Anda di halaman 1dari 8

SIMPANG TAK BERSINYAL

1. Pilih Begin New Case


2. Pilih Unsignalised - Go
3. Pada layar tipe simpang,pilih simpang 4 - Go
4. Muncul layar kerja simpang tak bersinyal
5. Isi data,meliputi :

Province = DIY
City = Kabupaten Sleman
City Size = 1.1
Date = 18 April 2022
Handled by = Hanifa
Case = CERAH
Period = 16.00-17.00
6. Mengisi Nama Jalan Pada Major Road dan Minor Road
Cara penentuan Mayor dan Minor dapat dilihat dari padatnya lalu lintas dan lebar
jalan.

7. Mengisi Jalan sesuai Arah pada soal dan Lebar Jalan pada layar Intersection
Geometry.
8. Menginput data Kendaraan sesuai pada soal
( LT : Left Term,ST : Straigt Term,RT : Right Term)

9. Kemudian Masuk ke form 2 dengan Klik Form -> UNSIG 2


10. Pada Tabel Capacity diperoleh nilai Actual Capacity,dan parameter lain

11. Melakukan analisis pada Tabel Traffic Performance


Jika Derajat Saturation melebihi angka 0,75/0,8/1 maka sudah perlu untuk dilakukan
penanganan supaya nilai DS turun,dengan cara mengubah pola arus.
12. Klik Form,kemudian pilih UNSIG 1,mengubah lebar lajur
 Mengubah lebar lajur menjadi 3,6 m untuk lajur yang memiliki lebar kurang
dari 3,6 m

 Mengubah pola arus,dengan memperhatikan nilai LT,RT,dan ST


 Dari Arah Utara Ke Selatan tidak boleh,maka ST = 0
sisanya dimasukkan ke LT dan RT
 Dari Arah Barat ke Selatan tidak boleh,maka RT = 0
 Dari Arah Timur ke Utara tidak boleh,maka RT = 0

13. Klik Form,Masuk UNSIG 2 untuk mengecek nilai DS hingga nilai DS dibawah
0,9
SIMPANG BERSINYAL

1. Mengisi Data

2. Mengisi nama jalan pada Approach Identitas

3. Jumlah Phase = 4,kemudian mengisi data pada setiap phase


G = green
IG = Kuning dan Merah bersamaan
4. Scroll kebawah.Ada belok kiri jalan terus pada arah timur yaitu jalan Urip
(LTOR).

5. Geometry Site Conditions,Mengisi data Wa,We,WLTOR,dan Wx sesuai


dengan data lebar jalan pada soal.

6. Kemudian masuk Forms->SIG2


7. Memasukkan data arus Lalu Lintas

8. Kemudian masuk Forms->SIG3

9. Mengatur Traffic dengan pertimbangan Lev,Iev,dan Lav


10. Setelah itu akan muncul angka di Tabel All Red
11. Scroll Bawah,kemudian atur Phase
Amber (Kuning) ->>> All Red (Mengikuti Hasil Analisis Traffic)
Apabila angka kurang dari 2 maka diisi 2,tetapi apabila sudah lebih dari 2
menggunakan angka dari data.

12. Kemudian masuk Forms->SIG4


13. Scroll Bawah,terdapat Tabel hasil niali DS

14. Kemudian masuk Forms->SIG5 >>> HASIL ANALISIS

Anda mungkin juga menyukai