦 − 𝑦1 = 𝑚(𝑥 − 𝑥1)
𝑦 − 150 = 50(𝑥 − 1)
2b 𝑦 − 150 = 50𝑥 − 50
𝑦 = 50𝑥 + 100
Jadi, persamaan garis dari hasil produksi mesin coklat A adalah
𝑦 = 50𝑥 + 100
No. 4
1a Topik yang digunakan dalam soal: Anton mengikuti lomba lari antar
Gradien, aljabar, koordinat sekolah yang diadakan oleh
karatesius kabupaten Bondowso. Ia
1. Jarak yang Anton tempuh ketika berlari 10 menit menempuh rute dengan jarak dan
Diketahui pada gambar: kecepatan yang disajikan pada
grafik berikut.
Jarak 3000 m ditempuh selama 15 menit atau (15,
3000) 1b Ditanyakan
Jarak yang anton tempuh ketika berlari selama 10 menit!
Dijawab
Mencari gradien melalui titik (0,0) dan (15, 3000)
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
𝑦2 − 𝑦1
𝑚=
𝑥2 − 𝑥1
1b 3000
15 −−00
3a 𝑚 =
Mene = 200
rak (y) untuk waktu 10 menit atau (y, 10)
ntukan ja
𝑚 = 𝑦2 − 𝑦1
2a 𝑥 −𝑥
2 1
3000 − 𝑦
200 =
15 − 10
3000 − 𝑦
200 =
5
2b 1000 = 3000 − 𝑦
𝑦 = 2000
Jadi jarak yang Anton tempuh ketika berlari selama 10 menit adalah 2.000 Tentukan jarak yang Anton
meter tempuh ketika berlari selama 10
2. Jarak yang anton tempuh Ketika berlari 30 menit menit dan 30 menit! Kerjakan
Diketahui pada gambar: salah satu.
Jarak 5000 m ditempuh selama 35 menit atau (35, 5000)
Ditanyakan
1b Jarak yang anton tempuh ketika berlari selama 30 menit!
Dijawab
Mencari gradien melalui titik (15,3000) dan (35, 5000)
𝑦2 − 𝑦1
𝑚=
𝑥2 − 𝑥1
Indikator
Koneksi Kunci Jawaban Soal
Matematis
5000 − 3000 2000
𝑚= = = 100
35 − 15 20
Menentukan jarak (y) untuk waktu 30 menit atau (y, 30)
2a 𝑚 = 𝑦2 − 𝑦1
𝑥 −𝑥
2 1
3a 5000 − 𝑦
100 =
35 − 30
5000 − 𝑦
500 = 5
2b 1000 = 5 −𝑦
000
𝑦 = 4500
Jadi jarak yang Anton tempuh ketika berlari selama 30 menit adalah 4.500
meter
SKOR UNTUK SETIAP INDIKATOR TES KONEKSI MATEMATIS
Skor
No Aspek Indikator Koneksi Matematis
Maksimal
a. Peserta didik mampu mengenal dan memahami konsep persamaan garis lurus
Aspek koneksi pada 4
yang terdapat pada masalah yang disajikan dengan tepat.
1 suatu topik dalam
b. Peserta didik mampu menerapkan prosedur matematika dalam menyelesaikan
matematika 4
permasalah dalam topik persamaan garis lurus dengan tepat.
a. Peserta didik dapat menerapkan dan mengaitkan konsep sebelumnya dengan
4
Aspek koneksi antar konsep pada topik lain dengan tepat.
2
topik dalam matematika b. Peserta didik dapat menerapkan prosedur matematika dari konsep sebelumnya
4
dengan konsep pada topik lain dengan tepat.
Aspek koneksi a. Peserta didik dapat menerapkan dan mengaitkan konsep dan prosedur matematika
matematika dengan dengan konteks kehidupan sehari-hari atau bidang lain dengan tepat.
3 konterks kehidupan 4
sehari-hari atau bidang
ilmu lain
Total skor makasimal indikator koneksi matematis 20
Total skor makasimal untuk semua soal 80
PEDOMAN PENSKORAN TES KONEKSI MATEMATIS
No Indikator Koneksi Matematis Kriteria Skor
1a Peserta didik mampu mengenal dan memahami Menuliskan topik matematika yang benar dan lengkap 4
suatu topik yang terdapat pada masalah yang Menuliskan dua topik matematika yang benar 3
disajikan dengan tepat. Menuliskan satu topik matematika dengan benar 2
Menuliskan topik matematika yang salah 1
Tidak menjawab 0
1b Peserta didik mampu menerapkan prosedur Menerapkan prosedur matematika dari apa yang diketahui dalam
4
matematika dalam menyelesaikan permasalah soal dengan tepat dan lengkap
dalam topik tersebut dengan tepat. Menerapkan prosedur matematika dari apa yang diketahui dalam
3
soal dengan tepat namun kurang lengkap atau hasil akhir salah
Menerapkan prosedur matematika dari apa yang diketahui dalam
2
soal namun salah
Tidak menerapkan prosedur matematika dari apa yang diketahui
1
dalam soal
Tidak menjawab 0
2a Peserta didik dapat menerapkan dan mengaitkan Menerapkan dan mengaitkan konsep sebelumnya dengan
4
konsep sebelumnya dengan konsep pada topik lain konsep pada topik lain dengan tepat dan lengkap
dengan tepat. Menerapkan dan mengaitkan konsep sebelumnya dengan
3
konsep pada topik lain dengan tepat namun kurang lengkap
Menerapkan dan mengaitkan konsep sebelumnya dengan
2
konsep topik namun salah
Tidak menerapkan dan mengaitkan konsep sebelumnya dengan
1
konsep topik lain
Tidak menjawab 0
2b Peserta didik dapat menerapkan prosedur Menerapkan prosedur matematika dari konsep sebelumnya
matematika dari konsep sebelumnya dengan konsep dengan konsep pada topik lain dengan langkah-langkah yang tepat 4
pada topik lain dengan tepat dan lengkap
Menerapkan prosedur matematika dari konsep sebelumnya
dengan konsep pada topik lain dengan langkah-langkah yang tepat 3
namun
kurang lengkap atau hasil akhir salah
Menerapkan prosedur matematika dari konsep sebelumnya
2
dengan konsep pada topik lain namun salah
Tidak menerapkan prosedur matematika dari konsep sebelumnya
1
dengan konsep topik lain
Tidak menjawab 0
3a Peserta didik dapat menerapkan dan mengaitkan Menerapkan dan mengaitkan konsep dan prosedur matematika
konsep dan prosedur matematika dengan konteks dengan konteks kehidupan sehari-hari atau bidang lain dengan 4
kehidupan sehari-hari atau bidang lain dengan tepat. tepat dan lengkap
Menerapkan dan mengaitkan konsep dan prosedur matematika
dengan konteks kehidupan sehari-hari atau bidang lain dengan 3
tepat namun kurang lengkap
Menerapkan dan mengaitkan konsep dan prosedur matematika
dengan konteks kehidupan sehari-hari atau bidang lain namun 2
hasil akhir salah
Tidak menerapkan dan mengaitkan konsep dan prosedur
1
matematika dengan konteks kehidupan sehari-hari atau bidang lain
Tidak menjawab 0

𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


Nilai = 𝟖𝟎 × 𝟏𝟎𝟎

Anda mungkin juga menyukai